You are on page 1of 8

KEBUDAYAAN DALAM

KOMUNIKASI
LINTAS BUDAYA
Budaya-budaya yang berbeda memiliki sistem-
sistem nilai yang berbeda
dan karenanya ikut menentukan tujuan hidup
yang berbeda, juga menentukan
cara berkomunikasi kita yang sangat dipengaruhi
oleh bahasa, aturan dan
norma yang ada pada masing-masing budaya.
Sehingga sebenarnya dalam
setiap kegiatan komunikasi kita dengan orang
lain selalu mengandung potensi
Konsep Dasar komunikasi lintas budaya atau antar budaya,
karena kita akan selalu berada
pada “budaya” yang berbeda dengan orang lain,
Komunikasi Lintas seberapa pun kecilnya
perbedaan itu.

Budaya
Berbicara tentang komunikasi antarbudaya tidak
akan lepas dari
membahas tentang dua konsep yang berbeda,
tetapi pada akhirnya keduanya
saling mendukung, bahkan ada saling
ketergantungan (interdependency).
Smith (1976) menyatakan bahwa “komunikasi dan
kebudayaan tidak dapat dipisahkan” atau
pernyataan Edward T.Hall (1959)
yaitu “komunikasi adalah kebudayaan dan
Konsep Dasar kebudayaan adalah
komunikasi”.Komunikasi antarbudaya memiliki
dua konsep didalamnya yaitu
Komunikasi Lintas konsep komunikasi dan konsep kebudayaan .

Budaya
Komunikasi memang menyentuh semua aspek
Prespektif
kehidupan bermasyarakat,
atau sebaliknya semua aspek kehidupan
bermasyarakat menyentuh
Teoritis
komunikasi. Justru itu orang melukiskan
komunikasi sebagai ubiquitos atau
serba hadir. Artinya komunikasi berada di
Komunikasi
manapun dan kapan pun juga.
Teori komunikasi digunakan karena merupakan Lintas Budaya
dasar dari adanya
komunikasi antarbudaya. Komunikasi antarbudaya
merupakan salah satu
kajian dalam ilmu komunikasi.
Prespektif
Komunikasi antarbudaya memiliki tema pokok yang membedakannya dari
studi komunikasi lainny, yaitu perbedaan latar belakang pengalaman yang
relatif besar antara para komunikatornya, yang disebabkan perbedaan
Teoritis
kebuda
yaan. Konsekuensinya, jika ada dua orang yang berbeda budaya maka akan
berbeda pula perilaku komunikasi dan makna yang dimilikinya E.B. Taylor,
Komunikasi
seorang antropolog memberikan definisi mengenai kebudayaan sebagai
sesuatu yang kompleks yang mencakup i pengetahuan, kepercayaan,
kesenian,
Lintas Budaya
moral, hukum, adat istiadat, kemampuan-kemampuan dan
kebiasaan kebiasaan yang didapatkan oleh manusia sebagai anggota
masyarakat.
Makna Hubungan Budaya dan
Komunikasi
Komunikasi dan budaya tidak dapat dipisahkan, karena komunikasi dan
budaya adalah dua hal yang berbeda. Komunikasi adalah proses penyampaian
pesan di antara para pelaku komunikasi dengan tujuan untuk saling memahami
satu sama lain. Sedangkan budaya dapat dikatakan sebagai cara berperilaku
suatu komunitas masyarakat secara berkesinambungan. Namun demikian
komunikasi dan budaya eksistensinya saling berkaitan. Suatu budaya dapat
dilestarikan dan diwariskan kepada generasi penerus melalui proses
komunikasi. Disini, komunikasi berfungsi sebagai alat penyebaran tradisi dan
nilai-nilai budaya. Komunikasi dan budaya adalah dua entitas tak terpisahkan.
BERIKUT KIAT KIAT UNTUK
MENGEMBANGKAN
KEPRIBADIAN KEWIRAUSAHAAN
1. Awali Dengan Impian dan Imajinasi
Sebelum manusia bisa mendarat di bulan, tak pernah ada yang berfikir bahwa hal itu
adalah sebuah kenyataan. Ide mendarat di bulan pada awalnya adalah sebuah mimpi
indah yang tak akan pernah terwujud. Namun impian dan imajinasi itu akhirnya
berubah menjadi kenyataan ketika seseorang telah membuktikannya dengan
pendaratan manusia pertama kali ke bulan. Yang perlu diingat adalah segala sesuatu
keberhasilan itu bermula dari impian dan keyakinan dengan didorong oleh kerja keras
untuk mewujudkannya.
2. Semangat dan Kegigihan
Antusiasme, semangat dan kegigihan adalah sebuah modal utama di
dalam memulai sebuah perjuangan baru untuk mencapai
keberhasilan. Bila anda loyo, tidak bersemangat dan bermalasan,
yakinlah tidak lama lagi anda akan segera mengalami kegagalan total.
THANK
YOU

You might also like