You are on page 1of 10

LK. 1.

2 Eksplorasi Penyebab Masalah

Masalah yang telah Hasil eksplorasi penyebab Analisis eksplorasi


No.
diidentifikasi masalah penyebab masalah
1 Kelas tidak kondusif 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,
dan materi tidak bisa Afianti dkk (2020), menyatakan penyebab dari kelas yang
disampaikan secara bahwa tidak kondusif antara
maksimal Faktor penyebab terjadinya lain:
kesulitan yang dihadapi oleh guru 1. Gaya pembelajaran
dalam pengelolaan kelas antara guru yang monoton
lain terdiri dari 2. Guru belum siap
Faktor guru: dengan apa yang akan
format belajar mengajar yang dajarkan
menoton, kurangnya pemahaman 3. Manajemen kelas guru
guru tentang peserta didik, yang kurang
pengetahuan dalam menguasai 4. Kurangnya
materi yang minim, kepribadian fasilitas/sarana yang
guru dan tipe kepemimpinan guru. digunakan.
Faktor siswa: Kurangnya
kesadaran peserta didik dalam
memenuhi tugas dan haknya
sebagai anggota suatu kelas atau
sekolah dapat merupakan faktor
utama penyebab pengelolaan
masalah kelas.
Faktor fasilitas: Minimnya LCD
proyektor, media pembelajaran
dan kurangnya buku-buku yang
tersedia di sekolah dapat
mempengaruhi kelancaran
kegiatan belajar mengajar di kelas.

2. Hasil Wawancara
1. Guru belum siap pada
konsep dan materi yang
akan disampaikan
2. Guru tidak menguasai
metode pembelajaran.
3. Kurangnya manajemen kelas
oleh guru
4. Kurangnya media
pembelajaran dan sarana
yang digunakan

2 Rendahnya motivasi 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,


siswa dalam Menurut Rosanti (2019) penyebab dari rendahnya
membaca teks Sebenarnya penyebab rendahnya motivasi siswa dalam
bahasa Inggris minat baca bagi siswa membaca adalah:
diantaranya: (1)Masih rendahnya 1. Kurangnya
kemahiran membaca siswa di pemahaman siswa
sekolah, (2) Sistem pembelajaran tentang pentingnya
di Indonesia belum membuat anak membaca
harus membaca buku, mencari 2. Pengaruh tv dan
informasi/pengetahuan lebih dari gadget seperti game
apa yang diajarkan. (3)Banyaknya online dan sosial
jenis hiburan (game) dan media
tayangan di TV yang mengalihkan 3. Terbatasnya jumlah
perhatian anak-anak dari buku. buku yang disediakan
(4)Banyaknya tempat hiburan di sekolah
yang menghabiskan waktu seperti 4. Buku yang ada kurang
taman rekreasi, tempat karaoke, menarik bagi siswa
mall, supermarket, play station,
dan lainnya. (5)Budaya membaca
yang belum pernah diwariskan
nenek moyang kita. (6)Kesibukan
orang tua sehingga tidak ada
waktu luang untuk anak.(7)Sarana
untuk memperoleh buku bacaan
masih kurang. (8)Harga buku
masih relatif mahal dan tidak
sebanding dengan daya beli
masyarakat. (9)Belum ada
lembaga atau institusi yang secara
khusus menangani minat baca
siswa. (10)Minimnya koleksi buku
perpustakaan serta kondisi
perpustakaan yang tidak
memberikan iklim yang kondusif
bagi tumbuh kembangnya minat
baca siswa.

2. Hasil Wawancara
1. Kurangnya pemahaman
siswa tentang pentingnya
membaca
2. Terbatasnya buku yang
disediakan
3. Buku yang ada masih relatif
mahal
4. buku/kontens yang
disajikan kurang menarik.
5. Pengaruh gadget; game dan
sosial media.
6. Kurangnya persediaan
buku yang menarik di
perpustakaan sekolah
3 Siswa kesulitan 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,
dalam mempelajari Darwanto dan Khasanah (2021) kesulitan siswa dalam
numerasi khususnya Menjelaskan bahwa hal ini numerasi disebabkan
time and date dalam disebabkan: oleh:
bahasa Inggris 1. Ketakutan siswa dengan 1. Kurangnya percaya
pelajaran bahasa inggris diri siswa dalam
2. Kurang percaya diri siswa bahasa inggris
3. Guru tidak memberi 2. Kurangnya variasi
variasi mengajar untuk guru dalam
numerasi mengajarkan
numerasi pada siswa
2. Hasil Wawancara 3. Kurangnya
1. Kurangnya pengetahuan pembiasaan latihan
anak-anak dalam terkait numerasi pada
pengetahuan numerasi siswa
bahasa inggris
2. Siswa/i kurang percaya
diri
3. Guru kurang memberikan
penjelasan dan latihan
terkait materi numerasi

