You are on page 1of 124

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dalam rangka melaksanakan strategi pembangunan kesehatan nasional
khususnya dukungan sumber daya manusia kesehatan yang sesuai kebutuhan baik
dalam kualitas maupun kuantitas, beberapa tantangan yang harus dihadapi dimasa
mendatang mulai dari melakukan perencanaan sampai pada manajemen dan
pemberdayaan tenaga kesehatan di seluruh Indonesia.
Bervariasinya jenis tenaga kesehatan serta luasnya kebutuhan akan tenaga
kesehatan di Indonesia menuntut adanya manajemen sumber daya manusia yang
efisien, efektif serta produktif sehingga dapat berimplikasi secara positif pada
pencapaian tujuan program pembangunan kesehatan di Indonesia.
Kementerian Kesehatan melalui Badan Pengembangan dan Pemberdayaan
Sumber Daya Manusia Kesehatan melakukan berbagai upaya yang diperlukan untuk
mengintegrasikan berbagai media yang bisa menyatukan semua sumber informasi
melalui pemetaan sumber daya manusia kesehatan, yang selanjutnya dipergunakan
untuk mendata sumber daya kesehatan yang bisa dianalisis dengan menggunakan
aplikasi Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SI-SDMK).
Data dan informasi yang valid sangat di perlukan bagi pengambil kebijakan
untuk menentukan langkah yang tepat, sementara permasalahan data dan informasi
terkait Sumber Daya Manusia Kesehatan masih menemui beberapa kendala seperti
terfragmentasinya ketersediaan data di berbagai sumber informasi.
Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan ( SI-SDMK ) merupakan
salah satu cara untuk mendapat dan memberikan informasi yang terkait dengan jumlah,
jenis dan kualitasnya serta distribusi secara adil dan merata sesuai tuntutan kebutuhan
pembangunan kesehatan. Output Sistem Informasi SDM Kesehatan yang dihasilkan
dari input data SDM Kesehatan dari fasilitas pelayanan kesehatan baik dari RS,
Puskesmas maupun swasta di wilayah kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung
Jabung Barat.

Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) telah dinyatakan oleh WHO sebagai

global pandemic dan di Indonesia telah dinyatakan sebagai kedaruratan kesehatan


masyarakat dan bencana nasional berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 11 Tahun

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 1


2020 tentang Penetapan Kedaruratan Kesehatan Masyarakat Corona Virus Disease
2019 (COVID-19) dan Keputusan Presiden Nomor 12 Tahun 2020 tentang Penetapan
Bencana Non Alam Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) Sebagai
Bencana Nasional, sehingga wajib dilakukan upaya penanggulangan.
Kejadian pandemik COVID-19 membutuhkan peran serta dari semua pihak
untuk turut berkontribusi dalam penanganannya. Upaya penanganan COVID-19 ini
merupakan tanggung jawab bersama, baik Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah
Provinsi, Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota, Swasta dan seluruh elemen masyarakat
di Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Namun demikian, keberadaan
tenaga kesehatan menjadi faktor penting dan menentukan keberhasilan upaya
tersebut.Peran dan kerja nyata tenaga kesehatan dari berbagai profesi sebagai garda
terdepan dalam upaya penanganan COVID-19 sangat krusial dan dibutuhkan untuk
mempercepat penanganan pandemik ini. Sehingga Pemerintah menetapkan bahwa
Sumber Daya Manusia Kesehatan (SDMK) sebagai kelompok prioritas penerima
Vaksin Covid-19, kemudian berdasarkan kriteria dan kelompok prioritas penerima
vaksin untuk menetukan jumlah sasaran SDMK penerima vaksin dilakukan pendataan
yang dimuat dalam Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SI-SDMK)
yang berisi data riwayat kesehatan, dan info kontak.
Saat ini Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SI-SDMK)
terus berkembang sebagai leader supply data yang ter-bridging dengan berbagai
aplikasi yaitu SIRS Online, Aplikasi Renbut, Aplikasi Insentif Covid, Aplikasi P-Care,
Aplikasi Nusantara Sehat, Aplikasi Satu Data Kesehatan. Dimana pada akhirnya out
put yang diharapkan adalah kelengkapan dan validitas data untuk mendukung
perencanaan dan pendayagunaan sumber daya manusia kesehatan serta dalam rangka
memenuhi target pembangunan kesehatan 2019– 2024.
Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat telah melakukan pemetaan
SDM Kesehatan dalam bentuk Dokumen Profil Sumber Daya Manusia Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021 ini, menyajikan informasi tentang
gambaran organisasi dan program pengembangan dan pemberdayaan manusia
kesehatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Profil keadaan SDM Kesehatan , Profil
pengadaan SDM Kesehatan ,Fropil pendayagunaan SDM Kesehatan, Fropil pembinaan
dan pengawasan mutu SDM Kesehatan.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 2


Dokumen Profil Sumber Daya Manusia Kesehatan berisi gambaran tentang
keadaan, pengembangan dan pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan yang
mencakup Dinas Kesehatan, Puskesmas, Rumah Sakit, Instalasi Farmasi dan Klinik
Swasta.

B. Tujuan
1.Tujuan Umum
Tersusunnya Dokumen Profil Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya
Manusia Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021.
2.Tujuan Khusus:
1.Tersedianya Profil keadaan SDM Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
2.Tersedianya Profil pengadaan SDM Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
3.Tersedianya Profil pendayagunaan SDM Kesehatan di Kabupaten Tanjung Jabung
Barat Tahun 2021.
4.Tersedianya Profil pembinaan dan pengawasan mutu SDM Kesehatan di Kabupaten
Tanjung Jabung Barat Tahun 2021.
C. Landasan Hukum
Penyusunan Dokumen Profil Pengembangan dan Pemberdayaan SDM Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021 ini dilandasi oleh beberapa peraturan
sebagai berikut.
1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka
Panjang Nasional Tahun 2005 - 2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4700);
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5072);

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 3


4. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5494);
5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5587);
6. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 20141
7. Nomor 298, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5607);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 97 Tahun 2000 tentang Formasi Pegawai Negeri
(Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 194, Tambahan Lembaran Negara Nomor
4015) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun
2003 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 122, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4332);
9. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741);
10. Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 193);
11. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negera dan Reformasi Birokrasi
Nomor 26 Tahun 2011 tentang Pedoman Perhitungan Jumlah Kebutuhan Pegawai
Negeri Sipil Untuk Daerah;
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 6 Tahun 2013 tentang Kriteria Fasilitas
Pelayanan Kesehatan Terpencil, Sangat Terpencil, dan Fasilitas Pelayanan
Kesehatan RI Tidak Diminati (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 153);
13. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 56 Tahun 2014 tentang Klasifikasi dan
Perizinan Rumah Sakit (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
1221);
14. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1676);

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 4


15. Peraturan Bersama Kementerian Kesehatan, Kementerian Dalam Negeri, dan
Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia Nomor 61 tahun 2014, Nomor 68 Tahun 2014, dan Nomor
08/SKB/MenPAN-RB/10/2014, tentang Perencanaan dan Pemerataan Tenaga
Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Milik Pemerintah Daerah;
16. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 56 tahun 2014 tentang Klasifikasi Rumah
Sakit;
17. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 9 tahun 2014 tentang Klinik;
18. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 43 tahun 2014 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan Di Kabupaten/Kota;
19. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 33 tahun 2015 tentang Analisa Jabatan
dan Analisa Beban Kerja;
20. Peraturan Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Nomor 6 Tahun 2016 tentang
Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten
Tanjung Jabung Barat Tahun 2016 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Nomor 3);
21. Peraturan Bupati Tanjung Jabung Barat Nomor 46 Tahun 2016 tentang Susunan
Organisasi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 5


BAB II
GAMBARAN UMUM DAN ORGANISASI ,PROGRAM SDMK
DINAS KESEHATAN KABUPATEN TANJAB BARAT

A.LetakGeografi, Tofografi Dan Pemerintahan


Letak Geografis
Sebagai kabupaten yang berpenduduk berjumlah336.779 jiwa, mempunyai luas
wilayah secara keseluruhan 5.009.82 Km2, terdiri dari daratan seluas 4.842,55 Km2
dan perairan/laut seluas 141,7 Km2merupakan 9,38 % dari total luarProvinsi Jambi,
yang terletak antara 0O53’ – 01O 41’ Lintang Selatan dan 103O23’ -104O 21’ Bujur
Timur serta berhadapan langsung dengan daerah segitiga pertumbuhan ekonomi
IMS-GT maupun IMT-GT, sehingga posisinya sangat strategis bagi pengembangan
daerah dan cukup menguntungkan bagi kegiatan perdagangan baik lokal, regional
maupun internasional .Seperti terlihat pada gambar 2.1 merupakan wilayah
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Per Kecamatan
Gambar 2.1 letak geografi

Batasan Wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat adalah Sebelah Utara berbatasan
dengan Propinsi Riau dan Laut Cina Selatan, Sebelah Selatan berbatasan dengan
Kabupaten Muaro Jambi, Sebelah Barat berbatasan dengan

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 6


Kabupaten Batanghari dan Kabupaten Muaro Tebo, Sebelah Timur berbatasan
dengan Selat Berhala dan Kabupaten Tanjab Timur

Tofografi
Keadaan topografi Kabupaten Tanjung Jabung Barat secaraUmum bentuknya
bervariasi, mulaidaridataranrendahberawagambutdenganketinggian 0-10 M diatas
permukaanlaut( DPL ) sampai ketinggian 10-25 M DPL.

Suhu minimum tercatatsebesar 21c, maksimum 32c dansuhu rata-rata sebesar


26,9C, sedangkancurahhujan rata-rata berkisarantara 2000-3000 mm pertahunatau
223-241,6 mm perbulan dengan jumlah hari hujan selama 11-13 hariperbulan.

Pemerintahan
Secara administratif Kabupaten Tanjung Jabung Baratterdiri dari 13 Kecamatan, 20
Kelurahan dan 114 Desa dengan rincian seperti pada tabel 2.1.
Tabel2.1
JumlahKecamatandanDesa/Kelurahan
Per Kecamatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barattahun 2021

JUMLAH
NO KECAMATAN
DESA KELURAHAN DESA + KEL.
1 TUNGKAL ULU 9 1 10
2 MERLUNG 9 1 10
3 BATANG ASAM 10 1 11
4 TEBING TINGGI 9 1 10
5 RENAH MENDALUH 9 1 10
6 MUARA PAPALIK 9 1 10
7 PENGABUAN 12 1 13
8 SENYERANG 9 1 10
9 TUNGKAL ILIR 2 8 10
10 BRAM ITAM 9 1 10
11 SEBERANG KOTA 7 1 8
12 BETARA 11 1 12
13 KUALA BETARA 9 1 10
JUMLAH 114 20 134
Sumber : BPS Kabupaten Tanjung Jabng Barattahun 2021

Kependudukan
PertumbuhanPenduduk
Penduduk Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021 berdasarka estimasi Pusdatin adalah 336.779
jiwa terdiri dari laki-laki173.255 Jiwa dan perempuan163.524jiwa, mengalami penurunan sebesar
0,99261%.Piramida Penduduk Kabupaten Tanjung Jabung Barattahun 2021 seperti pada Gambar 2.2

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 7


Gambar 2.2
Piramida Penduduk Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

LAKI-LAKI PEREMPUAN
75+ 2,487 2599
70 – 74 2,754 2556
65 – 69 4,488 3964
60 – 64 6,275 5712
55 – 59 8,109 7375
50 – 54 10,040 8927
45 – 49 11,768 10406
40 – 44 12,844 11561
35 – 39 13,742 12730
30 – 34 14,100 13344
25 – 29 13,944 13238
20 – 24 13,729 13375
15 – 19 13,839 13595
10 – 14 14,317 13835
5 –9 14,758 14449
0 – 4 16,061 15858

20,000 15,000 10,000 5,000 0 5,000 10,000 15,000 20,000

A. Gambaran Organisasi

1. Tugas, Fungsi dan Struktur Dinas Kesehatan Kab.Tanjab Barat


Berdasarkan Peraturan Bupati Nomor 56 Tahun 2016 tentang Kedudukan,
Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, serta Tata Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten
Tanjung Jabung Barat, dinas kesehatan mempunyai tugas membantu Bupati dalam
rangka pelaksanaan urusan pemerintahan di bidang kesehatan yang menjadi
kewenangan daerah dan tugas pembantuan yang ditugaskan kepada daerah
kabupaten.
Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Dinas Kesehatan
menyelenggarakan fungsi:
a. Perumusan kebijakan di bidang kesehatan masyarakat, pencegahan dan
pengendalian penyakit, pelayanan kesehatan dan sumber daya kesehatan;

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 8


b. Pelaksanaan kebijakan di bidang kesehatan masyarakat, pencegahan dan
pengendalian penyakit, pelayanan kesehatan dan sumber daya kesehatan;

c. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan di bidang kesehatan masyarakat,


pencegahan dan pengendalian penyakit, pelayanan kesehatan dan sumber
daya kesehatan;
d. Pelaksanaan administrasi dinas di bidang kesehatan masyarakat,
pencegahan dan pengendalian penyakit, pelayanan kesehatan dan sumber
daya kesehatan; dan
e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati terkait dengan tugas dan
fungsinya.

Tugas dan fungsi Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat


sebagaimana yang telah ditetapkan, dijabarkan menjadi tugas dan fungsi mulai dari
eselon III sampai dengan eselon IV, selanjutnya dijabarkan lagi menjadi uraian
tugas sesuai dengan program dan kegiatan.
Struktur organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat sesuai
dengan Peraturan Bupati nomor 46 tahun 2016 terdiri :
a. Kepala Dinas;
b. Sekretaris;
c. Bidang Kesehatan Masyarakat;
d. Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit;
e. Bidang Pelayanan Kesehatan;
f. Bidang Sumber Daya Kesehatan;
g. Unit Pelaksana Teknis Dinas;
h. Kelompok Jabatan Fungsional

Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat mempunyai 16 (enam


belas) Unit Pelaksana Teknis Dinas yaitu Puskesmas Kuala Tungkal I, Kuala
Tungkal II , Sungai Saren, Sukarejo, Parit Deli, Tungkal V, Teluk Nilau, Senyerang,
Purwodadi, Pijoan Baru, Pelabuhan Dagang, Merlung, Rantau Badak, Bukit Indah,
Suban dan Lubuk Kambing.
Berdasarkan Peraturan Bupati Tanjung Jabung Barat Nomor 46 Tahun 2016,
tanggal 6 Desember 2016, tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah
Kabupaten Tanjung jabung Barat adalah sebagai berikut

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 9


STRUKTUR ORGANISASI
DINAS KESEHATAN KABUPATEN TANJAB BARAT TAHUN 2021

KEPALA

SEKRETARIAT

JABATAN FUNGSIONAL SUB BAGIAN SUB BAGIAN SUB BAGIAN


PERENCANAAN,EVALU KEUANGAN UMUM DAN
ASI DAN PELAPORAN KEPEGAWAIAN
PROGRAM

BIDANG BIDANG BIDANG BIDANG


KESEHATAN PENCEGAHAN DAN PELAYANAN KESEHATAN SUMBER DAYA
MASYARAKAT PENGENDALIAN KESEHATAN
PENYAKIT

SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI


KESEHATAN KELUARGA SURVEILANS DAN PELAYANAN KESEHATAN KEFARMASIAN
DAN GIZI IMUNISASI PRIMER, MUTU DAN
MASYARAKAT TRADISIONAL

SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI


PROMOSI DAN PENCEGAHAN & PELAYANAN ALAT KESEHATAN
PEMBERDAYAAN PENGENDALIAN KESEHATAN RUJUKAN
MASYARAKAT PENY. MENULAR

SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI


KESEHATAN PENCEGAHAN DAN PELAYANAN JAMINAN SUMBER DAYA
LINGKUNGAN, KERJA PENGENDALIAN KESEHATAN MANUSIA
DAN OLAH RAGA PENYAKIT TIDAK KESEHATAN
MENULAR DAN KESWA

UPTD
PUSKESMAS INSTALASI FARMASI

B. Sumber Daya Dinas Kesehatan Kabupaten UPTD Dinas Kesehatan


Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Sumber Daya Manusia (SDM) Kesehatan yang dimiliki Dinas Kesehatan


Kabupaten Tanjung Jabung Barat dalam menjalankan fungsi koordinasi sampai
dengan 31 Desember 2021 sebanyak 136 orang yang terdiri dari ASN berjumlah 61
orang, sedangkan Tenaga Kontrak berjumlah 75 orang yang tersebar di Dinas
Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat beserta Unit Pelaksana Teknis Daerah.
Adapun rincian SDM Kesehatan tersebut dapat diuraikan sebagai berikut:

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 10


1) Data Pegawai Berdasarkan Golongan Ruang

Untuk melihat data pegawai di lingkungan Dinas kesehatan Kabupaten Tanjung


Jabung Barat berdasarkan Golongan Ruang Per30 Oktober 2021dapat di lihat
pada tabel berikut.

Tabel2.1
Jumlah Pegawai Negeri Sipil Berdasarkan Golongan Ruang
Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

GOLONGAN
NO UNIT KERJA KEPEGAWAIAN JUMLAH
IV III II I
I DINAS KESEHATAN          
  Sekretariat 3 9 1 0 13
  Bidang Kesmas 1 11 0 0 12
  Bidang Yankes 2 7 0 0 9
  Bidang P2P 1 14 0 0 15
  Bidang SDK 1 4 3 0 8
II UPTD          
  Instalasi Farmasi 1 4 0 0 5
  Jumlah 9 49 4 0 62

Pada tabel 2.1 dapat dilihat bahwa SDM Kesehatan di Dinas Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 62 orang, yang terdiri dari pejabat
strutural , pejabat fugsional tertentu dan jabatan pelaksana.Sedangkan pegawai
tenaga kontrak tidak di masukan ke dalam jumlah ini, karena tidak termasukdalam
kelompok jabatan ini.
2) Data Pegawai Berdasarkan Klasifikasi Pendidikan
Untuk melihat data pegawai di lingkunganDinas Kesehatan Kabupaten Tanjung
Jabung Barat berdasarkan Tingkat Pendidikan per 31 Desember 2021 dapat di lihat
pada tabel ber

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 11


Tabel 2.2
Jumlah Pegawai Negeri Sipil Berdasarkan Klasifikasi Pendidikan
Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

GOLONGAN KEPEGAWAIAN
NO UNIT KERJA JML
SD SLTP SLTA DIII S1 S2
DINAS
I KESEHATAN              
  Sekretariat 0 0 6 1 4 2 13
  Bidang Kesmas 0 0 0 6 5 2 13
  Bidang Yankes 0 0 0 2 4 2 8
  Bidang P2P 0 0 4 3 7 1 15
  Bidang SDK 0 0 1 3 4 0 8
II UPTD              
  Instalasi Farmasi 0 0 1 1 2 1 4
  Jumlah 0 0 12 16 26 8 62

C. Sarana Kesehatan
Derajat kesehatan masyarakat suatu negara dipengaruhi oleh keberadaan
sarana kesehatan. Sarana kesehatan yang diulas pada pada bagian ini berasal dari
fasilitas pelayanan kesehatan yang terdiri dari : puskesmas, rumah sakit, dan
Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat (UKBM). Undang-Undang
Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan menyatakan bahwa fasilitas pelayanan
kesehatan adalah suatu alat dan/ atau tempat yang digunakan untuk
menyelenggarakan upaya pelayanan kesehatan, baik promotif, preventif, kuratif,
maupun rehabilitatif yang dilakukan oleh pemerintah, pemerintah daerah, dan/
atau masyarakat.

1. PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT(PUSKESMAS)

Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang


Puskesmas menyebutkan bahwa puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan
yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan
perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan
preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya
diwilayah kerjanya.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 12


Tabel 2.4
Kriteria Puskesmas di Kabupaten Tanjung Jabung Barat

PUSKESMAS TAHUN 2021


NO PUSKESMAS
Rawat Inap Non Rawat Inap Keterangan
1 Kuala Tungkal 1 v
2 Kuala Tungkal 2 v
3 Sungai Saren v
4 Parit Deli v
5 Sukarejo v
6 Tungkal V v
7 Senyerang v
8 Teluk Nilau V
9 Pijoan Baru V
10 Purwodadi V
11 Pelabuhan Dagang v
12 Rantau Badak v
13 Bukit Indah v
14 Suban V
15 Lubuk Kambing v
16 Merlung V

2. RUMAHSAKIT

Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 3 Tahun


2020 : “Rumah sakit adalah institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan
pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang menyediakan pelayanan rawat
inap, rawat jalan, dan gawatdarurat.”

Rumah Sakit yang berada di Kabupaten Tanjung Jabung Barat pada Tahun
2021 berjumlah 2 buah yaitu Rumah Sakit Umum K.H.Daud Arif Kuala Tungkal dan
Rumah Sakit Umum Daerah Suryah Khairuddin Merlung.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 13


Tabel 2.4
Jumlah Fasilitas Pelayanan Kesehatan
di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

JUMLAH
NO TIPE FASYANKES
FASYANKES
1 Dinas Kesehatan 1
2 Puskesmas 16
3 Rumah Sakit 2
4 BBPK, Bapelkes/Bapelkesnas -
5 Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) 1
6 Balai Pengobatan / Kesehatan Masyarakat -
7 Apotik 33
8 Toko Obat 3
9 Rumah Bersalin -
10 Instalasi / Gudang Farmasi 1
11 Praktek Dokter / Dokter Gigi / Bidan Mandiri 114

12 Optik 3
13 Klinik Pengobatan Tradisional (Batra) -
14 Klinik 15
15 Poliklinik / Praktek Bersama -
16 Laboratorium Kesehatan -
17 Fasyankes Lainnya -
JUMLAH 188

Berdasarkan tabel 2.4 terdapat154 fasilitas pelayanan kesehatan yang melakukan


pengisian data SDM Kesehatan.
Yang sudah termasuk di aplikasi SISDMK Online berjumlah
188fasyankes.Disamping fasyankes pemerintah terdapat juga berbagai fasilitas
pelayanan kesehatan swasta dan praktik mandiri seperti apotik, klinik, praktik
dokter/dokter gigi, bidan mandiri dan faskes lainnya.

B. Keadaan SDMK Se KabupatenTanjung Jabung Barat Tahun 2021


Keadaan SDMK di Dinas Kesehatan dan fasyankes Kabupaten Tanjung
Jabung Barat berdasarkan data SDM Kesehatan Tahun 2021 berjumlah2.131
orang yang bertugas diberbagai fasilitas pelayanan kesehatan baik milik
pemerintah dan swasta. Rincian masing-masing SDM Kesehatan; tenaga medis
145 orang, psikologi klinis 0 orang, keperawatan 496 orang, kebidanan 604
orang, kefarmasian 132 orang, kesehatan masyarakat 52 orang, kesehatan
lingkungan 29
orang, gizi 36 orang, keterapian fisik 16 orang, keteknisian medis 50 orang,
teknik biomedika 68 orang, nakes lainnya 2 orang, asisten tenaga kesehatan 20

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 14


orang, tenaga penunjang struktural 72 orang, tenaga penunjang dukungan
manajemen 409 orang, tenaga penunjang pendidikan dan pelatihan tidak
tersedia.
Salah satu faktor pendukung dalam penyediaan pelayanan kesehatan yang
berkualitas yaitu sumber daya kesehatan, yang diharapkan dapat meningkatkan
derajat kesehatan masyarakat. Sumber daya di bidang kesehatan adalah segala
bentuk dana, tenaga, perbekalankesehatan,sediaan farmasi dan alat kesehatan
serta fasilitas pelayanan kesehatan dan teknologi yang dimanfaatkan untuk
menyelenggarakan upaya kesehatan yang dilakukan oleh Pemerintah, Pemerintah
Daerah, dan/ atau masyarakat. Pada bab sumber daya kesehatan menyajikan
gambaran keadaan sarana kesehatan, tenaga kesehatan, dan pembiayaan
kesehatan.

1. Keadaan SDMK di Dinas Kesehatan dan Fasyankes Kabupaten Tanjung


Jabung Barat Tahun 2021
Sumber daya manusia khususnya tenaga kesehatan merupakan faktor
penggerak utama dalam mencapai tujuan dan keberhasilan program pembanguna
kesehatan. Sumber daya manusia kesehatan termasuk diantaranya
kelompok tenaga kesehatan, yang terdiri dari tenaga medis, tenaga kefarmasian,
tenaga keperawatan, tenaga kebidanan, tenaga kesehatan masyarakat, tenaga
kesehatan lingkungan, tenaga gizi, tenaga keterapian fisik, tenaga keteknisian
medis, dan tenaga kesehatan lainnya. Peningkatan jumlah tenaga kesehatan
sangat berpengaruh terhadap peningkatan mutu pelayanan kesehatan yang
semakintinggi.

