You are on page 1of 25

KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR

F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kalibagor
Mata Pelajaran : Dasar-Dasar Budidaya Tanaman
Kelas-Prodi / Semester : X - APTan / 2 (dua)
Materi Pokok : Teknik Persiapan Lahan
Pertemuan ke : 1 (Pertama) s.d 5 (kelima)
Alokasi Waktu : 30 Jam TM ( @ 6 x 45 menit )

A. Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,


prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1. KD pada KI-1

1.1. Meyakini anugerah Tuhan pada pembelajaran dasar-dasar budidaya tanaman sebagai
amanat untuk kemaslahatan umat manusia
2. KD pada KI-2
2.1. Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab,dan
pedulidalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam setiap tindakan dan
dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar
kelas/lahan
2.2. Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di
lingkungan sekitar
3. KD pada KI-3
3.1. Mengidentifikasi sistem pengolahan tanah, jenis peralatan pengolahan tanah.
3.2. Menguasai konsep dan prinsip dasar budidaya, defenisi dan lingkup penyiapan lahan,
tujuan, kriteria pengolahan tanah yang baik, pola pengolahan tanah.
3.3. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan atau kegagalan dalam
pengolahan tanah.
4. KD pada KI-4
4.1. Menggunakan prinsip-prinsip untuk mengontrol, mengendalikan, mengevaluasi dalam
membentuk sikap percaya diri dalam berbagai penguasaan ketrampilan (Teknik Persiapan
Lahan);
Teknik pengukuran lahan
Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Teknik membalikkan tanah
Teknik penggemburan tanah
Teknik pembuatan petakan/bedengan
RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 1 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Teknik pemupukan dasar
Teknik pemulsaan
Teknik pembuatan lubang tanam

C.. Indikator :
1. Meyakini anugerah Tuhan pada pembelajaran dasar-dasar buididaya tanaman sebagai amanat
untuk kemaslahatan umat manusia
2. Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab,dan
pedulidalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan
berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan
dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/lahan
3. Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja
saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar
4. Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja
saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar
5. Mengidentifikasi sistem pengolahan tanah, jenis peralatan pengolahan tanah.
6. Menguasai konsep dan prinsip dasar budidaya, defenisi dan lingkup penyiapan lahan, tujuan,
kriteria pengolahan tanah yang baik, pola pengolahan tanah.
7. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan atau kegagalan dalam.
pengolahan tanah
8. Siswa dapat mengidentifikasi pengolahan tanah.
9. Siswa dapat menyiapkan lahan, pengolahan tanah dan pola pengolahan tanah..

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan mengikuti kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini diharapkan siswa :
1. Menambah keimanan peserta didik dengan menyadari hubungan keteraturan, keindahan alam,
dan kompleksitas alam dalam jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya;
2. Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan bumi dan seisinya yang memungkinkan bagi
makhluk hidup untuk tumbuh dan berkembang;
3. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; ulet;
hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam
aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap ilmiah dalam melakukan percobaan dan
berdiskusi;
4. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi
melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan;
5. Memupuk sikap ilmiah yaitu jujur, obyektif, terbuka, ulet, kritis dan dapat bekerjasama dengan
orang lain;
6. Mengembangkan pengalaman menggunakan metode ilmiah untuk merumuskan masalah,
mengajukan dan menguji hipotesis melalui percobaan, merancang dan merakit instrumen
percobaan, mengumpulkan, mengolah, dan menafsirkan data, serta mengkomunikasikan hasil
percobaan secara lisan dan tertulis;
7. Mengembangkan kemampuan bernalar dalam berpikir analisis induktif dan deduktif dengan
menggunakan konsep dan prinsip budidaya untuk menjelaskan berbagai peristiwa alam dan
menyelesaian masalah baik secara kualitatif maupun kuantitatif;
8. Menguasai konsep dan prinsip dasar budidaya serta mempunyai keterampilan mengembangkan
pengetahuan, dan sikap percaya diri sebagai bekal kesempatan untuk melanjutkan pendidikan
pada jenjang yang lebih tinggi serta mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
9. Dapat mengolah tanah dan jenis peralatan pengolahan tanah
10. Dapat menyiapakan lahan, tujuan mengolah tanah yang baik dan pola pengolahan tanah
.
E. Materi Pembelajaran (Ruang Lingkup Materi Pokok)
Ruang Lingkup Materi Pokok Teknik Persiapan Lahan meliputi :
1. Mengidentifikasi sistem pengolahan tanah dan jenis peralatan pengolahan tanah.