4 Siswa kesulitan 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,


menangkap isi berita Menurut Kurniawati (2016) kurangnya siswa dalam
dalam listening skill Factors causing difficulty in menangkap makna dalam
listening to students are; listening skill, disebabkan
declining health condition or oleh:
illness, the elusive material, a 1. Kurangnya motivasi
lack of support, lack of training anak untuk belajar
to improve English listening 2. Kurangnya
whether with their classmates perbendaharaan kata
or with native speaker. dalam bahasa inggris
pada siswa
Sitepu (2022:192), menyatakan 3. Kurangnya waktu
bahwa untuk berlatih
Kurangnya kemampuan listening sehingga
mereka tidak terbiasa
menyimak pada siswa dapat
mendengarkan
terjadi karena beberapa percakapan/teks
faktor seperti, kurang nya dalam bahasa inggris
motivasi siswa dalam 4. Guru kurang
mempelajari kemampuan memberikan
menyimak, pembiasaan listening
kurang nya waktu siswa dalam dalam metode
pembelajaran di kelas.
melatih kemampuan menyimak
mereka, kesulitan
siswa dalam memahami apa
yang disampaikan oleh native
speaker, dan faktor yang paling
penting ialah metode dan
strategi yang digunakan guru
tidak sesuai dengan
permasalah yang dialami siswa

2. Hasil Wawancara
1. Siswa/i belum terbiasa
mendengarkan langsung
dari native speaker.
2. Kurangnya pengalokasian
waktu untuk listening skill
3. Kurangnya motivasi anak
dalam mempelajari
listening karena selama ini
mereka berpikir listening
bahasa inggris adalah hal
yang sulit.
4. Kurangnya
perbendaharaan kata yang
dimiliki oleh siswa
sehingga mereka kesulitan
saat mendengarkan teks
bahasa inggris
5 Siswa masih kurang 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,
percaya diri dalam Ulfa dkk (2020), menyatakan penyebab dari kurangnya
mengungkapkan bahwa percaya diri siswa dalam
pendapat/berbicara Factors affecting the students lack mengungkapkan
dalam bahasa Inggris of self confidence in speaking berbicara bahasa inggris
English can be divided into some anatara lain:
factors they are: 1. Siswa yang masih
1. The students feel ashamed or merasa takut dan
afraid of classmates' responses malu ditertawakan
when speaking English oleh teman sekelas.
incorrectly 2. Kurangnya
2. Lack of English language pengetahuan siswa
knowledge including lack of dalam kosakata,
pronunciation, lack of pengucapan dan
vocabulary, lack of grammar grammar
knowledge 3. Kurangnya
3. Intimidated by classmates’ pembiasaan dalam
ability, berlatih berbicara
4. Feeling awkward to speak dalam bahasa inggris
English, being laughed at by
classmates
5. The lack of students
preparation before English
class begins.

2. Hasil Wawancara
1. siswa merasa takut dan
malu ditertawakan teman
yang lain
2. kurangnya berlatih untuk
berbicara
3. Kurangnya
perbendaharaan kata
4. Kurangnya pengetahuan
siswa dalam menyusun
kalimat
5. Siswa kurang bisa
mengucapkan
mengucapkan kata-kata
bahasa inggris secara
benar.

