You are on page 1of 4

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMA N WWW.ILMUGURU.ORG
Alamat : Jl. Raya yang kamu mau, Lebak-Banten Kode Pos. 42393

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PKWU Hari/Tanggal : Minggu, September 2022


Kelas / Semester : XI / Ganjil Waktu : 08.00 s.d 09.30 WIB
I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C, D, dan E di bawah ini!
1. Kegiatan terencana pemeliharaan sumber daya A. sagu D. kelapa
hayati yang dilakukan pada suatu areal lahan B. aren E. kacan tanah
untuk diambil manfaat/hasil panennya C. mangga
dinamakan .....
A. perdagangan D. budi daya 8. Memberikan nutrisi yang cukup bagi
B. perkebunan E. pengadaan pertumbuhan dan perkembangan tanaman
C. peternakan merupakan tujuan dari .....
A. pembibitan
2. Tanaman konsumsi disebut juga tanaman ..... B. pengolahan tanah
A. pangan D. budi daya C. pemupukan
B. serealia E. perkebunan D. pembumbunan
C. pertanian E. penyulaman

3. Kedelai, kacang tanah, dan kacang hijau 9. Sekelompok tanaman yang ditanam untuk
merupakan tanaman pangan jenis ..... dipanen biji/bulirnya sebagai sumber
A. umbi-umbian D. polong-polongan karbohidrat/pati dinamakan tanaman .....
B. serealia E. koro-koroan A. Kacang-kacangan
C. biji-bijian B. Hias
C. sereala
4. Agar struktur tanah menjadi gembur, beraerasi D. tahunan
baik, dan tumuhan dapat berkembang secara E. umbi-umban
optimal, hal yang perlu diperhatikan, yaitu .....
A. pembibitan 10. Beberapa jenis sumber daya hayati jenis tanaman
B. penyiapan media tanam yang sering dibudidayakan adalah .....
C. pengairan A. tanaman semusim
D. pemupukan B. tanaman hias
E. pengendalian hama terpadu C. tanaman serealia
D. tanama perdu
5. Penyulaman, penyiraman, dan pembubunan E. A,B,C benar
dalam budi daya tanaman pangan termasuk
kegiatan ..... 11. Berikut contoh tanaman serealia, keculi .....
A. pemupukan D. penanaman A. kentang D. jagung
B. persiapan benih E. pengolahan lahan B. jelai E. gandum
C. pemeliharaan C. haver

6. Tanaman yang ditanam untuk dipanen umbinya 12. Tanaman yang dipanen dalam satu musim tanam,
karena di dalam umbi terdapat kandungan yaitu antara 3-4 bulan merpakan kelompok
karbohidrat sebagai sumber nutrisi bagi tubuh tanaman .....
disebut tanaman ..... A. tahunan D. umbumian
A. kacang-kacangan D. biji-bijian B. serealia E. kacang kacangan
B. serealia E. buah-buahan C. semusim
C. umbi-umbian
13. Tanaman yang terus tumbuh setelah
7. Bahan pangan nabati yang dihasilkan oleh batang bereproduksi atau menyelesaikan siklus
suatu tumbuhan, yaitu .....

