You are on page 1of 3

SOP LAYANAN LEGALISIR

MI PERSIS PASIRJEUNGJING

SOP (Flowchart) Nomor Pendidik 01


Layanan Legalisir Tangal Validasi 25 Juni 2017

MULAI

MENYERAHKAN DOKUMEN ASLI


DAN PHOTO COPY

TU MENERIMA
DAN MEMERIKSA

LEGALISIR DI
TERIMA

TU MEMBUBUHKAN STEMPEL
DOKUMEN DIKEMBALIKAN
LEGALISIR

KAMAD MENANDATANGAN

TU MEMBUBUHKAN STEMPEL DOKUMEN LEGALISIR


MADRASAH

TU MENYERAHKAN DOKUMEN
LEGALISIR

SELESAI
SOP PEMBERIAN PENGHARGAAN GURU BERPRESTASI
MI PERSIS PASIRJEUNGJING

SOP (Simple Step) Nomor Pendidik 02


Pemberian Penghargaan Guru Berprestasi Tanggal Validasi 25 Juni 2017

1. Kepala madrasah membentuk Tim Penilai yang selanjutnya ditetapkan dalam


surat keputusan Kepala Madrasah.
2. Tim Penilai melakukan musyawarah untuk menentukan kriteria penilaian dan
pembagian tugas tim.
3. Tim Penilai mensosialisasikan program pemberian penghargaan kepada guru
berprestasi di madrasah.
4. Tim penilai melakukan kegiatan penilaianya sesuai dengan tugas masing-masing
5. Tim penilai memusyawarahkan hasil penilaian yang diperoleh guru berdasarkan
pada kriteria.
6. Tim penilai menyerahkan hasil penilaian guru berprestasi kepada kepala madrasah
7. Kepala madrasah menindaklanjuti hasil penilaian guru berprestasi dari tim penilai
sekaligus untuk menetapkannya dalam surat keputusan .
8. Kepala madrasah mengumumkan hasil penilaian guru berprestasi pada warga
madrasah sekalgus pemberian penghargaan guru berprestasi .
SUVERVISI PROSES KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR
MI PERSIS PASIRJEUNGJING

SOP (Grafich) Nomor Pendidik 03


Suvervisi Proses Kegiatan Belajar Mengajar Tanggal Validasi 25 Juni 2017

Gaurt, 25 Juni 2017


Kepala Madrasah,

Jajang Ruhiat, S.Pd.I

You might also like