6 Siswa kesulitan Setelah dianalisis,


menyusun paragraf 1. Kajian Literatur penyebab dari kesulitan
dalam bahasa inggris Menurut Inggriyani (2021) siswa dalam menyusun
The obstacles faced by students paragraf dalam bahasa
are that they find it difficult toinggris adalah:
express their ideas 1. kurangnya motivasi
into
words/sentences, this is due to the siswa untuk belajar
lack of interest of students in 2. kurangnya siswa
reading and the lack of students to dalam berlatih
get used to the practice seriously. menulis dalam bahasa
Factors that influence learning inggris
3.
difficulties in writing descriptive Kurangnya
essays are intelligence, interest in pengetahuan siswa
learning, attitudes and behavior dalam kosakata dan
towards lessons, motivation, struktur kalimat
learning standards, factors from dalam bahasa inggris.
educators who use inappropriate 4. kurangnya inovasi
media, methods, and learning dalam pengajaran
tactics. writing skill
5. menulis masih menjadi
Arifin1 dkk (2022) menjelaskan pelajaran yang sulit
bahwa penyebab utama lemahnya bagi siswa
kemampuan menulis adalah:
1. Siswa tidak termotivasi untuk
menulis dan kurangnya latihan
dan pengetahuan menulis.
2. Guru pengampu mata pelajaran
bahasa Inggris menggunakan
strategi mengajar yang tidak
menarik (cara yang
tradisional)
3. Guru juga tidak mempunyai
inovasi bagaimana mengajar
menulis yang lebih menarik
dan juga tidak
mengintegrasikan pelajaran
menulis dengan media.
4. Siswa menganggap pelajaran
menulis adalah pelajaran yang
membosankan

2. Hasil Wawancara
1. Kurangnya motivasi siswa
dalam menulis.
2. Kurangnya pengetahuan siswa
dalam perbendaharaan kata dan
struktur kalimat
3. Kurangnya inovasi dalam
pengajaran writing skill
4. Menulis merupakan pelajaran
yang sulit bagi siswa

7 Siswa kesulitan 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis, faktor


menemukan makna Menurut Kustanti (2016) penyebab dari kesulitan
dalam teks reading Faktor -faktor yang siswa dalam menemukan
bahasa Inggris mempengaruhi kesulitan makna dalam teks
peserta didik dalam membaca reading adalah:
antara lain: 1. Kurangnya motivasi
Kesulitan dalam siswa dalam membaca
Pronounciation. Vocabulary 2. Minimnya kosakata
building, meaning, translation, yang dimiliki oleh
topic paragraph siswa
2. Hasil Wawancara 3. Kurang menariknya
1. Minimnya kosakata yang teks yang dbaca
siswa/i miliki 4. Siswa kesulitan dalam
2. Teks yang terlalu panjang pengucapan, kosakata
dan membosankan dan menterjemahkan
sehingga siswa malas kalimat dalam bahasa
untuk membaca inggris.
3. Kurangnya semangat
belajar siswa/i
4. Kurangnya motivasi untuk
membaca terlebih lagi teks
bahasa inggris
8 Orang tua tidak 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis,
paham penyebab dari orang tua
perkembangan anak Psikologi.uma.ac.id(2022), yang tidak paham dengan
di sekolah menyatakan bahwa perkembangan anak di
Faktor-faktor yang menyebabkan sekolah antara lain:
kurangnya peran orangtua dalam 1. Orang tua terlalu
memberi pendidikan bagi anak: sibuk dengan
pekerjaan
Orangtua terlalu sibuk pada 2. Siswa tidak tinggal
pekerjaannya bersama orang tua
salah satu faktor kelalaian 3. Orang tua tidak
tersebut adalah kesibukan orang dilibatkan dalam
tua dan kurang harmonisnya kegiatan sekolah
keadaan keluarga. Keadaan ini 4. Kurangnya
dapat mengakibatkan anak komunikasi antara
terjerumus kedalam hal-hal yang guru, orang tua dan
tidak baik, serta pendidikan anak siswa
menjadi terabaikan.

broken home
Merupakan salah satu faktor yang
banyak terjadi dan
mengakibatkan orang tua kurang
perhatian terhadap anaknya.
Sehingga pendidikan anak pun
ikut terpengaruhi.

Kondisi ekonomi kurang


Pendidikan bagi anak sangatlah
penting, akan tetapi ekonomi
yang kurang mendukung juga
menjadi salah satu faktor yang
menjadi penyebab orang tua
kurang memberikan pendidikan
pada anaknya.

