You are on page 1of 7

LAPORAN PENGEMBANGAN

PROFESI GURU

Meningkatkan Pemahaman Implementasi


Penumbuhan Budaya Literasi

MI BAIT AL RAHMAN
DUREN TIGA PANCORAN – JAKARTA SELATAN
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Guru adalah pendidik profesional yang mempunyai tugas, fungsi, dan peran
pentingdalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Guru yang profesional
diharapkan mampu berpartisipasi dalam pembangunan nasional untuk
mewujudkan insan Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi, memiliki jiwa estetis, etis,
berbudi pekerti luhur, dan berkepribadian. Tidaklah berlebihan kalau dikatakan
bahwa masa depan masyarakat, bangsa, dan negara, sebagian besar ditentukan
oleh guru. Oleh sebab itu, profesi guru perlu ditingkatkan dan dikembangkan
secara terus menerus dan proporsional menurut jabatan fungsional guru.

Keterampilan literasi adalah program Gerakan Literasi Nasional yang


dicanangkan pemerintah melalui Kemendikbud yang merupakan pilar penting
untuk masa depan pendidikan. Untuk itu membangun budaya literasi digital
perlu melibatkan peran aktif masyarakat secara bersama-sama khususnya di
lingkungan sekolah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan literasi guru dan
siswa sekolah dasar. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah berupa
pelatihan atau training.

Pelatihan literasi kepada guru dilakukan untuk melatih keterampilan dan


kecakapan pengguna, baik secara teknik maupun praktis. Dari hasil
pengumpulan dan analisa data melalui kuesioner, diketahui bahwa aplikasi
ensiklopedia anak dapat membantu fleksibilitas dan efisiensi kegiatan sehari-
hari khususnya untuk guru dan siswa terutama untuk kegiatan yang terkait
dengan pendidikan dan pembelajaran sekolah. Sehingga dapat disimpulkan
bahwa melalui kegiatan pelatihan literasi yang melibatkan guru dan siswa di
sekolah dasar telah terbukti bahwa ada pengaruh positif terhadap kesadaran
literasi di lingkungan sekolah.

Harapannya melalui Pengembangan Diri akan terwujud guru yang profesional


yang bukan hanya sekedar memiliki ilmu pengetahuan yang kuat, tuntas dan
tidak setengah-setengah, tetapi tidak kalah pentingnya juga memiliki
kepribadian yang matang, kuat dan seimbang.

Tujuan

Berdasarkan paparan di atas, pengembangan diri dilakukan ini dengan tujuan:

a. Mendapatkan pengetahuan dan keterampilan untuk dapat memberikan


pemahaman literasi yang lebih baik kepada peserta didik

b. Mengaplikasikan literasi dan minat baca tidak hanya di sekolah tapi juga di
rumah dan lingkungan lainnya.
LAPORAN PENGEMBANGAN PROFESI GURU
Meningkatkan pemahaman Implementasi penumbuhan budaya literasi

Dalam meningkatkan profesi guru, MI Bait Al Rahman mengadakan kegiatan diklat


internal dalam rangka meningkatkan pemahaman Implementasi penumbuhan budaya
literasi di sekolah dengan mengundang fasilitator yang cukup berpengalaman dari
Jajaran Kementrian Agama RI.

1. Judul diklat

Bimtek Pengembangan Profesi Guru dalam meningkatkan pemahaman Implementasi


penumbuhan budaya literasi di sekolah.

2. Waktu pelaksanaan diklat

Pelaksanaan diklat tanggal 14 Maret 2018

3. Tempat kegiatan diklat

MI Bait Al Rahman 

4. Penyelenggara/Pelaksana Diklat

MI Bait Al Rahman 

6. Tujuan mengikuti diklat

Meningkatkan pemahaman Implementasi penumbuhan budaya literasi

7.  Deskripsi materi yang diberikan dalam diklat

a. Literasi
Implementasi penumbuhan budaya literasi di sekolah memerlukan langkah-
langkah sebagai berikut: persiapan, pelaksanaan, pemantauan dan evaluasi,
sertatindak lanjut.
b. Penyusunan RPP terkait Literasi
8. Tindak lanjut yang akan atau telah dilaksanakan
a. Laporan kepada Kepala Sekolah telah dilaksanakan Bimtek Literasi
b. Refleksi dan Pendalaman Materi Literasi
c. Mengimplementasikan Literasi di Sekolah

9. Dampak terhadap peningkatkan pemahaman Implementasi penumbuhan budaya


literasi
a. Guru lebih meengerti makna tujuan dari program literasi itu sendiri
b. Implementasi literasi bagi siswa di sekolah, di rumah, dan lingkungan
c. Memacu minat baca yang tinggi bagi guru maupun siswa
d. Pengaplikasian literasi dalam pembelajaran
e. Kualitas Lulusan peserta didik akan meningkat lebih baik.

Penutup

Implementasi peningkatan pemahaman Implementasi penumbuhan budaya literasi di


sekolah tidak akan terwujud jika guru tidak dilatih untuk bagaimana cara menerapkan
dan menyampaikan hal terkait Literasi.

MATRIK RINGKASAN PELAKSANAAN DIKLAT

Jumla Nama
Tempat Nama
No Nama Diklat h Penyelenggara Dampak *)
Kegiatan Fasilitator
Jam Diklat
1 Meningkatkan MI BAIT AL Ditjen  Peningkatan
pemahaman RAHMAN 1. Ade Titin Pembinaan Guru Kualitas
Implementasi Gumanti, M.Pd Kemenag. Proses
penumbuhan Pembelajaran
48 JP
budaya 2. Hj. Titi Chalimah,  Peningkatan
literasi M.Pd Kualitas
Literasi
Siswa
ABSEN PESERTA

NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN


DOKUMENTASI

You might also like