You are on page 1of 6

SISTEM AIR CONDITIONER (AC) MOBIL

Praktek Komponen Air Conditioner


(AC)
1. Compresor
2. Condensor
3. Receiver/ Dryer
4. Exapansion Valve
5. Evaporator
6. Blower
7. Fan
8. High Pressure Hose/ Selang tekanan tinggi
9. Low Pressure Hose/ Selang tekanan rendah
Paraf Nilai
Fungsi Utama Sistem AC
1. Mengontrol suhu udara (menjadi dingin)
2. Mengatur kelembaban udara (menghilangkan embun dalam ruang mobil
saat berkendara musim hujan)
3. Mengontrol sirkulasi udara
4. Memurnikan udara
Fungsi Komponen AC
a. Compressor
Berfungsi untuk memompakan Refrigrant (Freon) yang berbentuk gas agar
tekanannya meningkat sehingga juga akan mengakibatkan temperaturnya meningkat.
b. Condensor
Berfungsi untuk menyerap panas pada Refrigerant yang telah dikompresikan oleh
kompresor dan mengubah refrigrant yang berbentuk gas menjadi cair (dingin).
c. Dryer/Receifer
Berfungsi untuk menampung Refrigerant cair untuk sementara, yang untuk
selanjutnya mengalirkan ke Evaporator melalui Expansion Valve, sesuai dengan beban
pendinginan yang dibutuhkan. Selain itu Dryer/Receifer juga berfungsi
sebagai Filter untuk menyaring uap air dan kotoran yang dapat merugikan bagi
siklus Refrigerant.
d. Expansion Valve
Berfungsi Mengabutkan Refrigrant kedalam Evaporator, agar Refrigerant cair dapat
segera berubah menjadi gas/ kabut bertekana rendah suhu rendah
e. Evaporator
Merupakan kebalikan dari Condenser Berfungsi untuk menyerap panas dari udara yang
melalui sirip-sirip pendingin Evaporator, sehingga udara tersebut menjadi dingin
Fungsi Komponen AC
F. Fan/ Kipas
Berfungsi untuk membantu condenser untuk membuang panas ke udara dengan
menhembuskan angin ke sela-sela condenser
G. Blower
Berfungsi mengalirkan udara (angin) ke evaporator untuk menambah efek
pendinginan yang selanjutan dihembuskan ke ruang kabin kendaraan.
h. Low Pressure Hose (Pipa Tekanan Rendah)
Berfungsi sebagai saluran untuk mengalirka gas freon tekanan rendah dari evaporator
ke kompresor
I. High Pressure Hose (Pipa Tekanan Tinggi)
Berfungsi sebgai saluran untuk mengalirkan freon bertekanan tinggi dari kompresor
menuju condensor
Cara Kerja Sistem AC

You might also like