You are on page 1of 5

Materi YouTube ; Maba vs everybody ( ngopi daring )

Terorisme merupakan proses panjang yang perlahan - lahan mendorong kesaksian dengan
mengatasnamakan tuhan.

Kebenaran tertutup oleh doktrin pimpinan.

Akar terorisme saling berkaitan dan penanganannya tdak bisa dilakukan secara tunggal.

Terorisme sendiri tmbul dari akar komplikasi

yang setdaknya membutuhkan dokter spesialis untuk komplikasi .

Supaya tdak terpapar radikalisme kita

Harus mempunyai imunitas dan tekad yang kuat.

Hasil riset yang dilakukan oleh Marg Sagemen bahwa 90% orang mereka yang bergabung dengan
jaringan dikarenakan faktor prinsip dan kinship

Bagaimana musik membela negara ?

Dengan mengusung musik Indonesia dan tampil di negara lain

Dengan diciptakannya lagu Indonesia raya , mengheningkan cipta menandakan Indonesia tela
merdeka.

Kita harus bisa bersosialisasi dengan sebaik - baiknya bahwa Indonesia adalah negara yang
menjunjung kesantunan.

Maka dari itu sifat mahasiswa harus intelek.

Bagaimana cara kontribusi dalam bela negara :

Memberikan aspirasi kepada negara dan mengikut sosialisasi bela negara yang bermacam - macam.

Dari situ kita mengetahui apa art negara Indonesia sebenarnya.

Menciptakan suasana kondusif di ranah siber adalah tanggung jawab sebagai bentuk bela negara.

Traffic internet yang masuk ke Indonesia besar

Serangan siber di tahun 2020 terjadi setap saat hinga hari ini.

Serangan siber merupakan factual straight

Alan sokal merupakan profesor matematka dan fsika menyampaikan prespektf ilmiah jurnal hingga
mencapai rujukan.
" Kita membuat kebohongan tapi saya lakukan secara berulang - ulang "

Respon terhadap hoax :

Jerman :

- pengesahan net enforcement law

- pembentukan center of defense againts

Misi informaton

Thailand :

Aplikasi mobile media Watch

Italia :

- mempostng RUU yang berisi tentang hukuman penyebaran berita palsu akan dipenjara

Indonesia bisa berdiri karena sejarah maka dari itu jangan sekali - kali meninggalkan sejarah.

Ancaman Pasca Kemerdekaan :

1948 : Pemberontakan PKI Madiun

1948 : Pemberontakan Karto Suwiryo

1948 : Pemberontakan Daud beureh di Aceh

1948 : Pemberontakan Ami di kebumen

1950 : Pemberontakan Apra

1950 : Pemberontakan Andi aziz di ujung pandang

1950 : Pemberontakan RMS (Republik Maluku Selatan )

1958 : Pemberontakan PRRI

1965 : Pemberontakan G30S/ PKI

1975 : Pemberontakan melawan Fretelin di Timor tmur

Hingga tahun 2001 : Terorisme , Radikalisme , Narkoba , dan berita hoak

Ancaman Nyata NKRI :

- hoak

- radikalisme

- narkoba
- terorisme

Dalam pasal 27 ayat 3 berbunyi :

Setap warga Negara wajib ikut serta dalam upaya pembelaan Negara.

Pasal 30 ayat 1 :

- tap warga negara berhak ikut dalam usaha pertahanan Negara.

- syarat keikutsertaan Warga negara diatur dalam undang-undang

Semua ini merupakan landasan hukum yang harus diterapkan seluruh Warga Negara Indonesia.

Implementasi :

- berbuat baik dan benar apapun status sosial kita

Bela negara itu banyak berkarya bukan banyak gaya.

Komitmen dalam agama merupakan faktor utama kebahagiaan mencapai 93%.

Keuletan dan ketangguhan bangsa untuk menjamin berlangsungnya kehidupan bangsa dalam
mencapai tujuan nasional ( spirit )

Peran Mahasiswa ;

A. Kesadaran Politk : Perlu mengembangkan pengetahuan dasar bela Negara

B. Agama : Menjadi duta pemoderasi Agama dengan cara menyebarkan ajaran baik agama

C. Bela negara : merupakan hal terpentng yang harus dilakukan oleh Mahasiswa.

Narkoba.

Narkoba berdampak merubah otak .

Orang yang memakai narkoba dengan ancaman , bujuk rayu , paksaan dapat diketahui secara sadar
karena menyadari perbuatan tersebut.

Narkoba merupakan singkatan dari Narkotka , Psikotropika, dan bahan adiktf.

Zat / obat yang berasal dari tanaman baik sintesis maupun semi sintesis .

Narkoba menimbulkan ketergantungan biasanya digunakan sebagai penghilang rasa nyeri.

Kebiasaan tersebut yang membuat manusia tdak bisa lepas dari narkoba.
Psikotropika adalah zat atau bukan narkotka baik alamiah maupun sintesis yang berpengaruh pada
penurunan saraf pusat

Zat adiktf adalah bahan / zat yang berpengaruh psikoaktf di luar Narkotka dan dapat menyebabkan
kecanduan

Efek penyalahgunaan narkoba :

1. Halusinogen

Sepert Ganja dan exctasy

2. Depresan

Sepert methadone , alkohol, opiat , dan ganja

3. Stmulan

Sepert Kokain , nikotn , Amfetamin

Ciri penyalahgunaan narkoba :

1. Terjadinya perubahan perilaku

2. Tanda fsik yang berubah

3. Ditemukannya Narkoba atau alat untuk menggunakan Narkoba

Tidak ada faktor tunggal penyebab Narkoba , melainkan orang yang menyalurkan Narkoba memiliki
masalah.

Peran mahasiswa dalam penanggulangan narkoba :

Menunjukkan kepribadian baik dan akhlak terpuji , Agent of change , dan Guardian of value serta
social control mewujudkan kampus yang bersinar.

Kampus sehat , aman , dan nyaman:

No drugs , no bullying , ant radikalisme dan nyaman terhadap Difabel.

Radikalisme dan Terorisme beserta cara mengantsipasi

Tiga strategi kelompok radikal menghancurkan Indonesia :

1. Mengaburkan , menghilangkan , dan menyesatkan sejarah bangsa.

2. Menghancurkan Budaya dan Kearifan lokal bangsa Indonesia

3. Mengadu domba diantara anak bangsa dengan pandangan Intoleransi dan SARA.
Radikalisme adalah paham atau aliran baru yang menginginkan sistem perubahan sosial dan politk
dengan cara kekerasan atau drasts. Sikap ekstrim dalam politk

Terorisme adalah perbuatan yang menggunakan kekerasan / ancaman dan menimbulkan terror

Ekstrimisme adalah Paham atau ideologi yang dibangun diatas Manipulasi dan distorsi Agama

Radikalisme adalah pemahaman agama yang menyimpang dari tujuan Agama ( distorsi )

Jika dibiarkan akan menimbulkan konfik bangsa.

3 peran pemuda dan masyarakat :

1. Militan dalam menangkal sebaran hoaks dan propaganda. Serta aktf menyebarkan konten
persatuan dan toleransi

2. Unfollow Ustad yang tdak mencerminkan sifat keagamaan dan tokoh Intoleran dan Radikal baik
dalam lingkungan sosial atau medsos.

3. Follow Ustad dan tokoh moderat yang toleran dan damai serta cinta NKRI dan pancasila di
lingkungan sosial atau di media sosial.

Kita sebagai rakyat Indonesia berhak menyuarakan suara kita dalam aksi bela negara ini.

You might also like