You are on page 1of 10

A.

PENDAHULUAN
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua. Sholawat serta salam
semoga selalu tercurahkan kepada Nabiyyulloh Muhammad SAW beserta
keluarganya "Amiin".
Dalam upaya mensukseskan Pembinaan Dan Pengembangan Karaekter
Pemuda khususnya Anggota Pramuka Ambalan Pandawa Lima & Srikandi
Scouts Tahun 2022 dan sekaligus menumbuhkan rasa patriotisme generasi muda
serta menumbuhkembangkan rasa kebersamaan bagi kalangan sesama anggota
pramuka se kecamatan rilau ale.
Menindak lanjuti undangan Kwartir Ranting rilau ale serta rapat Para Ka
Mabigus se Kecamatan Rilau Ale Tanggal 27 Juli 2022 tentang Penetapan Hari
Perkemahan Peringatan HUT Pramuka serta kepanitiaan
Atas dasar itu kami bermaksud untuk menghadiri “mengikuti kegiatan
perkemahan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Pramuka ke 61 ”
yang di yang dilaksanakan pada tingkat Kwartir Ranting Rilau Ale di Bumi
Perkemahan Kelurahan Palampang, Kec. Rilau Ale. Dengan tujuan untuk
mengikuti kompetisi atau lomba di tingkat kecamatan serta menumbukan rasa
percaya diri anggota dalam mengikuti lomba di tingkat yang lebih bergengsi,
kemudian meneruskan perjuangan kami kedepan khususnya dibidang
kepramukaan dan umumnya menciptakan kader kader yang berjiwa patriotik
sebagai penerus amanat bangsa serta untuk memajukan SMK Negeri 5
Bulukumba.
B. DASAR KEGIATAN
1. Kep.Pres RI No. 238 tahun 1961 tentang Gerakan Pramuka.
2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga ( AD/ART ) Gerakan
Pramuka.
3. Berdasarkan program kerja Dewan Ambalan setiap tahunnya.
4. Undangan Kwartir Ranting Rilau Ale No. 001/P.HUT-GP.61/VII/2022
5. Salah satu wujud nyata dari kegiatan ekstrakurikuler.
C. MAKSUD DAN TUJUAN
1. Sebagai bahan pembinaan pendidikan kepramukaan
2. Melatih dan meningkatkan kedisiplinan melalui kepramukaan
3. Mempererat tali persaudaraan antar sesama anggota Gerakan Pramuka
4. Membentuk jiwa pramuka sesuai dengan “Satya Dharma Pramuka”
5. Membentuk citra positif masyarakat tentang keberadaan dan peranan
pramuka di SMK Negeri 5 Bulukumba
6. Melatih kemandirian dan menambah wawasan serta pengalaman di medan
lomba
D. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama, “PERKEMAHAN HUT GERAKAN PRAMUKA
KE 61TAHUN 2022” Kwartit Ranting Rilau Ale Kecamatan Rilau Ale
Kabupaten Bulukumba.
E. TEMA KEGIATAN
Kegiatan ini bertema “Mengabdi Tanpa Batas Untuk Membangun
Ketangguhan Bangsa”.
F. WAKTU DAN TEMPAT
Hari / Tanggal : Jumat – Minggu / 12 – 14 Agustus 2022
Tempat : Bumi Perkemahan Lapangan Kelurahan
Palampang Kec. Rilau Ale Kab.
Bulukumba
G. PESERTA
Peserta kegiatan ini adalah :
1. Peserta kegiatan ini terdiri dari anggota senior dan junior gerakan pramuka
kelas X dan XI
2. Pembina Gerakan Pramuka sebanyak 2 orang
3. Sanggah Putra sebanyak 8 orang
4. Sanggah Putri sebanyak 8 orang
H. JENIS KEGIATAN
Kegiatan dalam perkemahan HUT PRAMUKA ini dibagi menjadi dua:
1. Lomba Kepramukaan
a) Lomba PBB PA dan PI
b) Lomba Bangunan Kreatif
2. Non Lomba
a) Pembukaan
b) Penutupan
I. DAFTAR PESERTA DAN PEMBINA PENDAMPING
Daftar Peserta dan Pembina Pendamping Terlampir
J. JADWAL KEGIATAN
Jadwal kegiatan terlampir
K. ANGGARAN
Rencana Anggaran Biaya (RAB) terlampir
L. HARAPAN
Harapan kami setelah mengikuti kegiatan ini, agar para anggota dapat
mengembangkan potensi yang dimiliki secara terarah. Memperkuat mental, fisik
dan dapat menerapkan kedisiplinan di manapun berada.
M. PENUTUP
Demikian proposal ini kami ajukan sebagai bahan pertimbangan

