You are on page 1of 7

FORMULIR TINJAUAN KINERJA INDIVIDU

PERIODE I TAHUN 2021

DATA PESERTA (BAWAHAN)


NAMA : Noor Hidayah Pratami, S.Pd JABATAN : GURU (BIOLOGI)
NIP : 19870718 201001 2 018 UNIT KERJA : SMA NEGERI 1 TAMBAN

PERKEMBANGAN DAN EVALUASI KINERJA


NO URAIAN KEGIATAN/SASARAN KERJA
1 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai hasil
pembelajaran, menganalisis hasil pembelajaran, melaksanakan tindak lanjut hasil penilaian

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: 1. Tersusunnya Rencana Pelaksanaan pembelajaran , 2.Terlaksananya Kegiatan


Pembelajaran, 3. Terlaksananya Evaluasi Hasil Pembelajaran, 4. Tersusunnya analisis hasil pembelajaran, 5. Terlaksananya
tindak lanjut hasil penilaian.

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET 12 dokumen 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 3 Dokumen
REALISASI 12 dokumen 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 3 Dokumen
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): Permasalahan yang
sering dihadapi dalam program pelaksanaan pembelajaran adalah sedikit kesulitan dalam menyusun rencana pelaksanaan
pembelajaran di masa pandemi. selain itu kendala lain adalah evaluasi hasil belajar yang dilaksanakan secara daring, hasil
belajar siswa mengalami penurunan karena tidak seefektif saat belajar tatap muka.

2 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: 1. Merencanakan Tugas sebagai Wali Kelas, 2.Melaksanakan Tugas Tambahan sebagai
Wali Kelas, 3. Melaporkan Tugas sebagai Wali Kelas

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: 1. Tersusunnya Rencana Tugas Sebagai Wali Kelas, 2. Terlaksananya kegiatan sebagai Wali
Kelas, 3. tersusunnya laporan tugas wali kelas.

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET 2 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 2 berkas
REALISASI 2 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 2 berkas
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): Permasalahan yang
sering di hadapi adalah belum memahami format yang benar penyusunan program wali kelas, selain itu kesulitan yang di
hadapi dalam pembimbingan peserta didik, karena tidak adanya belajar tatap muka.

3 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Pengawas penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya kegiatan pengawasan penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil
belajar

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen -
REALISASI 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen -
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): selama masa belajar
dari rumah (BDR) proses pengawasan kegiatan pengawasan penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar tidak
berjalan optimal.

4 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Mengikuti Kegiatan Kolektif Guru di MGMP

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya kegiatan Kolektif Guru di MGMP

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET - - - - - 1 berkas
REALISASI - - - - - 1 berkas
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): Pelaksanaan
kegiatan Kolektif Guru di MGMP tidak berjalan optimal karena tidak 100 tatap muka.

5 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Mengikuti Diklat Fungsional lamanya antara 30 s.d 80 Jam

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya pelaksanaan evaluasi hasil Pelaksanaan Program Pengawasan pada sekolah
binaan

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET - - - - - 1 dokumen
REALISASI - - - - - 1 dokumen
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): Selama masa
pandemi, jumlah kegiatan diklat fungsional yang diikuti terbatas, sehingga diklat fungsional yang bisa diikuti hanya jenis
webinar

6 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Menyusun karya tulis ilmiah dalam bentuk Makalah

KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Tersusunnya karya tulis ilmiah dalam bentuk makalah

BULAN JULI AGS SEP OKT NOV DES


TARGET - - - - - 1 dokumen
REALISASI - - - - - 1 dokumen
PENJELASAN CAPAIAN DARI PESERTA (isu utama, permasalahan, implikasi, hal yang telah dilakukan): penyusunan karya
ilmiah menjadikan guru terlatih untuk menulis. Kesulitannya pada pemilihan masalah yang akan dituangkan dalam
makalah atau penelitian.

KESIMPULAN/CATATAN PEMBIMBING: Tingkatkan kemampuan dan selalu melakukan koordinasi rekan kerja dalam pelaksanaan
tugas sehari-hari sebagai guru dan sebagai warga sekolah.
RENCANA AKSI PENINGKATAN KINERJA

NO URAIAN KEGIATAN/SASARAN KERJA


1 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai hasil
pembelajaran, menganalisis hasil pembelajaran, melaksanakan tindak lanjut hasil penilaian

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET 12 dokumen 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 1 Laporan 3 Dokumen
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: 1. Tersusunnya Rencana Pelaksanaan pembelajaran , 2.Terlaksananya Kegiatan Pembelajaran,
3. Terlaksananya Evaluasi Hasil Pembelajaran, 4. Tersusunnya analisis hasil pembelajaran, 5. Terlaksananya tindak lanjut hasil
penilaian.

