You are on page 1of 12
YY KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA SK DIREKTORAT JENDERAL Be Ss PEMBINAAN PENEMPATAN TENAGA KERJA G20 DAN PERLUASAN KESEMPATAN KERJA G20 Jain Joderal Qt Sub Knvng 6, Jakarta Saletan 12360, To. (21 5286191 ww Ce a enone gd Sul oat eager Nomor B-2543/PK.01.00/X1/2022 2 November 2022 Sifat Biasa Lampiran 4 (satu) berkas Hal Undangan Peserta Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Tahun 2022 Yth. (Daftar Terlampir) di Tempat Dalam rangka menyamakan persepsi terkait Program Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kesempatan Kerja antara Kementerian Ketenagakerjaan dengan Dinas yang membidangi ketenagakerjaan di Provinsi/Kabupaten/Kota serta UPTP, UPTD, dan BLK Komunitas, maka Direktorat Bina Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri akan menyelenggarakan kegiatan Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Tahun 2022 dengan tema “Sinergitas Peran Pusat dan Daerah Dalam Rangka Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Hasil Pelatihan Kerja”. Sehubungan dengan hal itu, kami mohon kesediaan Bapak/lbu untuk hadir dalam kegiatan yang akan diselenggarakan pada: Hari, tanggal : Rabu s.d Jumat, 23 - 25 November 2022 Waktu : 14.00 WIB s.d Selesai Tempat : Ballroom Binakarna Bidakara Hotel Jl. Gatot Subroto Kav. 71-73 Pancoran Jakarta Selatan 12870 Susunan Acara : Terlampir Beberapa hal yang perlu kami sampaikan berkaitan dengan pertemuan teknis ini adalah: 1. Kami mohon kesediaan Bapak/Ibu untuk menyampaikan informasi kepada: a. Kepala Dinas Kota/Kabupatan yang membidangi ketenagakerjaan agar dapat mengikuti kegiatan ini secara online; Kepala 251 UPTD dan 2.914 BLK Komunitas yang mendapatkan alokasi anggaran Pelatihan Berbasis Kompetensi Tahun 2022 dari Direktorat Bina Penyelenggara Pelatihan Vokasi dan Pemagangan, Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan Vokasi dan Produktivitas, agar dapat mengikuti s kegiatan ini secara online; Fungsional Pengantar Kerja dan Petugas Antar Kerja yang bertugas mengelola Kios SIAPKerja atau yang bertugas di bidang lainnya untuk mengikuti kegiatan ini secara online. ° > Meeting id 832. 6293 5418 > Passcode KEMNAKER 2. Biaya transportasi, akomodasi, dan uang harian pelaksanaan kegiatan dibebankan pada anggaran DIPA Ditjen Binapenta dan PKK Tahun 2022; 3. Untuk tiket pesawat, peserta wajib membeli tiket pergi pulang (PP) kelas ekonomi; 4, Peserta yang hadir diharapkan membawa surat tugas yang telah ditandatangani oleh pimpinan dan buktifisik berupa kuitansi tiket pesawat/bis/taksiftransportasi online untuk keperluan penggantian biaya transport secara at cost sesuai dengan Peraturan Kementerian Keuangan (PMK) tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2022; Peserta diharapkan menyampaikan data penempatan tenaga kerja dan data penempatan tenaga kerja hasil pelatihan kerja dari bulan Januari sd Oktober a 2022 by name by address melalui link konfimasi peserta; 6. Panitia akan memberikan e-certificate dan menyediakan link konfirmasi kehadiran peserta luring melalui https://bit.ly/TemuTeknisPTKDN2022 dan link konfirmasi kehadiran peserta daring melalui https://bit. ly/TemuTeknisPTKDN2022daring. Konfirmasi kehadiran ditunggu paling lambat hari Selasa tanggal 22 November 2022. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sdr. Ayu Pujiastuti (085780775781), Sdr. Dhimas Adi (081290106080) atau Sdr. Raudya (08111000525). Demikian disampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih Direktur @ Tenaga Kerja Dalam Negeri fiké Setyaningrum, SE, M.Si -NIP-49720609 199803 2 004 Lampiran Surat Undangan Nomor B-2543/PK.01.00/xU2022 Tanggal — 2 November 2022 DAFTAR UNDANGAN Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Mobilitas Penduduk Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam; Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sumatera Utara Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sumatera Selatan; Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sumatera