You are on page 1of 6

RENCANA MEMBINA

KURSUS PEMBINA PRAMUKA MAHIR TINGKAT DASAR SAKA BAKTI HUSADA


DINAS KESEHATAN KABUPATEN KLATEN KERJASAMA
KWARTIR CABANG KLATEN 2022

Materi : Tali Temali


Hari / Tanggal : Selasa, 02 Agustus 2022
Waktu : 08.00-Selesai

A. Tujuan
1. Mengetahui macam-macam simpul dasar
2. Mengetahui kegunaan masing-masing simpul dasar
3. Mampu mencocokan masing-masing simpul dasar

B. Materi
1. Macam-macam simpul dasar
a. Simpul Hidup
b. Simpul Mati
c. Simpul Jangkar
d. Simpul Pangkal
2. Kegunaan simpul dasar
a. Simpul Hidup
Simpul hidup merupakan simpul yang digunakan untuk mengikat tiang atau benda. Di
kehidupan sehari-hari, simpul hidup dipakai untuk mengikat hewan.
b. Simpul Mati
simpul yang biasanya digunakan untuk mengakhiri suatu simpul atrau menyambung 2
buah tali.
c. Simpul Jangkar
Simpul jangkar biasanya digunakan untuk mengikat jangkar darurat, mengikat tali
ember dan membuat tandu.
d. Simpul Pangkal
Simpul ini biasanya sering digunakan untuk mengawali atau mengakhiri simpul .

C. Metode

Ceramah dan game edukasi menggunakan kertas bergambar

D. Langkah – Langkah Membina

1. Pendahuluan
Perkenalan, doa dan ice breaking

2. Kegiatan Inti
a. Paparan tentang simpul dasar
b. Peserta dibagi menjadi beberapa kelompok
c. Setiap kelompok mengambil kertas berisi gambar macam-macam tali simpul dasar
d. Peserta mencocokan gambar tali simpul dengan nama simpul yang benar dan
menyebutkan kegunaannya.

3. Penutup
Pembina meminta peserta untuk membuat kesimpulan dari hasil diskusi yang mereka
lakukan.
E. Sumber Belajar dan Media

1. Google
2. Kertas puzzle

F. Penilaian

Pembina menilai peserta dengan keaktifan dan jawaban selama diskusi berlangsung

Mengetahui, Calon Pembina


Pelatih Pendamping,

………………………………. Mega Dewi Widiyanti


SIMPUL JANGKAR

SIMPUL MATI

SIMPUL HIDUP

SIMPUL PANGKAL
SIMPUL JANGKAR SIMPUL PANGKAL
SIMPUL HIDUP SIMPUL MATI

You might also like