Rekapitulasi SDMK di puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Barat


berjumlah 16 puskesmas masing-masing rawat inap 5 puskesmas dan11
puskesmas nonrawat inap, kawasan perkotaan, kawasan pedesaan maupun
kawasan terpencil. Jumlah SDMK di puskesmas secara keseluruhan 1153
orang dengan rincian tenaga medis berjumlah: 54 orang, keperawatan
berjumlah 281 orang, kebidanan berjumlah 470 orang , kefarmasian 38 orang,
tenaga kesehatan masyarakat 37 orang, tenaga kesehatan lingkungan 32 orang,
tenaga gizi 24 orang, keterapian fisik 8 orang, keteknisian medis 31 orang,
teknik biomedika 23 orang,nakes lainnya 2 orang, asisten tenaga kesehatan 18
orang,dan tenaga

penunjang berjumlah 155 orang,Sedangkan Rumah Sakit yang berada di


Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 2rumah sakit.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 15


1.1. KEADAAN SDM K DINAS KESEHATAN KAB.TANJAB BARAT

Tabel 2.6
Keadaan SDM Kesehatan di Dinkes Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Berdasarkan Rumpun Jabatan Tahun 2021

Eksisting Kebutuh Kesenja Keteran


No Struktur Organisasi Jabatan
ASN Non ASN an ngan gan
1 Sekretariat 9 28 53 -16 K
2 Analis Kebijakan - Ahli Madya 0 0 1 -1 K
- Subbagian Umum dan
3 Kepegawaian 5 14 30 -11 K
4 Pranata Komputer 0 0 3 -3 K
5 Analis Layanan Umum 1 1 1 1 L
6 Pengelola Kepegawaian 2 2 4 0 S
Pengelola Sarana dan Prasarana
7 Kantor 0 2 1 1 L
8 Pranata Kearsipan 1 1 1 1 L
9 Pengadministrasi Rapat - 0 2 1 1 L
10 Pengadministrasi Umum 1 1 2 0 S
11 Pengemudi 0 2 2 0 S
12 Analis Kepegawaian - Ahli Muda 0 0 1 -1 K
13 Analis Kepegawaian - Penyelia 0 0 2 -2 K
14 Analis Kepegawaian - Pelaksana 0 0 2 -2 K
15 Pramu Bakti - 0 3 1 2 L

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 16


Analis Kepegawaian - Ahli
16 Pertama 0 0 1 -1 K
17 Arsiparis - Penyelia 0 0 2 -2 K
Analis Kepegawaian - Pelaksana
18 Lanjutan 0 0 2 -2 K
19 Arsiparis - Terampil 0 0 2 -2 K
20 Arsiparis - Mahir 0 0 2 -2 K
21 - Subbagian Keuangan 2 10 13 -1 K
22 Pengelola Keuangan 1 2 3 0 S
23 Verifikator Keuangan 0 3 2 1 L
24 Bendahara 1 0 3 -2 K
25 Pengadministrasi Keuangan - 0 5 5 0 S
- Subbagian Perencanaan,
Evaluasi dan Pelaporan
26 Program 2 4 9 -3 K
Analis Perencanaan, Evaluasi dan
27 Pelaporan - 0 1 1 0 S
Pengadministrasi Perencanaan
28 dan Program 1 3 3 1 L
Analis Laporan Akuntabilitas
29 Kinerja 1 0 2 -1 K
30 Perencana - Ahli Madya 0 0 1 -1 K
31 Perencana - Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
32 Perencana - Ahli Muda 0 0 1 -1 K
Bidang Kesehatan
33 Masyarakat 8 13 33 -12 K
- Seksi Kesehatan Keluarga
34 dan Gizi Masyarakat 5 6 14 -3 K
35 Analis Kesehatan Ibu dan Anak - 0 2 1 1 L
36 Pengelola Program dan Kegiatan 3 4 3 4 L
37 Analis Gizi 2 0 2 0 S
Administrator Kesehatan - Ahli
38 Muda
Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021
0 0 1 -1 K
17
- Seksi Promosi dan
45 Pemberdayaan Masyarakat 2 3 8 -3 K
46 Pengelola Program dan Kegiatan 2 2 2 2 L

47 Penyuluh Kesehatan Masyarakat 0 1 1 0 S


48 Psikologi klinis - Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
49 Ahli Madya 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
50 Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
51 Ahli Muda 0 0 1 -1 K
52 Pengelola Data - 0 0 1 -1 K
- Seksi Kesehatan
Lingkungan, Kerja dan
53 Olahraga 1 4 11 -6 K
54 Sanitarian - Ahli Muda 0 0 1 -1 K
55 Pengelola Program dan Kegiatan - 1 4 2 3 L
56 Sanitarian 0 0 1 -1 K
57 Sanitarian - Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
58 Pengelola Data - 0 0 3 -3 K
59 Sanitarian - Pelaksana 0 0 1 -1 K
60 Sanitarian - Pelaksana Lanjutan 0 0 1 -1 K
61 Sanitarian - Ahli Madya 0 0 1 -1 K
Bidang Pencegahan dan
62 Pengendalian Penyakit 11 13 38 -14 K
Seksi Surveilans dan
63 Imunisasi 2 5 9 -2 K
64 Pengelola Data 0 3 3 0 S
65 Pengelola Program dan Kegiatan 1 2 2 1 L
Epidemiolog kesehatan - Ahli
66 Muda 1 0 2 -1 K
Epidemiolog kesehatan - Ahli
67 Madya 0 0 1 -1 K
Epidemiolog kesehatan - Ahli
68 Pertama 0 0 1 -1 K
- Seksi Pencegahan dan
Pengendalian Penyakit
69 Menular 6 4 16 -6 K
entomolog kesehatan - Ahli
70 Pertama 0 0 1 -1 K
Administrator Kesehatan Ahli
71 Pertama 0 0 1 -1 K
72 Analis Penyakit Menular - 3 0 3 0 S
73 Pengelola Data 1 2 2 1 L
74 Pengelola Program dan Kegiatan 2 2 6 -2 K
Epidemiolog kesehatan - Ahli
75 Muda 0 0 1 -1 K
Epidemiolog kesehatan - Ahli
76 Pertama 0 0 1 -1 K
Epidemiolog kesehatan - Ahli
77 Madya 0 0 1 -1 K

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 18


- Seksi Pencegahan dan
Pengendalian Penyakit
Tidak Menular dan
78 Kesehatan Jiwa. 3 4 13 -6 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
79 Ahli Pertama 1 0 1 0 S
80 Pengelola Keuangan - 0 1 1 0 S
81 Pengelola Data 0 1 2 -1 K
82 Analis Layanan Umum - 1 0 1 0 S
83 Pengelola Program dan Kegiatan 1 2 4 -1 K
Administrator Kesehatan Ahli
84 Pertama 0 0 1 -1 K
Administrator Kesehatan - Ahli
85 Muda 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
86 Ahli Madya 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
87 Ahli Muda 0 0 1 -1 K

88 Bidang Pelayanan Kesehatan 5 10 26 -11 K


- Seksi Pelayanan Kesehatan
Primer, Mutu dan
89 Tradisional 3 3 12 -6 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat
90 Ahli Muda 1 0 2 -1 K
91 Pengelola Program dan Kegiatan 0 2 3 -1 K
92 Analis Kesehatan - 2 0 1 1 L
93 Pengelola Data 0 1 3 -2 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
94 Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
Administrator Kesehatan - Ahli
95 Muda 0 0 1 -1 K
Penyuluh Kesehatan Masyarakat -
96 Ahli Madya 0 0 1 -1 K
- Seksi Pelayanan Kesehatan
97 Rujukan 0 1 6 -5 K
98 Pengelola Program dan Kegiatan - 0 0 1 -1 K
99 Pengemudi - 0 0 3 -3 K
100 Pengelola Rujukan Kesehatan - 0 1 1 0 S
Administrator Kesehatan - Ahli
101 Muda 0 0 1 -1 K
Administrator Kesehatan - Ahli
102 Madya 0 0 0 0 S

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 19


- Seksi Pelayanan Jaminan
103 Kesehatan. 2 6 8 0 S
Verifikator Berkas Permohonan
104 Hak - 0 2 3 -1 K
Analis Pembayaran Jaminan
105 Kesehatan - 1 0 1 0 S
106 Pengelola Data - 0 3 2 1 L
107 Pengelola Program dan Kegiatan 1 1 2 0 S
Administrator Kesehatan - Ahli
108 Muda 0 0 0 0 S
Bidang Sumber Daya
109 Kesehatan 4 14 24 -6 K
110 - Seksi Kefarmasian 2 3 6 -1 K
111 Pengelola Program dan Kegiatan 1 0 2 -1 K
112 Pengelola Data 1 1 1 1 L
113 Penyuluh Obat dan Makanan 0 1 1 0 S
Pengawas Farmasi dan Makanan -
114 Ahli Muda 0 0 1 -1 K
115 Analis Obat dan Makanan - 0 1 1 0 S
116 - Seksi Alat Kesehatan 0 4 3 1 L
117 Pengelola Program dan Kegiatan 0 1 1 0 S

118 Teknisi Elektromedik - Ahli Muda 0 0 1 -1 K


119 Pengelola Data - 0 3 1 2 L
- Seksi Sumber Daya
120 Manusia Kesehatan 2 7 15 -6 K
121 Pranata Komputer 0 1 1 0 S
122 Analis Jabatan 0 2 3 -1 K
123 Pengelola Data 1 2 2 1 L
124 Pengelola Program dan Kegiatan 0 1 4 -3 K
125 Analis Dokumen Perizinan 1 1 2 0 S
Analis Sumber Daya Manusia
126 Aparatur - Ahli Muda 0 0 1 -1 K
Analis Sumber Daya Manusia
127 Aparatur - Ahli Pertama 0 0 1 -1 K
Analis Sumber Daya Manusia
128 Aparatur - Ahli Madya 0 0 1 -1 K

D. Pencapaian Program dan Kegiatan Sumber Daya Manusia Kesehatan

Pencapaian program dan kegiatan sumber daya manusia kesehatan di


Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat di Tahun 2021 ini
berkurang, hal ini
disebabkan karena pandemi Corona Virus Desiase( COVID-19), namun
walupun keadaan pandemi ada beberapa kegiatan yang diikuti secara daring.
1.Pertemuan Penyusunan dan Pemutahiran Data Sumber Daya Manusia Kesehatan
( SDMK ) .

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 20


Pertemuan Penyusunan dan Pemutahiran Data Sumber Daya Manusia Kesehatan
( SDMK ) dilaksanakan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dengan jumlah peserta
25 orang.

2. Peningkatan Pendidikan SDM Kesehatan


3. Pendidikan dan Pelatihan .
Untuk mengembangkan dan meningkatkan pengetahuan SDMK di Dinas Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat ada beberapa jenis pendidikan dan Pelatihan yang
diikuti oleh tenaga kesehatan seperti yang terlihat dalam lampiran.
4. Pembinaan dan Pengawasan Tenaga Kesehatan
Untuk mempertahankan dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia
kesehatan diperlukan upaya pembinaan dan pengawasan mutu sebagai bagian dari
pengembangan dan pemberdayaan sumber daya manusia kesehatan.
Tujuan utama pembinaan dan pengawasan mutu SDM Kesehatan adalah untuk
meningkatkan kualitas SDM Kesehatan sesuai kompetensi yang diharapkan dalam
mendukung kebutuhan pembangunan kesehatan. Pembinaan dan pengawasan mutu
SDM Kesehatan juga ditujukan untuk memberikan perlindungan terhadap
masyarakat sebagai pelaku pembangunan kesehatan dan konsumen pelayanan
kesehatan. Pembinaan dan pengawasan mutu SDM Kesehatan dilakukan dengan
melaksanakan bimbingan teknis ke lapangan, sertifikasi Surat izin Praktik bagi
tenaga kesehatan yang melaksanakan praktik mandiri baik perorangan maupun
berkelompok, yang bekerjasama dengan Organisasi Profesi Kesehatan yang berada
di lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Data Sumber
Daya Manusia Kesehatan ( SDMK ) yang memiliki surat surat Izin Praktik seperti
yang terlihat di lampiran.
5. Program Upaya Kesehatan Masyarakat (Peningkatan Pelayanan Kesehatan Program
Dokter Internsip Indonesia ( PIDI ).
Program Internsip Dokter Indonesia ( PIDI ) merupakan tahap pelatihan
keprofesian praregistrasi berbasis kompetensi pelayanan primer guna memahirkan
kompetensi yang telah mereka capai setelah memperoleh kualifikasi sebagai dokter
melalui pendidikan kedokteran dasar.
Tujuan Internsip memberikan kesempatan kepada dokter Lulusan Program Studi
Pendidikan Profesi Dokter berdasarkan Kurikulum berbasis Kompetensi ( KBK )
untuk menerapkan serta mempraktikkan kompetensi yang diperoleh selama

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 21


pendidikan dalam rangka penyelarasan antara hasil pendidikan dan praktik di
lapangan.
Waktu pelaksanaan PIDI di Tahun 2021 ini 3 bulan di wahana RS, 3 bulan di
Puskesmas Kuala Tungkal 1 dan 3 bulan d Puskesmas Kuala Tungkal 2.
Peserta PIDI yang di tugaskan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat pada
Tahun 2021 berjumlah13 orang.Peserta PIDI ini ditempatkan di wahana Puskesmas
Kuala

Tungkal 1, Puskesmas Kuala Tungkal 2 dan Rumah Sakit K.H.Daud Arif Kuala
Tungkal. Peserta PIDI yang di tugaskan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat di
dampingi oleh dokter pendamping yang sudah di latih oleh Kementerian Kesehatan
Republik Indonesia. Jumlah dokter pendamping untuk Tahun 2021 ini berjumlah 3
orang yang terdiri dari 1 ( satu ) orang dokter umum dari Rumah Sakit Daerah K.H.
Daud Arif dan 2 ( dua ) orang dokter umum dari Puskesmas.
Adapun Nama – Nama peserta Dokter Internsip yang di tugaskan di Kabupaten
Tanjung Jabung Barat adalah sebagai berikut :
1. dr. Muhammad Ridho
2. dr.Bella Reynaldi
3. dr. Nadia Emilda
4. dr. Regina Dwindarti Darosty
5. dr. Defri Halasan Dolok Saribu
6. dr. Relia Septiza
7. dr. Muhammad Arial Fikri
8. dr. Ekti Juwita
9. dr. Desy Maria Wahyuni
10. dr. Norma Yunita
11. dr.Gendis Siti Nuromas
12. dr.Indri Puji lestari
13. dr.Muhammad Haldian Hakir
Sedangkan sebagai dokter pendamping Program Dokter Internsip Dokter Indonesia
adalah sebagai berikut :
1. Dokter Safrina dokter pendamping PIDI Puskesmas Kuala Tungkal II
2. Dokter Triana Imelda Aprilda dokter pendamping PIDI RSD.K.H. Daud Arif
Ka.Tungkal
3. Dokter Novra Tilovadokter pendamping Puskesmas Kuala Tungkal 1.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 22


Kegiatan Peserta Program Internsip Dokter Indonesia ( PIDI ) antara lain:
1. Melakukan layanan kesehatan primer dengan pendekatan kedokteran keluarga
pada pasien secara profesional yang meliputi kasus medik, kasus bedah,
kedaruratan, kejiwaan, baik pada anak, dewasa,dan usia lanjut,pada keluarga
maupun pada masyarakat secara holistic, terpadu dan paripurna.
2. Melakukan konsultasi dan rujukan
3. Melakukan kegiatan ilmiah medis dan non medis
4. Melakukan program – program kesehatan sebagai upaya meningkatkan kesehatan
masyarakat.
Tugas Pendamping Internsip Dokter Indonesia ( PIDI ) adalah melakukan
supervisi layanan Upaya Kesehatan Perorangan ( UKP ) khususnya pelayanan
Kesehatan Perorangan Primer ( PKPP ) dan Upaya Kesehatan Masyarakat
(UKM) khususnya Pelayanan Kesehatan Masyarakat Primer (PKMP) guna
meningkatkan
Pengalaman dan pemahiran peserta dengan rincian tugas :
1. Mengindetifikasi kelebihan dan kelemahan peserta
2. Membantu pengembangan profesionalisme peserta
3. Memberi umpan balik positif dan konstruktif kepada peserta untuk
memastikan pencapaian dan tujuan internsip
4. Memberikan masukan kepada KIDI Propinsi
Seorang pendamping dapat mendampingi maksimum lima ( 5 ) peserta
Internsip pada waktu bersamaan.
Adapun Tugas Wahana malaksanakan hal – hal sbb :
1. Menyatakan kesediaan menjadi wahana internsip
2. Melakukan sosialisasi kepada semua stakeholder di wahana
3. Menyiapakan SDM, Sarana prasarana,mekanisme pelaksanaan internsip dan daya
pendukung lainnya.
4. Menyiapkan Standar Pelayanan Minimal (SPM) di wahana tersebut.
5. Menerbitkan Surat laporan Pelaksanaan Internsip bagi peserta internsip yang telah
memenuhi criteria kinerja akhir yang ditandatangani oleh direktur Rumah Sakit
sebagai koordinator wahana.

6. Uji Kompetensi Jabatan Fungsional


Telah dilaksanakan uji kompetensi jabatan fungsional kesehatan dengan peserta
berjumlah24orangdari jabatan fungsional perawat dan perawat gigi, yang terdiri dari 3
orang perawat ahli, 11 orang perawat mahir,8 orang perawat terampil, 1 orang
perawat gigi terampil dan1 orang perawat pemula.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 23


7. Penilaian Tenaga Kesehatan Teladan
Penilaian Tenaga Kesehatan Teladan Tingkat Kabupaten Tanjung Jabung Barat
berdasarkan SK Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Nomor83Tahun 2021 tentang Penetapan Pemenang Tenaga Kesehatan Teladan
Puskesmas,
1. Dokter Umum Pemenang I Tingkat Kabupaten An dr Immanueldari Puskesmas
Lubuk kambing
2. Dokter Gigi Pemenang I Tingkat Kabupaten An. drg.Devasari EVASARI
Geminastitidari Puskesmas Pelabuhan Dagang

3. Perawat Pemenang I Tingkat Kabupaten An Ns Doli Napriadi Lova,S.Kep dari


Puskesmas Rantau Badak

4. Bidan Pemenang I Tingkat Kabupaten An.TitinPrihatin,Am.Keb dari Puskesmas


Rawat Inap Suban.

5. Kesehatan Masyarakat Pemenang I Tingkat KabupatenAn. Elizabeth loloan


Pangabean,SKMdari Puskesmas Rawat Inap Purwodadi

6.Kesehatan Lingkungan Pemenang I Tingkat Kabupaten An.Wiljasnita,Am.KL dari


Puskesmas Rawat Inap Purwodadi

7. Ahli Teknologi Laboratorium Medik Pemenang I Tingkat An. Arisna dwi


Febriyanti AM.AKdari Puskesmas Kuala Tungkal II

8. Gizi Pemenang I Tingkat Kabupaten An. Sari Gustia Ayu,S.GzPuskesmas


Pelabuhan Dagang.

9. Kefarmasian Pemenang I Tingkat Kabupaten An.Fita Pratiwi,S.Farm.Aptdari


Puskesmas Bukit Indah.

8. Nusantara Sehat

Peserta Nusantaran Sehat yangdi tugaskan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat pada
Tahun 2021 berjumlah 2 orang yang terdiri dari :
a. Dokter Umum 1 orang
b. Apoteker 1 orang

9. Pertemuan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja


E .Profil Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Barat

1.Puskesmas Rawat Inap Pijoan Baru

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 24


Luas Wilayah : 7.666 Km2
Jumlah Penduduk : 24982
Jumlah Pustu :6
Jumlah Poskesdes :5
Jumlah SDMK : 65
Jumlah Nakes : 56
Jumlah Nakes Terkonfirmasi Covid-19 : 16
Presentasi Data Kesehatan : 100
Jumlah Tim Vaksinator : 13
Jumlah SDM terlatih vaksinasi :5
Jumlah vaksin yang di vaksin 1 s.d 3 : 42

2.Puskesmas Tungkal V

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 25


Luas Wilayah : 12.128,5 Ha
Jumlah Penduduk : 9.354
Jumlah Pustu :3
Jumlah Polindes :6
Jumlah SDMK :-
Jumlah Nakes :-
Jumlah SDMK terkonfirmasi Positif Covid-19: 4 orang
Jumlah vaksinator terlatih : 5 orang
Jumlah SDM yang divaksin 1 s/d 3 : 28 orang

3.Puskesmas Bukit Indah

Luas Wilayah : 36 Km2


Jumlah Penduduk 2021 : 5329 jiwa
Jumlah Pustu :2
Jumlah Poskesdes :3
Jumlah SDMK : 39 Orang
Jumlah Nakes : 36 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid-19 : 4 Orang
Jumlah Tim Vaksinator : 14 Orang
Jumlah SDM terlatih vaksinasi : 5 Orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 sd 3 : 32 orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 26


4.Puskesmas Parit Deli

LUAS WILAYAH : 439 KM²


JUMLAH PENDUDUK TAHUN 2021 : 14.735 JIWA
JUMLAH PUSTU :6
JUMLAH POSKESDES : 14
JUMLAH SDMK :80 ORANG
JUMLAH TENAGA KESEHATAN : 73 ORANG
JUMLAH SDMK YANG TERKONFIRMASI COVID 19 : 10 ORANG
JUMLAH TIM VAKSINATOR : 15 ORANG
JUMLAH SDM TERLATIH VAKSINASI : 5 ORANG
JUMLAH SDMK YANG DIVAKSIN 1-3 : 70 ORANG

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 27


5.Puskesmas Rantau Badak

Luas Wilayah : 289,98 Km2


Jumlah Penduduk 2021 : 5603 jiwa
Jumlah Pustu :2
Jumlah Poskesdes :3
Jumlah SDMK : 55 Orang
Jumlah Nakes : 53 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid-19 : 14 Orang
Jumlah Tim Vaksinator : 14 Orang
Jumlah SDM terlatih vaksinasi : 5 Orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 sd 3 : 42 orang

6 Puskesmas Rawat Inap Merlung

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 28


Luas Wilayah : 212.536 Km2
Jumlah Penduduk : 17.493 jiwa
Jumlah Pustu : 5 Pustu
Jumlah Poskesdes : 7 Poskesdes
Jumlah SDMK : 86 Orang
Jumlah Nakes :76 Orang
Jumlah SDMK terkonfirmasi Covid-19 : 8 Orang
Jumlah Tim Vaksinator : 14 Orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : 4 Orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 sd 3 : 75 Orang

7 .Puskesmas Kuala Tungkal 2

LUAS WILAYAH : 26,00 Km²


JUMLAH PENDUDUK : 29.507 Orang
JUMLAH PUSTU : 3Orang
JUMLAH POSKESDES : 3Orang
JUMLAH SDMK : 90Orang
JUMLAH NAKES : 77Orang
JUMLAH SDMK TERKONFIRMASI POSITIF COVID-19 : 8 Orang
JUMLAH TIM VAKSINATOR : 14Orang
JUMLAH TIM VAKSINATOR TERLATIH : 5Orang
JUMLAH SDM YANG DIVAKSIN 1 S.D 3 : 79 Orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 29


8. Puskesmas Rawat Inap Teluk Nilau

Luas Wilayah : 440,13 Km2


Jumlah Penduduk : 26.647 Jiwa
Jumlah Pustu : 8 Bangunan Pustu
Jumlah Polindes : 1 Bangunan
Poskesdes : 6 Bangunan
Jumlah Posyandu : 27 Bangunan
Jumlah SDMK : 88 Orang
Jumlah Nakes : 74 Orang
Jumlah SDMK terkonfirmasi Positif Covid-19 : 4 Orang
Presentasi Data Kesehatan Terisi : 100%

9. Puskesmas Rawat Inap Suban

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 30


Luas wilayah : 1.043 m2
Jumlah penduduk : 34.777 Jiwa
Jumlah Pustu : 5 Pustu
Jumlah Poskesdes : 8 Poskesdes
Jumlah SDMK : 90 Orang
Jumlah Nakes : 85 Orang
Jumlah SDMK terkonfirmasi Positif Covid 19: 5 Orang
Presentasi data kesehatan terisi : 100%
Jumlah Team vaksinator : 4 Team
Jumlah sdm yang di vaksin 1 sd 3 : 86 Orang ( 4 Orang Tunda )

10.Puskesmas Sungai Saren

JUMLAH PENDUDUK : 15.437 Jiwa


JUMLAH DESA : 9 DESA 1 Kelurahan
JUMLAH PUSTU : 6 Pustu
JUMLAH POSKESDES : 6Poskesdes
JUMLAH SDMK : 69 Orang
JUMLAH TENAGA KESEHATAN : 61 Orang
JUMLAH TIM VAKSINATOR : 14 Orang
JUMLAH VAKSINATOR TERLATIH : 5 Orang
JUMLAH SDM YANG DIVAKSIN 1-3 : 55 Orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 31


11. Puskesmas Senyerang

Luas Wilayah : 426,63 Km2


Jumlah Penduduk : 24.336
Jumlah Pustu : 7 Pustu
Jumlah Polindes : 10 Polindes
Jumlah SDMK : 56 orang
Jumlah Nakes : 46 orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Positif Covid-19: 2 orang
Jumlah Tim Vaksinator : 11 orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : 5 orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 s/d 3 : 39 orang

12.Puskesmas Pelabuhan Dagang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 32


Luas Wilayah : 345,69 KM2
Jumlah Penduduk : 13874 Jiwa
Jumlah Pustu : 5 Pustu
Jumlah Polindes : 2 Polindes
Jumlah SDMK : 83 orang
Jumlah Nakes : 73 orang
Jumlah SDMK terkonfirmasi Covid-19: 3 orang
Persentase Data Terisi : 100%
Tim Vaksinator : 7 orang
Jumlah SDM yg di vaksin 1 SD 3 : 62 orang

14. Puskesmas Rawat Inap Purwodadi

Luas Wilayah : 10 Km2


Jumlah Penduduk : 10.070 jiwa
Jumlah Pustu :3
Jumlah Poskesdes :1
Jumlah SDMK : 57 Orang
Jumlah Nakes : 50 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid-19 : 14 Orang
Presentasi Data Kesehatan : 100%
Jumlah Tim Vaksinator : 13 Orang
Jumlah SDM terlatih vaksinasi : 4 Orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 sd 3 : 39 orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 33


15. Puskesmas Lubuk Kambing

Luas Wilayah : 473,72 Km2


Jumlah Penduduk : 15.438 jiwa
Jumlah Pustu :3
Jumlah Poskesdes :6
Jumlah SDMK : 60 Orang
Jumlah Nakes :53 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid-19 : 2 Orang
Presentasi Data Kesehatan : 100%
Jumlah Tim Vaksinator : 17 Orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 sd 3 : 39 orang

16. Puskesmas Kuala Tungkal 1

Luas Wilayah : 72,11 km2


Jumlah Penduduk : 42.109 jiwa

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 34


Jumlah Puskesmas Pembantu :4
Jumlah Polindes :1
Jumlah SDMK :91Orang-
Jumlah Tenaga Kesehatan : 75 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Positif Covid-19 : 23 orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : 5 orang
Jumlah SDM yang divaksin 1 s/d 3` : 70 orang

