You are on page 1of 14

PROPOSAL KKN TEMATIK KELOMPOK 3

PROGRAM PENGABDIAN MAHASISWA KEPADA MASYARAKAT

Tema :

“PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT”

Di Desa Watestanjung, Kec. Wringinanom, Kab. Gresik

Jawa Timur

Dosen Pembimbing :

Dr. Amirullah, ST, MT.

NIDN : 002005770102

Koordinator :

Adelia Avivatul Savila (1712111114)

UNIVERSITAS BHAYANGKARA SURABAYA

JL. AHMAD YANI NO.114 KOTA SURABAYA

TAHUN 2022
PROPOSAL KKN TEMATIK KELOMPOK 3 TAHUN 2022
PROGRAM PENGABDIAN MAHASISWA KEPADA MASYARAKAT

Tema :
“PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT”

Dosen Pembimbing :
Dr. Amirullah, ST, MT.
NIDN : 002005770102

Nama Kelompok :
1. Adelia Avivatul Savila 1712111114
2. Naufal Mahamma Daru 1911111200
3. Pradipa Safinah Athallah 1911111168
4. Hendri Firmansah 1913211035
5. Adela Friska Ferdiana 1911111204
6. Mega Yulia Pratiwi 1912121062
7. Iin Tri Kurniasih 1911111186
8. Cherish Salsadella Rooshantia Putri 1912121004
9. Hendrik Setiawan 1912111035
10. Muhammad Yamin 1912111059
11. Bagas Eko Saputro Wijaya 1912321022
12. Rachmanda Cindy Permatasari 1912121079
13. Desy Ramadhani 1911111185
14. Desy Monica Rismayanti 1912121012
15. Salma Putri Syafrilia 1911111179
BAB I
Pendahuluan
1. Latar belakang
Pendidikan pada dasarnya merupakan proses pendewasaan dan pemandirian
manusia sistematis, agar siap menjalani kehidupan secara bertanggungjawab.
Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah suatu bentuk pendidikan dengan cara
memberikan pengalaman empiris kepada mahasiswa/i untuk hidup ditengah-tengah
masyarakat di luar kampus. Pelaksanaan KKN ditujukan untuk menumbuh
kembangkan empati dan kepedulian terhadap berbagai permasalahan yang dihadapi
masyarakat dan pembangunan berkelanjutan yang diperlukan untuk mencerdaskan
kehidupan bangsa dan mewujudkan kesejahteraan masyarakat yang sesuai dengan
etika kehidupan bermasyarakat.
Kuliah Kerja Nyata diselenggarakan oleh perguruan tinggi / Universitas yang
dilakukan dibawah bimbingan dosen (DPL) yang turut serta difasilitasi oleh
pemerintah daerah dalam mengamalkan ilmunya ke dalam masyarakat baik dalam
bidang pengetahuan, ekonomi, sosial dan pemerintahan. KKN ini bersifat tematik.
KKN tematik berorientasi pada kegiatan yang berfokus pada bidang tertentu sesuai
dengan permasalahan di desa dengan basis problem solving untuk memecahkan
masalah dengan tema tertentu sehingga kegiatan mahasiswa berfokus untuk
memecahkan masalah guna mencapai target tertetntu di masyarakat. Adanya KKN di
masyarakat hendaknya dipandangi sebagai daya pendukung masyarakat untuk
menggiatkan pembangunan, baik fisik maupun non-fisik. Melalui proses KKN dapat
terjadi proses pembelajaran, sehingga yang terjadi adalah sifat saling memberi dan
menerima antara keduanya yang berkesinambungan untuk membentuk masyarakat
yang memiliki kesadaran untuk terus belajar, memliki jati diri yang mantap, dan
memajukan lingkungan untuk generasi penerus.
KKN berlokasi di Desa Watestanjung, Kec. Wringinanom, Kab. Gresik
dengan tema Tematik Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat, merupakan salah
satu pola KKN yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat melalui kajian secara
sistematis, logis dan rasional. Kegiatan KKN ini melibatkan lembaga, tokoh
masyarakat, dan perseorangan yang memiliki kemampuan dan akses informasi secara
detail kepada narasumber atau masyarakat langsung. Mayoritas masyarakat di desa
watestanjung adalah petani dan peternak. Sehingga kami akan membantu masyarakat
dalam memaksimalkan hasil tani dan membantu masyarakat dengan segala informasi
atau kemampuan yang kami miliki. KKN akan dilaksanakan selama 10 hari dan
dilaksanakan oleh 15 mahasiswa dan dibantu oleh DPL
2. Dasar Kegiatan
a. Tri Dharma Perguruan Tinggi.
b. Surat keputusan rektor Nomor : Skep/70.1/IX/2019/UBHARA tentang Kuliah
Kerja Nyata Universitas Bhayangkara Surabaya.
c. Hasil keputusan rapat DPL dan Kelompok 3 KKN tahun 2022 pada tanggal 19
April 2022.