2 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: 1. Merencanakan Tugas sebagai Wali Kelas, 2.Melaksanakan Tugas Tambahan sebagai
Wali Kelas, 3. Melaporkan Tugas sebagai Wali Kelas

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET 2 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 1 berkas 2 berkas
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: 1. Tersusunnya Rencana Tugas Sebagai Wali Kelas, 2. Terlaksananya kegiatan sebagai Wali
Kelas, 3. tersusunnya laporan tugas wali kelas.

3 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Pengawas penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen -
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya kegiatan pengawasan penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar

4 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Mengikuti Kegiatan Kolektif Guru di MGMP

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET - - - - - 1 berkas
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya kegiatan Kolektif Guru di MGMP

5 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Mengikuti Diklat Fungsional lamanya antara 30 s.d 80 Jam

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET - - - - - 1 dokumen
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Terlaksananya pelaksanaan evaluasi hasil Pelaksanaan Program Pengawasan pada sekolah
binaan

6 NAMA KEGIATAN/SASARAN KERJA: Menyusun karya tulis ilmiah dalam bentuk Makalah

BULAN JAN FEB MAR APR MEI JUN


TARGET - - 1 dokumen - - 1 dokumen
KESEPAKATAN RENCANA AKSI: Tersusunnya karya tulis ilmiah dalam bentuk makalah

KESIMPULAN/CATATAN PEMBIMBING: Tingkatkan kinerja dengan memperbanyak mengikuti diklat fungsional


RENCANA AKSI PENGEMBANGAN KOMPETENSI TEKNIS/MANAJERIAL

JENIS KEGIATAN
NO MATERI PERTIMBANGAN
KLASIKAL NON KLASIKAL

1 Peningkatan Kompetensi Profesional Guru v v Pembinaan terhadap kompetensi Guru melalui


berbagai diklat

2 v v
Pembinaan terhadap peningkatan kinerja guru dengan
Peningkatan Kinerja Guru memperbanyak koordinasi dengan seluruh warga sekolah
3 - -
KESIMPULAN/CATATAN PEMBIMBING:
NILAI DAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI PERILAKU

RENCANA PENGEMBANGAN KOMPETENSI PERILAKU


NO ASPEK PERILAKU NILAI
PERILAKU
KLASIKAL NON KLASIKAL PERTIMBANGAN

1 Orientasi Pelayanan 91 - v

2 Integritas 82 - v

3 Komitmen 84 - v

4 Kerjasama 82 - v

5 Disiplin 84 - v

6 Kepemimpinan - - -
KESIMPULAN/EVALUASI PEMBIMBING: Tingkatkan integritas dan kerja sama dalam pelaksanaan tugas di sekolah

Banjarbaru, 10 Maret 2021

MENGETAHUI,
PEMBIMBING PESERTA
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PENGAWAS SEKOLAH

Drs. H. MUHAMMAD YUSUF EFFENDI, M.AP Dr. H. Eddy Khairuddin, ME


Pembina Utama Madya / (IV/d) Pembina TK.I / (IV/b)
NIP. 19631229 198503 1 010 NIP. 19640210 198703 1 023
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH
Jl. Pangeran Anatasari No. 5 Banjarbaru Telp. (0511) 4772 058, 4772 059 Fax (0511) 774970
BANJARBARU

FORMULIR REKAPITULASI TINJAUAN KINERJA INDIVIDU


PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
PERIODE I TAHUN 2021

PESERTA (BAWAHAN) PEMBIMBING PENGEMBANGAN KOMPETENSI PERILAKU PENGEMBANGAN KOMPETENSI TEKNIS/MANAJERIAL


NO KESIMPULAN/EVALUASI KINERJA KESIMPULAN/CATATAN RENCANA RATA-RATA NILAI
AKSI PERILAKU
NAMA NIP JABATAN NAMA NIP JABATAN ASPEK PERILAKU PERTIMBANGAN NAMA KEGIATAN PERTIMBANGAN

Pembinaan
Tingkatkan kemampuan dan
terhadap guru
selalu melakukan koordinasi Tingkatkan kinerja dengan Peningkatan Pembinaan terhadap
1 Noor Hidayah Pratami, S.Pd 19870718 201001 2 018 Guru H. ABDAN, S.Pd 19651127 198803 1 007 Kepala Sekolah rekan kerja dalam pelaksanaan memperbanyak mengikuti diklat 84.60 Orientasi untuk Kompetensi kompetensi Guru melalui
Pelayanan meningkatkan
tugas sehari-hari sebagai guru fungsional Profesional Guru berbagai diklat
orientasi layanan di
dan sebagai warga sekolah.
sekolah

10

dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst. dst.

Banjarbaru, 10 Maret 2021

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Drs. H. MUHAMMAD YUSUF EFFENDI, M.AP


Pembina Utama Madya / (IV/d)
NIP. 19631229 198503 1 010

You might also like