16 Puskesmas Sukarejo

Luas wilayah : 824 Km2


daratan : 796,55 Km2
perairan/laut : 27,5 Km2
Jumlah penduduk : 31.034 Jiwa
Jumlah pustu :5
Jumlah poskesdes :8
Jumlah SDMK :88 Orang
Jumlah Nakes : 73 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid 19 : 18 Orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : 5 Orang
Jumlah SDMK yang di Vaksin : 75 Orang

F.Profil RSU Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat


1. RSU Daerah Suryah Khairuddin

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 35


Luaswilayah :4.300 m2 (4,3 Hktr)
daratan : Km2
perairan/laut : Km2
Jumlah penduduk : Jiwa
Jumlah Tempat Tidur : 105
Jumlah SDMK : 155 Orang
Jumlah Nakes : 96 Orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid 19 : 17 Orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : Orang
Jumlah SDMK yang di Vaksin : 147 Orang

2. Rumah Sakit Umum Daerah Daud Arif Kuala Tungkal

Luas Wilayah : 5.009,82 KM²


Daratan : 4.984.25 KM²
Perairan/Laut :
Jumlah Penduduk : 333.932 Jiwa
Jmlh Penduduk Kec. Tungkal Ilir : 75.532 Jiwa
Jumlah Tempat Tidur : 101 TT
Jumlah SDMK : 426 orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Covid 19 :
Jumlah Vaksinator Terlatih : 16 orang
Jumlah SDMK yang di Vaksin 1 dan 2 : 424 Orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 36


Jumlah SDMK yang di Vaksin 3 : 243 Orang

G.Profil Instalasi farmasi

Luas Wilayah : 5.009.82 Km2


Jumlah Penduduk : 336,779
Jumlah SDMK : 19 orang
Jumlah Nakes : 6 orang
Jumlah SDMK Terkonfirmasi Positif Covid-19 : 0 orang
Jumlah Tim Vaksinator : 0 orang
Jumlah Vaksinator Terlatih : 0 orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 s/d 2 : 9 orang
Jumlah SDM yang di vaksin 1 s/d 3 : 7 orang

H.Data Copid-19 Kabupaten Tanjung Jabung Barat


A. Data Covid19
1. Suspect : 438
a. Pengawasan : 2
b. Selesai Pengawasan : 422
c. Meninggal : 14

2. Kontak Erat : 2214


a. Pemantauan : 38
b. Selesai Pemantuan : 2176

3. Probable :2
- Meninggal :2

4. Konfirmasi : : 2414
a. Perawatan/isolasi : 3
- RSUD K.H Daud Arif : 1
- RS. Surya Khairuddin : 0
- RS Theresia. : 0
- Eks PKM 2 : 0
- Iso Balai Adat : 0
- Isoter Desa/Kel : 0
- Isolasi Mandiri : 2
- RS raden Mattaher : 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 37


- RS Mitra :0
- RS Arfah :0
- Proses Evakuasi :0
b. Selesai Perawatan/Isolasi :0
c. Sembuh : 2346
d. Meninggal : 65
5. Suspek Pematauan :2
- Gejala 0 orang ( RSUD Daud Arif: 0Orang, RS Surya
Khairudin :0Orang, Balai Adat : 0 Orang, ex pkm2: 0 )
- Tanpa Gejala : 2

Daya Tampung Bed Pasien


- RSUD K.H Daud Arif : 34 bed, terisi: 1 bed, sisa: 33 bed
- RS. Surya Khairuddin : 51 bed, terisi: 0bed, sisa:51bed
- Eks PKM 2 : 15 bed, terisi: 0 bed, sisa: 15 bed
- Iso Balai Adat : 32 bed, terisi: 0 bed, sisa: 32 bed
- BLK : 40 bed, terisi: 0 bed, sisa: 40 bed
- Pustu Terjun Gajah : 30 bed, terisi: 0 bed, sisa: 30 bed

6. Sample
a. Jumlah : 5315
b. Keluar Hasil : 5310
c. Menunggu :5

B. Data Konfirmasi covid Perkecamatan

No. Kecamatan Jumlah Sembuh Meninggal Proses

1 Tungkal ilir 974 937 36 1


2 Kuala Betara 67 67 0 0
3 Bram Itam 93 86 7 0
4 Betara 160 158 1 1
5 Seberang Kota 12 12 0 0
6 Pengabuan 26 25 1 0
7 Senyerang 21 20 1 0
8 Tebing Tinggi 536 527 8 1
9 Tungkal ulu 178 178 0 0
10 Batang Asam 58 56 2 0
11 Merlung 114 111 3 0
12 Muara Papalik 66 64 2 0
13 Renah Mendaluh 109 105 4 0
Jumlah 2414 2346 65 3

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 38


C. Data Konfirmasi covid Perkelurahan tiga minggu terakhir

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 39


No. Kecamatan Kelurahan Kasus Perminggu
40 41 42 43 Total
1 Tungkal Iir Tungkal II 2 5 0 0 7
Tungkal III 0 3 1 0 4
Patunas 3 5 2 0 10
Tungkal I 0 1 0 0 1
Sriwijaya 1 0 0 0 1
Tungkal Empat Kota 0 0 0 0 0
Tungkal Harapan 5 0 0 0 5
Sungai Nibung 0 0 0 1 1
Kampung Nelayan 1 1 1 0 3
Teluk Sialang 0 0 0 0 0
2 Bram Itam Semau 0 0 0 0 0
Bramitam Kiri 0 0 0 0 0
Jati Emas 0 0 0 0 0
Bramitam Raya 0 0 1 0 1
Bram Itam Kanan 0 1 0 0 1
Pantai Gading 0 0 0 0 0
Pembengis 0 0 0 0 0
Kemuning 0 0 0 0 0
3 Kuala Betara Tanjung Pasir 0 0 0 0 0
Sungai Gebar Barat 0 0 0 0 0
Betara kiri 0 0 0 0 0
Suak Labu 0 0 0 0 0
Dataran Pinang 0 0 0 0 0
4 Pengabuan Karya Maju 0 0 0 0 0
Mekar Jati 0 0 0 0 0
Parit Bilal 0 0 0 0 0
Suak Samin 0 0 0 0 0
5 Senyerang Sungsang 1 0 0 0 1
Teluk Ketapang 0 0 0 0 0
Marga Rukun 0 0 0 0 0
senyerang 0 0 0 0 0
6 Betara Pematang Lumut 0 0 0 0 0
Terjun Gajah 0 0 0 0 1
Makmur Jaya 0 0 0 0 0
Lubuk Terentang 0 1 0 0 1
Serdang Jaya 0 0 1 0 1
Mekar Jaya 2 0 0 0 2
7 Tungkal Ulu Badang Sepakat 0 0 0 0 0
Kuala Dasal 0 0 0 0 0
Badang 0 0 0 0 0
Pelabuhan Dagang 0 0 0 0 0
Gemuruh 0 0 0 0 0
Taman Raja 0 0 0 0 0
Pematang Pauh 0 0 0 0 0
Tanjung Tayas 0 0 0 0 0
Pematang Tembesu 0 0 0 0 0
8 Merlung Adi Purwa 0 0 0 0 0
Bukit Harapan 0 0 0 0 0
Tanjung Makmur 0 0 0 0 0
Merlung 0 0 0 0 0
Pinang Gading 0 0 0 0 0
Lubuk Terab 0 0 0 0 0
Penyabungan 0 0 0 0 0
9 Tebing Tebing Tinggi 3 0 0 0 3
Tinggi
Adi jaya 0 0 0 0 0
Suka Damai 0 0 1 0 1
Purwodadi 0 0 1 0 1
Dataran Kempas 0 0 0 0 0
Sungai keruh 0 0 0 0 0
Delima 0 0 0 0 0
Talang
Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab.Makmur
Tanjung Jabung Barat 2021 0 0 0 0 0 40
Teluk Pengkah 0 0 0 0 0
Kelagian 0 0 0 0 0
10 Batang Sunai Penoban 0 1 0 0 1
Asam
D. Data Menunggu Hasil Swab Perkecamatan

No Kecamatan Kelurahan Jumlah


1 Tungkal Ilir Patunas 1

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 41


Tungkal III 0
Kampung Nelayan 0
Tungkal I 0
Tungkal II 1
Sriwijaya 0
Tungkal IV Kota 1
Tungkal Harapan 0
Sungai Nibung 0
Teluk sialang 0
2 Pengabuan Suak Samin 0
Teluk Nilau 0
3 Batang Asam Suban 0
Sungai Badar 0
Rawamedang 0
4 Betara Terjun Gajah 0
Mekar Jaya 0
Pemataag Lumut 0
Serdang jaya 0
Teluk Kulbi 0
Muntialo 0
5 Bramitam Bramitam Raya 0
Bram Itam Kiri 0
Jati Emas 0
Mekar Tanjung 0
Bram Itam Kanan 0
6 Muara Papalik Rantau Badak 0
Dusun Mudo 0
Pematang Balam 0
Intan Jaya 0
Rantau Badak Lamo 0
7 Renah Mendaluh Lampisi 0
Cinta Damai 0
Rantau Benar 0
8 Tebing Tinggi Tebing Tinggi 0
Talang Makmur 0
Purwodadi 0
Delima 0
Sungai Keruh 1
Klagian 0
Teluk Pengkah 0
Suka Damai 0
Adi Jaya 0

Dataran Kempas 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 42


9 Tungkal Ulu Pelabuhan Dagang 0
Pematang Pauh 0
Kuala Dasal 0
Brasau 0
Tanjung Tayas 0
Badang Sepakat 0
10 Merlung Merlung 1
Penyabungan 0
Lubuk Terab 0
Pinang Gading 0
Tanjung Makmur 0
Adi Purwa 0
11 KualaBetara Sungai Dungun 0
Betara Kiri 0
Dataran Pinang 0
Suak Labu 0
12 Seberang Kota Muara Seberang 0
Kuala Kahar 0
13 Senyerang Teluk Ketepang 0
Senyerag 0
Total 5

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 43


BAB III
PROFIL KEADAAN SDM KESEHATAN
KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT

Pada bab ini digambarkan kondisi terkini keadaan SDM kesehatan yang diambil
dari SISDMK , baik yang berada di Dinas Kesehatan, Rumah Sakit Umum,
Puskesmas, Instalasi farmasi maupun Klinik swasta.Adapun keadaan SDM Kesehatan
tersebut dapat diuraikan sebagai berikut :
A. Keadaan SDM Kesehatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat

Sampai dengan bulan Desember 2021, Sumber Daya Manusia Kesehatan


(SDMK) yang bekerja pada fasilitas pelayanan kesehatan/unit kerja dalam wilayah
Kabupaten Tanjung Jabung Barat berdasarkan jenis SDMK berjumlah 2131 orang,
dengan rincian seperti pada tabel 3.1 berikut ini.
Tabel 3.1.1
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Tenaga Kesehatan
Medis Psikologi Klinis Keperawatan Kebidanan
Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

KLINIK CIPTA L P L P L P L P L P L P L P L P
MEDIKA
PRATAMA AXELLA 0 0 4 3 0 0 0 0 0 0 4 7 0 0 0 5
AESTHETIC
KLINIK PRATAMA 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
POSKES KODIM 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 2 0 0 0 1
KLINIK ANANDA
KLINIK ANANDA 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 10
MEDIKA
KLINIK AMIRA 1 1 3 1 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 9
MEDIKAASIAN
KLINIK 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 2
AGRI SEHAT
KLINIK BP SYIVA 1 0 1 1 0 0 0 0 0 0 2 1 0 0 0 5
HUSADA
KLINIK JOAL 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 6 1 0 0 0 0
MEDIA 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 2
RSU KH.
RSUD Daud Arif
SURYAH 9 12 8 6 0 0 0 0 8 33 31 61 0 10 0 34
KHAIRUDDIN
DINAS 4 6 1 1 0 0 0 0 5 2 17 14 0 6 0 19
KESEHATAN KAB.
INSTALASI 3 1 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 2
FARMASI KAB.
APOTEK SRI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
FARMA HOSPITAL
APOTEK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
HUSADA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK KASIH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK RADINDA
LAM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SEHAT FARMA
APOTEK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MERLUNG
APOTEK JAYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SEJAHTERA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK WARAS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
ANUGRAH FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK MANJUR 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK OCEAN
APOTEK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KHARISMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK AZELEA
APOTEK CAHAYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK DAME 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK BERSAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK MUTIARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK HAFSAH
APOTEK DEWI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEDIKA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK KARYA
APOTEK MUTIARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
PHARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK HAMZAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 44


Tabel 3.1.2
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
APOTEK
37 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
38 OPTIK RAHMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
39 OPTIK
APOTEKTIEN'S
UMI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
40 TOKO
FARMAOBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
41 SALSABILA
TOKO OBAT SIDO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
42 WARAS
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
43 KEYSA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
44 ANANDA SORAYA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
45 BAROKAH
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
46 PRATAMA
ESTAFET FARMA
POSKES 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
47 02.10.13
Klinik Keluarga 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 4
48 Bertuah
KLINIK PETRO 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 2
49 CHINA 0 0 4 0 0 0 0 0 0 0 2 2 0 0 0 0
50 KLINIK
KLINIK NARA
SAWIT DO 0 0 2 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 6
51 JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1
52 KLINIK MANDIAH
PELABUHAN 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0 4
53 DAGANG 0 3 1 1 0 0 0 0 7 4 10 8 0 14 0 14
54 MERLUNG 2 3 0 0 0 0 0 0 6 9 3 2 0 14 0 20
55 SUBAN 1 2 0 0 0 0 0 0 2 9 2 6 0 16 0 25
56 PIJOAN BARU 1 1 0 1 0 0 0 0 2 8 2 3 0 10 0 16
57 PURWODADI 0 1 1 1 0 0 0 0 1 6 2 6 0 8 0 13
58 LUBUK KAMBING 1 1 0 0 0 0 0 0 4 3 3 5 0 12 0 14
59 BUKIT INDAH 1 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3 1 0 7 0 10
60 RANTAU BADAK 1 0 0 2 0 0 0 0 6 3 4 3 0 10 0 12
61 TELUK NILAU 0 1 0 1 0 0 0 0 3 1 8 11 0 14 0 26
62 SENYERANG 0 1 0 1 0 0 0 0 0 4 4 4 0 12 0 13
63 KUALA
KUALA TUNGKAL
TUNGKAL I 0 3 1 4 0 0 0 0 3 17 0 4 0 11 0 17
64 II 0 2 2 2 0 0 0 0 4 12 3 5 0 16 0 16
65 SUNGAI SAREN 2 0 0 1 0 0 0 0 3 1 1 11 0 12 0 16
66 TUNGKAL V 1 0 1 0 0 0 0 0 0 3 4 7 0 11 0 10
67 SUKOREJO 1 3 0 0 0 0 0 0 4 2 5 5 0 19 0 18
68 PARIT DELI 0 2 0 0 0 0 0 0 1 2 6 8 0 11 0 33
69 APOTIK
PRAKTIKSEHAT
DOKTER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
70 PRAKTIK
dr. JansinBIDAN
H 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
71 NURIAH
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
72 AINA
DokterDEWIANA
Johannes 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
73 j.sitorus
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
74 HJ.MURDANIAH
Praktek Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
75 drg. DeviMandiri
Praktek 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
76 dr. Siswandi 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
30 47 33 35 0 0 0 0 62 123 128 183 0 214 0 390
JUMLAH 77 68 0 0 185 311 214 390
145 0 496 604

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 45


Tabel 3.3.1
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Kesehatan Kesehatan
Kefarmasian Gizi
Nama Faskes Masyarakat Lingkungan
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

KLINIK CIPTA L P L P L P L P L P L P L P L P
MEDIKA
PRATAMA AXELLA 0 0 0 5 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
AESTHETIC
KLINIK PRATAMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
POSKES KODIM 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KLINIK ANANDA
KLINIK ANANDA 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEDIKA
KLINIK AMIRA 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
MEDIKA
KLINIK ASIAN 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
AGRI SEHAT
KLINIK BP SYIVA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
HUSADA
KLINIK JOAL 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEDIA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
RSU
RSUDKH. Daud Arif
SURYAH 0 10 0 9 2 1 1 0 1 1 1 1 0 6 0 2
KHAIRUDDIN
DINAS 1 5 1 1 0 1 1 2 0 0 0 0 1 0 0 1
KESEHATAN
INSTALASI KAB. 0 0 0 0 1 3 0 1 0 0 0 2 0 2 0 0
FARMASISRI
APOTEK KAB. 0 3 0 2 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0
FARMA
APOTEK HOSPITAL 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
HUSADA 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK KASIH 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK LAM
APOTEK RADINDA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SEHAT
APOTEKFARMA 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MERLUNG
APOTEK JAYA 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SEJAHTERA 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK WARAS 0 1 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
ANUGRAH FARMA 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK MANJUR 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK OCEAN
APOTEK 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KHARISMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK AZELEA
APOTEK CAHAYA 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
FARMA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK ANANDA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK DAME 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK BERSAMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK MUTIARA 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK DEWI
HAFSAH 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEDIKA 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK MUTIARA
KARYA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
PHARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APOTEK
APOTEK HAMZAH 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
PURWODADI 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
OPTIK RAHMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
OPTIK TIEN'S 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 46


Tabel 3.3.2
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
APOTEK UMI
40 FARMA
TOKO OBAT 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
41 SALSABILA
TOKO OBAT SIDO 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
42 WARAS
TOKO OBAT 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
43 KEYSA
TOKO OBAT 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
44 ANANDA SORAYA
TOKO OBAT 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
45 BAROKAH
TOKO OBAT 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
46 ESTAFET
PRATAMAFARMA
POSKES 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
47 02.10.13
Klinik Keluarga 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
48 Bertuah
KLINIK PETRO 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
49 CHINA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
50 KLINIK
KLINIK NARA
SAWIT DO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
51 JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
52 KLINIK MANDIAH
PELABUHAN 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
53 DAGANG 0 3 0 0 0 1 0 1 0 2 0 0 0 2 0 0
54 MERLUNG 0 2 0 0 0 1 3 0 0 1 1 1 1 1 0 0
55 SUBAN 0 2 0 3 1 1 0 2 0 1 0 0 0 1 0 1
56 PIJOAN BARU 0 3 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
57 PURWODADI 0 1 0 0 2 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
58 LUBUK KAMBING 0 2 0 0 1 0 0 2 0 0 0 1 0 0 0 2
59 BUKIT INDAH 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
60 RANTAU BADAK 0 1 0 0 0 2 0 1 0 1 0 0 0 1 0 0
61 TELUK NILAU 1 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 1 0 1
62 SENYERANG 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 1 0 0 1
63 KUALA
KUALA TUNGKAL
TUNGKAL I 0 2 0 1 0 1 0 1 0 2 0 0 0 0 0 1
64 II 0 3 0 1 0 1 1 2 0 1 0 0 0 0 0 1
65 SUNGAI SAREN 0 2 0 0 0 1 1 1 0 1 0 0 0 1 0 1
66 TUNGKAL V 0 3 0 1 0 1 1 0 1 0 0 0 1 0 0 0
67 SUKOREJO 0 3 0 0 0 0 1 1 2 2 0 0 0 0 0 1
68 PARIT DELI 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 2
69 APOTIK
PRAKTIKSEHAT
DOKTER 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
70 dr. Jansin H
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
71 NURIAH
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
72 AINA
DokterDEWIANA
Johannes 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
73 j.sitorus
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
74 HJ.MURDANIAH
Praktek Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
75 drg. DeviMandiri
Praktek 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
76 dr. Siswandi 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 65 6 57 8 17 10 17 4 14 3 8 5 15 0 16
JUMLAH 69 63 25 27 18 11 20 16
132 52 29 36

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 47


Tabel 3.4.1
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Kesehatan
Keterapian Fisik Keteknisian Medis Teknik Biomedika Nakes lainnya
No. Nama Faskes Tradisional
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

KLINIK CIPTA L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
1 MEDIKA
PRATAMA AXELLA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0
2 AESTHETIC
KLINIK PRATAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 POSKES KODIM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 KLINIK
KLINIK ANANDA
ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
5 KLINIK
MEDIKAAMIRA 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
6 MEDIKA
KLINIK ASIAN 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
7 AGRI
KLINIKSEHAT
BP SYIVA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 HUSADA
KLINIK JOAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 MEDIA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 RSU
RSUDKH. Daud Arif
SURYAH 1 3 0 0 2 4 2 3 7 6 2 15 0 0 0 0 0 0 0 0
11 KHAIRUDDIN
DINAS 0 1 1 1 1 0 1 1 0 2 0 4 0 0 0 0 0 0 0 0
12 KESEHATAN
INSTALASI KAB. 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 APOTEK
FARMASISRI
KAB. 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
14 FARMA
APOTEK HOSPITAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
15 HUSADA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 APOTEK KASIH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
17 APOTEK
APOTEK RADINDA
LAM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
18 SEHAT
APOTEKFARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
19 MERLUNG
APOTEK JAYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
20 SEJAHTERA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
21 APOTEK
APOTEK WARAS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
22 ANUGRAH FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
23 APOTEK MANJUR 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
24 APOTEK
APOTEK OCEAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
25 KHARISMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
26 APOTEK CAHAYA
APOTEK AZELEA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
27 FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
28 APOTEK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
29 APOTEK DAME 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
30 APOTEK BERSAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
31 APOTEK MUTIARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
32 APOTEK DEWI
APOTEK HAFSAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
33 MEDIKA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
34 APOTEK
APOTEK MUTIARA
KARYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
35 PHARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
36 APOTEK
APOTEK HAMZAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
37 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
38 OPTIK RAHMA 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
39 OPTIK TIEN'S 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 48


Tabel 3.4.2
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
APOTEK UMI
40 FARMA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
41 SALSABILA
TOKO OBAT SIDO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
42 WARAS
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
43 KEYSA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
44 ANANDA SORAYA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
45 BAROKAH
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
46 ESTAFET
PRATAMAFARMA
POSKES 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
47 02.10.13
Klinik Keluarga 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
48 Bertuah
KLINIK PETRO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
49 CHINA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
50 KLINIK
KLINIK NARA
SAWIT DO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
51 JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
52 KLINIK MANDIAH
PELABUHAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
53 DAGANG 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
54 MERLUNG 0 0 0 2 1 2 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
55 SUBAN 1 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
56 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
57 PURWODADI 0 0 0 0 0 2 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
58 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
59 BUKIT INDAH 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
60 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
61 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 2 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
62 SENYERANG 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
63 KUALA TUNGKAL I
KUALA TUNGKAL 0 0 0 0 0 3 1 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
64 II 0 0 0 0 1 1 0 0 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
65 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 1 0 2 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
66 TUNGKAL V 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
67 SUKOREJO 0 0 0 0 0 1 1 3 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
68 PARIT DELI 0 0 0 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
69 APOTIK
PRAKTIKSEHAT
DOKTER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
70 dr. Jansin H
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
71 NURIAH
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
72 Dokter
AINA DEWIANA
Johannes 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
73 j.sitorus
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
74 HJ.MURDANIAH
Praktek Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
75 drg. DeviMandiri
Praktek 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
76 dr. Siswandi 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 6 1 5 8 20 8 14 10 23 2 33 0 0 0 0 0 0 0 2
JUMLAH 10 6 28 22 33 35 0 0 0 2
16 50 68 0 2

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 49


Tabel 3.5.1
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Asisten Tenaga Kesehatan


Kesehatan
Keperawatan Kebidanan Kefarmasian Teknik Biomedika Gizi Keteknisian Medis
No. Nama Faskes Lingkungan
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

KLINIK CIPTA L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
1 MEDIKA
PRATAMA AXELLA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 AESTHETIC
KLINIK PRATAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 POSKES KODIM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 KLINIK
KLINIK ANANDA
ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 KLINIK
MEDIKAAMIRA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
6 MEDIKA
KLINIK ASIAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
7 AGRI
KLINIKSEHAT
BP SYIVA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 HUSADA
KLINIK JOAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 MEDIA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 RSU
RSUDKH. Daud Arif
SURYAH 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
11 DINAS
KHAIRUDDIN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
12 KESEHATAN
INSTALASI KAB. 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 FARMASI KAB.
APOTEK SRI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
14 FARMA
APOTEK HOSPITAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
15 HUSADA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 APOTEK KASIH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
17 APOTEK RADINDA
APOTEK LAM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
18 SEHAT
APOTEKFARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
19 MERLUNG
APOTEK JAYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
20 SEJAHTERA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
21 APOTEK
APOTEK WARAS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
22 ANUGRAH FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
23 APOTEK MANJUR 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
24 APOTEK
APOTEK OCEAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
25 KHARISMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
26 APOTEK
APOTEK CAHAYA
AZELEA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
27 FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
28 APOTEK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
29 APOTEK DAME 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
30 APOTEK BERSAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
31 APOTEK MUTIARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
32 APOTEK
APOTEK DEWI
HAFSAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
33 MEDIKA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
34 APOTEK
APOTEK MUTIARA
KARYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
35 PHARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
36 APOTEK
APOTEK HAMZAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
37 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
38 OPTIK RAHMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
39 OPTIK
APOTEKTIEN'S
UMI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
40 FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 50


