You are on page 1of 3

SURAT KEPUTUSAN

Nomor : 420/97/47.301.BIM/IX/2019

Tentang

PEMBENTUKAN TIM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN SEKOLAH


DAN TIM AUDIT INTERNAL MUTU PENDIDIKAN
SMK BHAKTI INDONESIA MEDIKA KOTA MOJOKERTO
TAHUN PELAJARAN 2019-2020

KEPALA SMK BHAKTI INDONESIA MEDIKA

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka mengembangkan dan meningkatkan mutu pendidikan Sekolah
di SMK Bhakti Indonesia Medika, perlu membentuk Tim Penjamin Mutu pendidikan
Sekolah dan Tim Audit Internal
b. Bahwa sebagaimana yang dimaksud pada huruf a diperlukan Surat Keputusan Kepala
Sekolah.
Mengingat : a. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
b. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
c. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
d. Peraturan Pemerintah Nomor47 Tahun 2008 tentang Wajib Belajar
e. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar
Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru.
f. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 19 Tahun 2007 Standar Pengelolaan
Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Pembentukan Tim Penjamin Mutu Pendidikan Sekolah, seperti tersebut pada lampiran 1.
Kedua : Pembentukan Tim Audit Internal Mutu Pendidikan, seperti tersebut pada lampiran 2.
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini, akan dibebankan kepada a.
Keempat : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Mojokerto,07 September 2019


KepalaSekolah

Ina Dwi Wijayanti, SE


NIK. 01.13.716
Tembusan :
Disampaikan kepada:
1. Yth. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kota Mojokerto
2. Yth. Pengawas SMK Bahkti Indonesia Medika
3. Yth. Guru SMK Bhakti Indonesia Medika
Lampiran : 1
Keputusan Kepala SMK Bhakti Indonesia Medika
Nomor: 420/97/47.301.BIM/IX/2019

TIM PENJAMIN MUTU PENDIDIKAN SEKOLAH


SMK BHAKTI INDONESIA MEDIKA
TAHUN PELAJARAN 2019-2020

NO Nama/NIP Jabatan Bidang Pengembangan Mutu Keterangan

1 M. Salman El-Farisi, S.Pd.Gr. WakaKurikulum Standar Isi

2. Muhib Abdillah, M.Pd. WakaKesiswaan Standar Proses

3. Badri Mahali, S.Si. Guru Standar Kompetensi Lulusan


Standar Pendidik & Tenaga
4. Elvira Agustina, S.Kep.Ns. Guru
Kerja
5. Tutik Rochana, S.Pd. WakaSarpras Standar Sarpras

6. Imam Muzaki,M.Pd Guru Standar Pengelolaan

7. Yenni Christiani,SE TU ( Bendahara) Standar Pembiayaan

8. Yeni Anggraeni, S.Pd. Guru Standar Penilaian

Mojokerto, 07 September 2019


Kepala Sekolah

Ina Dwi Wijayanti, SE


NIK. 01.13.716
Lampiran : 2
Keputusan Kepala SMK Bhakti Indonesia Medika
Nomor :420/97/47.301.BIM/IX/2019

TIM AUDIT INTERNAL MUTU PENDIDIKAN


SMK BHAKTI INDONESIA MEDIKA
TAHUN PELAJARAN 2019-2020

NO Nama/NIP Jabatan Bidang Pengembangan Mutu Keterangan

1 M. Salman El-Farisi, S.Pd.Gr. Waka Kurikulum Standar Isi

2. Muhib Abdillah, M.Pd. Waka Kesiswaan Standar Proses

3. Badri Mahali, S.Si. Guru Standar Kompetensi Lulusan

4. Elvira Agustina, S.Kep.Ns. Guru Standar Pendidik & Tenaga


Kerja
5. Tutik Rochana, S.Pd. WakaSarpras Standar Sarpras

6. Imam Muzaki,M.Pd Guru Standar Pengelolaan

7. YenniChristiani,SE TU ( Bendahara) Standar Pembiayaan

8. Yeni Anggraeni, S.Pd. Guru Standar Penilaian

Mojokerto, 07 September 2019


KepalaSekolah

Ina Dwi Wijayanti, SE


NIK. 01.13.716

You might also like