You are on page 1of 1

MASTOID (Merupakan bagian pars petrosa os

temporal)
POSISI :
1. Schuller position
2. Law position
3. Stenver position
4. Towne’s position (8).
KELAINAN RADIOLOGIS :
Pneumatisasi proccesus mastoid tidak terlihat dengan
jelas sampai umur kurang dari 6 tahun.Setelah umur 6
tahun, baru terlihat dengan jelas :
1. Clowding
2. Destruksi tulang
3. Penebalan dinding sel
4. Sclerosis
5. Colesteatoma (8).
29

BAB III
KESIMPULAN
1. Skull atau tengkorak membentuk rangka kepala dan muka,
termasuk pula mandibula, yaitu tulang rahang bawah.
Tengkorak terdiri atas 22 tulang (atau 28 tulang termasuk
tulang telinga), dan ditambah lagi 2 atau lebih tulang-
tulang rawan hidung yang menyempurnakan bagian
anteroinferior dari dinding-dinding lateralis dan septum
hidung (nasal).
2. Indikasi foto kepala:
 Trauma
 Perdarahan lewat telinga
 Benjolan atau lekukan pada kepala
 Sakit kepala yang menetap
 Sakit telinga
 Metastase atau penyakit umum seperti Paget Disease
3. Posisi foto kepala
- Postero-anterior (occipito-frontal) dan PA Axial
projections (Caldwell)
Tujuan PA: melihat detail-detail tulang frontal,
struktur cranium

You might also like