Tabel 3.5.2
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
TOKO OBAT
41 SALSABILA
TOKO OBAT SIDO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
42 TOKO
WARASOBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
43 KEYSA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
44 ANANDA SORAYA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
45 BAROKAH
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
46 PRATAMA
ESTAFET FARMA
POSKES 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
47 02.10.13
Klinik Keluarga 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
48 Bertuah
KLINIK PETRO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
49 CHINA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
50 KLINIK
KLINIK NARA
SAWIT DO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
51 JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
52 KLINIK MANDIAH
PELABUHAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
53 DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
54 MERLUNG 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
55 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
56 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
57 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
58 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
59 BUKIT INDAH 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
60 RANTAU BADAK 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
61 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
62 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
63 KUALA
KUALA TUNGKAL
TUNGKAL I 1 1 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
64 II 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
65 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
66 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
67 SUKOREJO 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0
68 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
69 APOTIK
PRAKTIKSEHAT
DOKTER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
70 dr. Jansin H
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
71 NURIAH
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
72 Dokter
AINA DEWIANA
Johannes 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
73 j.sitorus
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
74 HJ.MURDANIAH
Praktek Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
75 drg. DeviMandiri
Praktek 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
76 dr. Siswandi 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 2 0 0 0 4 0 0 0 2 0 1 0 1 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 2 0 1
JUMLAH 7 0 4 0 2 1 1 0 1 0 1 0 2 1
7 4 3 1 1 1 3

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 51


Tabel 3.6.1
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Tenaga Penunjang
Dukungan Pendidikan dan Total Per Faskes
Struktural
No. Nama Faskes Manajemen Pelatihan
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

KLINIK CIPTA L P L P L P L P L P L P L P L P
1 MEDIKA
PRATAMA AXELLA 0 0 0 0 0 0 1 4 0 0 0 0 0 0 9 29
2 AESTHETIC
KLINIK PRATAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 3
3 POSKES KODIM 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 1 1 0 7
4 KLINIK ANANDA
KLINIK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 3 16
5 MEDIKA
KLINIK AMIRA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 5 13
6 MEDIKA
KLINIK ASIAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 1 6
7 KLINIK
AGRI SEHAT
BP SYIVA 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 1 0 4 9
8 HUSADA
KLINIK JOAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 3
9 MEDIA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 3 2
10 RSU
RSUDKH. Daud Arif
SURYAH 3 9 0 0 12 10 59 39 0 0 0 0 46 105 104 171
11 DINAS
KHAIRUDDIN 4 0 0 0 0 0 33 23 0 0 0 0 16 23 55 67
12 KESEHATAN
INSTALASI KAB. 9 11 0 1 13 16 22 46 0 0 0 0 27 34 23 52
13 APOTEK
FARMASISRI
KAB. 0 3 0 0 0 0 6 6 0 0 0 0 0 6 7 8
14 FARMA
APOTEK HOSPITAL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
15 HUSADA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1
16 APOTEK KASIH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
17 APOTEK
APOTEK RADINDA
LAM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
18 SEHAT
APOTEKFARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
19 MERLUNG
APOTEK JAYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1
20 SEJAHTERA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
21 APOTEK
APOTEK WARAS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 2
22 ANUGRAH FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
23 APOTEK MANJUR 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1
24 APOTEK
APOTEK OCEAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0
25 KHARISMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
26 APOTEK CAHAYA
APOTEK AZELEA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0
27 FARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
28 APOTEK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
29 APOTEK DAME 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
30 APOTEK BERSAMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
31 APOTEK MUTIARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1
32 APOTEK
APOTEK DEWI
HAFSAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
33 MEDIKA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
34 APOTEK
APOTEK MUTIARA
KARYA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
35 PHARMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
36 APOTEK HAMZAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 52


Tabel 3.6.2
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
APOTEK
37 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
38 OPTIK RAHMA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
39 OPTIK
APOTEKTIEN'S
UMI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
40 FARMA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
41 SALSABILA
TOKO OBAT SIDO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
42 TOKO
WARASOBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
43 KEYSA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
44 ANANDA SORAYA
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
45 BAROKAH
TOKO OBAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
46 PRATAMA
ESTAFET FARMA
POSKES 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
47 02.10.13
Klinik Keluarga 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 4
48 Bertuah
KLINIK PETRO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 1 5
49 CHINA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 2
50 KLINIK NARA DO
KLINIK SAWIT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 8
51 JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
52 KLINIK MANDIAH
PELABUHAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 9
53 DAGANG 0 2 0 0 0 1 3 3 0 0 0 0 9 34 14 27
54 MERLUNG 2 0 0 0 0 0 2 4 0 0 0 0 12 36 9 29
55 SUBAN 2 0 0 0 0 0 4 4 0 0 0 0 8 34 6 42
56 PIJOAN BARU 1 1 0 0 1 2 2 4 0 0 0 0 5 29 4 27
57 PURWODADI 2 0 0 0 0 0 6 1 0 0 0 0 5 21 9 22
58 LUBUK KAMBING 1 1 0 0 0 0 3 1 0 0 0 0 8 20 6 26
59 BUKIT INDAH 2 0 0 0 0 0 2 2 0 0 0 0 9 11 5 14
60 RANTAU BADAK 2 0 0 0 0 0 2 3 0 0 0 0 10 18 6 21
61 TELUK NILAU 1 1 0 0 1 0 7 3 0 0 0 0 7 21 16 45
62 SENYERANG 0 2 0 0 0 0 4 4 0 0 0 0 2 22 9 23
63 KUALA
KUALA TUNGKAL
TUNGKAL I 0 2 0 0 0 2 5 2 0 0 0 0 4 49 7 31
64 II 0 2 0 0 2 1 3 4 0 0 0 0 7 42 9 32
65 SUNGAI SAREN 1 1 0 0 0 0 5 1 0 0 0 0 7 21 7 34
66 TUNGKAL V 1 0 0 0 0 0 2 2 0 0 0 0 4 20 8 22
67 SUKOREJO 2 0 0 0 2 0 4 3 0 0 0 0 12 34 11 31
68 PARIT DELI 1 1 0 0 0 0 3 4 0 0 0 0 3 17 9 51
69 APOTIK
PRAKTIKSEHAT
DOKTER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
70 dr. JansinBIDAN
PRAKTIK H 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
71 NURIAH
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
72 Dokter
AINA DEWIANA
Johannes 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
73 j.sitorus
PRAKTIK BIDAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
74 HJ.MURDANIAH
Praktek Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
75 drg. DeviMandiri
Praktek 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
76 dr. Siswandi 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
35 36 0 1 31 32 179 167 0 0 0 0 208 623 370 930
JUMLAH 71 1 63 346 0 0 831 1300
72 409 0 2131

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 53


Pada tabel 3.6.2 berdasarkan Jenis Tenaga Kepegawaian dan Kelamin di
Fasilitas pelayanan Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat , memperlihatkan
jumlah tenaga kesehatanya sebanyak 2131orang.Tenaga keperawatan dan kebidanan
merupakan jumlah SDM Kesehatan yang terbanyak, masing- masing tenaga
kebidanan

berjumlah 604 orang, diikutitenaga keperawatan berjumlah 496 orang. Jenis


tenaga kesehatan yang paling sedikit adalah keterapian fisik dengan jumlah 16
orang. Jumlah terbanyak lain adalah jenis tenaga penunjang dukungan manajemen
berjumlah 409 orang.

Berikutnya disajikan informasi terkait dengan informasi pendidikan SDM


Kesehatan yang terdapat dalam Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tabel 3.6.2
menggambarkan distribusi SDM Kesehatan berdasarkan rumpun SDM Kesehatan
dan jenjang pendidikan pada masing-masing Puskesmas. Pada kelompok rumpun
SDMK, jumlah tenaga kesehatan strategis seperti tenaga medis, keperawatan dan
kebidanan merupakan jumlah SDM Kesehatan yang terbanyak masing- masing
tenaga tenaga kebidanan 604 orang diikuti keperawatan berjumlah 496 orang, dan
tenaga medis sebanyak 145 orang. Jenis tenaga kesehatan yang paling sedikit adalah
tenaga kesehatan lainnya dengan jumlah 2 orang. Jumlah terbanyak lain adalah jenis
tenaga penunjang dukungan manajemen sebanyak 409 orang.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 54


Tabel 3.2
Jumlah SDM Kesehatan Berdasarkan Jenjang pendidikan
di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Jenjang
Rumpun SDMK Jumlah
 [UNDEFINED]  S-1  D-3  Sp-1  D-4  Prof  S-2  SMA  D-1  SD  SMP
 Tenaga Kesehatan >> Keperawatan 39 373 3 80 1 496
 Tenaga Kesehatan >> Gizi 23 12 1 36
 Tenaga Kesehatan >> Nakes lainnya 2 2
 Tenaga Kesehatan >> Medis 27 118 145
 Tenaga Kesehatan >> Kesehatan Lingkungan 28 1 29
 Tenaga Kesehatan >> Kesehatan Masyarakat 51 1 52
 Tenaga Kesehatan >> Kefarmasian 14 54 63 1 132
 Tenaga Kesehatan >> Teknik Biomedika 2 58 7 1 68
 Tenaga Kesehatan >> Kebidanan 1 550 53 604
 Tenaga Kesehatan >> Keterapian Fisik 2 11 2 1 16
 Tenaga Kesehatan >> Keteknisian Medis 47 3 50
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Teknik Biomedika 1 1
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Gizi 1 1
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Keperawatan 7 7
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Keteknisian Medis 3 3
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Kebidanan 4 4
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Kesehatan Lingkungan 1 1
 Asisten Tenaga Kesehatan >> Kefarmasian 3 3
 Tenaga Penunjang >> Dukungan Manajemen 115 24 4 3 203 6 30 24 409
 Tenaga Penunjang >> Struktural 33 17 7 10 3 2 72

 Total 280 1176 27 69 273 18 220 14 30 24   2131

Pada tabel 3.2 terlihat bahwa dari 2131 tenaga SDM Kesehatan sebanyak
1176 SDM Kesehatan berlatar belakang pendidikan Diploma III dan merupakan
jumlah yang terbesar, diikuti oleh latar belakang pendidikan Sarjana (S1) berjumlah
280 orang, profesi kesehatan berjumlah 273 orang, dan latar belakang pendidikan SMA
atau yang setara
berjumlah 220 orang, D.IV berjumlah 69 orang, SD berjumlah 30orang, SMP
berjumlah 24 orang, S2 berjumlah 18 orang dan D.I berjumlah 14 orang.
Selanjutnya, pada Bab III dokumen deskripsi ini akan menggambarkan lebih
detail masing-masing sebaran jenis Sumber Daya Manusia Kesehatan berdasarkan
tempat bekerja atau bertugas baik di Dinas Kesehatan, Rumah Sakit, Puskesmas dan
fasilitas pelayanan kesehatan lainnya yang telah diinput data SDM Kesehatannya pada
aplikasi sisdmk.bppdmk.kemkes.go.id yang telah dipersiapkan oleh Kementerian
Kesehatan melalui Badan PPSDM Kesehatan KemenkesRI.
Urutan jenis SDM Kesehatan yang disajikan pada dokumen deskripsi ini
mengikuti urutan yang tercantum pada Undang Undang no 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan dari setiap Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang tercantum pada
aplikasi SISDMK.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 55


A. DinasKesehatan
Untuk menjalankan peran dan fungsinya Dinas Kesehatan membutuhkan
berbagai jenis SDM Kesehatan yang perlu didata dan diinput kedalam aplikasi
SISDMK.
Berikut disajikan jenis SDM Kesehatan yang tersedia di Dinas Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat dalambetuk tabel dari masing-masing jenis SDM
Kesehatan sebagaimana yang tercantum pada Undang Undang no 36 tahun 2014
tentang Tenaga Kesehatan.

Grafik 3.3
Jumlah SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga
diDinas Kesehatan Kab.Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Pada grafik 3.4 terlihat bahwa jumlah SDM Kesehatan yang bekerja di Dinas
Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 135 orang dan didominasi oleh
tenaga penunjang dukungan manajemen yakni 35 orang laki – laki dan 62 orang
perempuan. Diikuti oleh jenis tenaga penunjang struktural 9 orang laki-laki dan
21perempuan, kesehatan masyarakat berjumlah 1 orang laki-laki dan 3 orang
perempuan. Selanjutnya diikuti oleh jenis tenaga lainnya yang tersebar di setiap
Puskesmas.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 56


B. Puskesmas
Sumber Daya Manusia (SDM) Kesehatan yang dimiliki Puskesmas se-
Kabupaten Tanjung Jabung Barat dalam menjalankan fungsi sampai dengan 30
Oktober 2021 sebanyak 1153 orang yang tersebar di 16 ( enam belas ) Puskesmas.
Adapun rincian SDM Kesehatan tersebut dapat diTenaga Medis
Tenaga Medis merupakan salah satu jenis tenaga yang tercantum pada
Undang-Undang Nomor 36 tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan. Jenis Tenaga
Medis terdiri dari dari dokter, dokter gigi, dokter spesialis, dan dokter gigi spesialis.
Dari hasil rekapitulasi data Sumber Daya Manusia Kesehatan diketahui tenaga medis
di Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 149 orang. Rekapitulasi tenaga medis di
Fasyankes berdasarkan fungsi dapat di lihat pada di bawah ini
Tabel 3.4
Jumlah Tenaga Medis di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung BaratTahun 2021
Dokter Dokter Gigi Dokter Spesialis Dokter Gigi Spesialis Dokter Sub Spesialis Dasar Dokter Sub Spesialis / Dokter Sub Spesialis / Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 1 1 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 1 1

2 MERLUNG 2 2 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 2 0 1

3 SUBAN 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 0 0

4 PIJOAN BARU 1 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 1

5 PURWODADI 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1

6 LUBUK KAMBING 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0

7 BUKIT INDAH 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

8 RANTAU BADAK 1 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 2

9 TELUK NILAU 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

10 SENYERANG 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

11 KUALA TUNGKAL I 0 2 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 1 0

12 KUALA TUNGKAL II 0 2 0 4 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 0 4

13 SUNGAI SAREN 1 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 1

14 TUNGKAL V 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0

15 SUKOREJO 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 0 0

16 PARIT DELI 0 1 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1
10 15 4 12 1 6 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 11 21 4 14
JUMLAH 25 16 7 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 32 18
41 9 0 0 0 0 0 50

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 57


Pada Tabel 3.4 diketahui jumlah tenaga medis yang bekerja di Puskesmas
sebanyak 50 orang, terdiri dari Pegawai Negeri Sipil berjumlah 32 orang laki - laki 11
orang dan perempuan 21 orang, sedangkan Non PNS berjumlah 18 orang Laki – laki
14 orang dan perempuan 4 orang.
1. Perawat
Perawat adalah suatu profesi yang difokuskan pada perawatan individu,
keluarga, dan komunitas dalam mencapai, memelihara, dan menyembuhkan kesehatan
yang optimal dan berfungsi.Sedangkan menurut Undang-undang Nomor 38
tahun 2014, definisi keperawatan adalah kegiatan pemberian asuhan kepada individu,
keluarga, kelompok, atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit maupun sehat.

Perawat mengembangkan rencana asuhan keperawatan, bekerja sama dengan


dokter, terapis, pasien, keluarga pasien serta tim lainnya untuk fokus pada perawatan
penyakit dan meningkatkan kualitashidup.Berdasarkan UU No 36 Tahun 2014
Tentang Tenaga Kesehatan jenis tenaga keperawatan terdiri dari Perawat Kesehatan
Masyarakat, Perawat Kesehatan Anak, Perawat Maternitas, Perawat Medikal Bedah,
Perawat Kesehatan Jiwa.
Tabel 3.5
Jumlah Tenaga Perawat di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Perawat Kesehatan Masyarakat Perawat Kesehatan Anak Perawat Maternitas Perawat Medikal Bedah Perawat Geriatri Perawat Kesehatan Jiwa Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

1 PELABUHAN DAGANG 7 3 10 8 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 3 10 8

2 MERLUNG 6 7 2 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 7 2 3

3 SUBAN 2 9 2 6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 9 2 6

4 PIJOAN BARU 2 8 2 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 8 2 3

5 PURWODADI 1 6 2 6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 6 2 6

6 LUBUK KAMBING 4 3 3 5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 3 3 5

7 BUKIT INDAH 0 1 3 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 3 1

8 RANTAU BADAK 6 3 4 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 3 4 3

9 TELUK NILAU 3 1 8 10 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 1 8 10

10 SENYERANG 0 4 4 4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 4 4

11 KUALA TUNGKAL I 3 17 0 3 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 17 0 4

12 KUALA TUNGKAL II 4 12 3 5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 12 3 5

13 SUNGAI SAREN 3 1 1 11 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 1 1 11

14 TUNGKAL V 0 3 4 7 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 4 7

15 SUKOREJO 4 2 6 6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 2 6 6

16 PARIT DELI 1 2 6 8 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 6 8
JUMLAH 46 82 60 89 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 46 82 60 90

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 58


Pada Tabel 3.5 terlihat jenis perawat yang terdapat di Fasilitas pelayanan Puskesmas
berjumlah 466 orang yang terdiri dari 167 orang PNS dan 299 orang non PNS.

2. Bidan
Bidan adalah seseorang yang telah menyelesaikan (lulus) program pendidikan
kebidanan yang diakui secara resmi oleh negaranya serta berdasarkan kompetensi
praktik kebidanan dasar yang dikeluarkan ICM dan kerangka kerja dari standar global
ICM untuk pendidikan kebidanan, telah memenuhi kualifikasi yang dipersyaratkan
untuk didaftarkan (register) dan/atau memiliki izin yang sah (lisensi) untuk melakukan
praktik kebidanan, dan menggunakan gelar/hak sebutan sebagai bidan, serta mampu
menunjukkan kompetensinya di dalam praktik kebidanan. Bidan dalam melaksanakan
pelayanan kesehatan berperan sebagai pemberi Pelayanan Kebidanan, pengelola
Pelayanan Kebidanan, penyuluh dan konselor bagi Klien, pendidik, pembimbing, dan
fasilitator klinik, penggerak peran serta masyarakat dan pemberdayaan perempuan,
serta peneliti. Pelayanan Kebidanan yang diberikan oleh Bidan didasarkan pada
pengetahuan dan kompetensi di bidang ilmu Kebidanan yang dikembangkan sesuai
dengan kebutuhan Klien.
Tabel 3.6
Jumlah Tenaga Bidan di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Bidan Bidan Pendidik Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 14 0 14 0 0 0 0 0 14 0 14

2 MERLUNG 0 14 0 22 0 0 0 0 0 14 0 22

3 SUBAN 0 16 0 25 0 0 0 0 0 16 0 25

4 PIJOAN BARU 0 10 0 14 0 0 0 0 0 10 0 14

5 PURWODADI 0 8 0 13 0 0 0 0 0 8 0 13
LUBUK
6 KAMBING 0 12 0 14 0 0 0 0 0 12 0 14

7 BUKIT INDAH 0 7 0 10 0 0 0 0 0 7 0 10

8 RANTAU BADAK 0 10 0 12 0 0 0 0 0 10 0 12

9 TELUK NILAU 0 14 0 26 0 0 0 0 0 14 0 26

10 SENYERANG 0 11 0 13 0 1 0 0 0 12 0 13
KUALA
11 TUNGKAL I 0 11 0 16 0 0 0 0 0 11 0 16

KUALA
12 TUNGKAL II 0 15 0 16 0 1 0 0 0 16 0 16

13 SUNGAI SAREN 0 12 0 16 0 0 0 0 0 12 0 16

14 TUNGKAL V 0 11 0 9 0 0 0 0 0 11 0 9

15 SUKOREJO 0 19 0 18 0 0 0 0 0 19 0 18

16 PARIT DELI 0 11 0 33 0 0 0 0 0 11 0 33
0 195 0 271 0 2 0 0 0 197 0 271
195 271 2 0 197 271
JUMLAH
466 2 468

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 59


Pada Tabel 3.6 Bidan yang bekerja di Puskesmas berjumlah 468 orang yang
terdiri dari 197 orang sebagai tenaga bidan PNS dan 271 orang tenaga bidan non
PNS.

7.Kefarmasian

Tenaga Kefarmasian adalah tenagayangmelakukan Pekerjaan Kefarmasian,


yang terdiri atas Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian.

Apoteker adalah sarjana farmasi yang telah lulus sebagai Apoteker dan
telah mengucapkan sumpah jabatanApoteker.
Jumlah tenaga kefarmasian yang bekerja di Puskesmas dapat dilihat pada
tabel berikut
Tabel 3.7
Jumlah Tenaga Kefarmasian di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Apoteker Tenaga Teknik Kefarmasian Total Per Faskes
No
Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
.
L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 1 0 0 0 2 0 0 0 3 0 0

2 MERLUNG 0 1 0 0 0 1 0 0 0 2 0 0

3 SUBAN 0 1 0 1 0 1 0 2 0 2 0 3

4 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 2 0 0 0 3 0 0

5 PURWODADI 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
LUBUK
6 KAMBING 0 1 0 0 0 1 0 0 0 2 0 0

7 BUKIT INDAH 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0

9 TELUK NILAU 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1 0

10 SENYERANG 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
KUALA
11 TUNGKAL I 0 0 0 1 0 2 0 0 0 2 0 1

KUALA
12 TUNGKAL II 0 0 0 1 0 3 0 0 0 3 0 1

13 SUNGAI SAREN 0 1 0 0 0 1 0 0 0 2 0 0

14 TUNGKAL V 0 1 0 0 0 2 0 1 0 3 0 1

15 SUKOREJO 0 1 0 0 0 2 0 0 0 3 0 0

16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0
2 10 1 3 0 19 0 3 2 29 1 6
JUMLAH 12 4 19 3 31 7
16 22 38

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 60


Pada table 3.7 terlihat bahwa terdapat 38 orang tenaga kefarmasian yang bekerja di
Puskesmas dengan status 16 orang tenaga apoteker dan 22 orang tenaga teknik
kefarmasian.. Dari 38 orang tersebut 16 orang merupakan tenaga apoteker dengan
status PNS dan 4 orang berstatus non PNS.Sedangkan tenaga teknik kefarmasian
PNS berjumlah 31 orang dan 7 orang non PNS.

7. KesehatanMasyarakat
Tenaga kesehatan masyarakat merupakan bagian dari sumber daya manusia
yang sangat penting perannya guna meningkatkan kesadaran yang lebih tinggi pada
pelayanan kesehatan yang bersifat promotif dan preventif.
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kesehatan
masyarakat sebagaimana disebutkan pada UU no 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan terdiri atas epidemiolog kesehatan, tenaga promosi kesehatan dan ilmu
perilaku, pembimbing kesehatan kerja, tenaga administrasi dan kebijakan
kesehatan, tenaga biostatistik dan kependudukan, serta tenaga kesehatan reproduksi
dan keluarga.
Sebaran SDM Kesehatan jenis Kesehatan Masyarakat di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat dapat dilihat pada tabel3.8
Tabel 3.8
Jumlah Tenaga Kesmas di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Kesehatan Masyarakat Epidemiolog Kesehatan Promosi Kesehatan Ilmu Perilaku Kesehatan Kerja Administrasi dan Kebijakan Biostatistik dan Reproduksi dan Keluarga Informatika Kesehatan Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

2 MERLUNG 0 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 0

3 SUBAN 1 1 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 2

4 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

5 PURWODADI 2 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 1 0 0

6 LUBUK KAMBING 1 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 2

7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1

9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

10 SENYERANG 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0

11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

12 KUALA TUNGKAL II 0 1 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 2

13 SUNGAI SAREN 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1

14 TUNGKAL V 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

15 SUKOREJO 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1

16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 6 6 9 0 1 0 0 1 4 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 12 6 11
JUMLAH 6 9 1 0 4 2 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 12 11
15 1 6 0 0 1 0 0 0 23

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 61


Pada tabel 3.8 terlihat bahwa terdapat 23 orang tenaga kesehatan masyarakat yang
bekerja di Puskesmas. Dari 23 orang tersebut, 12 orang merupakan tenaga dengan
status PNS dan 11 orang berstatus Non PNS. Terdapat 1 Puskesmas yang tidak
memiliki tenaga kesehatan masyarakat, yaitu Puskesmas Parit Deli.

Tabel 3.8
Jumlah Tenaga Kesling di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Sanitasi Lingkungan Entomolog Kesehatan Mikrobiolog Kesehatan Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

2 MERLUNG 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

3 SUBAN 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

4 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

5 PURWODADI 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
LUBUK
6 KAMBING 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

9 TELUK NILAU 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KUALA
11 TUNGKAL I 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

KUALA
12 TUNGKAL II 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

13 SUNGAI SAREN 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

14 TUNGKAL V 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0

15 SUKOREJO 2 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 2 0 0

16 PARIT DELI 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
3 12 1 5 0 0 0 0 0 0 0 0 3 12 1 5
JUMLAH 15 6 0 0 0 0 15 6
21 0 0 21

Dari tabel 3.8 terlihat bahwa jumlah tenaga kesehatan lingkungan yang tersebar di

Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 21 orang yang terdiri dari

tenaga PNS 15 orang dan tenaga non PNS berjumlah 6 orang

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 62


Tugas pokok nutrisionis adalah melaksanakan pelayanan di bidang gizi,
makanan, dan dietetik yang meliputi pengamatan, penyusunan program,
pelaksanaan, penilaian gizi bagi perorangan, kelompok di masyarakat dan rumah
sakit maupun di institusi kesehatanlainnya.

Sebaran tenaga gizi di puskesmas dalam Provinsi Jambi dapat dilihat pada tabel 3.9

Tabel 3.9
Jumlah Tenaga Gizi di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Nutrisionis Dietisien Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

2 MERLUNG 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

3 SUBAN 0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1

4 PIJOAN BARU 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

5 PURWODADI 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1
LUBUK
6 KAMBING 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2

7 BUKIT INDAH 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

9 TELUK NILAU 0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1

10 SENYERANG 1 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 1
KUALA
11 TUNGKAL I 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

KUALA
12 TUNGKAL II 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

13 SUNGAI SAREN 0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1

14 TUNGKAL V 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

15 SUKOREJO 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

16 PARIT DELI 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2
4 6 0 13 0 0 0 0 4 6 0 13
jumlah 10 13 0 0 10 13
23 0 23

10.KeterapianFisik
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga keterapian
fisik terdiri atas fisioterapis, okupasi terapis, terapis wicara, dan akupunktur.