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 2 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Pengolahan tanah dalam usaha budidaya pertanian bertujuan untuk menciptakan keadaan
tanah olah yang siap tanam baik secara fisis, kemis, maupun biologis, sehingga tanaman yang
dibudidayakan akan tumbuh dengan baik. Pengolahan tanah terutama akan memperbaiki secara
fisis, perbaikan khemis dan biologis terjadi secara tidak langsung.Kegiatan pengolahan tanah
dibagi ke dalam dua tahap, yaitu: (1) Pengolahan tanah pertama (pembajakan), dan (2)
Pengolahan tanah kedua (penggaruan). Dalam pengolahan tanah pertama, tanah dipotong,
kemudian dibalik agar sisa tanaman dan gulma yang ada di permukaan tanah terpotong dan
terbenam. Kedalaman pemotongan dan pembalikan tanah umumnya antara 15 sampai 20 cm.
Pengolahan tanah kedua, bertujuan menghancurkan bongkah tanah hasil pengolahan tanah
pertama yang besar menjad lebih kecil dan sisa tanaman dan gulma yang terbenam dipotong lagi
menjadi lebih halus sehingga akan mempercepat proses pembusukan.

2. Penguasaan Konsep dan prinsip dasar budidaya, defenisi dan lingkup penyiapan lahan, tujuan,
kriteria pengolahan tanah yang baik, pola pengolahan tanah.
3. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan atau kegagalan dalam
pengolahan tanah.
4. Penerapan prinsip-prinsip dalam mengontrol, mengendalikan, mengevaluasi dalam membentuk
sikap percaya diri dalam berbagai penguasaan ketrampilan ;
Teknik pengukuran lahan
Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Teknik membalikkan tanah
Teknik penggemburan tanah
Teknik pembuatan petakan/bedengan
Teknik pemupukan dasar
Teknik pemulsaan
Teknik pembuatan lubang tanam

F. Metode Pembelajaran (rincian dari Kegiatan Pembelajaran)


1 Ceramah
2 Tanya jawab
3 Penugasan
4 Diskusi
5 Presentasi

C. Media, Alat dan Sumber Belajar


1. Media Pembelajaran
 Power poin
 Modul/ Hand Out Teknik Persiapan Lahan

2. Alat / Bahan
 LCD Projector
 Laptop
 Lembar kerja siswa

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 3 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
3. Sumber Belajar
Buku pelajaran, buku refrensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,
media maya (internet) tentang budidaya (Penyiapan Lahan) meliputi :

Teknik pengukuran lahan


Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Teknik membalikkan tanah
Teknik penggemburan tanah
Teknik pembuatan petakan/bedengan
Teknik pemupukan dasar
Teknik pemulsaan
Teknik pembuatan lubang tanam

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan Kesatu ( Pengukuran , Pembukaan dan Sanitasi lahan)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
a. Pendahuluan / 1. Membaca do’a dan ucapan salam sebagai langkah persiapan belajar 25 menit
dan memperoleh berkah.
Kegiatan
2. Mengkondisikan ruangan bersih dan siswa siap belajar serta
Awal
dilanjutkan mengabsen kehadiran siswa.
3. Motivasi belajar dan yel-yel proses pembelajaran.
4. Menggali pengetahuan siswa dan menghubungkannya dengan materi
yang akan dipelajari.
5. Menyampaikan KI/KD, indikator, tujuan pembelajaran dan rancangan
penilaian kompetensi yang dipelajari.

b. Kegiatan Inti Mengamati 225 menit


Teknik pengukuran lahan
Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Membaca literatur tentang;
Teknik pengukuran lahan
Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Menanya
Diskusi kelompok tentang:
 Defenisi dan lingkup penyiapan lahan, tujuan, (pengukuran lahan,
pembukaan lahan dan sanitasi lahan)
 Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengukuran lahan,
pembukaan lahan dan sanitasi lahan
Mengumpulkan informasi/eksperimen’
Penugasan pada siswa tentang:
Teknik pengukuran lahan
Teknik pembukaan lahan
Teknik sanitasi lahan
Mengassosiasikan
Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan, diskusi dan hasil
eksperimen
RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 4 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Mengkomunikasikan
Membuat laporan dan wakil masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil pengamatan, diskusi dan hasil eksperimen

c. Penutup 1. Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran, dan secara bersama 20 menit


dengan melibatkan siswa menyimpulkan pelajaran yang telah
dipelajari.

