You are on page 1of 3

LKPD Geografi Kelas XI SMA

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Pertemuan Satu: Letak, Luas, Batas Teritorial Wilayah Indonesia

Indikator:
3.1.1 Mengidentifikasi letak dan luas Indonesia
3.1.2 Menentukan batas-batas wilayah Indonesia
3.1.3 Mengaitkan letak, luas, dan batas wilayah Indonesia dengan poros
maritim dunia.

Nama Siswa : Muh. Adrian ramadhan


Mata Pelajajaran : Geografi
Kelas : XI Iis3

Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)


a. Baca secara cermat bahan ajar sebelum siswa mengerjakan tugas
b. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa
c. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas
d. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah
disepakati antara guru dengan siswa.
---
---

1. Perhatikan gambar berikut!

Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim Dunia I 1


LKPD Geografi Kelas XI SMA

---
---

Berdasarkan gambar tersebut, cari dan tuliskanlah informasi mengenai batas-batas


laut ke dalam tabel di bawah ini!
No Batas Laut Penjelasan
1 Batas laut teritorial Batas laut yang teritorial adalah batas laut yang ditarik dari
sebuah garis dasar dengan jarak 12 Mill(19,3km) keluar
arah laut lepas. Didalam batas laut teritorial ini,Indonesia
mempunyai hak kadaulatan sepenuhnya

2 Batas landasan kontinen Batas landasan kontinen merupakan dasar laut yang jika
dilihat dari segi geologi maupun geomorfologinya
merupakan kelanjutan dari kontinen/benua. Landas
kontinen memiliki kedalaman kurang dari 200m. Oleh
karena itu,wilayah laut dangkal dengan kedalaman 200m
merupakan bagian dari wilayah negara yang berada
3 Zona ekonomi eksklusif(ZEE) ZEE adalah wilayah laut sejauh 200 Mill dari pulau terluar
saat air surut.luas ZEE Indonesia 9.936.345 km²

3. Temukanlah negara negara yang berbatasan laut dan darat dengan negara
Indonesia pada peta yang ditampilkan, kemudian masukkan kedalam tabel
berikut:

Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim Dunia I 2


LKPD Geografi Kelas XI SMA

---
---

NO Batas Laut Batas Darat


1 *Malaysia *Malaysia(berbatas dengan
*Singapura prov.Kalimantan
*Philipina Barat).
*India *Papua New Guinea (berbatas dengan
*Thailand prov.
*Vietnam Papua).
*Republik Palau *Timor Leste(berbatas dengan prov. Nisa
*Australia Tenggara timur).
*Timor Leste
*Papua New Guinea

4. Jelaskanlah mengapa suatu wilayah/negara harus memiliki batas!


Jawab: Suatu wilayah/negara harus memiliki batas karena batas wilayah
Merupakan salah satu tanda kedaulatan Negara. Oleh karena itu,
bila batas wilayah suatu negara dilanggar oleh negara lain maka akan menimbulkan.
Konflik.

Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim Dunia I 3

You might also like