Barat; Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Bengkulu Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Riau; Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kepulauan Riau. Kepala Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jambi, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Lampung; Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Bangka Belitung: Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Barat Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Timur, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Selatan, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Tengah, Kepala Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Utara Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Banten; Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi Provinsi DK! Jakarta, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Barat; Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Jawa Tengah Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi D.| Yogyakarta, Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Jawa Timur, Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Bali Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Nusa Tenggara Barat Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Nusa Tenggara Timur. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Gorontalo. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sulawesi Barat, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sulawesi Tengah, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sulawesi Utara, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sulawesi Tenggara Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sulawesi Selatan: Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Maluku, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Maluku Utara, Kepala Dinas Tenaga Kerja Provinsi Papua, Kepala Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja Provinsi Papua Barat, Kepala Balai Besar Pelatinan Vokasi dan Produktivitas Medan, Kepala Balai Besar Pelatinan Vokasi dan Produktivitas Serang, Kepala Balai Besar Pelatinan Vokasi dan Produktivitas Bekasi 38, 39, 40. a 42 43, 46, 46. 47. 48 49 50. 51 52. 53, 54, 56, Kepala Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktvitas Bandung; Kepala Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Semarang, Kepala Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Makassar. Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Banda Aceh Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktvitas Padang, Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktvitas Surakarta Kepala Balai Pelatinan Vokasi dan Produktivitas Samarinda: Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Kendar Kepala Balai Pelatinan Vokasi dan Produktvitas Ternate; Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Ambon; Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Sorong; Kepala Balai Pelatinan Vokasi dan Produktvitas Bandung Barat, Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Lombok Timur, Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Bantaeng; Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktvitas Sidoaro, Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Banyuwangi Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktvitas Pangkajene dan Kepulauan, Kepala Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Belitung, "gs a <<] (dil adhaingn, SE, MSi lP'19720609 199803 2 004 Jadwal Acara Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri : ‘Sinergitas Peran Pusat dan Daerah Dalam Rangka Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Hasil Pelatihan Kerja” Kerja Dalam Negeri HasilPelatihan Kerja di Indonesia ‘Strategi Pencapaian Target Indikator Kinerja Kegiatan Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Hasil Pelatinan Kerja Evaluasi Program Penempatan ‘Tenaga Kerja dan Periuasan Kesempatan Kerja Tahun 2022 Sinergitas Peran Pusat dan Daerah Dalam Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Hasil Pelatinan Kerja 23 s.d 25 November 2022 Hada Rearal Mat Keterangan Rabu, 2 November 2722 7400-7700 