You are on page 1of 3

Benzena dan Turunannya

- Benzena
1. Struktur benzene terdiri dari unsur-unsur Carbon yang saling berikatan
2. Ikatan yang terjadi merupakan ikatan rangkap terkonjugasi
3. Benzena memiliki struktur berbentuk rantai tertutup
4. Benzena memiliki aroma yang khas sehingga sering disebut dengan senyawa Karbosiklik
Aromatik

- Cara perolehannya
Salah satu cara perolehan Benzena dapat dilakukan pada penyulingan bertingkat minyak bumi
dan batu bara.

- Rumus Molekul
Benzena memiliki rumus struktur C6H6

- Sejarah Penemuan Benzena


- Pertama kali dtemukan oleh Michel Faraday,
- Pada 1865, August Kulele mengemukakan struktur Benzena dan masih berlaku sampai
sekarang

- Menurut Kulele, struktur Benzena


1. Berbentuk siklik (rantai tertutup)
2. Segi enam beraturan
3. Sudut antar atom Carbon, 1200
4. Terdaapat ikatan C yang berselang-seling anatara ikatan tunggal dan rangkap, hal
inilah yang dikatakan dengan ikatang rangkap terkonjugasi.

Struktur Benzena
- Dua buah struktur Benzena di atas, yang mengapit tanda (), menunjukan bahwa telah
terjadi resonansi, yaitu perubahan posisi elektron pada atom-atom dalam suatu senyawa.

- Apabila diberikan suatu pereaksi kepada Benzena, maka kumpulan elektron pada ikatan
rangkap akan berpindah ke ikatan tunggal, begitu seterusnya. Sehingga pergerakan yang
dinamis ini akan terus terjadi. Hal ini juga disebut dengan peristiwa delokalisasi elektron
(pergerakan elektron ).

- Delokalisasi elektron  ini merupakan suatu peristiwa yang menyebabkan kestabilan terjadi
pada struktur Benzena.

- Benzena sangat sulit untuk dilakukan reaksi adisi, karena adanya pergerakan dinamis yang
terus menerus terjadi pada ikatan rangkap dan tunggal pada struktur ikatan.

- Karena pada Benzena terdiri dari enam unsur C yang saling berikatan (tunggal dan rangkap),
maka;
1. Setiap unsur C ini memiliki orbital terhibdridisasi sp3 dan berbentuk planar
2. Setiap unsur C mengikat atom H
3. Setiap unsur C memiliki orbital p yang tidak terhibridisasi (orbital p bebas) dan tegak
lurus terhadap bidang ikatan sigma () dari cincin

- Setiap atom C pada benzene memiliki sifat dan fungsi yang sama
- Panjang ikatan antar atom C pada benzene adalah 140 pm

Senyawa Turunan Benzena


- Senyawa yang berasal dari Benzena, namun salah satu atom H pada benzene digantikan oleg
gugus fungsi, seperti alkil, hidroksil dan gugus fungsi lainnya.
- Turunan Benzena, terdiri dari;
1. Monosubtitusi Benzena; Pengantian satu atom H pada struktur Benzena oleh satu gugus
fungsi lainnya.
2. Disubtitusi Benzena; Penggantian dua atom H pada struktur Benzena oleh dua gugus
fungsi lainnya.
3. Trisubtitusi Benzena; Pengganitan tiga atom H pada struktur Benzena oleh tiga gugus
fungsi lainnya.

Turunan Benzena dengan Satu Gugus Fungsi


- Penamaan senyawa turunan Benzena diawali dengan menyatakan nama gugus fungsional
kemudian diikuti dengan Benzena.

Br + Benzena Nitro + Benzena Asam + Benz +oat


Bromo Benzena Nitro Benzena Asam Benzaot

Turunan Benzena dengan Gugus Fenil


- Gugus Fenil adalah Benzena yag kehilangan 1 atom H. Jika Benzena memiliki rumus
molekul (C6H6) maka Fenil memiliki rumus molekul (C6H5- ).

You might also like