Kurang kesadaran orang tua


terhadap pendidikan
Sampai saat ini, masih banyak
orang tua yang kurang perhatian
terhadap pendidikan anaknya.
Padahal dukungan terhdapat
pendidikan anak sangatlah
penting dan merupakan hal
utama yang harus di perhatikan
oleh orang tua.
2. Hasil Wawancara
1. Kurangnya komunikasi
antara guru, orang tua dan
siswa
2. Orang tua jarang dilibatkan
dlam kegiatan sekolah
3. Guru jarang/tidak pernah
memberikan feedback atas
hasil belajar siwa
4. Orang tua yang terlalu
sibuk dengan pekerjaan
5. Siswa tidak tinggal
semurah dengan orang tua
telah

9 Guru kurang kreatif 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis ternyata


dan monoton dalam Hoesny dan Darmayanti.(2021), guru mengajar secara
mengajar menyatakan bahwa monoton karena:
Some problems of teachers that are 1. Mereka tidak memiliki
identified such as : rencana mengajar yang
baik
➢ the low quality of teachers 2. Kurang menguasai
competence materi sehingga
➢ abundant task ini composing pengelolaan kelas pun
tidak maksimal
teaching documents and
3. Guru senang
administrative jobs menggunakan metode
➢ the difficult curriculum content. lama berupa teacher
centered
2. Hasil Wawancara 4. Motivasi yang
1. Guru kurang memiliki diberikan guru kepada
referensi terkait metode siswa kurang
metode pembelajaran. 5. Kurang adanya
2. Kurangnya mengikuti pelatihan untuk guru
pelatihan.
3. Kurangnya literasi
4. Kurangnya persiapan guru
sebelum mengajar
5. Kurangnya pengelolaan
kelas oleh guru
6. Guru masih menggunakan
metode mengajar yang
konvensional

10 Writing skill masih 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis


menjadi hal yang Arifin1 dkk (2022) menjelaskan penyebab siswa sulit
paling sulit dalam bahwa penyebab utama lemahnya merangkai kata dalam
bahasa inggris bagis kemampuan menulis adalah: kalimat pada writing
siswa skill:
1. Siswa tidak termotivasi untuk 1. Siswa tidak termotivasi
menulis dan kurangnya latihan untuk menulis
dan pengetahuan menulis. 2. Strategi yang dipakai
2. Guru pengampu mata pelajaran guru kurang menarik
bahasa Inggris menggunakan 3. Kurangnya
strategi mengajar yang tidak pengetahuan siswa
menarik (cara yang tradisional) dalam kosakata,
3. Guru juga tidak mempunyai struktur kalimat bahasa
inovasi bagaimana mengajar inggris
menulis yang lebih menarik dan 4. Kurangnya
juga tidak mengintegrasikan pembiasaan berlatih
pelajaran menulis dengan menulis dalam bahasa
media. inggris
4. Siswa menganggap pelajaran 5. Siswa masih sering
menulis adalah pelajaran yang takut salah ketika
membosankan membuat kalimat
dalam bahasa inggris.
2. Hasil Wawancara
1. Kurangnya perbendaharaan
kata yang dimiliki oleh siswa
2. Kurangnya pembiasaan dalam
berlatih membuat kalimat oleh
guru
3. Kurangnya pengetahuan
siswa/i terkait susunan kata
dalam bahasa inggris
4. Siswa/i masih sering merasa
takut salah ketika membuat
kalimat dalam bahasa inggris

11 Guru hanya 1. Kajian Literatur Setelah dianalisis


menggunakan buku Sumidah (2022), mengemukakan penyebab dari guru
(book centered) dan bahwa hanya menggunakan
tidak memanfaatkan 1. Guru belum optimal dalam buku tanpa ada media
IT dalam melakukan pembelajaran pembelajaran yang
pembelajaran dengan pendekatan saintifik. inovatif saat
2. Proses pembelajaran masih pembelajaran adalah:
berpusat pada guru (teacher 1. kurangnya
centered) pemahaman guru pada
3. Guru belum mendapatkan metode-metode
diklat Kurikulum 2013 pembelajaran.
4. Penggunaan IT belum optimal. 2. guru kurang bisa dalam
IT
2. Hasil Wawancara 3. kurangnya referensi
1. Guru kurang bisa dalam IT yang dimiliki guru
2. Guru kurang mau belajar dan 4. terbatasnya fasilitas
upgrade keilmuan tentang yang disediakan oleh
teknologi informasi dan sekolah.
komunikasi
3. Terbatasnya penyediaan
fasilitas sekolah.
4. kurangnya referensi yang
dimiliki oleh guru

You might also like