Situs Pendidikan hanya di © www.ilmuguru.org


hidupnya dalam jangka waktu lebih dari dua
tahun dinamaan elompok tanaman ..... 20. Kegiatan penciptaan, pengubahan atau
A. perdu D. umbi - umbian penambahan nilai guna suatu barang disebut .....
B. serealia E. tahunan A. proses produksi D. analisis gagasan
C. semusim B. pengemasan E. penjualan
C. teknik produksi
14. Berikut contoh bahan pangan nabati bertekstur
lunak, kecuali ..... 21. Makanan khas daerah berikut ini berasal dari
A. apel D. jeruk Sulawesi adalah .....
B. papaya E. stroberi A. Sop konro dan buras
C. pisang B. Rendang dan pempek
C. Gudeg dan lumpia
15. Salah satu bahan pangan nabati yang rasanya D. Asinan dan lumpia
pahit, yaitu ..... E. Buras dan papeda
A. palm D. markisa
B. wortel E. akar teratai 22. Makanan khas daerah berikut ini yang bahan
C. pare utama pembuatannya dari bahan hewani
adalah .....
16. Sebutkan faktor utama yang menentukan waktu A. Gudeg dan lumpia
panen pada komoditas pertanian ! B. Rendang dan sop konro
A. Cuaca, penyimpanan, transportasi C. Gudeg dan dan rendang
B. Kematangan tanaman, cuaca, topografi D. Asinan dan papeda
C. Jumlah buah, mutu buah, curah hujan E. Buras dan papeda
D. Alat pemetik panen, cuaca, suhu
E. Teknik panen, topografi, curah hujan 23. Karakteristik bahan pangan hewani yang
membedakan dengan bahan pangan nabati
17. Kegiatan budidaya tanaman perlu adalah .....
memperhatikan teknis kegiatan agar mendapat A. Mengandung protein yang diperlukan oleh
hasil yang maksimal. Dibawah ini yang biasanya tubuh
tidak dilakukan pada proses budidaya tanaman B. Mudah rusak
adalah ..... C. Cenderung tahan terhadap tekanan
A. Pemanenan D. Mengandung vitamin dan mineral
B. Pengolahan tanah E. Merupakan sumber karbohidrat
C. Pemilihan bahan tanam
D. Pengaturan waktu fisiologis tanaman 24. Alat dapur tradisonal berikut ini terbuat dari
E. Pemeliharaan tanaman bahan tanah liat. Alat ini dapat memberikan
citarasa yang khas jika digunakan untuk
18. Pembuatan media tanam Rockwool memasak gudheg. Alat yang dimaksud adalah .....
menggunakan bahan .... A. Belanga atau kuali
A. kepingan mika yang mengandung kalium B. Kukusan
B. tanah liat yang dipanaskan pada suhu tinggi C. Tempaian
C. batuan yang dipanaskan pada suhu tinggi D. Kendi
D. Mineral garam E. Tempaiyan
E. Kristal polimer
25. Rebung merupakan bahan yang dapat digunakan
19. Perhatikan kalimat berikut! untuk membuat makanan khas daerah. Teknik
a) pengolahan lahan memasak rebung yang paling tepat untuk
b) tanam pola tanam menghilangkan aroma menyengat dari rebung
c) pemeliharaan dengan irigasi adalah .....
d) pemilihan bahan tanam A. mengukus D. menyetup
e) panen pasca panen B. mentim E. merebus
f) pemeliharaan dengan pemupukan C. memblansir
g) pemeliharaan dengan pengendalian OPT
26. Berikut ini yang termasuk teknik memasak
Urutkanlah proses kegiatan budidaya tanaman kering adalah .....
jagung dibawah ini dari awal hingga akhir! A. Menumis D. Memanggang
A. a-b-c-d-e-f-g D. a-b-d-c-f-g-e B. Menyetup E. Menggoreng
B. a-b-d-c-g-f-e E. a-d-b-c-f-g-e C. Memblansir
C. a-d-b-c-g-f-e

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
27. Bahan kemasan makanan khas daerah berikut A. Pengeringan dan penggaraman
yang bersifat ramah lingkungan adalah ..... B. Penambahan asam dan pemanasan
A. daun kelapa D. alumunium foil C. Pemanasan dan pengeringan
B. plastik E. kaca D. Penambahan asam dan pengeringan
C. sterofoam E. Penambahan gula dan pemanasan

28. Berikut ini yang tidak termasuk prasyarat 30. Dalam kegiatan usaha, seorang wirausahawan
pemilihan kemasan makanan adalah ..... selalu memperhitungkan adanya titik impas atau
A. bahan kemasan mampu melindungi isinya Break Even Point (BEP), BEP adalah .....
dari berbagai risiko dari luar A. titik impas produksi
B. bahan kemasan tidak berbau B. titik utang produksi
C. bahan kemasan memiliki daya tarik terhadap C. titik pendapatan
konsumen D. titik beban tertinggi
D. bahan kemasan mudah didapat E. titik bunga tertinggi
E. bahan kemasan dipilih yang paling mahal
II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan
29. Ikan asin merupakan salah satu makanan khas benar!
daerah. Teknik pengawetan ikan asin pada 4
dasarnya menggunakan prinsip .....

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
KUNCI JAWABAN

JAWABAN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
A √ √ √ √ √
B √
C √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
D √ √
E √ √

2
JAWABAN 21 22 23 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
4
A √ √ √
B √ √ √
C √ √
D √
E √

ESSAY!!!

Copyright © 2022 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal

You might also like