You are on page 1of 3

SURAT KEPUTUSAN

URAIAN TUGAS PENANGGUNG JAWAB


DAN PELAKSANA UKM
UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN

Nomor :
Revisi Ke :
Berlaku Tgl :

Ditetapkan Oleh:
KEPALA UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN

Anton Suwoto S.Kep, Ners. MM


NIP. 19690419 199103 1 004

PEMERINTAH KABUPATEN BLORA


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN
JL. Raya Tunjungan No.80 Telp. 0811295006
Email: tunjunganpuskesmas@yahoo.co.id
TUNJUNGAN BLORA 58252
PEMERINTAH KABUPATEN BLORA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN
JL. Raya Tunjungan No.80 Telp. 0811295006
Email. tunjunganpuskesmas@yahoo.co.id
Kode pos 58252

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN
Nomor :

TENTANG

URAIAN TUGAS PENANGGUNG JAWAB DAN PELAKSANA UPAYA


KESEHATAN MASYARAKAT PUSKESMAS TUNJUNGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS TUNJUNGAN,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka tertib administrasi, tertib


organisasi serta tertib pembagian tugas pada UPT
Puskesmas Tunjungan, maka diperlukan uraian tugas
penanggung jawab dan pelaksana Upaya Kesehatan
Masyarakat;
b. bahwa dalam pelaksanaanya perlu adanya surat
keputusan kepala UPT Puskesmas Tunjungan tentang
uraian tugas penanggung jawab dan pelaksana Upaya
kesehatan masyarakat;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang


Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa
kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 ( Lembaran Negara );
Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
2. Kesehatan;
Undang-undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
3. Kesehatan ( Lembaran Negara );
Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 585 Tahun 2007
4. tentang tentang Pedoman Penatalaksanaan Promosi
Kesehatan di Puskesmas;
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
5. tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
Peraturan Daerah Kabupaten Blora Nomor 6 Tahun
6. 2014 tentang Organisasi dan Tata kerja Dinas Daerah
Kabupaten Blora;

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG
URAIAN TUGAS PENANGGUNG JAWAB DAN
PELAKSANA UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
UPT PUSKESMAS TUNJUNGAN
Kesatu : Keputusan kepala UPT Puskesmas Tunjungan tentang
uraian tugas penanggung jawab dan pelaksana upaya
Kesehatan masyarakat.
Kedua : Penanggung Jawab dan pelaksana upaya mempunyai
tugas pokok dan fungsi sebagaimana terlampir.
Ketiga : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal
ditetapkan, dan apabila terdapat kekeliruan dalam
surat keputusan ini akan diadakan perbaikan
seperlunya.

Ditetapkan di : Tunjungan
pada tanggal :

KEPALA UPT PUSKESMAS


TUNJUNGAN

You might also like