2. Menampilkan dan memberi penguatan terhadap gagasan baru.

3. Memberi tugas, melaksanakan remedial /pengayaan dan


menyampaikan materi pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

4. Salam penutup pembelajaran.

Pertemuan Kedua ( Pengolahan tanah dan Pembuatan petakan/bedengan)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
a. Pendahuluan 1. Membaca do’a dan ucapan salam sebagai langkah persiapan belajar 25 menit
dan memperoleh berkah.
Kegiatan
2. Mengkondisikan ruangan bersih dan siswa siap belajar serta
Awal
dilanjutkan mengabsen kehadiran siswa.
3. Motivasi belajar dan yel-yel proses pembelajaran.
4. Menggali pengetahuan siswa dan menghubungkannya dengan materi
yang akan dipelajari.
5. Menyampaikan KI/KD, indikator, tujuan pembelajaran dan rancangan
penilaian kompetensi yang dipelajari.

b. Kegiatan Inti Mengamati 225 menit


Teknik dan pola penglahan tanah I ( membalik tanah)
Teknik dan pola penglahan tanah II ( menggemburkan dan meratakan
tanah)
Teknik dan pola/bentuk pembuatan petakan bedengan.
Membaca literatur tentang;
Teknik dan pola penglahan tanah I
Teknik dan pola penglahan tanah II
Teknik dan pola/bentuk pembuatan petakan bedengan
Menanya
Diskusi kelompok tentang:
 Defenisi dan lingkupm penyiapan lahan, tujuan, kriteria pengolahan
tanah yang baik, pola pengolahan tanah
 Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengolahan tanah
Mengumpulkan informasi/eksperimen’
Penugasan pada siswa tentang:
Criteria teknik pengolahan tanah yang baik, pola pengolahan tanah
Teknik dan pola/bentuk pembuatan petakan bedengan
Mengassosiasikan
Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan, diskusi dan hasil
eksperimen
Mengkomunikasikan
Membuat laporan dan wakil masing-masing kelompok mempresentasikan
hasil pengamatan, diskusi dan hasil eksperimen

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 5 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
c. Penutup 1. Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran, dan secara bersama dengan 20 menit
melibatkan siswa menyimpulkan pelajaran yang telah dipelajari.

2. Menampilkan dan memberi penguatan terhadap gagasan baru.

3. Memberi tugas, melaksanakan remedial /pengayaan dan menyampaikan


materi pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

4. Salam penutup pembelajaran.

Pertemuan Ketiga ( Pemupukan dasar )


Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
a. Pendahuluan 1. Membaca do’a dan ucapan salam sebagai langkah persiapan belajar 25 menit
dan memperoleh berkah.
Kegiatan
2. Mengkondisikan ruangan bersih dan siswa siap belajar serta
Awal
dilanjutkan mengabsen kehadiran siswa.
3. Motivasi belajar dan yel-yel proses pembelajaran.
4. Menggali pengetahuan siswa dan menghubungkannya dengan materi
yang akan dipelajari.
5. Menyampaikan KI/KD, indikator, tujuan pembelajaran dan rancangan
penilaian kompetensi yang dipelajari.
b. Kegiatan Inti Mengamati 225 menit
Waktu Pemupukan dasar.
Metode pemupukan dasar
Membaca literatur tentang;
Waktu pemupukan:
 Dasar
 Susulan
Metode pempukan:
 berdasarkan model
 berdasarkan jenis/kelompok tanaman
 berdasarkan jenis pupuk
Perhitungan kebutuhan pupuk:
 Per luasan lahan
 Per tanaman
Menanya
Diskusi kelompok tentang:
 Macam-macam metode pemupukan (berdasarkan jenis/kelompok
tanaman, model, jenis pupuk).
 Berbagai teknik pemberian pupuk dan keunggulan masing-masing
metode.
Mengumpulkan informasi/eksperimen’
Penugasan pada siswa tentang:
Pemberian pupuk dasar pada persiapan tanam
Teknik Pemberian pupuk dasar
Mengassosiasikan
Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan, diskusi dan hasil
eksperimen
Mengkomunikasikan
Membuat laporan dan wakil masing-masing kelompok mempresentasikan
hasil pengamatan, diskusi dan hasil eksperimen
c. Penutup 1. Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran, dan secara bersama dengan 20 menit

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 6 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
melibatkan siswa menyimpulkan pelajaran yang telah dipelajari.

