You are on page 1of 4

SOAL KUIS

Nama Mahasiswa : Hendrah


NIM : 220101P
Kelas : Konversi
Mata Kuliah : Sistem Informatika Kesehatan

SOAL :

1. Unsur apa yang harus ada dalam suatu system agar dapat menghasilkan pelayanan
kesehatan ? 

Jawaban : 1. Organisasi pelayanan Suatu sistem kesehatan yang baik haruslah


memiliki kejelasan dalam pengorganisasian upaya kesehatannya
(organization of services). Menunjuk kepada jenis, bentuk, jumlah
penyebaran, jenjang serta hubungan antara satu upava kesehatan
dengan upaya kesehatan lainya. Jika kejelasan seperti ini tidak
dimiliki, maka sistem kesehatan tersebut tidak lah sempurna.
2. Organisasi pembiayaan Suatu sistem kesehatan yang baik haruslah
memiliki kejelasan dalam pengorganisasian pembiayaan kesehatan
(organization of finance) mengenai jumlah, mobilisasi dana dan
sumber dana dan pemanfaatan serta mekanisme pembiayaan
Kesehatan yang berlaku.
3. Mutu pelayanan dan pembiayaan Terjaminnya mutu pelayanan dan
pembiayaan kesehatan ( quality of service ang finance) Mutu yang
dimaksudkan di sini adalah disatu pihak, yang sesuai dengan
kebutuhan dan tuntutan masyarakat terhadap kesehatan, dan pihak
lain yang sesuai pula dengan situasi dan kondisi sosial ekonomi
msyarakat.
2. Di dalam system informasi ada beberapa elemen utama yang harus dimiliki,
sebutkan? 
Jawaban : 1. Elemen, komponen atau bagian pembentuk sistem yangBerupa
aktor-aktor pelaku;
2. Interconnection berupa fungsi dalam sistem yang saling terkait dan
dimiliki oleh elemen-elemen sistem.

3. Bagaimana Siklus Informasi Kesehatan, jelaskan ? 


Jawaban : Sistem Informasi Kesehatan ( SIK ) adalah integrasi antara perangkat,
prosedur dan kebijakan yang digunakan untuk mengelola siklus
informasi secara sistematis untuk mendukung pelaksanaan manajemen
kesehatan yang terpadu dan menyeluruh dalam kerangka pelayanan
kesehatan kepada masyarakat

4. Kualitas Informasi itu dikatakan akurat. Jelaskan ? 


Jawaban : Data yang akurat sangat diperlukan dalam bisnis karena data sangat
berkaitan dengan pengambilan keputusan dalam strategi bisnis.
Pengambilam keputusan dari sebuah informasi yang tidak akurat
tentunya akan memperoleh hasil yang tidak sesuai dengan harapan.
Informasi yang berkualitas membutuhkan data yang tepat waktu.

5. Di dalam Sistem Kesehatan terdapat komponen utama yang harus dimiliki,


sebutkan ? 
Jawaban : 1. Monopoli Pemerintah
2. Dominasi Pemerintah
3. Dominasi Swasta

6. Di setiap negara bentuk pokok system Kesehatan berbeda-beda. Faktor apa saja yang
mempengaruhi perbedaan tersebut. Sebutkan dan jelaskan ? 
Jawaban : Terbentuknya sistem kesehatan ditentukan oleh tiga unsur utama
yaitu:
1. Pemerintah (policy maker) bertanggung jawab dalam
merumuskan berbagai kebijakan pemerintah, termasuk
kebijakan Kesehatan.
2. Masyarakat (health customer) ialah mereka yang
memanfaatkan jasa pelayanan kesehatan.
3. Penyedia pelayanan kesehatan (health provider) ialah yang
Bertanggungjawab secara langsung dalam menyelenggarakan
Herhanai unava kesehatan

7. Apa yang anda ketahui tentang Monopoli Pemerintah ? 


Jawaban : Monopoli Pemerintah yaitu Peranan pemerintah sangat dominan dan
memonopoli semua upaya kesehatan. Di sini pelayanan kesehatan
swasta tidak dikenal karena semua upaya kesehatan dikelola oleh
pemerintah. Bentuk seperti ini ditemukan misalnya di banyak negara
sosialis.

8. Apa perbedaan antara Upaya Kesehatan dan Pembiayaan Kesehatan? 


Jawaban : Upaya Kesehatan yaitu tatanan yang menghimpun berbagai Upaya
Kesehatan Masyarakat (UKM) dan Upaya Kesehatan Perorangan
(UKP) secara terpadu dan saling mendukung guna menjamin
tercapainya derajat kesehatan masyarakat yang tinggi-
tingginya.sedangkan sedangkan Pembiayaan kesehatan yaitu tatanan
yang menghimpun berbagai upaya penggalian, pengalokasian, dan
pembelanjaan sumber daya keuangan secara terpadu dan saling
mendukung guna menjamin tercapainya derajat Kesehatan masyarakat
yang setinggi-tinggnya.

9. Suatu Sistem Informasi Kesehatan yang dirancang dengan baik akan merupakan
dukungan utama bagi peningkatan mutu pelayanan kesehatan yang mereka
selenggarakan mengapa?
Jawaban : Dengan sistem Informasi kesehatan yang baik maka akan membuat
masyarakat tidak buta dengan semua permasalahan kesehatan. Dan
mau membawa keluarga nya berobat dengan mudah bukan lagi
dengan birokrasi yang rumit yang membuat masyarakat enggan
membawa anggota keluarganya berobat di pelayanan kesehatan yang
disediakan oleh pemerintah. Dengan maraknya perkembangan media
dan teknologi seharusnya membuat masyarakat dan khususnya pada
mahasiswa kesehatan masyarakat melek akan kemajuan berinovasi
terhadap sistem informasi kesehatan Indonesia.

10. Apa peran System Informasi Kesehatan Dalam Kesehatan Pelayanan?


Jawaban : Adapun manfaat pengadaan sebuah Sistem Informasi Kesehatan ini di
dalam suatu fasilitas kesehatan diantaranya adalah : Memudahkan
pasien mendapatkan pelayanan kesehatan. Memudahkan fasilitas
kesehatan (faskes) dalam mendata setiap pasien yang mendaftar untuk
berobat.

You might also like