You are on page 1of 1

Pengertian

Kanker paru adalah semua penyakit keganasan pada jaringan paru.

Penyebab

• Kebiasaan Merokok (Penyebab Utama)

• Faktor Usia (di atas 50 tahun)

• Faktor Genetik (riwayat kanker paru dalam keluarga)

• Faktor Karsinogen diantaranya yaitu zat kimia, radiasi, virus, hormon, dan iritasi kronis

• Faktor Perilaku / Gaya Hidup diantaranya terpapar asap rokok

Gejala

• Batuk terus – menerus dan Batuk darah

• Suara serak

• Sesak napas dan Nyeri dada

• Mudah lelah

• Berat tubuh menurun drastis

• Sakit seluruh tubuh

Pencegahan

• HINDARI FAKTOR RESIKO

• STOP MEROKOK

• HINDARI ASAP ROKOK

• PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT)

You might also like