Bontoharu, 3 Agustus 2022


Gerakan Pramuka SMK Negeri 5 Bulukumba GUDEP 08.005 / 08.006
Sanggah Kerja

Pimpinan Sanggah Putra Pimpinan Sanggah Putri

Nabil Haerul Arjuna Widya Salsabila


NTA. 21.02.08-05.009 NTA. 21.02.08-06.033

Menyetujui :
Koordinator Pembina GUDEP 08.005/08.006

A . Ismail HS, S. Pd
NIP. 19770305 201412 1 002

Mengetahui dan Menyetujui :

Kepala Sekolah selaku WakaBid Kesiswaan selaku


Ketua Majelis Bimbingan Gugus Ketua Majelis Bimbingan Harian
GUDEP 08.005/08.006 GUDEP 08.005/08.006

Muh. Ramli, S. Pd, M.M Evi Rahmayani, S. Pd, M. Pd


NIP. 19641221 198803 1 006 NIP. 19800905 201101 2 006
BIODATA PEMBINA PENDAMPING
HUT PRAMUKA 61
KWARTIR DAERAH : SULAWESI SELATAN
KWARTIR CABANG : BULUKUMBA
KWARTIR RANTING : RILAU ALE
NO. GUGUS DEPAN : 08.005-08.006
PANGKALAN : SMK NEGERI 5 BULUKUMBA
ALAMAT : Jln.Poros Sampeang desa Bontoharu Kec. Rilau Ale

Nama Lengkap ANDI ISMAIL HS, S. Pd


Tempat Lahir BULUKUMBA
Tanggal Lahir 5 MARET 1977
Alamat JL. POROS SAMPEANG DESA
KARAMA
Kota BULUKUMBA
No. Tlp. / HP 0823 4400 1977
Agama ISLAM
Gol. Darah AB Tinggi 170 Berat 85kg
cm
ORANG TUA / WALI
Nama Orang Tua/Wali
Alamat
Kota/Kabupaten
PENDIDIKAN
JENAJANG NAMA SEKOLAH TAMAT TAHUN
SD / MI SD 83 PANGI-PANGI 1990
SMP / MTs SMP NEGERI PALAMPANG 1993
SMA / MA SMA 198 BULUKUMBA 1996
PERGURUAN TINGGI UNHAS/UPRI 2000/2010
KEPRAMUKAAN
GOLONGAN TINGKAT TAHUN TAMAT TAHUN
Siaga
Penggalang
Penegak LAKSANA 1992
RACANA KORPS
Pandega
UNHAS UNHAS 1997
PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN
NAMA KEGIATAN PELAKSANA TAHUN
DIAN
PINSAT/LPK/PDK
KMD KWARCAB BULUKUMBA 2015
KML
KPD
KPL

Foto 3 x 4 Foto 3 x 4 BONTOHARU, 3 AGUSTUS 2022


Ketua Majelis Pembimbing Gugus

…………………………………
NTA : pppppppppppppppppppp
BIODATA PEMBINA PENDAMPING
HUT PRAMUKA 61
KWARTIR DAERAH : SULAWESI SELATAN
KWARTIR CABANG : BULUKUMBA
KWARTIR RANTING : RILAU ALE
NO. GUGUS DEPAN : 08.005-08.006
PANGKALAN : SMK NEGERI 5 BULUKUMBA
ALAMAT : Jln.Poros Sampeang desa Bontoharu Kec. Rilau Ale