2. Menampilkan dan memberi penguatan terhadap gagasan baru.

3. Memberi tugas, melaksanakan remedial /pengayaan dan


menyampaikan materi pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

4. Salam penutup pembelajaran.

Pertemuan Ke-empat ( Pemberian mulsa )


Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
a. Pendahuluan 1. Membaca do’a dan ucapan salam sebagai langkah persiapan belajar 25 menit
dan memperoleh berkah.
Kegiatan
2. Mengkondisikan ruangan bersih dan siswa siap belajar serta
Awal
dilanjutkan mengabsen kehadiran siswa.
3. Motivasi belajar dan yel-yel proses pembelajaran.
4. Menggali pengetahuan siswa dan menghubungkannya dengan materi
yang akan dipelajari.
5. Menyampaikan KI/KD, indikator, tujuan pembelajaran dan rancangan
penilaian kompetensi yang dipelajari.
b. Kegiatan Inti Mengamati 225 menit
Macam dan jenis mulsa
Teknik pemulsaan organik
Teknik pemulsaan an-organik
Membaca literatur tentang;
Macam dan jenis mulsa
Teknik pemulsaan organik
Teknik dan pola/bentuk pembuatan petakan bedengan
Menanya
Diskusi kelompok tentang:
 Defenisi dan lingkup penggunaan mulsa, tujuan, kriteria pemasangan
mulsa yang baik.
 Faktor-faktor yang mempengaruhi penggunaan mulsa
Mengumpulkan informasi/eksperimen’
Penugasan pada siswa tentang:
Pemberian mulsa pada bedengan tanaman.
Teknik pemasangan mulsa yang baik
Mengassosiasikan
Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan, diskusi dan hasil
eksperimen
Mengkomunikasikan
Membuat laporan dan wakil masing-masing kelompok mempresentasikan
hasil pengamatan, diskusi dan hasil eksperimen
c. Penutup 1. Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran, dan secara bersama dengan 20 menit
melibatkan siswa menyimpulkan pelajaran yang telah dipelajari.

2. Menampilkan dan memberi penguatan terhadap gagasan baru.

3. Memberi tugas, melaksanakan remedial /pengayaan dan

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 7 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
menyampaikan materi pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

4. Salam penutup pembelajaran.

Pertemuan Ke-lima ( Pembuatan lubang tanam )


Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
a. Pendahuluan 1. Membaca do’a dan ucapan salam sebagai langkah persiapan belajar 25 menit
dan memperoleh berkah.
Kegiatan
2. Mengkondisikan ruangan bersih dan siswa siap belajar serta
Awal
dilanjutkan mengabsen kehadiran siswa.
3. Motivasi belajar dan yel-yel proses pembelajaran.
4. Menggali pengetahuan siswa dan menghubungkannya dengan materi
yang akan dipelajari.
5. Menyampaikan KI/KD, indikator, tujuan pembelajaran dan rancangan
penilaian kompetensi yang dipelajari.

b. Kegiatan Inti Mengamati 225 menit


Cara pembutan lubang tanam
Faktor-faktor yang mempengaruhi pembuatan lubang tanaman.
Membaca literatur tentang;
Faktor-faktor yang mempengaruhi pembuatan lubang tanaman.
Cara pembutan lubang tanam
Menanya
Diskusi kelompok tentang:
 Maksud / tujuan pembuatan lubang tanam.
 Faktor-faktor yang mempengaruhi pembuatan lubang tanaman.
 Cara pembutan lubang tanam.
Mengumpulkan informasi/eksperimen
Penugasan pada siswa secara berkelompok tentang:
mencari informasi melalui studi pustaka/internet/tutorial tentang cara
membuat lubang tanam
faktor-faktor yang mempengaruhi pembuatan lubang tanaman.
cara membuat lubang tanam
Mengassosiasikan
Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan, diskusi dan hasil
eksperimen
Mengkomunikasikan
Membuat laporan dan wakil masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil pengamatan, diskusi dan hasil eksperimen

c. Penutup 1. Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran, dan secara bersama 20 menit


dengan melibatkan siswa menyimpulkan pelajaran yang telah
dipelajari.

2. Menampilkan dan memberi penguatan terhadap gagasan baru.

3. Memberi tugas, melaksanakan remedial /pengayaan dan


menyampaikan materi pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

4. Salam penutup pembelajaran.

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 8 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

E. Penilaian

1. Prosedur :Jenis / teknik penilaian


a. Penilaian sikap individual (Attitude Skill)
b. Test tertulis dan lisan (Kognitife Skill)
c. Test praktik/ Proyek (Psikomotor Skill)
d. Penugasan / Portofolio
2. KKM = 2,66 (C+ )
3. Instrumen Penilaian
Kisi-kisi, butir-butir soal, kunci jawaban dan kriteria penilaian, lembar penilaian praktik,
analisis hasil evaluasi, remidiasi, dan pengayaan terlampir dalam form tersendiri
4. Pedoman penskoran
Terlampir

Kalibagor, Januari 2014


Ketua Program Studi Keahlian
Guru Mata Diklat/ Pelajaran
Agribisnis Prod. Tanaman

Ir. Sukirno Parmanto, SP


NIP. 19650323 199802 1 001 NIP.19730720 200701 1 017

Kepala SMK N 1 Kalibagor

Drs. S u y a n t o
NIP. 19610309 198503 1 010

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 9 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 10 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