Regia 17.00 = 19.00 Te ISHOMA 700-2000 Pembukaan MC - Menvanykan ag indonesia Raya. | Panta dan Mars Kernettenan | Ketonagateran |- Utporss penpetonogaraan Direkt Bina PTKON (Dr. Nora Kartika Setyaningrum, SE Ms) ~ Sambutan den Ucapan Selamat | Kasnakerrans Prov. DK! Jakarta |” batane (Ors Ann Yanayah Mi) |= pranansekaiqus membuka aara_| SekretarsJenderalKernate (Anwar Sanusi, Ph.D) | - Pembacaaan Doa Panitia ~ Menyanykan Hymne Kementerian Ketonagekenaan 20.00 = 20.30 ‘Keynote Speech ‘Keynote Speaker. Dien Bnapenta dan PKK (01s Sunerono, Mi) Dien Bnaavotas L (Budi Hartawan, SE, MA.) 3030-223 ~ Tau Sratgi Panempatan Tenaga | Naresumber Direktur Ketenagakerjaan, Deputi BBidang Kependudukan dan Ketenagakerjaan, Kementerian PPN/Bappenas (Mahatmi Parwitasari Saronto, ‘ST, MSIE) Narasumber: Kepala Biro Perencanaan Kemnaker RI (Darmawansyah, S.T., M.Si) Narasumber: Sestijen Binapenta dan PKK (Eva Trisiane, S.S., M.Bus) Narasumber Staf —-Khusus = Menteri Ketenagakerjaan (Bapak —Caswiyono — Rusydie Cakrawangsa, M.IP) Moderator: Koordinator Bagian PEP Settitien Binapenta dan PKK (rwan Arifiyanto, SE, M-Si) Kamis, 24 November 2022 0800-1000 Pelaksanaan Pelatinan Kerja dan Survey Kebekerjaan Hasil Pelatihan Kerja di UPTP dan Unit Binaannya (BBPVP, BPVP, UPTO, dan BLK Komunitas) Tahun 2022 Strategi Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri dan Pemetaan Penempatan Tenaga Kerja Hasil Pelathan Kerja di UPTP dan unit Binaannya (BBPVP, BPVP, UPTD, ddan BLK Komunitas) Tahun 2022 Narasumber Dir, Bina Penyelenggaraan Pelatinan Vokasi dan Pemagangan (Muhammad Al, $.8., M.A, Ph.D) Narasumber: Dir, Bina Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri (Or. Nora Kartika Setyaningrum, SEM) Moderator: Koordinator Bidang Pembinaan Kelembagaan Penempatan Tenaga Kerja (anna Kurnianingsin, STP, MM) ‘Overview Situasi Pasar Kerja Nasional Terkini Perkembangan Ekosistem Digital Ketenagakerjaan dalam ‘Mendukung Kebijakan 9 Lompatan Kemnaker ‘Strategi Optimalisasi Pemanfaatan ‘Anjungan SIAPKerja oleh Pencari Kerja dan Pemberi Kerja Narasumber Kepala Pusat Pasar Kerja (Muchamad Yusuf, S.T, M.S) Narasumber: Kepaia Pusat Data dan Tekonolog} Informasi Ketenagakerjaan (Or. Mohammad Mustafa ‘Sarinanto, M.Eng) Narasumber Kepala Pusat Pengembangan Kebijakan Ketenagakerjaan (Muhyiddin, S.Sos., M.Sc, MSE) Moderator: Koordinator Bidang Analisis, Penyuluhan, dan Bimbingan abatan (Amanda Yulina Putri R, SE) T130- 13.00 ISHOMA Panitia 7300-1400 > Pambinaan Kelembagaan Narasumber Penempatan Tenaga Kerja Koordinator Bidang Pembinaan Kelembagaan —Penempatan Tenaga Kerja Pembinaan Fasiltasi Penempatan Tenaga Kerja Khusus. (Anna Kurnianingsin, STP, MM) Narasumber: Koordinator Bidang Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja Khusus (Sekar Pratiwi Adj, SE) Moderator: ‘Subkoordinator Bidang Kelembagaan __Penempatan ‘Tenaga Kerja | (Rahayu Sri Palupl, S.£, M.S) 7400-1500 [Tau Sirategis Analisis Pasar Kerja | Narasumber. Koordinator Bidang Analisis Pasar Ketia (Ervin Jongguran M, SE.Ak,M.Si) Neresunber: + Ali Penylhan dan NomSmte ekarg _ Anse, imbingan Jabatan Penyulunan, dan Bimbingan Soohan (Amanda Yulia Putri R, SE) Moderator Pengantar Kera Ahi Muda Bidang Analisis Pasar Kerja (Citra Anggrain, S Kom, MM.) | Sumat, 25 Novembor 2022 (08.00- 10.00 | Perumusan Masaiah Pani "1000 seessi ‘Penutupan dan Penyelesaian Panita Administrasi KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) PERTEMUAN TEKNIS PENEMPATAN TENAGA KERJA DALAM NEGERI ‘TAHUN 2022 Uraian Pendahuluan* ‘Sesuai dengan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI Nomor 10 Tahun 2021 tentang Rencana Strategis Kementerian Ketenagakerjaan Tahun 2020-2024 bahwa Direktorat Bina Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri memiliki 2 (dua) Indikator Kinerja Kegiatan (IKK), yaitu jumlah tenaga kerja yang ditempatkan di dalam neger' (IKK 1) dan jumlah tenaga kerja yang ditempatkan di dalam negeri hasil pelatihan kerja (IKK 2), 1. Latar Belakang Dalam rangka mendukung usaha pencapaian output serta outcome program dan