Nama Lengkap IRMAWATI, S. Pd


Tempat Lahir SALASSAE
Tanggal Lahir 3 JULI 1993
Alamat MA`REMME DESA SALASSAE
Kota BULUKUMBA
No. Tlp. / HP 0852 9941 3209
Agama ISLAM
Gol. Darah O Tinggi 159 Berat 48kg
cm
ORANG TUA / WALI
Nama Orang Tua/Wali
Alamat
Kota/Kabupaten
PENDIDIKAN
JENAJANG NAMA SEKOLAH TAMAT TAHUN
SD / MI SD 80 BULUKUMPA 2005
SMP / MTs SMP NEGERI 2 BULUKUMPA 2008
SMA / MA SMK NEGERI 5 BULUKUMBA 2011
PERGURUAN TINGGI STKIP MUHAMMADIYAH 2015
BULUKUMBA
KEPRAMUKAAN
GOLONGAN TINGKAT TAHUN TAMAT TAHUN
Siaga
Penggalang
Penegak
Pandega
PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN
NAMA KEGIATAN PELAKSANA TAHUN
DIAN
PINSAT/LPK/PDK
KMD
KML
KPD
KPL

Foto 3 x 4 Foto 3 x 4 BONTOHARU, 3 AGUSTUS 2022


Ketua Majelis Pembimbing Gugus

…………………………………
NTA : pppppppppppppppppppp
BIODATA PESERTA
GERAKAN PRAMUKA SMK NEGERI 5 BULUKUMBA
GUGUS DEPAN 08.005- 08.006
HUT GERAKAN PRAMUKA KE 58 RANTING RILAUALE
No. GUDEP Pangkalan / Saka
Kwartir Ranting Rilauale Kwartir Cabang Bulukumba
Nama Lengkap Jenis Kelamin L P Nomor Urut
pas foto 3 x 4
Tempat Lahir Tanggal Lahir
Agama Golongan darah NTA
Pekerjaan
Alamat
Kabupaten Kode POS : 92561 No. Telp/HP
Pendidikan
SD Tahun : s.d
SMP / Mts Tahun : s.d
SMA / SMK Tahun : s.d sekarang
Pendidikan Kepramukaan
GOLONGAN SKU / TKU TAHUN
SIAGA
PENGGALANG
PENEGAK
PANDEGA

Mengetahui :
Ka. Mabigus Koordinator Pembina
GUDEP 08-005/08.006 GUDEP 08-005/08.006

Muh. Ramli, S. Pd. M.M A. Ismail HS, S.Pd


NIP. 19641221 198803 1 006 NIP. 19770305 201412 1 002
DAFTAR NOMOR URUT DAN NAMA-NAMA PESERTA
GERAKAN PRAMUKA UPT SMK NEGERI 5 BULUKUMBA
GUGUS DEPAN 08.005-08.006
HUT GERAKAN PRAMUKA KE 61 RANTING RILAU ALE

Sanggah Putra :

Nomor Gudep : 08.005


Pangkalan : SMK Negeri 5 Bulukumba
Nomor peserta Nama peserta Jabatan
01 Nabil Haerul Arjuna Pinsa
02 Riswandi Anggota
03 Syahrul Ramadhan Anggota
04 Ahmad Walinonoe Anggota
05 Hikmal Anggota
06 Afdal Kususma Anggota
07 Rifyal Anggota
08 Riswan Wapinsa

Mengetahui, Mengetahui,
Ka. Mabigus Koordinator Pembina
GUDEP 08.005-08.006 GUDEP 08.005-08.006

Muh. Ramli, S. Pd, M.M A . Ismail HS, S. Pd


NIP. 19641221 198803 1 006 NIP. 19770305 201412 1 002
DAFTAR NOMOR URUT DAN NAMA-NAMA PESERTA
GERAKAN PRAMUKA UPT SMK NEGERI 5 BULUKUMBA
GUGUS DEPAN 08.005-08.006
HUT GERAKAN PRAMUKA KE 61 RANTING RILAU ALE