Prosedur Jenis / teknik penilaian

Penilaian Pengamatan, tentang:


1. Ketekunan menyimak masalah kajian literatur/media tentang pengertian, jenis kegiatan dan manfaat tentang
Penyiapan Lahan meliputi: (pengukuran lahan, pembukaan lahan, sanitasi lahan, pengolahan tanah, pembuatan
petakan/bedengan, pemupukan dasar, pemulsaan dan pembuatan lubang tanam )
2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang Penyiapan Lahan meliputi: (pengukuran lahan, pembukaan
lahan, sanitasi lahan, pengolahan tanah, pembuatan petakan/bedengan, pemupukan dasar, pemulsaan dan
pembuatan lubang tanam )
3. Aspek yang dinilai:
a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja Penyiapan Lahan berdasarkan prinsip kemasan
hasil.
b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja
c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam Penyiapan Lahan.

Perangkat Penilaian Kompetensi Sikap:


1. Rubrik Penilaian Observasi Sikap.
Skor Perolehan

No. Atribut B=Belive (preferensi Peserta diklat) E=Evaluation (Guru/Evaluator)

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1 Spiritual

2 Jujur

3 Disiplin

4 Tanggung Jawab

5 Toleransi

6 Gotong Royong

7 Santun

8 Percaya Diri

Catatan : Untuk mengisi skor sikap Anda dalam melaksanakan kegiatan penyiapan lahan, ada dua sumber
yang harus ditulis, yaitu:
a. Skor sikap di bawah kolom believe/preferensi Anda sendiri, Anda harus mengisi setiap atribut sesuai
apa yang Anda rasakan selama melaksanakan kegiatan belajar pada kompetensi yang Anda lakukan.
Dalam konteks ini Anda diharap berlaku jujur sesuai dengan kondisi yang Anda alami. Sebab bila Anda
tidak jujur, maka yang rugi Anda sendiri karena sikap Anda tidak akan berkembang positif sesuai yang
diharapkan.
b. Skor sikap di bawah kolom evaluation diisi oleh guru pembimbing Anda yang melakukan pengamatan
langsung terhadap perilaku Anda selama melaksanakan pembelajaran kompetensi yang Anda lakukan.

Perhitungan Skor
Skor sikap = ∑ B x E

Skor Perolehan
x Nilai Tertinggi x 100
Perolehan Nilai Sikap = Skor Tertinggi

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 11 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

Perangkat Penilaian Kompetensi Pengetahuan:


1. Instrumen Penilaian Tes Tulis (Uraian terbatas)
Indikator Pencapaian No
Instrumen Skor
Kompetensi Soal
Siswa dapat menyebutkan 1 Soal : Sebtkan Hirarki /tahapan penyiapam laham yang
tahapan penyiapan lahan benar
Kunci : Survey, pengukuran dan pembuatan peta lahan,
Landclearing (sanitasi lahan), Land forming
/Pembentukan lahan (pengolahan tanah, 10
pembuatan saluran drainase dan pembuatan
bedengan)
Siswa dapat menjelaskan 2 Soal : Jelaskan jenis pengukuran lahan yang bertujuan
jenis dan tujuan untuk :
pengukuran lahan a. Mengetahui bentuk dan luas lahan
b. Pembuatan saluran drainnase
Kunci:
a. Mengukur jarak (panjang dan lebar), dan 10
mengukur sudut.
b. Mengukur sudut dan beda tnggi.
Siswa dapat menjelaskan 3 Soal : Tanah olahan harus bersih dari sisa akar, batang,
tujuan Sanitasi lahan cabang , ranting sampah plastic dan batu.
Apa hubungan akar dan batang segar yang
tertimbun dalam tanah dengan kesehatan
tanaman ?
Kunci: Tanah harus bersih dari sisa-sisa akar dan kayu-
kayuan yang dapat menjadi inang atau sumber 10
penyebaran hama/penyakit..
Siswa dapat menjelaskan 4 Soal : Kedalaman tanah yang diolah.
tujuan Pengolahan tanah. Apa hubungan kedalaman tanah dengan
pertumbuhan tanaman ?.
Kunci: Tanah diolah sampai ke dalam 60 cm, dengan
maksud agar pertumbuhan akar mengarah ke
dalam, sehingga dapat menyerap unsur hara dan 15
air dari lapisan tanah yang lebih dalam. Dengan
demikian tanaman akan lebih tahan pada musim
kering yang panjang.
Siswa dapat menjelaskan 5 Soal : Apa yang dimaksud dengan bedengan pembibitan?.
pengertian petakan/ Kunci: Bedengan pembibitan adalah sebidang tanah
bedengan dengan luasan dan ukuran tertentu yang dibuat
dengan arah memanjang utara selatan yang 10
digunakan sebagai tempat untuk menumbuhkan
benih/bahan tanam yang disemai baik secara
langsung maupun dalam tempat polibag/pot.
Siswa dapat menjelaskan 6 Soal : Sebutkan beberapa teknik pemberian pupuk dasar
teknik-teknik pemberian Kunci: 1 Pupuk yang mudah difiksasi oleh tanah
pupuk dasar diberikan dekat perakaran atau disisi tanaman
dalam lubang atau larikan.
2 Pupuk organik disebar rata di permukaan
tanah sebelum tanam, atau dibenamkan
merata dalam tanah sambil membajak tanah. 15
3 Kompos atau pupuk organik dicampurkan
dengan tanah galian lubang tanam sebelum
bibit ditanamkan.
4 Untuk menghindari plasmolisis sebaiknya
pupuk urea jangan diberikan dekat akar atau
benih tanaman.
Siswa dapat menjelaskan 7 Soal : Jelaskan tujuan pemberian mulsa plastic hitam
tujuan Pemberian mulsa perak pada bedengan penanaman tannaman horti.
Kunci: Mulsa plastic hitam perak pada bedengan
berfungsi menekan pertumbuhan gulma, 10
mestabilkan suhu tanah dan menekan serangan
hama karena pengaruh pantulan sinar dari mulsa.
Siswa dapat menjelaskan 8 Soal : Jelaskan tujuan pembuatan lubang tanam.
tujuan Pembuatan lubang 10
Kunci:
tanam