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 63


Tabel 3.10
Distribusi Tenaga Keterapian Fisik di Puskesmas
se-Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Fisioterapis Okupasi Terapis Terapis Wicara Akupunktur Total Per Faskes


No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

2 MERLUNG 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

3 SUBAN 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

4 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
LUBUK
6 KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

7 BUKIT INDAH 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KUALA
11 TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

KUALA
12 TUNGKAL II 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

14 TUNGKAL V 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

16 PARIT DELI 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
3 2 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 2 0 2
JUMLAH 5 2 0 0 0 0 0 0 5 2
7 0 0 0 7

Tabel 3.10 memperlihatkan terdapat 7 orang tenaga keterapian fisik yang berasal
dari jenis tenaga fisiotherapi 7 orang, masing- masing terdapat di Puskesmas
pelabuhan Dagang, Merlung, Pijoan Baru, Bukit Indah dan Tungkal V.

10.KeteknisianMedis
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga keteknisian
medis terdiri atas perekam medis dan informasi kesehatan, teknik kardiovaskuler,
teknisi pelayanan darah, refraksionis optisien/optometris, teknisi gigi, penata
anestesi, terapis gigi dan mulut, dan audiologis.Sebaran tenaga keteknisian medis
yang bekerja di Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Baratdapat dilihat pada
table 3.11

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 64


Tabel 3.11
Distribusi Tenaga Keteknisan Medis di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Perekam Medis dan Teknisi Kardiovaskular Teknisis Pelayanan Darah Refraksionis Teknisi Gigi Penata Anestesi Terapis Gigi dan Mulut Audiologis Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0

2 MERLUNG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 0 1 0 0 0 0 1 2 0 1

3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

6 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0

7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2 1 0

12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 1 0 0 0 0 1 1 0 1

13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 2 0 0 0 0 0 1 0 2

14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1

15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 3 0 0 0 0 0 1 1 3

16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 5 15 1 10 0 0 0 0 5 15 2 10
JUMLAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 20 11 0 0 20 12
0 0 0 0 1 0 31 0 32

11.TeknikBiomedika

Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga teknik


biomedika terdiri atas radiografer, elektromedis, ahli teknologi laboratorium medik,
fisikawan medik, radioterapis, dan ortotik prostetik

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 65


Tabel 3.12
Distribusi Tenaga Teknik Biomedika di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Radiografer Elektromedis Ahli Teknologi Laboratorium Fisikawan Medik Radioterapis Ortotik Prostetik Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

PELABUHAN
1 DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

2 MERLUNG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
LUBUK
6 KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1

10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
KUALA TUNGKAL
11 I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 0 0
KUALA TUNGKAL
12 II 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1

13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0

14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 3 15 0 4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 15 0 4
JUMLAH 0 0 0 0 18 4 0 0 0 0 0 0 18 4
0 0 22 0 0 0 22

12.KesehatanTradisional
Jenis tenaga asisten kesehatan tradisional merupakan jenis tenaga kesehatan
yang diakui melalui peraturan menteri kesehatan. Saat ini tidak terdapat tenaga
kesehatan tradisional yang bekerja di Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

13.Tenaga KesehatanLainnya
Tenaga kesehatan lainnya adalah jenis tenaga yang nomenklaturnya belum
dicantumkan. Saat ini terdapat tenaga kesehatan lainnya yang bekerja di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat sebanyak22 orang sebagai PNS .

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 66


14.Asisten Tenaga Kesehatan
Asisten Tenaga Kesehatan adalah setiap orang yang mengabdikan diri
dalam bidang kesehatan serta memiliki pengetahuan dan/atau keterampilan
melalui pendidikan bidang kesehatan di bawah jenjang DiplomaTiga.
Asisten Tenaga Kesehatan harus memiliki kualifikasi minimum pendidikan
menengah di bidang kesehatan. Dalam melaksanakan tugas asisten tenaga
kesehatan hanya dapat bekerja di bawah supervisi Tenaga Kesehatan.Sebaran
asisten tenaga kesehatan yang bekerja di Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung
Barat dapat dilihat pada tabel 3.12
Tabel 3.12
Distribusi Tenaga Asisten Tenaga Kesehatan di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Asisten Tenaga Kesehatan
Perawat Bidan Farmasi Gizi Keteknisan Medis
No. Nama Faskes PNS Non PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
2 MERLUNG 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
6 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
7 BUKIT INDAH 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 RANTAU BADAK 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
11 KUALA TUNGKAL I 1 1 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
15 SUKOREJO 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0
16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 2 0 0 0 4 0 0 0 2 0 0 1 0 0 0 0 2 0 1
JUMLAH 6 0 4 0 2 0 1 0 2 1
6 4 2 1 3

Pada tabel 3.12 dapat kita lihat bahwa jumlah asisten tenaga kesehatan
sebayak 16 orang yang berasal masing- masing dari jenis keperawatan sebanyak 6
orang, kebidanan sebanyak 4 orang, kefarmasian sebanyak 4 orang, kesehatan
lingkungan sebanyak 1 orang, gizi 1 orang dan keteknisian medis sebanyak 3 oran

Dokumen Profil PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 67


15. Tenaga Penunjang
Tenaga Penunjang merupakan salah satu jenis SDM Kesehatan yang
tercantum pada UU No 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan.Rumpun
jabatan SDM Kesehatan jenis tenaga penunjang merupakan bagian yang
menjadi tenaga komplementer bagi tenaga fungsional di institusi puskesmas.
Adapun jenis SDM Kesehatan yang dikelompokkan pada tenaga penunjang
tersebut antara lain; tenaga atau pejabat struktural, jenis dukungan manajemen
kalau ditelisik lebih dalam terdapat pada Permenpan no 41 tahun 2018 tentang
nomenklatur pegawai negeri sipil atau dengan bahasa lain disebut sebagai
jabatan pelaksana.
Sebaran tenaga penunjang di puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung Barat
dapat dilihat pada tabel 3.13
Tabel 3.13
Distribusi Tenaga Asisten Tenaga Kesehatan di Puskesmas
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Tenaga Penunjang
Total Per Faskes
Struktural Dukungan Manajemen Pendidikan dan Pelatihan
No. Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P
PELABUHAN
53 DAGANG 0 2 0 0 0 1 3 3 0 0 0 0 9 32 14 27

54 MERLUNG 2 0 0 0 0 0 4 4 0 0 0 0 12 32 8 33

55 SUBAN 2 0 0 0 0 0 4 4 0 0 0 0 8 34 6 42

56 PIJOAN BARU 1 1 0 0 1 2 2 4 0 0 0 0 5 29 4 24

57 PURWODADI 2 0 0 0 0 0 6 0 0 0 0 0 5 21 9 21
LUBUK
58 KAMBING 1 1 0 0 0 0 3 1 0 0 0 0 8 20 6 26

59 BUKIT INDAH 2 0 0 0 0 0 2 2 0 0 0 0 9 10 5 13
RANTAU
60 BADAK 2 0 0 0 0 0 2 3 0 0 0 0 10 18 6 21

61 TELUK NILAU 1 1 0 0 1 0 7 3 0 0 0 0 7 21 16 44

62 SENYERANG 0 2 0 0 0 0 4 4 0 0 0 0 2 22 9 23
KUALA
63 TUNGKAL I 0 2 0 0 0 1 4 2 0 0 0 0 4 46 6 25
KUALA
64 TUNGKAL II 0 2 0 0 1 1 3 4 0 0 0 0 6 43 7 35
SUNGAI
65 SAREN 1 1 0 0 0 0 4 1 0 0 0 0 7 21 6 34

66 TUNGKAL V 1 0 0 0 0 0 2 2 0 0 0 0 4 20 8 21

67 SUKOREJO 2 0 0 0 2 0 4 3 0 0 0 0 12 33 12 32

68 PARIT DELI 1 1 0 0 0 0 3 4 0 0 0 0 3 17 9 52
18 13 0 0 5 5 57 44 0 0 0 0 111 419 131 473
JUMLAH 31 0 10 101 0 0 530 604
31 111 0 1134

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 68


Pada tabel 3.13 terlihat bahwa tenaga penunjang di Puskesmas berjumlah
1134 orang semua organisasi puskesmas jenis tenaga yang mendominasi jenis
tenaganya adalah terdapat pada jenis struktural 31 orang, yang diikuti dengan
dukungan manajemen 111 orang.
Status tenaga non PNS berada di jenis tenaga dukungan manajemen, hal ini
dapat dipahami bahwa, meski puskesmas merupakan institusi fungsional tetapi
tetap saja membutuhkan tenaga pelaksana yang bekerja di Puskesmas.

C. Rumah Sakit
Menurut Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 3
Tahun 2020 adalah: “Rumah sakit adalah institusi pelayanan kesehatan yang
menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang
menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan dan gawat darurat”.
Sumber daya manusia rumah sakit terdiri dari tenaga kesehatan dan
non kesehatan.Sumber daya manusia rumah sakit adalah aset rumah sakit yang
sangat berharga karena manusialah yang mengendalikan seluruh kegiatan
yang ada di rumah sakit.
Rumpun sumber daya manusia kesehatan di Rumah Sakit juga tidak
terlepas dari batasan yang terdapat pada UU no 36 Tahun 2014 tentang tenaga
Kesehatan.
Jumlah tenaga SDM Kesehatan yang bekerja di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 587 orang. Jumlah yang paling
banyak berasal dari tenaga Keperawatan yakni sebanyak 171 orang, diikuti
oleh tenaga penunjang dukungan manajemen berjumlah 176 orang dan
selanjutnya diikuti oleh jenis tenaga kebidanan sebanyak 69 orang.

Sebaran SDM Kesehatan di Rumah Sakit per jenis dan status SDM
Kesehatan dapat dilihat dari masing-masing jenis SDM di bawah ini.

B.1.Tenaga Medis

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 69


Ketersediaan tenaga medis merupakan syarat mutlak yang harus dipenuhi
oleh setiap Rumah Sakit dan jenis tenaga medis yang tersedia dapat
menentukan klasifikasi Rumah Sakit tersebut Berdasarkan Undang-
Undang No.36 Tahun 2014 tentang Tenaga kesehatan yang termasuk tenaga
medis adalah dokter, dokter gigi, dokter spesialis, dan dokter gigi spesialis.
Sebaran tenaga medis di Rumah Sakit yang ada di Kabupaten Tanjung Jabung
Barat dapat dilihat pada tabel 3.14

Tabel 3.14
Sebaran Tenaga Medis Di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Dokter Dokter Gigi Dokter Spesialis Dokter Gigi Dokter Sub Dokter Sub Dokter Sub Total Per Faskes
No
Nama Faskes PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non
.
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
RSU KH. Daud
1 4 3 6 3 0 3 0 0 5 5 2 3 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 9 12 8 6
Arif

RSUD SURYAH
2 1 3 1 1 0 1 0 0 3 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6 1 1
KHAIRUDDIN

5 6 7 4 0 4 0 0 8 7 2 3 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 13 18 9 7
JUMLAH 11 11 4 0 15 5 1 0 0 0 0 0 0 0 31 16
22 4 20 1 0 0 0 47

Pada Tabel 3.14 terlihat bahwa terdapat sebanyak 47 orang tenaga


medis yang tersedia di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat.Dari
47 orang tersebut 31 orang merupakan tenaga PNS dan 16 orang non
PNS.Jumlah yang paling banyak adalah dokter umum dengan jumlah 22
orang dan diikuti oleh dokter spesialis sebanyak 20 orang.Selanjutnya
diikuti oleh dokter gigi sebanyak 4 orang dan dokter gigi spesialis
sebanyak 1orang.

B.2.Psikologi Klinis

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 70


Psikolog Klinis merupakan salah satu jenis tenaga yang dinyatakan
sebagai tenaga kesehatan sebagaimana yang tercantum pada Undang Undang
No 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan.
Psikolog klinis adalah ahli di bidang psikologi klinis yang memiliki
latar belakang Sarjana Psikologi. Psikolog klinis yang sah memiliki Surat
Tanda Registrasi (STR) dan Surat Izin Praktik Psikolog Klinis (SIPPK) dari
pemerintah. Psikolog klinis bertugas memberikan jasa dan praktik psikologi
klinis untuk menolong individu atau kelompok dalam rangka pemeriksaan dan
intervensi psikologis untuk upaya promotif, preventif, kuratif, rehabilitatif
maupun paliatif pada masalah psikologi klinis.
Saat ini tidak terdapat tenaga Psikolog yang bekerja di Rumah
SakitKabupaten Tanjung Jabung Barat

C.3.Keperawatan
Perawat adalah suatu profesi yang difokuskan pada perawatan individu,
keluarga, dan komunitas dalam mencapai, memelihara, dan menyembuhkan
kesehatan yang optimal dan berfungsi.
Sedangkan menurut Undang-undang Nomor 38 tahun 2014, definisi
keperawatan adalah kegiatan pemberian asuhan kepada individu, keluarga,
kelompok, atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit maupun sehat.
Berdasarkan UU no 36 Tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan jenis tenaga
keperawatan terdiri dari Perawat Kesehatan Masyarakat, Perawat Kesehatan
Anak, Perawat Maternitas, Perawat Medikal Bedah, Perawat Kesehatan Jiwa.
Sebaran tenaga keperawatan yang bekerja di Rumah Sakit dalam Provinsi
Jambi dapat dilihat pada tabel 3.14

Tabel 3.15
Sebaran Tenaga Keperawatan Di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung BaratTahun 2021
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 71
Perawat Kesehatan
Perawat Kesehatan Anak Perawat Maternitas Perawat Medikal Bedah Perawat Geriatri Perawat Kesehatan Jiwa Total Per Faskes
Masyarakat

No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 8 33 31 61 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 8 33 31 61

11 RSUD SURYAH 5 4 15 12 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 4 15 12
KHAIRUDDIN
13 37 46 73 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 13 37 46 73
JUMLAH 50 119 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 50 119

169 0 0 0 0 0 169

Pada Tabel 3.15 diatas terlihat bahwa jumlah tenaga keperawatan


yang bekerja di Rumah Sakit Kabuapten Tanjung Jabung Barat berjumlah 169
orang. Dari 169 orang tersebut yang berstatus PNS berjumlah 50 orang dan
non PNS berjumlah 119 orang.

B.4.Bidan
Bidan adalah tenaga kesehatan yang dikelompokkan ke dalam tenaga
kebidanan, memiliki kewenangan untuk melakukan pelayanan kesehatan ibu,
pelayanan kesehatan anak, dan pelayanan kesehatan reproduksi perempuan
dan keluarga berencana.
Sebaran tenaga bidan di Rumah Sakit dapat dilihat pada tabel 3.16 berikut;

Tabel 3.16
Sebaran Tenaga Kebidanan Di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 72
Bidan Bidan Pendidik Total Per Faskes

No. Nama Faskes


PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 0 10 0 34 0 0 0 0 0 10 0 34

11 RSUD SURYAH KHAIRUDDIN 0 6 0 19 0 0 0 0 0 6 0 19

0 16 0 53 0 0 0 0 0 16 0 53
JUMLAH 16 53 0 0 16 53
69 0 69

Pada Tabel 3.16 terlihat bahwa jumlah bidan yang bekerja di Rumah
Sakit berjumlah 69 orang. Dari 69 orang tersebut, 16 orang merupakan tenaga
PNS dan53 orang tenaga non PNS.
B.5.Kefarmasian
Tenaga Kefarmasian adalah tenaga yangPekerjaan Kefarmasian,
yang terdiri atas Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian. Apoteker
adalah sarjanafarmasi yang telah lulus sebagai Apoteker dan telah
mengucapkan sumpah jabatan Apoteker. Sebaran tenaga kefarmasian yang
bekerja di Rumah Sakit kabupaten Tanjung Jabung Barat dapat dilihat pada
tabel 3.17 berikut;
Tabel 3.17
Sebaran Tenaga Kefarmasian Di Rumah Sakit Kab. Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Tenaga Teknik
Apoteker Total Per Faskes
Kefarmasian

No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P

RSU KH. Daud Arif 0 6 0 1 0 4 0 8 0 10 0 9


10
RSUD SURYAH KHAIRUDDIN 1 1 1 0 0 4 0 1 1 5 1 1
11
1 7 1 1 0 8 0 9 1 15 1 10
JUMLAH 7 1 8 9 15 10
8 17 25

Pada tabel 3.17 dapat dilihat bahwa jumlah tenaga kefarmasian sebanyak 25

orang. Dari 25 orang 8 orang adalah tenaga apoteker dengan rincian 7 orang

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 73


PNS dan 1 orang Non PNS.Sementara tenaga teknik kefarmasian berjumlah

17 orang dengan rincian 8 orang tenaga PNS dan 9 orang non PNS.

B.6.KesehatanMasyarakat
Area profesi kesehatan masyarakat sangat luas. Peningkatan kesehatan
(promotif) dan juga pencegahan penyakit ( preventif) merupakan salah satu
keahlian Sarjana Kesehatan Masyarakat (SKM) dimana kegiatan riil ini
untuk mencegah terjadinya berbagai masalahkesehatan.
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga
kesehatan masyarakat terdiri atas epidemiolog kesehatan, tenaga promosi
kesehatan dan ilmu perilaku, pembimbing kesehatan kerja, tenaga
administrasi dan kebijakan kesehatan, tenaga biostatistik dan kependudukan,
serta tenaga kesehatan reproduksi dan keluarga.
Sebaran Tenaga Kesehatan Masyarakat yang bekerja di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung Barat dapat dilihat pada tabel 3.18 berikut;

Tabel 3.18
Sebaran Tenaga Kesmas Di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Kesehatan Masyarakat Epidemiolog Kesehatan Promosi Kesehatan Ilmu Perilaku Kesehatan Kerja Administrasi dan Kebijakan Biostatistik dan Reproduksi dan Keluarga Informatika Kesehatan Total Per Faskes
(Lainnya) Kesehatan Kependudukan
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 2 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 1 1 0

RSUD SURYAH
11 0 1 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 2
KHAIRUDDIN

2 2 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 2 1 2
JUMLAH
4 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 3

7 0 0 0 0 0 0 0 0 7

Pada tabel 3.18 dapat dilihat bahwa jumlah tenaga kesehatan masyarakat yang
bekerja di Rumah Sakit berjumlah 7 orang. Dari 7 orang 3 orang PNS dan 4
orang Non PNS

B.7. Kesehatan lingkungan

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 74


Kesehatan Lingkungan Rumah Sakit diatur dengan Peraturan
Menteri Kesehatan. Permenkes tentang kesehatan lingkungan rumah sakit
disusun untuk mewujudkan kualitas kesehatan lingkungan rumah sakit yang
memenuhi standar baku mutu kesehatan lingkungan dan persyaratan
kesehatan. Untuk mencapai pemenuhan standar baku mutu kesehatan
lingkungan dan persyaratan kesehatan serta melindungi petugas kesehatan,
pasien, pengunjung termasuk masyarakat di sekitar rumah sakit dari berbagai
macam penyakit dan/atau gangguan kesehatan yang timbul akibat faktor
resiko lingkungan perlu diselenggarakan kesehatan lingkungan rumah sakit.
bahwa untuk mewujudkan kualitas kesehatan lingkungan rumah sakit perlu
ditetapkan standar baku mutu kesehatan lingkungan dan persyaratan
kesehatan;
bahwa untuk mencapai pemenuhan standar baku mutu kesehatan lingkungan
dan persyaratan kesehatan serta melindungi petugas kesehatan, pasien,
pengunjung termasuk masyarakat di sekitar rumah sakit dari berbagai macam
penyakit dan/atau gangguan kesehatan yang timbul akibat faktor resiko
lingkungan perlu diselenggarakan kesehatan lingkungan rumah sakit;
Untuk mendukung penyelenggaraan kesehatan lingkungan rumah sakit
diperlukan diantaranya sumber daya manusia.Sumber daya dimaksud
diantaranya meliputi tenaga kesehatan lingkungan yang memenuhi
kompetensi sesuai peraturan perundang-undangan.
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga
kesehatan lingkungan terdiri atas tenaga sanitasi lingkungan, entomolog
kesehatan, dan mikrobiolog kesehatan.
Sebaran tenaga kesehatan lingkungan yang bekerja di Rumah Sakit Kabupaten
Tanjung Jabung Barat dapat dilihat pada tabel 3.19 berikut;

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 75


Tabel 3.19
Sebaran Tenaga Kesling Di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Sanitasi Lingkungan Entomolog Kesehatan Mikrobiolog Kesehatan Total Per Faskes

No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 1


11 RSUD SURYAH KHAIRUDDIN 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

1 1 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 2
JUMLAH 2 3 0 0 0 0 2 3
5 0 0 5

Pada Tabel 3.19 terlihat bahwa jumlah tenaga kesehatan lingkungan


yang bekerja di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 5
orang. Yang terdiri dari PNS 2 orang dan non PNS 3 orang

B.8.Gizi
Terapi gizi yang menjadi salah satu faktor penunjang utama
penyembuhan tentuya harus diperhatikan agar pemberian tidak melebihi
kemampuan organ tubuh untuk melaksanakan fungsi metabolisme.Terapi gizi
harus selalu disesuaikan seiring dengan perubahan fungsi organ selama
penyembuhan. Dengan kata lain, pemberian diet pasien harus dievaluasi dan
diperbaiki sesuai dengan perubahan keadaan klinis dan hasil pemeriksaan
laboratorium, baik pasien rawat inap maupun rawat jalan. Upaya peningkatan
status gizi dan kesehatan masyarakat baik dalam maupun diluar rumah sakit,
merupakan tugas dan tanggung jawab tenaga kesehatan, terutama tenaga yang
bergerak di bidang gizi.
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga gizi
terdiri atas nutrisionis dan dietisien. Sebaran tenaga Gizi yang bekerja di
Rumah Sakit dalam Provinsi Jambi dapat dilihat pada tabel 3.20 sebagai
berikut;

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 76


Tabel 3.20
Sebaran Tenaga Gizi Di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Nutrisionis Dietisien Total Per Faskes
No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 0 6 0 2 0 0 0 0 0 6 0 2

11 RSUD SURYAH KHAIRUDDIN 1 1 0 1 0 0 0 0 1 1 0 1

1 7 0 3 0 0 0 0 1 7 0 3
JUMLAH 8 3 0 0 8 3
11 0 11

Pada tabel 3.19 terlihat bahwa tenaga gizi yang bekerja di Rumah
Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 11 orang.Yang terdiri dari
PNS 8 orang dan non PNS 3 orang.

B.9.Keterapian Fisik
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga
keterapian fisik terdiri atas fisioterapis, okupasi terapis, terapis wicara, dan
akupunktur. Sebaran tenaga keterapian fisik yang bekerja di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung Barat dapat dilihat pada tabel 3.20

Tabel 3.20
Sebaran Tenaga Keterapian Fisik Di Rumah Sakit Kab.
Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 77


Fisioterapis Okupasi Terapis Terapis Wicara Akupunktur Total Per Faskes

No. Nama Faskes PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 1 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 3 0 0


RSUD SURYAH
11 0 1 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 2
KHAIRUDDIN
1 4 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 4 1 2
JUMLAH 5 3 0 0 0 0 0 0 5 3
8 0 0 0 8

Pada tabel 3.20 terlihat bahwa jumlah tenaga keterapian fisik sebanyak
8 orang yang terdiri dari PNS 5 orang dan non PNS 3 orang.
B.10. Keteknisian Medis
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga
keteknisian medis terdiri atas perekam medis dan informasi kesehatan, teknik
kardiovaskuler, teknisi pelayanan darah, refraksionis optisien/optometris,
teknisi gigi, penata anestesi, terapis gigi dan mulut, dan audiologis.

Tabel 3.21
Sebaran Tenaga Keteniksan Medis Di Rumah Sakit Kab.
Tanjung Jabung BaratTahun 2021
Perekam Medis
Terapis Gigi dan
dan Informasi Penata Anestesi Audiologis Total Per Faskes
Mulut
Kesehatan
No. Nama Faskes Non Non Non Non Non
PNS PNS PNS PNS PNS
PNS PNS PNS PNS PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
10 RSU KH. Daud Arif 1 0 0 1 1 0 2 0 0 4 0 2 0 0 0 0 2 4 2 3
RSUD SURYAH
11 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1 1
KHAIRUDDIN
2 0 0 2 1 0 2 0 0 4 1 2 0 0 0 0 3 4 3 4
JUMLAH 2 2 1 2 4 3 0 0 7 7
4 3 7 0 14

Pada tabel 3.21 memperlihatkan jumlah tenaga kesehatan keteknisian


medis yang bekerja di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 78
sebanyak 14 orang, dengan rincian 7 orang dengan status PNS dan 7 orang
dengan status non PNS.

B.11.Teknik Biomedika
Jenis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga teknik
biomedika terdiri atas radiografer, elektromedis, ahli teknologi laboratorium
medik, fisikawan medik, radioterapis, dan ortotik prostetik.

Dari tabel 3.22 diketahui tenaga Teknik Biomedika yang bekerja di


Rumah SakitKabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 36 orang dengan
rincian 15 orang tenaga PNS dan 21 orang non PNS. Tenaga Ahli
Laboratorium Medik merupakan jenis tenaga yang paling banyak yaitu 29
orang dengan status 10 orang tenaga PNS dan19 orang non PNS, diikuti oleh
jenis tenaga radiographer berjumlah 4 orang dengan rincian 2 orang PNS dan
2 orang non PNS, tenaga elektromedis berjumlah 2 orang PNS dan 1 orang
fisikawan medik.
Tabel 3.22
Sebaran Teknik Biomedika Medis Di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung BaratTahun 2021

Ahli Teknologi Fisikawan Ortotik


Radiografer Elektromedis Radioterapis Total Per Faskes
Laboratorium Medik Prostetik
No. Nama Faskes Non Non MedikNon Non Non Non Non
PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS
PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

10 RSU KH. Daud Arif 1 1 0 1 2 0 0 0 3 5 2 14 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 6 2 15


RSUD SURYAH
11 0 0 0 1 0 0 0 0 0 2 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 4
KHAIRUDDIN

1 1 0 2 2 0 0 0 3 7 2 17 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 8 2 19
JUMLAH 2 2 2 0 10 19 1 0 0 0 0 0 15 21

4 2 29 1 0 0 36

B. 12.Tenaga Kesehatan Lainnya


Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 79
Tenaga kesehatan lain merupakan jenis tenaga kesehatan yang belum
tercantum pada UU no 36 tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan dan akan
ditetapkan oleh peraturan menteri kesehatan.
Dari aplikasi SISDMK diketahui bahwa tenaga kesehatan lainnya belum
tersedia di Rumah Sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

B.13.Asisten Tenaga Kesehatan


Asisten Tenaga Kesehatan adalah setiap orang yang mengabdikan diri
dalam bidang kesehatan serta memiliki pengetahuan dan/atau keterampilan
melalui pendidikan bidang kesehatan di bawah jenjang Diploma Tiga.

