You are on page 1of 8

MAKALAH

RESUME LIMA JURNAL

Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Keperawatan Gawat Darurat

Dosen Pengampun: Siti Rohimah S.kep.,Ners.,M.Kep

Disusun Oleh:

Riris Udaeni Ramdonah

1420119026-

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS GALUH

2022
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya
sehingga saya dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul Rangkuman Lima Jurnal ini
tepat waktu.

Kami sangat berharap makalah ini dapat berguna dalam rangka menambah wawasan

serta pengetahuan kita. Kami juga menyadari sepenuhnya bahwa didalam makalah ini terdapat

kekurangan. Oleh karena itu, kami berharap ada nya kritik dan saran demi perbaikan makalah

yang telah kami buat di masa yang akan datang. Semoga makalah sederhana ini dapat

dipahami bagi siapapun yang membaca nya. Sekiranya makalah yang telah disusun ini dapat

berguna bagi kami sendiri maupun orang yang membacanya. Sebelumnya kami mohon maaf

apabila terdapat kesalahan kata-kata yang kurang berkenan.

Ciamis, April 2022

Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………………………………………………………………………i

DAFTAR…………………………………………………………………………………………………………………………ii

BAB 1 PENDAHULUAN…………………………………………………………………………………………………..1

1.1 LATAR BELAKANG………………………………………………………….……………………………………………1

1.2 TUJUAN PENULISAN……………………………………………………….…………………………………………..1

BAB II PEMBAHASAN……………………………………………………….…………………………………………….2

2.1 PENELUSURAN LIMA JURNAL………………………………………..…………………………………………….2

BAB III PENUTUP….…………………………………………………………..…………………………………………….5

3.1 KRITIK DAN SARAN………………………………………………………..…………………………………………….5

DAFTAR PUSTAKA……...………………………………………………………………………………………………….5
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Penulisan ini menyajikan temuan jurnal yang dilakukan dan dilaporkan oleh mahasiswa

1.2 Tujuan Penulisan

Penulisan ini bertujuan untuk menyajikan temuan jurnal yang penulis termukan dan bertujuan
untuk memenuhi tugas pada mata kuliah Keperawatan Gawat Darurat
BAB II

PEMBAHASAN
Penulusuran Lima Jurnal

Ringkasan Studi yang Masuk Kajian

Penulis, Tujuan Penelitian Desain Populasi dan Hasil Keterbatasan penelitian


Negara penelitian jumlah sampel
Wiwin Tujuan penelitian ini Menggunaka Perawat IGD Hasil penelitian Penelitian membuktikan
Winarti, untuk mengetahui n desain menunjukkan bahwa persepsi
Rosiana pengaruh persepsi cross mayoritas responden positif terhadap
Rosiana perlindungan hukum sectional (56,7%) memiliki persepsi perlindungan hukum
2020, dan aspek etik yang negatif terhadap merupakan
Indonesia terhadap keinginan perlindungan hal yang berpengaruh
perawat dalam hukum terhadap kepada keinginan
memberikan tindakan bystander CPR pada perawa
CPR pada kejadian OHCA.
Out-Of-hospital
Cardiac Arrest
Meta Penelitian ini metode Perawat ICU Hasil penelitian Perlu dilakukan program
Adiwinata bertujuan untuk deskriptif menunjukan data 20 untuk
Atmaja, menilai penggunaan (66,7%) responden mengevaluasi tentang
Noor Diani, injeksi insulin pen sudah tepat dan benar cara penggunaan injeksi
Devi pada penderita dalam menggunakan insuin pen sehingga
Rahmayan diabetes mellitus di injeksi insulin pen dan 10 mampu
ti RSUD Ulin (33,3%) responden yang mengoptimalkan
Banjarmasin. belum tepat dan benar penerapan penggunaan
dalam menggunakan injeksi insulin pen yang
injeksi insulin pen baik dan tepat.
Nunuk Penelitian ini metode Perawat Penelitian dilakukan 1. Terdapat perbedaan
Haryatun, bertujuan untuk deskriptif IGD,Perawat dengan yang signifikan waktu
Agus mengetahui waktu observasiona ICU menggunakan instrumen tanggap tindakan
Sudaryanto perbedaan waktu l. berupa observasi. keperawatan pada
tanggap asuhan Peneliti dalam pasien
keperawatan trauma melakukan penelitian cedera kepala kategori I
kepala memimpin dibantu oleh tiga (3) - V.
kategori I-V. orang observer dengan 2. Pasien cedera kepala
menempatkan satu kategori I memperoleh
observer pada tiap shift waktu tindakan
jaga, baik shift pagi, siang keperawatan lebih lama
dan malam dan pasien cedera
kepala kategori V
memperoleh waktu
keperawatan yang lebih
cepat.