Kegiatan kementerian, sinergitas antar Direktorat Jenderal menjadi sangat penting, terutama untuk pemenuhan target IKK 2. Salah satu wujud sinergitas yang perlu diperhatikan dan ditekankan adalah sinergitas antara Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatinan dan Produktivitas dengan Direktorat Jenderal Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kesempatan Kerja Sinergitas antar dua Direktorat Jenderal ini penting untuk memastikan agar peserta program pelatihan yang disusun oleh Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan dan Produktivitas bisa berlanjut ke penempatan kerja para peserta pelatihan yang sesuai dengan keahliannya, Oleh arena itu, perlu dllaksanakan Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri dengan tema “Sinergitas Peran 7 Uralan endahluan meruat gambar secra gars esr mengenal pekerjan yang an laksnakan. 2. Maksud dan Tujuan Pusat dan Daerah Dalam Rangka Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Hasil Pelatihan Kerja” dengan melibatkan pusat, UPTP, UPTD, BLK Komunitas, dan pemerintah daerah agar tercipta kesinambungan antara program-program pembangunan dari tingkat pusat hingga daerah. Pelaksanaan Kegiatan Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Tahun 2022 bertujuan untuk membangun kesepahaman bersama mengenai pentingnya pengelolaan komunikasi dalam pencapaian visi misi dan program penempatan tenaga kerja dalam negeri hasil pelatihan kerja, sinergitas antara pusat, UPTP, UPTD, BLK Komunitas, serta pemerintah daerah dalam —pelaksanaan program, dan menyampaikan kebijakan serta diharapkan dinas ikut berkontribusi, sehingga target oufput _jumlah penempatan tenaga kerja dalam negeri hasil pelatinan kerja sebesar 68% dari total keseluruhan peserta Pelatinan Berbasis Kompetensi yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan dan Produktivitas dapat tercapai. Kegiatan ini juga berfungsi untuk menyebarluaskan arah kebijakan dan strategi yang ditempuh pemerintah pusat dalam rangka meningkatkan penempatan tenaga kerja dalam negeri hasil pelatihan kerja. Selain itu, kegiatan ini juga perlu dilaksanakan dalam rangka menampung masukan, kritik dan saran mengenai pelaksanaan kegiatan pembinaan penempatan tenaga kerja dalam negeri. 3. Sasaran 4. Lokasi Pekerjaan 5. Sumber Pendanaan ‘Sasaran yang akan dicapai pada Kegiatan Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Tahun 2022 dalam rangka untuk membangun kesepahaman bersama _mengenai__pentingnya pengelolaan komunikasi dalam pencapaian visi misi dan program penempatan tenaga kerja dalam negeri hasil pelatihan kerja dan akan dihadiri secara offine (uring) oleh 34 Dinas Provinsi yang membidangi ketenagakerjaan, 21 UPTP Ketenagakerjaan, para fungsional Pengantar Kerja, dan internal Kementerian Ketenagakerjaan. Kegiatan ini juga akan diselenggarakan secara online (daring) dengan mengundang 514 Dinas Kabupaten/Kota seluruh Indonesia yang membidangi ketenagakerjaan, 251 UPTD, dan 2.914 BLK Komunitas yang mendapatkan alokasi anggaran Pelatihan Berbasis Kompetensi Tahun 2022 dari Direktorat Bina Penyelenggara Pelatihan Vokasi dan Pemagangan, Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan Vokasi_ dan Produktivitas, Kegiatan Pertemuan Teknis Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri Tahun 2022 di Kota Jakarta Selatan, Provinsi DKI Jakarta ‘Sumber dana berasal dari Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) 451139 Ditjen Binapenta dan PKK Tahun 2022 Nomor DIPA-026.04.1.451139/2022 Revisi Kedua belas tanggal 1 November 2022 6 Keluaran? Persamaan persepsi mengenai pentingnya pengelolaan Komunikasi dalam pencapaian visi misi dan program Penempatan tenaga kerja dalam negeri hasil pelatihan kerja sehingga target output IKK 2 Direktorat Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri sebesar 68% dari total keseluruhan peserta Pelathan Berbasis Kompetensi yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan dan Produktivitas dapat tercapai. Direktur * Dasa pula Ketan antara ava keluaran dengan kelran in

You might also like