Asisten Tenaga Kesehatan harus memiliki kualifikasi minimum


pendidikan menengah di bidang kesehatan.Dalam melaksanakan tugas asisten
tenaga kesehatan hanya dapat bekerja di bawah supervisi Tenaga Kesehatan.

Tabel 3.23
Sebaran Asisten Tenaga Kesehatan Di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung BaratTahun 2021
Asisten Tenaga Kesehatan
Keperawatan Kebidanan Kefarmasian Teknik Biomedika Kesehatan Gizi Keteknisian Medis
No. Nama Faskes Lingkungan
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
RSU KH. Daud
1 Arif 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
RSUD SURYAH
2 KHAIRUDDIN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JUMLAH 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
1 0 1 0 0 0 0

Pada tabel 3.23 dapat kita lihat bahwa jumlah asisten tenaga kesehatan
berjumlah 1 orang berasal masing- masing dari jenis keperawatan sebanyak 1
orang PNS, dan kefarmasian sebanyak 0 orang non PNS.

B.14.Tenaga Penunjang

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 80


Tenaga Penunjang merupakan salah satu jenis SDM Kesehatan yang
tercantum pada UU No 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan.Rumpun
jabatan SDM Kesehatan jenis tenaga penunjang seyogianya mendominasi
jenis tenaga atau SDM Kesehatan yang bekerja di Dinas Kesehatan, baik
Dinas Kesehatan Kabupaten maupun di Rumah Sakit.
Adapun jenis SDM Kesehatan yang dikelompokkan pada tenaga penunjang
tersebut antara lain; tenaga atau pejabat struktural, jenis dukungan manajemen
kalau ditelisik lebih dalam terdapat pada Permenpan no 41 tahun 2018 tentang
nomenklatur pegawai negeri sipil atau dengan bahasa lain disebut sebagai
jabatan pelaksana, seterusnya jenis tenaga sebagai pendidik dan pelatihan.
Sebaran tenaga penunjang ini dapat dilihat pada tabel 3.24

Tabel 3.24
Sebaran Tenaga Penunjang Di Rumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung BaratTahun 2021

Tenaga Penunjang
Total Per Faskes
Struktural Dukungan Manajemen Pendidikan dan Pelatihan
No. Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P
RSU KH. Daud
3 9 0 0 13 10 59 37 0 0 0 0 47 105 102 168
10 Arif

RSUD SURYAH 4 0 0 0 0 0 28 22 0 0 0 0 16 26 50 70
11 KHAIRUDDIN
7 9 0 0 13 10 87 59 0 0 0 0 63 131 152 238
JUMLAH 16 0 23 146 0 0 194 390
16 169 0 584

D. Sarana Kefarmasian dan Alkes


Sarana Kefarmasian dan Peralatan Kesehatan merupakan fasilitas
pelayanan kesehatan yang meliputi instalasi farmasi,apotek, toko obat dan

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 81


lainnya.Sebaran tenaga yang bekerja di Sarana Kefarmasian dan Perlatan
Kesehatan dalam Provinsi Jambi dapat dilihat pada tabel 3.25

Tabel 3.25
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga
di Sarana Kefarmasian dan Alkes Di Kabupaten Tanjung jabung Barat
Tahun 2021
Tenaga Penunjang
Total Per Faskes
Kefarmasian Kesehatan Lingkungan Struktural Dukungan Manajemen
No. Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P

INSTALASI FARMASI
KAB. TANJUNG
1 JABUNG BARAT 0 3 0 2 0 0 1 0 0 2 0 0 0 0 6 6 0 5 7 8

2 APOTEK SRI FARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1


APOTEK HOSPITAL
3 HUSADA 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 1

4 APOTEK KASIH 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

5 APOTEK RADINDA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
APOTEK LAM SEHAT
6 FARMA 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
APOTEK MERLUNG
7 JAYA 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1

8 APOTEK SEJAHTERA 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3

9 APOTEK WARAS 0 1 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 2
APOTEK ANUGRAH
10 FARMA 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

11 APOTEK MANJUR 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1

12 APOTEK OCEAN 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0

13 APOTEK KHARISMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

14 APOTEK CAHAYA 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0
APOTEK AZELEA
15 FARMA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

16 APOTEK ANANDA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

17 APOTEK DAME 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

18 APOTEK BERSAMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

19 APOTEK MUTIARA 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1

20 APOTEK DEWI 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
APOTEK HAFSAH
21 MEDIKA 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2

22 APOTEK MUTIARA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
APOTEK KARYA
23 PHARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

24 APOTEK HAMZAH 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
APOTEK
25 PURWODADI FARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

26 APOTEK UMI FARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2


TOKO OBAT
27 SALSABILA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
TOKO OBAT SIDO
28 WARAS 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
29 TOKO OBAT KEYSA 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
TOKO OBAT ANANDA
30 SORAYA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
TOKO OBAT
31 BAROKAH 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
TOKO OBAT ESTAFET
32 FARMA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
33 APOTIK SEHAT 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
1 19 3 28 0 0 1 0 0 2 0 0 0 0 6 6 1 21 10 35
JUMLAH 20 31 0 1 2 0 0 12 22 45
51 1 2 12 67

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 82


E. Praktek Tenaga Kesehatan Mandiri
Praktek mandiri tenaga kesehatan merupakan bagian dari fasilitas
pelayanan kesehatan berorientasi pada pelayanan kesehatan promotif,
preventif, kuratif, maupun rehabilitatif.
Menurut PP No.47 Tahun 2016, yang diakui pemerintah sebagai tempat
fasilitas pelayanan kesehatan, diantaranya: Tempat praktik mandiri tenaga
kesehatan, pusat kesehatan masyarakat, klinik, rumah sakit, apotek, unit
transfusi darah, laboratorium kesehatan, optikal, fasilitas pelayanan
kedokteran untuk kepentingan hukum, dan fasilitas pelayanan kesehatan

tradisional.Tenaga yang bekerja di fasilitas Praktek Tenaga Kesehatan


Mandiri yang ada di SISDMKdan secara manual yang dapat dilihat pada tabel
3.26dan tabel 3.27berikut;

Tabel.3.26
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga
diPraktik Mandiri Kabupaten Tanjung jabung Barat
Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 83


Tenaga Penunjang
Total Per Faskes
Nama Kebidanan Teknik Biomedika Struktural
No.
Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS

L P L P L P L P P L P L P L P L P L P
PRAKTIK
1 DOKTER dr. 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
PRAKTIK
2 BIDAN 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
PRAKTIK
3 BIDAN 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
Dokter
4 Johannes 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
PRAKTIK
5 BIDAN 0 0 0 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3
Praktek
6 Mandir 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0
Praktek
7 Mandiri dr. 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2

Jumalah 0 0 0 10 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 11

Tabel.3.27
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga
diPraktik Mandiri Kabupaten Tanjung jabung Barat
Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 84


DATA PRAKTIK MANDIRI DOKTER UMUM,GIGI DAN SPESIALIS 2020-2021
NO NAMA JENIS SDM WILAYAH ALAMAT TEMPAT PRAKTIK
1 SAUD PARULIAN ,Spog DOKTER SPESILIS KANDUNGAN PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL KIHAJAR DEWANTARA
2 dr IDHA YULANDARI ,SP.A DOKTER SPESILIS ANAK PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL PATUNAS.KEL PATUNAS
3 dr. PERMADI GINTING DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL KH DEWANTARA KUALA TUNGKAL
4 dr. Erma Wati Karo- Karo DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL SYARIF HIDAYATULLAH RT 02 KEC TUNGKAL ILIR
5 dr. SISWANDI DOKTER UMUM PURWODADI JL LINTAS TIMUR PURWODADI
6 dr.SAFRINA DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL KH DEWANTARA RT 007 KEL PATUNAS KEC TUNGKAL ILIR
7 dr.GALIH TEGUH DOKTER UMUM BUKIT INDAH RT 03 DESA KEMANG MANIS KEC MUARA PAPALIK
8 dr.JANSIN DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL IMAMA BONJOL KEL TUNGKAL IV KOTA KEC TUNGKAL ILIR
9 dr.WIRA HADI SYAHPUTRA DOKTER UMUM PURWODADI DESA DATARAN KEMPAS RT 04 KEC TEBING TINGGI
10 dr.HJ SILVI ZALERTI DOKTER UMUM PIJOAN BARU JL MERDEKA BARAT RT 08 DESA PURWODADI KEC TEBING TINGGI
11 dr.HASDIANA DOKTER UMUM MERLUNG JL KH DAENG AHMAD KEL MERLUNG
12 dr.IKA HANDAYANI DOKTER UMUM PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL SRI SOEDEWI MS.SH NO 23 RT 06 RW 07 SRIWIJAYA
13 dr.OKTA NANCY MERIYETI DOKTER UMUM SUBAN JL MATAHARI 003/01 RAWA KEC BATANG ASAM
14 dr.SINTA NASKAWATI DOKTER UMUM MERLUNG JL LINTAS TIMUR km 121 KEC MERLUNG
15 dr.NUR INDAH DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL MERDEKA NO 40
16 dr DEDY GUNAWAN GINTING DOKTER UMUM TELUK NILAU JL SULTAN TAHA RT 17 KEL TELUK NILAU
17 dr.LENNI EVI KRISTINA DOKTER UMUM SENYERANG JL AHMAD ADAM RT 17
18 dr GANDIL KAISARTA DOKTER UMUM PELABUHAN DAGANG JL LINTAS TIMUR SUMATERA RT 09 PELDA KEC TUNGKAL ULU
19 dr GANDIL KAISARTA DOKTER UMUM TELUK NILAU JL SULTAN TAHA RT 04 KEL TELUK NILAU KEC PENGABUAN
20 dr.RIRIN SANTAULINA DOKTER UMUM PELABUHAN DAGANG JL LINTAS TIMUR SUMATERA RT 09 PELDA KEC TUNGKAL ULU
21 dr.ESMINAWATI DOKTER UMUM PIJOAN BARU KOMPLEKS PUSKESMAS PIJOAN BARU KEC TEBING TINGGI
22 dr.EMMANUEL.S DOKTER UMUM LUBUK KAMBING JL LINTAS TENGAH LUBUK KAMBING KEC RENAH MENDALUH
23 dr ARWIN AGUS DOKTER UMUM PELABUHAN DAGANG KOMPLEKS PERUMAHAN PUSKESMAS PELABUHN DAGANG
24 dr ARUSTA SEBAYANG DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL KH DEWANTARA KUALA TUNGKAL
25 dr.JOHANES JAMARNAEK SITORUS
DOKTER UMUM SEKAREJO JL LINTAS JAMBI KUALA TUNGKAL DESA PEMATANG LUMUT
26 dr,NANI DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL MERDEKA NO 40
27 dr.ADE ADRIANTO DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL SULTAN TAHA NO 4 KAB TANJUNG JABUNG BARAT
28 dr AHMAD PUTRA DOKTER UMUM SUBAN KOMPLEKS PERUMAHAN PUSKESMAS SUBAN
29 dr HAIRUL AKMAL DOKTER UMUM SUBAN JL LINTAS TIMUR KM 150 DESA KAMPUNG BARU
30 dr HENNY YULIANI DOKTER UMUM PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL KAPTEN DARHAM RT07 RW 03 KEL TUNGKAL IV KOTA
31 dr.CANDRA DOKTER UMUM MERLUNG JL LINTAS TIMUR KM 120 RT 001 KEC MERLUNG
32 dr ANA ROSHELMIA PURBA DOKTER UMUM PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL KIHAJAR DEWANTARA
33 drg.AYU HIDRIYANA DOKTER GIGI PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL SYARIF HIDAYATULLAH RT 02 KEC TUNGKAL ILIR
34 drg.TIARA WARDANA DOKTER GIGI PUSKESMAS I KA TUNGKAL JL SYARIF HIDAYATULLAH NO 134 RT 25 KEC TUNGKAL ILIR
35 drg.DEVI RAHMADANI DOKTER GIGI MERLUNG JL LINTAS TIMUR RT 04 KEC MERLUNG
36 drg.JANTI ISKANDAR DOKTER GIGI PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL PROF DR SRI SOEDEWI NO 20 KUALA TUNGKAL
37 drg.JOSEF JONGKY DOKTER GIGI PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL PROF DR SRI SOEDEWI NO 20 KUALA TUNGKAL
38 drg ADRIANI PRIMADONA DOKTER GIGI PUSKESMAS II KA TUNGKAL JL BERINGIN UJUNG RT 10 KUALA TUNGKAL
39 drg MARIA ULFA DOKTER GIGI SEKAREJO JL LINTAS TUNGKAL JAMBI RT 01 DSN HARAPAN JAYA I KEC BETARA
40 drg MARIA ULFA DOKTER GIGI PUSKESMAS I KA TUNGKAL Jl.Pelabuhan Kelurahan Tungkal III Kec.Tungkal Ilir
41 dr. Yunita Efriana.M Dokter Umum Puskesmas Pelabuhan Dagang Desa Kampung Baru
42 dr.Nur Indah.F Dokter Umum RSUD KH.Daud Arif Ka.Tungkal dr.nani Jln Merdeka No.40 Kuala Tungkal
43 drg.Devi Rahmadhani Dokter Gigi RSUD Suryah Khairuddin MerlungJalan Lintas Timur Rt.04 Kec.Merlung
44 dr.Eka Merdeka Dokter Umum Puskemas Bukit Indah Jalan Merangin Rt.01 Kelurahan Merlung
45 dr.Hj.Silvie Zalerti Dokter Umum Puskesmas Pijoan Barat Jalan Merdeka Purwodadi Kec Tebing Tinggi.
46 dr.Farina Septiana Dokter Umum Puskemas Kuala Tungkal II
47 dr. Ahmad Yamin .H Dokter Umum Rsud Surya Khairuddin Merlung Praktik di rg.Devi Ramadhan Jl Lintas Timur Merlung
48 dr. Farina Septiana Dokter Umum Puskesmas Rawat Inap Merlung Jl.Seroja Rt.15 Rw.03 Ds.Sri Agung kec.batang Asam
49 dr. Budi Rasyidi Dokter Umum Puskesmas Kuala Tungkal II Jl. A.majid Brangas No.1 Kelurahan Sriwijaya Ka Tungkal
50 drg. Zia Indriana Pulungan Dokter gigi Puskesmas Merlung Jl.Lintas Timur KM.121 Rt.00 Kelurahan Merlung
51 drg. Siti Rahmah Dokter gigi Puskesmas Kuala Tungkal I Jl.Beringin Rt.005 Kuala Tungkal
52 dr. Meridatul Ulfa Dokter Umum Puskesmas Sukarejo Dusun Kampung Tengah Rt.II Desa P.Lumut
53 dr.Juliana Rambe dokter Umum Puskesmas Purwodadi Jl.Merdeka Barat Ds.Purwodadi

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 85


Data Praktik Bidan Mandiri Keadaan Tahun 2020 - September 2021

NO. Bidan Praktik Mandiri / Praktik Perseorangan Wilayah PraktiK KET

1 Sarwiyah KPR TIP BLOK A2 No. 07 Desa Tebing Tinggi Puskesmas Perawatan Pijoan Baru
2 Elistina Praktik Mandiri di Rumah,Desa Kampung Baru Rt 10 Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
3 Norma Santi RT 09 Kel.Dusun Kebun,Kec.Batang Asam Kab.Tanjung Jabung Barat Puskesmas Perawatan Suban
4 Mar'atus Sholeha RT 01 Kel.Dusun Kebun,Kec.Batang Asam Kab.Tanjung Jabung Barat Puskesmas Perawatan Suban
5 Ririn Afrika Yani Desa Suban Puskesmas Perawatan Suban
6 Rafnita Desa Suban RT 06 Puskesmas Perawatan Suban
7 Ana Afrianti Desa Dusun Kebun RT 09/RW 03 Puskesmas Perawatan Suban
8 Orisa Jayanti Napitupulu Kampung Baru Kec.Batang Asam Puskesmas Suban Puskesmas Perawatan Suban
9 Ririn Afrika Yani Dusun Simpang Rambutan Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
10 Rizka Utami Putri RT.03 Desa Kampung Baru Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
11 Rika Safitri Rizki Dusun Simpang Rambutan Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
12 Desri Jayanti Mandasari Jln.Mapau Desa Sei Pen Oban. Puskesmas Perawatan Suban
13 Rini Agus Widyastutik Ds.Sungai Badar RT.01 RW.06 Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
14 Merry Julitawana Situmorang Simpang Rambutan RT.04 Desa Suban Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
15 Titin Prihatin Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
16 Rusli Sihombing Simpang Rambutan Ds.Suban Kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
17 Susilawati Desa Tanjung Bojo kec.Batang Asam Puskesmas Perawatan Suban
18 Liza Wulan Suci Praktik Mandiri di Rumah,Parit Panglong RT 01 Ds.Mekar Jaya Puskesmas Sukarejo
19 Khotimatul Husna RT 04 Dusun Simpang Camat Ds.Lubuk Terentang Kec.Betara Puskesmas Sukarejo
20 Roihatul Jannah Desa Pematang Lumut RT.04 Desa P.Lumut Kec.Betara Puskesmas Sukarejo
21 Suneni Desa Bunga Tanjung Poskesdes Parit Kerbau Puskesmas Sukarejo
22 Roma Uli Siahaan Komp.PKM Sukarejo Puskesmas Sukarejo
23 Titik Purwati Parit Lapis RT.04 Desa Mekar Jaya Kec.Betara Puskesmas Sukarejo
24 Sri Maslia Desa Terjun Gajah Jl.Lintas Tungkal RT.04 Ds.Terjun Gajah Puskesmas Sukarejo
25 Oktarina Simpang Camat DS.Lubuk Terentang RT.04 Sukarejo Puskesmas Sukarejo
26 Fitriani Komp. Perumahan Puskesmas Sukarejo Puskesmas Sukarejo
27 Chirzul Ula Parit H.Yakub RT.01 Desa Bunga Tanjung Kec.Betara Puskesmas Sukarejo
28 Nurbaiti RT.03 Dusun Terjun Jaya Desa Terjun Gajah Puskesmas Sukarejo
29 Trisnawati Desa Muntialo Kec.Betara Kab.Tanjab Barat Puskesmas Sukarejo
30 Afifah Jl.Lintas Ka.Tungkal-Jambi KM.24 Kel.Mekar Jaya Puskesmas Sukarejo
31 Yusti Ati Utami Komp.PKM Sukarejo Puskesmas Sukarejo
32 Tri Hastuti Parit 2 RT.03 Ds.Suak Labu Kec.Kuala Betara Puskesmas Parit Deli
33 Nur Oktadini Perumhahan Jabung Raya Asi Jl. Beringin Lrg. Pelangi Puskesmas Parit Deli
34 Nuraida Jl.merdeka Rt.03 Purwodadi Puskesmas Perawatan Purwodadi
35 Suci Yanti Rumah Jl.Nusa Indah Rt.08 Purwodadi Puskesmas Perawatan Purwodadi
36 Donni Naibaho RT.06 Desa Dataran Kempas Purwodadi Puskesmas Perawatan Purwodadi
37 Umi Susanti Jln.Pandawa,Desa Sungai Keruh Kec.Tebing Tinggi Puskesmas Perawatan Purwodadi
38 Juliana Eri Trirora Jl.Ismosari RT.48 Dusun Delima Puskesmas Perawatan Purwodadi
39 Hasmita Komplek Uskesmas Teluk Nilau Rt.08 Lorong Gedung Kel.Teluk Nilau Puskesmas Perawatan Teluk Nilau
40 Asnita Lylys Senja Kompleks Perumahan Puskesmas Perawatan Teluk Nilau Puskesmas Perawatan Teluk Nilau
41 Devi Yanti Ginting Kompleks Perumahan Puskesmas Perawatan Teluk Nilau Puskesmas Perawatan Teluk Nilau
42 Wahyuni Kompleks Perumahan Puskesmas Perawatan Teluk Nilau Puskesmas Perawatan Teluk Nilau
43 Lisdian Jl.Lamtoro Puskesmas Teluk Nilau Kec.Pengabuan Puskesmas Perawatan Teluk Nilau
44 Hartati Jl.Lintas Senyerang Sungai Rambai Rt.19 Puskesmas Senyerang
45 Nurhidayati Kompleks Pustu Sungai Rambai Kec.Senyerang Puskesmas Senyerang
46 Arniyatun Jl.Lintas Timur Rt.04 Senyerang Puskesmas Senyerang
49 Rosminah Parit Keramat,Desa Muara Seberang Kec.Seberang Kota Puskesmas Tungkal V
50 Rika Safitri Rizki Dusun Simpang Rambutan Kec.Batang Asam Puskesmas Tungkal V
51 Inaul Khasanah Jl.Kihajar Dewantara Puskesmas Tkl V Seb.Kota Puskesmas Tungkal V
52 Sumarni Jl.Kihajar Dewantara Puskesmas Tkl V Seb.Kota Puskesmas Tungkal V
53 Kalimah Jl.Kihajar Dewantara Puskesmas Tkl V Seb.Kota Puskesmas Tungkal V
54 Nurpratiwi, am.Keb Rumah Simpang Rambutan Ds.Suban Kec.Btg Asam Puskesmas Perawatan Merlung
55 Rika Putriani, Am.Keb RT.06 Ds.Lubuk terap Kec.Merlung Puskesmas Perawatan Merlung
56 Nurchairina, Am.Keb Jln.Lintas Kuala Tungkal -jambi Kel.Bram Itam Kiri Kec.Bram Itam Puskesmas Sungai Saren
57 Arsianty, Am.Keb Ds.Bram Itam Kanan kec.Bram Itam Puskesmas Sungai Saren
58 Anita Magda Sari, Am.keb Desa Bram Itam Raya Kec.Bram Itam Puskesmas Sungai Saren
59 Ratna Oktaviani, Am.Keb Kuala Tungkal Puskesmas Kuala Tungkal II
60 Aina Dewiana, Am.Keb.Spd jl.Kelapa Manis Tungkal Harapan Kuala Tungkal Puskesmas Kuala Tungkal II
61 Norsiah.M Jl. Beringin RT.10 Kelurahan Patunas Kec.Tungkal Ilir. Puskesmas Kuala Tungkal I
62 Amelia Suryani, Amd.keb Manunggal II Perumahan Permata Ungu Puskesmas Kuala Tungkal I
63 Felly Hendriyani, AM.Keb Jl.Sriwijaya Rt.004 desa Purwodadi Puskesmas Purwodadi
64 Asmiati , SSt JL. Daeng Ahmad Rt.008 Desa Merlung Puskesmas Merlung
65 Hj.Siti Matahari, AM.Keb Jl.Merdeka Rt.08 Ds Dataran Kempas Kec.Tebing Tinggi. Puskesmas Rawat Inap merlung
66 Tri Handayani, AM.keb Praktik Jalan Merdeka Barat Ds.Purwodadi Puskesmas Purwodadi
67 Afifah, A.md.Keb Dusun Pasar Serdang Jaya Kecamatan Betara Puskesmas Sukarejo
68 Raihana, AM.Keb JL.H.Kasim Dususn Rt.021 Ds.Pematang Lumut Puskesmas Sukarejo
69 Raihatul jannah, STr.Keb Jl.Pramuka Dusun Kampung Rt.04 Rw.01 Kec.Betara Puskesmas Sukarejo
70 Dewi Ardilla, A.Md.Keb Jl.Lintas Timur KM.112 Desa Rantau Badak Puskesmas Rantau Badak

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 86


F. Optik
Refraksionis optisien adalah tenaga kerja kesehatan yang telah lulus
pendidikan berdasarkan perundang-undangan yang berlaku. Refraksionis
optisien merupakan tenaga kerja yang baru dan sangat asing di masyarakat,
tenaga kerja tersebut berupa pelayanan kepada masyarakat dalam bidang
kesehatan mata yang melakukan pemeriksaan mata dasar, pemeriksaan
refraksi, menetapkan hasil pemeriksaan, menyiapkan dan membuat lensa
kacamata atau lensa optik, termasuk pelatihan ortoptik.
Sebaran tenaga Refaksionis optisien yang melaksanakan praktek mandiri
dapat dilihat pada tabel 3.28

Tabel 3.28
Distribusi SDM Kesehatan Berdasarkan Jenis Tenaga
Optik Di Kabupaten Tanjung jabung Barat
Tahun 2021

Refraksionis Teknisi Gigi Penata Terapis Gigi Audiologis Total Per Faskes
No Nama
PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS Non PNS
. Faskes
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
OPTIK
1 RAHMA 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
OPTIK
2 TIEN'S 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0
0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
JUMLAH 2 0 0 0 0 2