Total skor nilai 100

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 12 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
2. Instrumen Penilaian Tes Lisan
Indikator
Teknik Bentuk
Pencapaian Instrumen Skor
Penilaian Instrumen
Kompetensi
Tes Pilihan Soal:
tulis ganda

Kunci:

3. Instrumen Penilaian Penugasan


Indikator
Teknik Bentuk
Pencapaian Instrumen Skor
Penilaian Instrumen
Kompetensi
Mengelola Portofolio/ Observasi/ Soal: 1.Lakukan survey atau observasi pada tempat-
sumber laporan wawancara tempat pengomposan/pendaur ulang sampah
kontaminan an organik dan lakukan tanya jawab/
pertanyaan sebagai berikut :
a. Jenis/sumber kontaminasi :
 Sampah organik apa?
 Sampah an organik apa?
b. Bagaimana cara mendaur ulang sampah
tersebut?
c. Tulis atau catat jenis alat dan bahan-
bahan yang digunakan dalam
pengomposan!
2. Diskusikan dengan guru pembimbing hasil
observasi tersebut dan dibuat laporan untuk
disimpan dalam fail!
Kunci: Laporan / Portofolio

Menyiapkan Portofolio/ Observasi/ Soal: 1.Lakukan survey atau observasi pada tempat-
lahan laporan wawancara tempat penanaman/pembibitan yang
penanaman menggunakan petak-petak bedengan dan
lakukan tanya jawab/ pertanyaan sebagai
berikut :
a. Tahapan pengolahan tanah :
 Teknik pengolahan tanah pertama
 Teknik pengolahan tanah kedua
b. Jenis tanaman yang ditanam /Rencana
tujuan penanaman
c. Berapa ukuran bedengan yang digunakan
d. Berapa ukuran parit/saluran drainase.
e. Ada atautidak jenis mulsa yang dipakai,
kalau ada menggunakan jenis mulsa apa.
3. Diskusikan dengan guru pembimbing hasil
observasi tersebut dan dibuat laporan untuk
disimpan dalam fail!
Kunci: Laporan / Portofolio

Pola tanam Portofolio/ Observasi/ Soal: 1.Lakukan survey atau observasi pada tempat-
dan jarak laporan wawancara tempat penanaman/pembibitan yang dan
tanam lakukan tanya jawab/ pertanyaan sebagai
berikut :
a. Jenis tanaman yang ada/direncanakan
b. Pola tanam apa yang digunakan dan
berapa jarak tanam yang digunakan
c. Sebelum penanaman dilakukan tidak
pengajiran tanam tanyakan alasannya.
d. Sebelum penanaman ada tidakah
pembuatan lubang tanam tanyakan
alasannya. Kalau dibuat lubang tanam
seperti apa bentuknya danberapa
ukurannya.
e. Tulis atau catat jenis alat dan bahan-
bahan yang digunakan dalam proses
pengajiran dan pembuatan lubang tanam.
4. Diskusikan dengan guru pembimbing hasil
observasi tersebut dan dibuat laporan untuk
disimpan dalam fail!
Kunci: Laporan / Portofolio