Sanggah Putri :

Nomor Gudep : 08.006


Pangkalan : SMK Negeri 5 Bulukumba
Nomor peserta Nama peserta Jabatan
01 Widya Salsabila Pinsa
02 Nur Syahira Anggota
03 Putri Amelia Anggota
04 Arma Anggota
05 Reva Manda Anggota
06 Milda Anggota
07 Desri Aryani Anggota
08 Nuraeni Wapinsa

Mengetahui, Mengetahui,
Ka. Mabigus Koordinator Pembina
GUDEP 08.005-08.006 GUDEP 08.005-08.006

Muh. Ramli, S. Pd, M.M A . Ismail HS, S. Pd


NIP. 19641221 198803 1 006 NIP. 19770305 201412 1 002
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
KEMAH LOMBA PRAMUKA PENEGAK 2022
HUT GERAKAN PRAMUKA KE 61 RANTING RILAU ALE

A. PEMASUKAN

Sangga Jumlah Peserta Anggaran Jumlah


Iuran Pramuka
Bantuan oprasional sekolah
20 Orang 8.200.000 8.200.000
(periode juli- desember )
Jumlah 20 8.200.000 8.200.000

Terbilang : Delapan Juta Dua Ratus Ribu

B. PENGELUARAN

Jenis Pengeluaran Banyak Anggaran Jumlah


Sewa Mobil Truck PP 1 mobil 1.000.000 1.000.000
Lauk pauk / sangga 2 sangga 500.000 1.000.000
Administrasi perpangkalan 1 Pangkalan 800.000 800.000
Administrasi Bina Damping 2 orang - -
Perlengkapan lomba dll 2 paket 3.070.000
Obat-obatan 2 paket - -
Jumlah - Rp 2.300.000 Rp. 5.870.000

Terbilang : Lima Juta Delapan Ratus Tujuh Puluh Ribu Rupiah

Bontoharu, 3 Agustus 2022

Dewan Pengurus Amablan


Koordinator Pembina
GUDEP 08.005-08.006 Pimpinan Sanggah Putra

A . Ismail HS, S. Pd Nabil Haerul Arjuna


NIP. 19770305 201412 1 002 NTA. 21.02.08-05.009

Mengetahui dan Menyetujui


Kepala Sekolah selaku WakaBid Kesiswaan
Ketua Majelis Bimbingan Gugus Depan Ketua Majelis Bimbingan Harian
GUDEP 08.005-08.006 GUDEP 08.005-08.006

Muh. Ramli, S. Pd, M.M Evi Rahmayani, S. Pd, M. Pd


NIP. 19641221 198803 1 006 NIP. 19800905 201101 2 006
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
PEMBELIAN PERLENGKAPAN
KEMAH LOMBA PRAMUKA PENEGAK 2022
HUT GERAKAN PRAMUKA KE 61 RANTING RILAU ALE

N
Nama Alat Jumlah/Unit Satuan ( Rp ) Total (Rp) Ket.
O
1 Terpal Tenda 2 Unit 400.000 800.000  
Cat
2 Hitam 2 Kg 70.000 140.000
Kuning 1 Kg 70.000 70.000
3 Tongkat 50 Btg 20.000 1.000.000  
4 Tali rapia 1 Kg 20.000 20.000  
5 kuas lukis 4 Unit 10.000 40.000  
6 Tali Panda 60 Unit 15.000 900.000  
7 Spanduk Ambalan 2 Lmbr 50.000 100.000  
Jumlah Rp 655.000 3.070.000  

Bontohatu, 3 Agustus 2022

Gerakan Pramuka SMK Negeri 5 Bulukumba GUDEP 08.005/08.006


Sanggah Kerja

Pimpinan Sanggah Putra Pimpinan Sanggah Putri

Nabil Haerul Arjuna Widya Salsabila


NTA. 21.02.08-05.009 NTA. 21.02.08-06.033

Menyetujui
Koordinator Pembina GUDEP 08.005/08.006

A. Ismail HS, S. Pd
NIP. 19770305 201412 1 002

You might also like