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 87


G. Klinik
Klinik adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan
pelayanan kesehatan perorangan yang menyediakan pelayanan medis dasar
dan/atau spesialistik, diselenggarakan oleh lebih dari satu jenis tenaga
kesehatan (perawat dan atau bidan) dan dipimpin oleh seorang tenaga medis
(dokter, dokter spesialis, dokter gigi atau dokter gigi spesialis).
Berdasarkan jenis pelayanannya, klinik dibagi menjadi Klinik Pratama dan
Klinik Utama.Kedua macam klinik ini dapat diselenggarakan oleh pemerintah,
pemerintah daerah atau masyarakat.
Klinik Pratama adalah klinik yang menyelenggarakan pelayananmedik dasar.
Klinik Utama adalah klinik yangmenyelenggarakan pelayanan medic
spesialistik atau pelayanan medik dasar dan spesialistikSebaran jenis tenaga
kesehatan bekerja di Klinik dapat dilihat pada grafik 3.29

Tabel 3.29
Jumlah SDM Kesehatan Yang Bekerja Di Klinik Berdasarkan Jenis Tenaga
Kesehatan Di Kabupaten Tanjung Jabung Barat 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 88


Tenaga Kesehatan
Medis Keperawatan Kebidanan Kefarmasian Kesmas
No. Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
1 KLINIK CIPTA MEDIKA 0 0 4 3 0 0 4 7 0 0 0 5 0 0 0 5 0 0 0 1
2 PRATAMA AXELLA AESTHETIC &ANTIAGING 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0
3 KLINIK PRATAMA POSKES KODIM 0 0 0 1 1 0 0 2 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0
4 KLINIK ANANDA 0 0 3 0 0 0 0 1 0 0 0 10 0 0 0 2 0 0 0 0
5 KLINIK ANANDA MEDIKA 1 1 3 1 0 1 1 0 0 0 0 9 0 0 0 1 0 0 0 1
6 KLINIK AMIRA MEDIKA 0 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 2 0 1 0 1 0 0 0 0
7 KLINIK ASIAN AGRI SEHAT 1 0 1 1 0 0 2 1 0 0 0 5 0 0 0 1 0 0 0 0
8 KLINIK BP SYIVA HUSADA 0 0 0 2 0 0 6 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0
9 KLINIK JOAL MEDIA 1 0 1 0 0 0 2 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0
10 PRATAMA POSKES 02.10.13 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 4 0 0 0 0 0 0 0 0
11 Klinik Keluarga Bertuah 0 2 0 1 0 0 1 1 0 0 0 2 0 1 0 0 0 0 0 0
12 KLINIK PETRO CHINA 0 0 4 0 0 0 2 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 KLINIK NARA 0 0 2 1 0 0 0 1 0 0 0 6 0 0 0 0 0 0 0 0
14 KLINIK SAWIT DO JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
15 KLINIK MANDIAH 0 0 0 3 0 0 0 1 0 1 0 4 0 0 0 1 0 0 0 0
3 5 18 14 2 1 19 19 0 1 0 52 0 2 1 13 0 0 0 2
JUMLAH 8 32 3 38 1 52 2 14 0 2
40 41 53 16 2

Tabel 3.30
Jumlah SDM Kesehatan Yang Bekerja Di Klinik Berdasarkan Jenis Tenaga
Kesehatan Di Kabupaten Tanjung Jabung Barat 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 89


Tenaga Penunjang
Total Per Faskes
Keterapian Fisik Keteknisian Medis Teknik Biomedika Dukungan
No. Nama Faskes
PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS PNS Non PNS
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P
1 KLINIK CIPTA MEDIKA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 3 0 0 1 4 0 0 9 29
2 PRATAMA AXELLA AESTHETIC &ANTIAGING 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 3
3 KLINIK PRATAMA POSKES KODIM 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 2 1 1 0 7
4 KLINIK ANANDA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 3 16
5 KLINIK ANANDA MEDIKA 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 2 5 13
6 KLINIK AMIRA MEDIKA 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 2 1 6
7 KLINIK ASIAN AGRI SEHAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 4 9
8 KLINIK BP SYIVA HUSADA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 3
9 KLINIK JOAL MEDIA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 3 2
10 PRATAMA POSKES 02.10.13 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 4
11 Klinik Keluarga Bertuah 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 3 1 5
12 KLINIK PETRO CHINA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 2
13 KLINIK NARA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 8
14 KLINIK SAWIT DO JAMBI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
15 KLINIK MANDIAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 9
0 0 0 1 0 0 1 2 0 1 0 7 0 0 2 8 5 10 41 118
JUMLAH 0 1 0 3 1 7 0 10 15 159
1 3 8 10 174

Pada tabel 3.30 terlihat bahwa jenis tenaga kesehatan yang bekerja di Klinik
Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 174 orang, yang paling banyak
adalah tenaga kebidanan dengan jumlah 53 orang, diikuti oleh tenaga
keperawatan sebanyak
41 orang, Medis 40 orang, kefarmasian 16 orang, Tenaga penunjang sebanyak
10 orang, Teknik Biomedika sebanyak 8 orang ,keteknisan medis 3
orang ,Kesmas 2 orang dan keterapian fisik 1 orang

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 90


B. Perencanaan Kebutuhan SDM Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung
Barat
Perencanaan Kebutuhan SDMK di Kabupaten Tanjung Jabung Barat
ditujukan bagi Institusi Dinas Kesehatan, Rumah Sakit dan Puskesmas dalam
Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Rencana Kebutuhan bagi Rumah Sakit dan
Puskesmas sudah mempunyai standar ketenagaan minimal beda dengan
institusi Dinas Kesehatan dan UPTlainnya. Standar ketenagaan bagi Rumah
Sakit dan Puskesmas masing-masing mengacu pada pada Permenkes 3 Tahun
2020 tentang Klasifikasi dan perizinan Rumah Sakit begitu juga Permenkes 43
Tahun 2019 Tentang Puskesmas bagi Pusat Kesehatan Masyarakat.

1. Perencanaan Kebutuhan SDMK di Puskesmas


Beberapa metode dapat digunakan dalam menentukan jumlah kebutuhan SDM
Kesehatan, setiap metode memiliki kelebihan dan keterbatasan. Karena
keterbatasan data maka metode yang akan digunakan adalah metode
berdasarkan standar tenaga kesehatan minimal di Puskesmas (Peraturan
Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2019).
Perencanaan Jenis SDM Kesehatan di Puskesmas meliputi Dokter
Umum, Dokter Gigi, Perawat, Bidan, Kefarmasian, Kesehatan Masyarakat,
sanitarian, Gizi dan Ahli Teknologi laboratorium Medik.
Dalam sistem informasi SDMK tahun 2021 perhitungan rencana
kebutuhan SDM Kesehatan Di Puskesmas dan Rumah Sakit sepenuhnya
menggunakan data SISDMK Online.Jumlah puskesmas di Kabupaten Tanjung
Jabung Barat yang dapat dihitung kebutuhannya sebanyak 16 Puskesmas. Dari
Laporan Indikator Program dari indikator 1, indikator 2, dan indikator 3 di
Kabupaten Tanjung Jabung Barat terlihat pada Tabel 3.31 berikut ini;

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 91


Tabel 3.31
Indikator 1
Gambaran Puskesmas Tanpa Dokter di Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021
Keterangan Jumlah %
Total 16 100%
Tanpa Dokter 0 0.00%
Tersedia Dokter 16 100%
Dari tabel diatas dapat dilihat gambaran Puskesmas Tanpa Dokter
dari Total 16 Puskesmas sebesar 0 %, ke 16 Puskesmas sudah ada dokter
lengkap. Lebih rinciannya Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang memiliki
lengkap tenaga dokter dapat dilihat pada tabel 3.32 dibawah ini;
Tabel 3.32.
Gambaran Kabupaten/Kota dengan Puskesmas Tanpa Dokter di Kabupaten
Tanjung Jabung Barat Tahun 2020
NO KODE PUSKESMAS NAMA PUSKESMAS DOKTER

1 P1507010201 PELABUHAN DAGANG 4

2 P1507011101 MERLUNG 4

3 P1507012101 SUBAN 2

4 P1507013101 PIJOAN BARU 2

5 P1507013102 PURWODADI 3

6 P1507014201 LUBUK KAMBING 2

7 P1507015201 BUKIT INDAH 1

8 P1507015202 RANTAU BADAK 2

9 P1507020101 TELUK NILAU 2

10 P1507021201 SENYERANG 1

11 P1507030201 KUALA TUNGKAL I 7

12 P1507030202 KUALA TUNGKAL II 6

13 P1507031201 SUNGAI SAREN 2

14 P1507032201 TUNGKAL V 1

15 P1507040201 SUKOREJO 3

16 P1507041201 PARIT DELI 1


JUMLAH 43

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 92


Tabel 3.33
Indikator 2
Puskesmas Lengkap 9 Jenis di Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Keterangan Jumlah %
Total 16 100%
Lengkap 7 43.75%
Belum Lengkap 9 56.25%

Dari tabel diatas dapat dilihat gambaran secara umum Puskesmas Lengkap 9
Jenis Tenaga Kesehatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
yaitu Total dari 16 Puskesmas yang memiliki lengkap 9 jenis ada 7
Puskesmas atau sebesar 43,75 % sedangkan yang belum memiliki sebanyak 9
Puskesmas atau sebesar 56,25 %.
Kemudian pada tabel dibawah ini dapat dilihat gambaran secara lengkap
ketersediaan per jenis tenaga.

Tabel 3.34
Indikator 2
Gambaran Puskesmas Lengkap 9 Jenis di Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 93


No. KPDE NAMA PUSKESMAS DOKTER DR. GIGI PERAWAT BIDAN PROMKES KESLING ATLM GIZI KEFARMASIAN

1 P1507010201 PELABUHAN DAGANG 4 1 29 28 2 2 1 2 3

2 P1507011101 MERLUNG 4 1 19 35 4 3 1 2 3

3 P1507012101 SUBAN 2 1 19 41 4 2 1 2 5

4 P1507013101 PIJOAN BARU 2 1 15 26 1 1 2 1 3

5 P1507030201 KUALA TUNGKAL I 7 1 26 30 2 2 3 1 3

6 P1507031201 SUNGAI SAREN 2 1 16 28 3 1 2 2 2

7 P1507040201 SUKOREJO 3 1 17 37 2 4 2 2 4

8 P1507013102 PURWODADI 3 0 15 21 3 1 1 1 1

9 P1507014201 LUBUK KAMBING 2 0 15 26 3 1 1 2 2

10 P1507015201 BUKIT INDAH 1 0 8 17 1 0 1 1 1

11 P1507015202 RANTAU BADAK 2 1 17 22 3 1 0 1 1

12 P1507020101 TELUK NILAU 2 0 23 40 1 1 2 2 2

13 P1507021201 SENYERANG 1 0 12 25 2 0 1 2 1

14 P1507030202 KUALA TUNGKAL II 6 0 24 33 4 1 3 1 4

15 P1507032201 TUNGKAL V 1 0 14 21 2 1 2 1 4

16 P1507041201 PARIT DELI 1 1 17 44 0 2 1 2 1


JUMLAH 43 9 286 474 37 23 24 25 40

Pada tabel 3.34 dapat dilihat indikator 2 yaitu Gambaran Puskesmas Lengkap
9 Jenis Tenaga di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021 dimana dapat
dilihat jenis tenaga yang paling banyak terdapat di Puskesmas adalah tenaga
Bidan sebanyak 474 orang, dan diikuti jenis tenaga Perawat sebanyak 286 dan
yang paling sedikit adalah jenis tenaga dokter gigi yaitu sebanyak 9 orang.

2. Perencanaan Kebutuhan SDMK di Rumah Sakit


Rumah Sakit Pemerintah kabupaten tanjung Jabung Barat berdasarkan
kelasnya masing-masing berjumlah kelas C berjumlah 1 Rumah Sakit, Rumah
Sakit Kelas D berjumlah 1.
Berdasarkan Indikator Kinerja Kementerian Kesehatan, bahwa semua
Rumah Sakit Kelas C sudah harus memenuhi tenaga dokter spesialias 4 dasar
dan 3 dokter spesialis penunjang.
Dari 2 Rumah Sakit Pemerintah kelas C dan kelas D milik Pemerintah
Kabupaten Tanjung Jabung Baratbelummemenuhi tenaga minimal seperti
yang terlihat pada tabel ….berikut ;
Tabel 3.35
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 94
Indikator 3
Gambaran Dokter Spesialis 4 Dasar 3 Penunjang
di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
Keterangan Jumlah %
Total 2 100%
Lengkap 0 0%
Belum Lengkap 2 100%
Dari tabel diatas dapat dilihat gambaran Dokter Spesialis 4 Dasar 3 Penunjang
di rumah sakit Kabupaten Tanjung Jabung Barat kedua duanya belum
lengkap, dapat dilihat pada tabel 3.36 dibawah ini;

Tabel3.36
Indikator3
Gambaran Dokter Spesialis 4 Dasar 3 Penunjang
berdasarkan masing-masing spesialistik
diKabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

DOKTER
DOKTER DOKTER DOKTER
SPESIALIS DOKTER DOKTER DOKTER
SPESIALIS SPESILIS SPESILIS
OBSTETRI & SPESIALIS SPESILIAS SPESIALIS
NO KODE NAMA PENYAKIT ANASTESIL PATOLOGI
GINEKOLOGI- ANAK BEDAH RADIOLOGI
DALAM OGI (Sp.An KELINIK
KEBIDANAN (SP.A ) (Sp.B) (Sp.Rad )
(Sp.PD) ) (SP.PK )
&

1 1507010 RSU KH. Daud Arif 3 2 1 2 1 1 0


RSUD SURYAH
2 1507013 KHAIRUDDIN 1 1 1 1 0 1 0

Pada tabel 3.36 dapat dilihat indikator 3 yaitu Gambaran Dokter Spesialis
4 Dasar 3 Penunjang berdasarkan masing-masing spesialistik di Kabupaten
Tanjung Jabung Barat Tahun 2021 dapat dilihat bahwa spesialis yang belum
ada di Rumah Sakit Umum Daerah Daud Arif adalah dokter spesialis
Pathologi Klinik sedangkan spesialis yang belum ada di Rumah Sakit Umum
Daerah Suryah Khairuddin dokter spesialisnya dari Rumah Sakit Umum
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 95
Daerah Daud Arif dan dokter spesialis yang kunjungan dari Provinsi
JambiSpesialis yang masih kosong adalah dokter spesialis Radiologi dan
Pathologi Klinik .

Tabel 3.37
KEADAAN DAN KEBUTUHAN TENAGA KESEHATAN DI PUSKESMAS SESUAI
INDIKATOR 1 RENSTRA KEMKES PROGRAM PPSDMK

JUMLAH SESUAI STANDAR BELUM SESUAI STANDAR (Puskesmas Valid)


JENIS TENAGA KESEHATAN TENAGA (Puskesmas Valid ) JML PUSK < STANDAR KEKURANGAN NAKES
KESEHATAN JUMLAH % JUMLAH % (Orang)
 Perawat 281 16 100% 0 0% 0
 Dokter atau dokter layanan primer 45 16 100% 0 0% 0
 Dokter gigi 9 9 56% 7 44% 7
 Bidan 470 16 100% 0 0% 0
 Tenaga kefarmasian 38 16 100% 0 0% 0
 Tenaga Kesmas 37 15 94% 1 6% 1
 Tenaga kesehatan Lingkungan 22 14 88% 2 13% 2
 Tenaga gizi 24 14 88% 2 13% 2
 Ahli Teknologi Laboratorium Medik 23 15 94% 1 6% 1
Jumlah Puskesmas yang telah melengkapi data (Puskesmas Valid): 16 dari 16
* Data diatas diambil dari puskesmas yang telah melengkapi data tin gkatan dan jenis fasyankes (Puskesmas Valid)

Ada 9 jenis tenaga kesehatan yang dipilih yakni terdiri dari dokter atau dokter
layanan primer, dokter gigi, perawat, bidan, tenaga kesehatan masyarakat,

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 96


tenaga kesehatan lingkungan, ahli teknologi laboratorium medik, tenaga gizi
dan tenaga kefarmasian. Berdasarkan tabel…. terlihat bahwa jumlah
kekurangan tenaga kesehatan berdasarkan jenis tenaga kesehatan yang
seharusnya tersedia di Puskesmas dengan merujuk kepada Permenkes no 43
Tahun 2021 tentang Puskesmas. Tenaga dokter gigi menjadi tenaga kesehatan
yang paling banyak kekurangannya di Puskesmas Kabupaten Tanjung Jabung
Barat yaitu sebanyak sejumlah 7 orang, selanjutnya diikuti oleh tenaga
Kesmas, Kesling, Gizi dan Ahli Teknologi Labolatorium ( ATLM)

BAB IV
DESKRIPSI PENGADAAN SDM KESEHATAN

Pada Bab ini menggambarkan upaya-upaya pengadaan SDM Kesehatan


yang dilaksanakan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dalam rangka memenuhi
kebutuhan SDM Kesehatan. Pengadaan tenaga kesehatan dapat dilakukan melalui
pendidikan / pelatihan.

A. Penyerapan Lulusan Institusi Pendidikan Kab. Tanjung Jabung Barat


Berdasarkan data yang diperoleh jumlah penyerapan lulusan institusi
pendidikan tenaga kesehatan yang berada dalam wilayah kerja Kabupaten
Tanjung Jabung Barat berdasarkan status pengangkatannya adalah sebagai berikut
1. Penyerapan lulusan melalui Tenaga Kontrak dan BLU/BLUD ( Non
PNS)di RSUD Kabupaten Tanjung Jabung Barat berjumlah 397 orang.
2. Penyerapan lulusan melalui Tenaga Kontrak Daerahdi Dinas Kesehatan,
Puskesmas dan Instalasi Farmasi berjumlah 698orang.
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 97
3. Penyerapan lulusan melalui Tenaga Kontrak Daerah dengan pendanaan
dari BOK berjumlah 40orang.
4. Penyerapan lulusan melalui PTT daerah berjumlah 30 orang
5. Penyerapan lulusan melalui Program Nusantara Sehat berjumlah3orang
6. Penyerapan lulusan melalui Program Dokter Internsif Dokter Indonesia
7. berjumlah 13 orang.
8. Penyerapan lulusan melalui Tenaga Swasta Tetap berjumlah 174orang.

B. Pendidikan dan Pelatihan SDM Kesehatan

Berdasarkan data yang diperoleh dari aplikasi SISDMK diperoleh


informasi jumlah tenaga kesehatan yang mengikuti pendidikan lajutan
sebanyak 19 orang yang berasal dari berbagai jenis SDM Kesehatan.

Tenaga Medis merupakan jenis tenaga yang paling banyak mengikuti


pendidikan lanjutan, diikuti oleh keperawatan berjumlah 2 orang, kesehatan
masyarakat berjumlah 1 orang dan kebidanan 1 orang.
Rincian jenis SDM Kesehatan yang mengikuti pendidikan lanjutan dapat
dilihat pada tabel 4.
Tabel 4.1
Jumlah SDM Kesehatan Yang Mengikuti Pendidikan Lanjutan
Berdasarkan Jenis Tenaga Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Jenis Kelamin
Rumpun SDMK Laki- Jumlah
Perempuan
Laki
  Tenaga Kesehatan >> Medis  7  3   10
  Tenaga Kesehatan >>
 2  0  2
Keperawatan
  Tenaga Kesehatan >>
 1  0  1
Kesehatan Masyarakat
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 98
  Tenaga Kesehatan >>
 0  1  1
Kebidanan
  Asisten Tenaga Kesehatan >>
 0  2  2
Kefarmasian
  Asisten Tenaga Kesehatan >>
 1  0  1
Teknik Biomedika
  Tenaga Penunjang >>
 1  1  2
Dukungan Manajemen
 Total 12 7   19

Pada tabel 4.2 dibawah ini dapat dilihat rekapitulasi SDM Kesehatan
yang mengikuti pendidikan dan pelatihan berdasarkan jenis kelamin
dan rumpun pendidikan.

Tabel 4.2
Rekapitulasi SDM Kesehatan Yang Mengikuti Pendidikan dan Pelatihan
Berdasarkan Jenis Kelamin dan Rumpun Pendidikan dan Pelatihan

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 99


Jenis DIKLAT
Teknis Teknis Fungsi
Fungsi Teknis
No. Kab./Kota Fasyankes Progra Umum onal
onal Profesi Prajab Manaj Penjen
m/Upa /Admi Non
Keseh Keseh atan emen jangan
ya nistras Keseh
atan atan
Keseh i& atan
1   TANJUNG JABUNG BARAT  LUBUK KAMBING 2 2 4 2 3 0 0 0
2   TANJUNG JABUNG BARAT  TUNGKAL V 1 1 2 0 0 0 0 0
 DINAS KESEHATAN KAB.
3   TANJUNG JABUNG BARAT
TANJUNG JABUNG BARAT
8 7 0 10 15 4 1 2
4   TANJUNG JABUNG BARAT  APOTEK OCEAN 0 1 0 0 0 0 0 0
5   TANJUNG JABUNG BARAT  PELABUHAN DAGANG 0 13 30 7 0 0 0 0
6   TANJUNG JABUNG BARAT  RSU KH. Daud Arif 17 1 0 0 0 0 0 0
7   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK CIPTA MEDIKA 0 18 0 0 0 0 0 0
8   TANJUNG JABUNG BARAT  PURWODADI 1 0 0 0 2 0 0 0
9   TANJUNG JABUNG BARAT  SUNGAI SAREN 2 0 1 4 5 0 0 0
10   TANJUNG JABUNG BARAT  MERLUNG 1 2 0 6 0 0 0 0
11   TANJUNG JABUNG BARAT  PIJOAN BARU 2 7 11 5 3 1 0 0
12   TANJUNG JABUNG BARAT  TELUK SURYAH
 RSUD NILAU 0 0 2 0 0 2 0 0
13   TANJUNG JABUNG BARAT KHAIRUDDIN 1 3 5 2 8 2 0 0
14   TANJUNG JABUNG BARAT  SENYERANG
 KLINIK PRATAMA POSKES 1 2 13 6 0 0 0 0
15   TANJUNG JABUNG BARAT KODIM 0 1 0 0 0 0 0 0
16   TANJUNG JABUNG BARAT  KUALA TUNGKAL II 0 13 0 1 0 1 0 0
17   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK ASIAN AGRI SEHAT 0 1 1 1 0 0 0 0
18   TANJUNG JABUNG BARAT  SUBAN 0 0 0 0 1 0 0 0
19   TANJUNG JABUNG BARAT  KUALA TUNGKAL I 0 1 0 0 0 2 0 0
20   TANJUNG JABUNG BARAT  RANTAUMandir
 Praktek BADAK drg. Devi 0 2 6 0 0 0 0 0
21   TANJUNG JABUNG BARAT Ramadhani
 PRATAMA AXELLA 0 0 1 0 0 0 0 0
22   TANJUNG JABUNG BARAT AESTHETIC &ANTIAGING 0 0 1 0 0 0 0 0
23   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK AMIRA MEDIKA 0 0 1 0 0 0 0 0
24   TANJUNG JABUNG BARAT  Klinik Keluarga Bertuah 0 0 1 0 0 0 0 0
25   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK PETRO CHINA 0 1 0 0 0 1 0 0
26   TANJUNG JABUNG BARAT  SUKOREJO 0 3 0 0 0 0 0 0
27   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK ANANDA MEDIKA 0 2 0 0 0 0 0 0
28   TANJUNG JABUNG BARAT  BUKIT INDAH 0 0 1 0 0 0 0 0
29   TANJUNG JABUNG BARAT  APOTEK MERLUNG JAYA 0 0 1 0 0 0 0 0
30   TANJUNG JABUNG BARAT  KLINIK JOAL MEDIA 0 0 1 0 0 0 0 0
JUMLAH 36 81 82 44 37 13 1 2

Pada tabel 4.2 memperlihatkan jenis pendidikan dan pelatihan yang diterima
oleh SDM Kesehatan. Jenis Diklat yang paling banyak diikuti oleh SDM
Kesehatan adalah prajabatan yang diikuti oleh 82 orang, diikuti pelatihan

tekhnis profesi kesehatan sebanyak 81 orang, teknis program/upaya


kesehatan sebanyak 37 orang, manajemen dan fungsional kesehatan
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 100
dilaporkan masing-masing 36 orang dan 107 orang selanjutnya pelatihan
tekhnis umum/administrasi dan manajemen serta yang lainnya sebanyak 16
orang.

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 101
BAB V
FROPOSAL PENDAYAGUNAAN SDM KESEHATAN

Pada bab ini menggambarkan pendayagunaan SDM Kesehatan dalam


Kabupaten Tanjung Jabung Barat berdasarkan status kepegawaian masing-masing
yang didayagunakan sebagai upaya meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di
Kabupaten Tanjung Jabung Barat meliputi pendayagunaan pegawai tidak tetap,
pegawai kontrak dan penugasan khusus lainnya.

A. Pendayagunaan Nusantara Sehat


Berikut disajikan informasi tentang Pendayagunaan Pegawai yang
mengikuti Program Nusantara sehat berdasrkan jenis tenaga per Puskesmas.

Tabel 5.1
Jumlah SDM Kesehatan yang Didayagunakan Sebagai Nusantara Sehat
Pegawai Tidak Tetap Berdasarkan Puskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

NO NAMA JENIS SDM PUSKESMAS TMT


1 Apt,Dwi Mekar Febry Rhamdani,S.Farm Apoteker Teluk Nilau 1 Februari 2021-31 Januari 2023
2 dr.Ika Handayani Dokter Umum Teluk Nilau 1 Februari 2021-31 Januari 2023
3 Sita Despiyanti Kusuma, A.Md, Ak Ahli Teknologi Laboratorium Medik Lubuk Kambing 1 Februari 2021-31 Januari 2023

B.Pendayagunaan Pegawai Tidak Tetap Daerah

Pegawai Tidak Tetap adalah pegawai yang direkrut melalui perjanjian kerja
dalam jangka waktu tertentu dan dibiayai oleh Anggaran Kabupaten Tanjung
jabunb Barat.Pada Tabel 5.2 diketahui jumlah pegawai tidak tetap daerah
berjumlah 30 orang dengan jenis tenaga kesehatan kebidanan.