Perangkat Penilaian Kompetensi Keterampilan :


RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 13 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

1. Instrumen Penilaian Praktek


Indikator
Pencapaian No. Tugas / Langkah Kerja Waktu
Kompetensi
Pengukuran lahan 1 1. Lakukan pengukuran lahan bentuk pesegi panjang
2
dan Sanitasi lahan dengan ukuran masing-masing siwa 15 m /(3 x 5 m).
2. Lakukan Land clearing dan sanitasi lahan:
a. Kumpulkan sampah organiknya untuk dijadikan
kompos
6 jam PBM
b. Singkirkan dan kumpulkan kontaminan an-organic
(batu, plastic dan sampah an organic lainnya)
diluar areal yang disanitasi.
3. Catat semua jenis kontaminan yang ada dan buat
laporan hasil kerja prakteknya.
Pengolahan tanah 2 1. Lakukan pengolahan tanah pertama dengan membuat
(membalik, bongkahan tanah dan membalikkan tanah banggaian
menggemburkan atas menjadi dibagaian bawah.
dan meratakan 2. Lanjutkan dengan pengolahan tanah ke dua dengan 6 jam PBM
tanah) menghancurkan bongkahan tanah menjadi lebih kecil.
3. Tanah yang telah hancur ratakan tanah dan buat
kondisi tanah datar.

Pembuatan 3 1. Lakukan pengajiran untuk membuat petak bedengan


petakan / pada tanah yang telah terolah.
bedengan dan 2. Ajir masing-masing tanah yang telah terolah menjadi
saluran drainase dua bedeng dengan ukuran L= 1,2 m dan P= 4 m.
3. Antar bedeng pertama dan kedua batasi dengan parit 6 jam PBM
ukuran lebar atas 60 cm, kedalaman 20 cm dan lebar
bawan 40 cm.
4. Ratakan permukaan bedengan dan permukaan
bedengan agak dibuat cembung.

Pemberian pupuk 4 1.
dasar dan 6 jam PBM
pemulsaan

Pengajiran titik 5
tanam dan
6 jam PBM
pembuatan lubang
tanam

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 14 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Norma Penilaian Praktek:
Perolehan Skor
No Tugas / Langkah Kerja Kriteria Keberhasilan Skor Maks Kemungkinan Hasil Skor
Peserta Didik
I Persiapan Kerja

II Proses

III Hasil Kerja

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 15 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
Norma Penilaian Praktek:

No Tugas / Langkah Kriteria Keberhasilan Skor Kemungkinan Hasil Skor Perolehan


Kerja Maks Skor
Peserta
Didik

I Persiapan Kerja

II Proses

III Hasil Kerja

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 16 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 17 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

FORMAT TELAAH RPP

1. Berilah tanda cek ( V) pada kolom skor (1, 2, 3 ) sesuai dengan kriteria yang tertera pada
kolom tersebut. Berikan catatan atau saran untuk perbaikan RPP sesuai penilaian Anda
2. Isilah Identitas RPP yang ditelaah.
Nama Guru : SUBUR TRIWARSONO
Mata pelajaran : ALAT MESIN PASCA PANEN
Topik/Sub topik : Tehnik pengoperasian alat mesin perontok padi dan pemipil jagung

Komponen Rencana Pelaksanaan Hasil Penelaahan dan Skor Catatan


No
Pembelajaran 1 2 3 revisi
Tidak Kurang Sudah
A Identitas Mata Pelajaran
ada Lengkap Lengkap
1. Terdapat : satuan pendidikan,kelas, semester, √
mata pelajaran jumlah pertemuan
B Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
1 Kompetensi Inti √
2 Kompetensi Dasar √
Tidak Sesuai Sesuai
C. Perumusan Indikator
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar √
2. Kesesuaian penggunaan kata kerja opera- √
sional dengan kompetensi yang diukur
3. Kesesuaian rumusandengan aspek √
pengetahuan.
4 Kesesuaian rumusan dengan aspek √
keterampilan
Tidak Sesuai Sesuai
D. Perumusan Tujuan Pembelajaran
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1 Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar √
2 Kesesuaian dengan Indikator √
3 Kesesuaian perumusan dengan aspek √
Audience, Behaviour, Condition, dan Degree
Tidak Sesuai Sesuai
E. Pemilihan Materi Ajar
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar √
2. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran √
3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik √
4 Keruntutan uraian materi ajar √
Tidak Sesuai Sesuai
F. Pemilihan Sumber Belajar
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran √
2. Kesesuaian dengan materi pembelajaran √
3 Kesesuaian dengan pendekatan saintifik √
4. Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik √
Tidak Sesuai Sesuai
G. Pemilihan Media Belajar
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran √
2. Kesesuaian dengan materi pembelajaran √
3 Kesesuaian dengan pendekatan saintifik √
4. Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik √
Tidak Sesuai Sesuai
H. Model Pembelajaran
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran √
2. Kesesuaian dengan karakteristik materi √