Citra Tujuan dari penelitian metode Perawat IGD Pengetahuan dari Kajian kebutuhan pada
Windani ini adalah untuk kuantitatif seluruh responden DM pasien DM
Mambang mengidentifikasi berada diatas rata-rata mengidentifikasi
Sari1 keyakinan kesehatan dengan pengetahuan,
, Ahmad dan permasalahan M=14,65,sebanyak 54,5 permasalahan dan
Yamin1 pasien Diabetes %. Hal ini masih dibawah keyakinan yang
Mellitus di kota dari penelitian Hall et al dirasakan oleh
Bandung (2016). Dari tabel 2 responden
menggambarkan ada
pernyataan yang masih
banyak salah pada
responden.
I Dewa Ayu Penelitian ini Metode true Petawat IGD, Berdasarkan hasil Ada pengaruh modern
Rismayanti, bertujuan untuk experiment ICU penelitian yang telah dressing terhadap
I Made mengetahui pengaruh dilakukan, sebelum efektifitas
Sundayana, modern dressing diberikan modern penyembuhan luka
Putu Eka terhadap dressing dengan metode grade 2
Pratama3 penyembuhan luka foam dressing pada pada pasien diabetes
diabetes mellitus kelompok eksperimen, mellitus pada kelompok
grade 2 di Griya Utami diketahui Eksperimen, sedangkan
Care Bali. bahwafrekuensi pada kelompok
penyembuhan luka kontrol tidak ada
mayoritas responden pengaruh antara
termasuk dalam kategori modern dressing
kematian terhadap efektifitas
jaringan tipe 1 penyembuhan
luka grade 2 pada pasien
diabetes mellitus.
BAB III

PENUTUP

3.1 Kritik dan Saran


Menyadari bahwa penulis masih jauh dari kata sempurna, penulis banyak
berharap kepada para pembaca dapat memberikan kritik dan saran yang
membangun kepada penulis demi sempurnanya makalah ini dan penulisan
makalah-makalah berikutnya. semoga makalah ini berguna bagi penulis khusus
nya bagi pembaca pada umumnya.
DAFTAR PUSTAKA

https://scholar.google.com/citations?
view_op=view_citation&hl=en&oe=ASCII&user=iWh4dngAAAAJ&pagesize=100&sortby=pubd
ate&citation_for_view=iWh4dngAAAAJ:70eg2SAEIzsC

https://scholar.google.com/citations?
view_op=view_citation&hl=en&oe=ASCII&user=iWh4dngAAAAJ&pagesize=100&sortby=pubd
ate&citation_for_view=iWh4dngAAAAJ:zA6iFVUQeVQC

https://scholar.google.com/citations?
view_op=view_citation&hl=en&oe=ASCII&user=5qYmIIwAAAAJ&pagesize=100&sortby=pubd
ate&citation_for_view=5qYmIIwAAAAJ:hkOj_22Ku90C

https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=en&oe=ASCII&user=-
KVAvd8AAAAJ&cstart=100&pagesize=100&sortby=pubdate&citation_for_view=-
KVAvd8AAAAJ:a0OBvERweLwC

https://scholar.google.com/citations?
view_op=view_citation&hl=en&oe=ASCII&user=iWh4dngAAAAJ&cstart=100&pagesize=100&
sortby=pubdate&citation_for_view=iWh4dngAAAAJ:ldfaerwXgEUC

You might also like