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 102
Tabel 5.2
Jumlah SDM Kesehatan yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
TidakTetap BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Status Jumla
h
No Nama Puskesmas PTT
PTT Daera Nusantara
Pusat h Sehat
1 Puskesmas I 0 1 0 1
2 Puskesmas II 0 2 0 2
3 Puskesmas Tungkal V 0 0 0 2
4 Puskesmas Sei.Saren 0 3 0 4
5 Puskesmas Parit Deli 0 1 0 2
6 Puskesmas Sukarejo 0 3 0 3
7 Puskesmas Teluk Nilau 0 1 2 5
8 Puskesmas Senyerang 0 3 0 3
9 Puskesmas Pijoan Baru 0 2 0 2
10 Puskesmas Purwodadi 0 1 0 1
11 Puskesmas Merlung 0 2 0 2
12 Puskesmas Lubuk kambing 0 2 1 4
13 Puskesmas Bukit Indah 0 3 0 7
14 Puskesmas Pel.Dagang 0 1 0 1
15 Puskesmas Rantau Badak 0 3 0 3
16 Puskesmas Suban 0 1 0 1
Jumlah 0 29 3 32

C. Pegawai Kontrak Daerah


Pegawai Kontrak Daerah adalah pegawai yang direkrut melalui perjanjian
kerja dalam jangka waktu tahunan dan dibiayai oleh Anggaran Kabupaten/kota.
Pada Tabel 5.3 diketahui jumlah pegawai kontrak daerah dengan sebaran paling
banyak terdapat di puskesmas berjumlah 612 orang, diikuti di Rumah Sakit
berjumlah 397 orang, di Dinas Kesehatan berjumlah 71 orang orang dan di
Istalasi Farmasi berjumlah 15 orang .

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 103
Tabel 5.3
Jumlah SDM Kesehatan Medis Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak
Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 104
Medis Total Per
N
Nama Faskes Kontrak Sukarela Residen Internsip Nusantara Faskes
o.
L P L P L P L P L P L P
PELABUHAN
1 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 1 1
DAGANG
2 MERLUNG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

4 PIJOAN BARU 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1

5 PURWODADI 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1
LUBUK
6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KAMBING
7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
RANTAU
8 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
BADAK
9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1

10 SENYERANG 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
KUALA
11 1 0 0 0 0 0 0 4 0 0 1 4
TUNGKAL I
KUALA
12 0 0 0 0 0 0 2 2 0 0 2 2
TUNGKAL II
SUNGAI
13 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
SAREN
14 TUNGKAL V 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0

15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 7 1 0 0 0 2 6 0 1 6 14
JUMLAH
10 1 0 8 1 20

Tabel 5.3.2
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 105
Jumlah SDM Kesehatan Keperawatan Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
Kontrak Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Keperawatan
Tenaga Lain Total Per
Kontrak
No. Nama Faskes yang belum Sukarela Faskes
Daerah
tercantum
L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 9 7 1 1 10 8
2 MERLUNG 0 0 2 3 0 0 2 3
3 SUBAN 0 0 2 6 0 0 2 6
4 PIJOAN BARU 0 0 2 3 0 0 2 3
5 PURWODADI 0 0 2 6 0 0 2 6
6 LUBUK KAMBING 0 0 3 5 0 0 3 5
7 BUKIT INDAH 0 0 3 1 0 0 3 1
8 RANTAU BADAK 0 0 4 3 0 0 4 3
9 TELUK NILAU 0 1 8 8 0 1 8 10
10 SENYERANG 0 0 4 4 0 0 4 4
11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 4 0 0 0 4
12 KUALA TUNGKAL II 0 0 3 5 0 0 3 5
13 SUNGAI SAREN 0 0 1 11 0 0 1 11
14 TUNGKAL V 0 0 4 7 0 0 4 7
15 SUKOREJO 0 0 6 6 0 0 6 6
16 PARIT DELI 0 0 5 7 1 1 6 8
0 1 58 86 2 3 60 90
JUMLAH 1 144 5 150

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 106
Tabel 5.3.3
Jumlah SDM Kebidanan Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak
Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Kebidanan
Tenaga Total
Kontrak
Lain Kontrak PTT Swasta PTT BLU / Sukarela Per
No. Nama Faskes
yang Daerah Pusat (Tetap) Daerah BLUD Faskes
belum
L P L P L P L P L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 10 0 0 0 0 0 1 0 0 0 2 0 13
2 MERLUNG 0 0 0 19 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 21
3 SUBAN 0 2 0 20 0 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 24
4 PIJOAN BARU 0 0 0 12 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 14
5 PURWODADI 0 0 0 12 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 13
6 LUBUK KAMBING 0 0 0 12 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 14
7 BUKIT INDAH 0 0 0 7 0 0 0 0 0 3 0 0 0 0 0 10
8 RANTAU BADAK 0 0 0 9 0 0 0 0 0 3 0 0 0 0 0 12
9 TELUK NILAU 0 3 0 21 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 25
10 SENYERANG 0 0 0 10 0 0 0 0 0 3 0 0 0 0 0 13
11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 13 0 0 0 1 0 1 0 0 0 1 0 16
12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 14 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 16
13 SUNGAI SAREN 0 0 0 13 0 0 0 0 0 3 0 0 0 0 0 16
14 TUNGKAL V 0 0 0 9 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 9
15 SUKOREJO 0 0 0 16 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 18
16 PARIT DELI 0 0 0 32 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 33
0 5 0 229 0 0 0 2 0 28 0 0 0 3 0 267
JUMLAH
5 229 0 2 28 0 3 267

Tabel 5.3.4
Jumlah SDM Kesmas Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak Daerah
BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 107
Koas Total Per
Kontrak
No. Nama Faskes BOK Mitra JKN Dokter/D Faskes
Daerah
okter GIgi
L P L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1
2 MERLUNG 1 0 1 0 0 0 0 0 2 0
3 SUBAN 0 1 0 1 0 0 0 0 0 2
4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
6 LUBUK KAMBING 0 2 0 0 0 0 0 0 0 2
7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 RANTAU BADAK 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1
9 TELUK NILAU 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
10 SENYERANG 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0
11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
12 KUALA TUNGKAL II 1 1 0 1 0 0 0 0 1 2
13 SUNGAI SAREN 0 1 1 0 0 0 0 0 1 1
14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
15 SUKOREJO 1 0 0 1 0 0 0 0 1 1
16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 7 3 4 0 0 0 0 6 11
JUMLAH 10 7 0 0 17

Tabel 5.3.5
Jumlah SDM Kesling Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak Daerah
BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
KESEHATAN LINGKUNGAN
Koas Total Per
Kontrak
No. Nama Faskes BOK Mitra JKN Dokter/D Faskes
Daerah
okter GIgi
L P L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 MERLUNG 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
6 LUBUK KAMBING 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 TELUK NILAU 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
14 TUNGKAL V 0 0 1 0 0 0 0 0 1 0
15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 PARIT DELI 0 1 0 1 0 0 0 0 0 2
0 1 1 4 0 0 0 0 1 5
JUMLAH 1 5 0 0 6

Tabel 5.3.6
Jumlah SDM Kepermasian Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak
Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 108
KEFARMASIAN
Total Per
Kontrak Nusantara
No. Nama Faskes Faskes
Daerah Sehat
L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0
2 MERLUNG 0 0 0 0 0 0
3 SUBAN 0 3 0 0 0 3
4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0
5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0
6 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 0 0
7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0
8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0
9 TELUK NILAU 0 0 1 0 1 0
10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0
11 KUALA TUNGKAL I 0 1 0 0 0 1
12 KUALA TUNGKAL II 0 1 0 0 0 1
13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0
14 TUNGKAL V 0 1 0 0 0 1
15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0
16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 0
0 6 1 0 1 6
JUMLAH
6 1 7

Tabel 5.3.7
Jumlah SDM Tenaga Gizi Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Kontrak
Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021
GIZI Total Per
No. Nama Faskes Tenaga Umum Kontrak Sukarela BOK Faskes
L P L P L P L P L P
1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 MERLUNG 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
5 PURWODADI 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1
6 LUBUK KAMBING 0 0 0 1 0 0 0 1 0 2
7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 TELUK NILAU 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1
10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
16 PARIT DELI 0 0 0 0 0 1 0 1 0 2
0 1 0 2 0 1 0 9 0 13
JUMLAH 1 2 1 9 13

Tabel 5.3.8
Jumlah SDM Tenaga Keterapian Fisik Yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
Kontrak Daerah BerdasarkanPuskesmas Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 109
KETERAFIAN FISIK
Total Per
Kontrak Pendayagunaan
No. Nama Faskes BOK Faskes
Daerah Dokter Spesialis

L P L P L P L P

1 PELABUHAN DAGANG 0 0 0 0 0 0 0 0

2 MERLUNG 0 1 0 0 0 0 0 1

3 SUBAN 0 0 0 0 0 0 0 0

4 PIJOAN BARU 0 0 0 0 0 0 0 0

5 PURWODADI 0 0 0 0 0 0 0 0

6 LUBUK KAMBING 0 0 0 0 0 0 0 0

7 BUKIT INDAH 0 0 0 0 0 0 0 0

8 RANTAU BADAK 0 0 0 0 0 0 0 0

9 TELUK NILAU 0 0 0 0 0 0 0 0

10 SENYERANG 0 0 0 0 0 0 0 0

11 KUALA TUNGKAL I 0 0 0 0 0 0 0 0

12 KUALA TUNGKAL II 0 0 0 0 0 0 0 0

13 SUNGAI SAREN 0 0 0 0 0 0 0 0

14 TUNGKAL V 0 0 0 0 0 0 0 0

15 SUKOREJO 0 0 0 0 0 0 0 0

16 PARIT DELI 0 1 0 0 0 0 0 1
0 2 0 0 0 0 0 2
JUMLAH
2 0 0 2

D.Pegawai BLU/BLUD/TKK Rumah Sakit

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 110
Pegawai BLU/BLUD adalah pegawai yang direkrut melalui mekanisme
kontrak dengan sumber biaya dari Badan Layanan Umum dan Badan Layanan
Umum Daerah sesuai dengan Permendagri no 61 tahun 2010.Terdapat 2Rumah
Sakit yang memiliki pola pengelolaan keuangan BLU/BLUD dalam
Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Jumlah pegawai BLU/BLUD dalam Kabupaten Tanjung Jabung Barat


berjumlah397orang yang dapat di lihat pada tabel 5.3

Tabel 5.3.1
Jumlah SDM Kesehatan Medis yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit Kab.Tanjung Jabung Barat Tahun
2021

Medis Non PNS


Tenaga Lain Total Per
N Kontrak Kontrak BLU / Pendayagunaan
Nama Faskes yang belum Internsip Faskes
o. Daerah BLUD Dokter Spesialis
tercantum
L P L P L P L P L P L P
RSU KH. Daud
1 0 2 0 0 6 1 2 2 0 1 8 6
Arif
RSUD SURYAH
2 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 1 1
KHAIRUDDIN
0 2 1 1 6 1 2 2 0 1 9 7
JUMLAH
2 2 7 4 1 16

Tabel 5.3.2

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 111
Jumlah SDM Kesehatan Kebidanan yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit Kab. Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021

Kebidanan
Total Per
N Kontrak Kontrak BLU / Faskes
Nama Faskes
o. Daerah BLUD

L P L P L P
RSU KH. Daud
0 0 0 34 0 34
1 Arif
RSUD
SURYAH 0 19 0 0 0 19
2 KHAIRUDDIN

0 19 0 34 0 53
JUMLAH
19 34 53

Tabel 5.3.3
Jumlah SDM Kesehatan Keperawatan yang Didayagunakan Sebagai
Pegawai Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021

Keperawatan
Total Per
N Kontrak Kontrak BLU / Faskes
Nama Faskes
o. Daerah BLUD
L P L P L P

RSU KH.
1 0 0 31 61 31 61
Daud Arif
RSUD
2 SURYAH 17 14 0 0 17 14
KHAIRUDDIN

17 14 31 61 48 75
JUMLAH
31 92 123

Tabel 5.3.4

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 112
Jumlah SDM Kesehatan Keperawatan yang Didayagunakan Sebagai
Pegawai Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Kabupaten TanjungJabung Barat Tahun 2021

Kefarmasian

Kontrak Total Per


N Kontrak Faskes
Nama Faskes BLU /
o. Daerah
BLUD

L P L P L P

RSU KH.
1 0 0 0 9 0 9
Daud Arif
RSUD
2 SURYAH 1 1 0 0 1 1
KHAIRUDDIN
1 1 0 9 1 10
JUMLAH
2 9 11
.

Tabel 5.35
Jumlah SDM Kesehatan Kesling yang Didayagunakan Sebagai Pegawai
Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Kabupaten TanjungJabung Barat Tahun 2021

Kesling
Total Per
N Nama Kontrak BLU / Faskes
o. Faskes BLUD

L P L P
RSU KH.
1 1 1 1 1
Daud Ari f
RSUD
2 SURYAH 0 0 0 0
KHAIRUDDIN
1 1 1 1
JUMLAH
2 2

Tabel 5.3.6

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 113
Jumlah SDM Kesmas yang Didayagunakan Sebagai Pegawai Tenaga
Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Kabupaten TanjungJabung Barat Tahun 2021

Kesehatan Masyarakat
Total Per
N Nama Kontrak Kontrak BLU / Faskes
o. Faskes Daerah BLUD

L P L P L P
RSU KH.
1 0 0 1 0 1 0
Daud Arif
RSUD
2 SURYAH 1 2 0 0 1 2
KHAIRUDDIN
1 2 1 0 2 2
JUMLAH
3 1 4

Tabel 5.3.6
Jumlah SDM Kesehatan Keterapian Fisik yang Didayagunakan Sebagai
Pegawai Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Kabupaten TanjungJabung Barat Tahun 2021
KETERAPIAN
FISIK
Total Per
N Nama Kontrak Faskes
o. Faskes Daerah

L P L P

1 RSU KH. 0 0 0 0
Daud Arif
RSUD
2 SURYAH 1 1 1 1
KHAIRUDDIN
1 1 1 1
JUMLAH
2 2

Tabel 5.3.7
Jumlah SDM Kesehatan Teknik Biomedika yang Didayagunakan Sebagai
Pegawai Tenaga Kontrak dan BLU/BLUDRumah Sakit
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 114
Kabupaten TanjungJabung Barat Tahun 2021

Teknik Bimedika
Total Per
N Nama Kontrak Kontrak BLU / Faskes
o. Faskes Daerah BLUD

L P L P L P

RSU KH.
1 0 0 2 15 2 15
Daud Arif
RSUD
2 SURYAH 0 4 0 0 0 4
KHAIRUDDI
0 4 2 15 2 19
JUMLAH
4 17 21

BAB VI
PROFIL PEMBINAAN DAN

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 115
PENGAWASAN MUTU SDM KESEHATAN

Pada Bab ini menggambarkan instrument yang dapat digunakan sebagai


alat monitoring dalam rangka melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap
mutu dalam hal ini kompetensi yang dimiliki dan diakui bagi tenaga kesehatan,
yaitu berapa banyak Tenaga Kesehatan dalam Kabupaten Tanjung Jabung Barat
yang telah memiliki Surat Tanda Registrasi dan Surat Izin Praktik.
Surat Tanda Registrasi bagi tenaga kesehatan adalah pencatatan dan
pengakuan terhadap Tenaga Kesehatan yang telah memiliki sertifikat kompetensi
atau sertifikat profesi dan telah mempunyai kualifikasi tertentu yang diakui secara
hukum untuk menjalankan praktek profesinya yang berdasarkan kepada Undang-
undang Nomor 36 tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan, sehingga tenaga
kesehatan yang bekerja pada fasilitas pelayanan kesehatan bekerja dalam payung
hukum yang legal.
Berdasarkan aplikasi yang disajikan pada tabel 6.1 Tenaga bidan yang paling
tinggi melaporkan keberadaan STR adalah sebanyak 604 STR. Disusul tenaga
kesehatan lainnya tenaga perawat sebanyak perawat 496 STR, selanjutnya tenaga
asisten apoteker sebanyak 132 STR, kemudian di ikuti oleh tenaga dokter
sebanyak 106. Untuk lebih jelasnya jumlah tenaga yang memiliki STR
berdasarkan jenis tenaga kesehatan tahun 2021 dapat dilihat pada tabel 6.1
berikut;

Tabel 6.1

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 116
Jumlah Surat Tanda Registrasi yang Telah Terbit Berdasarkan Jenis Tenaga
Kesehatan dan Jenis Kelamin Tahun 2021

Jenis Kelamin
Profesi Jumlah
 Laki-Laki  Perempuan
 Perawat 190 306 496
 Epidemiolog Kesehatan 1 1 2
 Fisioterapi 5 11 16
 Elektromedis 2 2
 Ahli Teknologi Laboratorium Medik 8 53 61
 Promotor Kesehatan 2 6 8
 Perekam Medis dan Informasi Kesehatan 2 2 4
 Bidan 604 604
 Penata Anestesi 3 3
 Fisikawan Medis 1 1
 Dokter 47 59 106
 Sanitarian 7 22 29
 Terapis Gigi dan Mulut 8 32 40
 Apoteker 10 58 68
 Asisten Apoteker 10 122 132
 Dokter Gigi 4 12 16
 Ahli Gizi 5 31 36
 Radiografer 1 3 4
 Teknisi Gigi 1 1
 Refraksionis Optisien 2 2
 Total 309 1322   1631

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 117
Tabel 6.2.1
Jumlah Rekomendasi yang Telah Terbit Berdasarkan Jenis Tenaga Kesehatan dan
Jenis Fasyankes Tahun 2021

No. JENIS SDM KESEHATAN

at
asyarak
itarian
er

is
ers

trision
otek

atanN

is
atan

an

es.M
atan

trision
atan
sif

an
an

igi
p

g/S

ik
esialis

asiA

eraw
teren

atG
an

u
eraw

ed
an
an

izi/N

igi
asi

igi
w
w

hK

M
an

esG

esG
eslin
arm

id

alis
u
igi

id
era
era

H
izi/N

eraw
arm

isioterap
i
p
terG

am
terIn

id
asi

ep

eb
eb
terS

ep

lu

A
n
arm

ep
ep

eb

.IIIK

.IIIK
.IIIK

.IIIK

.IIIG
K

.IIIA
K
.IIIF

yu

L
ter

M
.1K
.1K

.1K

erek
t.F

.IV

.IV

.IV
.1P
.G

en

IR
ok

ok

ok

ok

JU
.F
p

P
D

A
D

D
D

D
F
P
S

S
S

S
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 2 1 22 2 3 2 4 2 5 26

1 DINAS KESEHATAN 1 1 2
2 RSD K.H DAUD ARIF 7 1 2 13 1 6 1 14 5 2 1 1 4 1 2 - 61
3 RSD SURYAH KHAIRUDDIN MERLUNG 1 1 1 2 1 6
4 PUSK.I KUALA TUNGKAL 1 1 2 1 5
5 PUSK.II KUALA TUNGKAL 2 13 1 1 1 9 27
6 PUSK.TUNGKAL V 1 1 2 4 1 1 8
7 PUSK.SUNGAI SAREN 1 3 1 1 6
8 PUSK.SUKAREJO 1 1 1 7 10
9 PUSK.PARIT DELI 1 2 6 9
10 PUSK.PERAWATAN TELUK NILAU 9 2 3 10 1 25
11 PUSK.SENYERANG 1 1 3 5
12 PUSK.PERAWATAN PIJOAN BARU 1 1 2 5 6 1 16
13 PUSK.PERAWATAN PURWODADI 1 1 3 8 13
14 PUSK.PELABUHAN DAGANG 1 1 3 5
15 PUSK.PERAWATAN SUBAN 2 1 2 3 1 1 10
16 PUSK.PERAWATAN MERLUNG 1 1 3 5 1 11
17 PUSK.LUBUK KAMBING 6 1 7
18 PUSK.RANTAU BADAK 1 5 6
19 PUSK.BUKIT INDAH 3 3
20 KLINIK CIPTA MEDIKA 2 2 1 1 6
21 KLINIK ANANDA MEDIKA 1 2 1 4
22 KLINIK ANANDA 1 1 2 4
23 KLINIK SLVA HUSADA 1 1 1 3
24 KLINIK AMIRA MEDIKA 1 1 1 3
25 KLINIK KELUARGA BETUAH 1 1 1 3
26 KLINIK JOAL MEDIKA 1 1
27 KLINIK NARA
28 KLINIK ASIAN AGRI SEHAT 1 2 3
29 POSKESD PRATAMA KODIM 1 1 1 3
30 KLINIK PETRO CHINA
31 KLINIK MANDIAH 1 1 2
32 LAPAS KELAS II B
33 KLINIK PRATAMA AXELLA AESTHETIK
34 BPS RUMAH BERSALIN DEWI 2 2
35 APOTIK ANUGERAH FARMA
36 APOTIK MULANA
37 APOTIK WARAS 1 1 1 3
38 APOTIK KASIH 1 1
39 APOTEK SRI FARMA
40 TOKO OBAT KEYSA

Tabel 6.2.2

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 118
Jumlah Rekomendasi yang Telah Terbit Berdasarkan Jenis Tenaga Kesehatan dan
Jenis Fasyankes Tahun 2021

41 APOTEK DILLA & ADZIN 1 1


42 APOTEK BERSAMA
43 APOTEK CAHAYA 1 1
44 APOTEK MUTIARA 1 1 2
45 APOTEK BERKAH 1 1
46 APOTEK MERLUNG JAYA 1 1
47 APOTEK HAMZAH 1 1 2
48 APOTEK LAMSEHAT 1 1
49 APOTIK AIRY FARMA 1 1
50 APOTIK OCEN 1 1 2
51 APOTIK AZELEA FARMA 1 1
52 APOTIK SEJATERAH 1 1
53 APOTIK HOSPITAL HUSADA FARMA 1 1 2
54 APOTIK KARYA SEHAT 1 1
55 APOTIK KARYA FHARMA 1 1
56 APOTIK DAME 1 1 2
57 APOTIK UMI FARMA 1 1 2
58 APOTIK MANJUR 1 1
59 TOKO OBAT BAROKAH FARMA 1 1
60 TOKO OBAT ESTAFET FARMA 1 1
61 TOKO OBAT SALSABILA 1 1
62 MANDIRI/ SWASTA 4 2 2 13 1 22
JUMLAH 26 6 2 13 5 28 31 4 51 2 108 2 3 5 2 7 1 2 1 322

BAB VII

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 119
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Kesimpulan
1. Gambaran keadaan SDM Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Tahun 2021 menunjukan masih besarnya kesenjangan distribusi antar
puskesmas . Hal ini ditandai dengan masih ada beberapa Puskesmas
yang belum memenuhi standar 9 jenis tenaga kesehatan minimal yaitu
dari 16 puskesmas yang berada di Kabupaten Tanjung Jabung Barat,
terdapat 7 puskesmas atau 43,75 % yang memenuhi, sedangkan yang
belum memenuhi standar 9 jenis tenaga kesehatan berjumlah 9
puskesmas atau 56,25%
2. Masih kurangnya tenaga dokter spesialis dasar dan penunjang baik di
RumahSakit K.H.Daud Arif Kuala Tungkal maupun di Rumah Sakit
Suryah Khairuddin
3. Masih ada tenaga kesehatan yang belum mempunyai SIP dari jumlah
tenaga kesehatan yang memiliki STR 1421 orang, yang memiliki SIP
berjumlah 1123 orang.
B. Rekomendasi
1. Perlu dukungan dari pemerintah daerah terutama Badan Kepegawaian
dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) untuk dapat
mengkoordinasikan dengan Dinas Kesehatan dalam membuat formasi
penerimaan dan penempatan tenaga kesehatan dalam rangka
pemenuhan kebutuhan Sumber Daya Manusia Kesehatan khususnya
untuk RSD, Puskesmas, Puskesmas Pembantu I, dan Puskesmas
Pembantu II ( Polindes/ Poskesdes ).
2. Agar aplikasi SI-SDMK Kesehatan dapat dijadikan rujukan dalam
melakukan distribusi ataupun redistribusi SDM Kesehatan sebagai
upaya pemenuhan SDM Kesehatan di setiap fasilitas pelayanan
kesehatan baik di Rumah Sakit maupun puskesmas.

BAB VIII
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 120
PENUTUP

Sumber Daya Manusia Kesehatan ( SDMK ) merupakan salah satu


sumber daya yang sangat penting dalam pencapaian tujuan suatu
organisasi sehingga perlu dikelola dengan baik agar berdayaguna dan
berhasil guna. Oleh karena itu diperlukan strategis baik dalam mengelola
Sumber daya Manusia Kesehatan yang ada.
Data Sumber Daya Manusia Kesehatan diharapkan menjadi produk
informasi yang dapat menggambarkan kondisi Sumber Daya Manusia
Kesehatan yang tersebar di seluruh wilayah kerja Dinas Kesehatan
Kabupaten Tanjung Jabung Barat.
Agar pelayanan kesehatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat
dapat terselenggara dengan baik maka diperlukan ketersediaan sumber
daya kesehatan yang merata dalam arti pendayagunaan dan penyebarannya
harus merata keseluruh wilaya h sampai ke desa terpencil sehingga
memudahkan masyarakat dalam mengakses pelayanan kesehatan.
Buku Dokumen Profil PPSDM Kesehatan ini akan selalu
disempurnakan sesuai dengan perkembangan informasi sumber daya
manusia kesehatan, untuk itu kami selalu berharap saran perbaikan atau
penyempurnaan.

TERIMAKASIH

DAFTAR PUSTAKA

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 121
1. Undang.Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 Tentang
Tenaga Kesehatan.

2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2019 Tentang Pusat


Kesehatan Masyarakat. 

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor3 Tahun


2020 Tentang Klasifikasi Dan Perizinan Rumah Sakit.

LAMPIRAN

Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 122
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 123
Dokumen Deskripsi PPSDMK Dinkes Kab. Tanjung Jabung Barat 2021 124

You might also like