I. Metode Pembelajaran Tidak Sesuai Sesuai


Sesuai Sebagian Seluruhnya
RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 18 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
1 Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran √
2 Kesesuaian dengan karakteristik materi √
3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik √
Tidak Sesuai Sesuai
J. Skenario Pembelajaran
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1. Menampilkan kegiatan pendahuluan, inti, dan √
penutup dengan jelas
2. Kesesuaian kegiatan dengan pendekatan √
saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi, mengasosiasikan informasi,
mengkomunikasikan)
3 Kesesuaian dengan metode pembelajaran √
4. Kesesuaian kegiatan dengan √
sistematika/keruntutan materi
5. Kesesuaian alokasi waktu kegiatan √
pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan
penutup dengan cakupan materi
Tidak Sesuai Sesuai
K. Rancangan Penilaian Pembelajaran
Sesuai Sebagian Seluruhnya
1 Kesesuaian bentuk, tehnik dan instrumen √
dengan indikator pencapaian kompetensi
2. Kesesuaian antara bentuk, tehnik dan √
instrumen Penilaian Sikap
3. Kesesuaian antara bentuk, tehnik dan √
instrumen Penilaian Pengetahuan
4. Kesesuaian antara bentuk, tehnik dan √
instrumen Penilaian Keterampilan

JUMLAH SKOR 108 108

Masukan terhadap RPP secara umum:


Sistematika RPP sudah disusun berdasarkan Permen No. 69

R- 4.2

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 19 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 20 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
2. Instrumen Penilaian Proyek dan Produk
Penilaian Proyek dan Produk

No. Aspek Skor (1-5)


1. PERENCANAAN
a. Persiapan
b. Rumusan Judul
2. PELAKSANAAN
a. Sistematika Penulisan
b. Keakuratan Sumber Data/Informasi
c. Kuantitas Sumber Data
d. Penarikan Kesimpulan
3. a. LAPORAN PROYEK
b. Performans
c. Presentasi/Penguasaan

Jumlah Skor

Penilaian Produk

No. Aspek Skor (1-5)


1. Tahap perencanaan bahan
2. Tahap proses pembuatan
a. Persiapan alat dan bahan
b. Teknik pengolahan
c. Keselamatan kerja, kesehatan dan
kebersihan (K3)
3. Tahap akhir /Hasil produk
a. Bentuk fisik
b. Inovasi

Jumlah Skor

3. Penilaian Portofolio

No KI/KD/ Waktu Kriteria Keterangan


Pencapaia
n
Indikator

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 21 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )
1 Laporan portofolio dan Aspek yang dinilai
dalam berbagai bentuk a. Proses kegiatan
seperti tulisan, foto dan desain produk
gambar yang dan kemasan
mendeskripsikan budidaya 50%
pengetahuan, jenis, - Ide gagasan
bahan, pengemasan - Kreativitas
produk budidaya tanaman - Kesesuaian
hias yang diperolehnya materi, teknik
dengan tampilan menarik dan prosedur
sebagai pemahaman akan b. Produk jadinya
pengetahuan/ konseptual, 35%
serta dipresentasikan - Uji hasil desain
produk dan
2 Pembuatan dan pengujian kemasan
rancangan gagasan - Kreativitas
(desain) dalam bentuk bentuk laporan
gambar skets/tertulis - Presentasi
untuk pembuatan desain c. Sikap 15%
produk dan kemasan - Mandiri
budidaya tanaman hias - Tekun
dan pengemasannya - Disiplin
- Tanggung jawab

Kalibagor, Januari 2014

WKS 1/Ka.Prodi./Ka.NA Guru Mata Pelajaran

……………………… Ahmad Sukmara, SE


NIP …………………. NIP 19630715 198803 1 015

Kepala Sekolah

DRS. SUYANTO
NIP 19610309 198503 1 010

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 22 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 23 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 24 NIP. 19730720 2007011017
KURIKULUM 2013 SMK NEGERI 1 KALIBAGOR
F 7.5.1.WKS 1-4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 0/22-01-11
( C.2.14. Dasar-Dasar Budidaya Tanaman )

RPP DASAR DASAR BUDIDAYA TANAMAN. Oleh Parmanto, SP:


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Halaman 26 NIP. 19730720 2007011017

You might also like