You are on page 1of 2

PENGUKURAN TINGGI LUTUT

No. Dokumen No. Revisi Halaman

SPO/ /RSUD- 0 1/2


RSUD
SRL 2019
PROF DR H.M CHATIB
QUZWAIN KABUPATEN
SAROLANGUN
DITETAPKAN
Tanggal Terbit DIREKTUR RSUD
Prof. DR. H. M. Chatib Quzwain
…/…/…
Kabupaten Sarolangun

SPO

dr.H. Bambang Hermanto, M.Kes


Pembina Tk.I
NIP . 19720608 200604 1 010
PENGERTIAN Suatu kegiatan pengukuran antropometri pada pasien
geriatri yang tidak bisa diukur tinggi badannya dalam
posisi berdiri tegak lurus.

TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk


mengetahui data antropometri pasien yang akan
digunakan untuk mengukur status gizi pasien geriatric

KEBIJAKAN Keputusan Direktur Nomor 02 tentang Kebijakan


Penyelenggaraan Pelayanan Geriatri pada RSUD
Prof.DR.H.M.Chatib Quzwain Kabupaten Sarolangun.

PROSEDUR 1. Alat dan Bahan :


 Knee height caliper (kaliper tinggi lutut)
 ATK

2. Langkah-langkah :
 Mencuci tangan
 Senyum, Sapa dan Salam
 Perkenalkan diri kepada pasien
 Petugas memastikan identitas pasien
 Petugas memberikan informasi tentang tindakan
yang akan dilakukan
 Menyiapkan pasien dalam keadaan istirahat/ rileks
 Menyiapkan lingkungan yang aman dan nyaman
 Berikan privasi pada pasien
PENGUKURAN TINGGI LUTUT

No. Dokumen No. Revisi Halaman

SPO/ / 0 2/2
RSUD
RSUD-SRL 2019
PROF DR H.M CHATIB
QUZWAIN KABUPATEN
SAROLANGUN
 Pengukuran dapat dilakukan dalam posisi duduk
atau berbaring
 Pengukuran tinggi lutut dilakukan pada kaki sebelah
kiri dengan sendi lutut ditekuk sampai membentuk
sudut 90°
 Ujung kaliper diletakkan di bawah tumit dan sisi yang
bergerak ditarik ke bawah ke arah permukaan atas
sendi lutut bagian depan
 Baca angka yang tertera pada skala caliper

DIAGRAM

UNIT TERKAIT 1. Dokter


2. Perawat
3. Ahli gizi

You might also like