3. Nama dan Tema Kegiatan


Nama kegiatan : KKN Kelompok 3 UBHARA Tahun 2022
Tema kegiatan : PEMBELAJARAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

4. Maksud dan Tujuan


Maksud dan tujuan dari kegiatan KKN ini adalah :
 Mensosialisasikan kepada masyarakat terkait pengembangan UMKM yang
mencakup bagaimana cara mengembangkan usaha mikro di tengah pandemi
Covid 19.
 Membantu masyarakat dalam pembangunan fasilitas di Desa.
 Mensosialisasikan terkait Bahaya Narkoba terhadap anak sekolah dasar,
dengan tujuan mencegah penyalahgunaan narkoba yang dapat merusak
perkembangan jiwa generasi muda yang akan datang.
 Pemberdayaan Masyarakat Melalui Ekonomi Kreatif Berbasis Kewirausahaan
di Desa Watestanjung, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik, Jawa
Timur.
 Memanfaatkan lahan kosong untuk membuat spot foto.
 Memanfaatkan sistem informasi dalam meningkatkan produktifitas hasil tani.

5. Hasil Survey Rencana Lokasi KKN


Desa Watestanjung terletak di wilayah Kecamatan Wringinanom, Kabupaten
Gresik Jawa Timur terbagi menjadi 5 (Lima) pedukan, yakni Dusun Wates,
Ngampon, Kauman, Sidomangsek, dan Tanjung, yang masing-masing mempunyai
sejarah sendiri-sendiri. Desa ini merupakan desa dengan mayoritas masyarakat
Berdasarkan hasil observasi pada tahap survei awal terdapat beberapa hal yang perlu
dikembangkan yaitu yang pertama yaitu memaksimalkan fasilitas desa, belum adanya
produk UMKM hasil tani. Sedangkan di desa watestanjung mayoritas adalah petani
(jagung dan padi). Dengan adanya kegiatan KKN yang bersifat Tematik di Desa
Watestanjung ini diharapkan mampu menjadi sarana penggerak partisipasi aktif
masyarakat dalam memanfaatkan sistem informasi desa. Diharapkan masyarakat
Desa Watestanjung merasakan manfaat dari penguatan sistem informasi dan
pengelolaan administrasi. Kegiatan KKN kelompok 3 akan dilaksanakan selama 10
hari dan dilaksanakan oleh 15 mahasiswa dan dibantu oleh DPL .

BAB II

RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Pelaksanaan Kegiatan
Hari : Senin
Tanggal : 16 Mei 2022 s.d 26 Mei 2022
Tempat : Desa Watestanjung, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik
Pukul : 09.00 WIB - Selesai
Acara : KKN Tematik dengan Tema “Pembelajaran Pemberdayaan
Masyarakat“

2. Program Kerja
Pada kegiatan KKN Tematik ini, Kelompok 3 akan melaksanakan beberapa program
kerja diantaranya sebagai berikut :
- Membantu pemerintah desa dan masyarakat dalam pengembangan UMKM yang
ada disana seperti melakukan penyuluhan/ sosialisasi tentang UMKM.
- Membuat produk UMKM bersama warga.
- Memberikan edukasi dan sosialisasi tentang Digital Marketing seperti membantu
warga memasarkan produk UMKM mereka agar menarik perhatian pelanggan.
- Belajar bersama anak-anak seperti membantu mereka mengerjakan tugas/PR
sekolah.
- Membuat spot foto di daerah lingkungan desa untuk dijadikan objek kenangan
bila ada tamu yang berdatangan dan membuat ciri khas desa tersebut.
- Membantu memperindah lingkungan desa seperti mengecat gapura pintu masuk
desa, membersihkan sampah-sampah yang berserakan, menanam tanaman hias di
sepanjang jalan rumah warga
- Membantu warga agar belajar hidup sehat seperti senam bersama di pagi hari
- Membantu meringankan penat warga seperti mengadakan games bersama baik
dari bapak-bapak, ibu-ibu, dan anak-anak.
- Membantu/ berperan serta dalam program edukasi pencegahan penggunaan
narkoba sejak dini seperti melakukan penyuluhan narkoba ke sekolah dasar.
- Membuat banner/baleho spanduk terkait tata aturan pencegahan penggunaan
narkoba sejak dini.

3. Susunan Panitia Kegiatan


Terlampir
4. Jadwal Kegiatan/ Jurnal Harian Kegiatan
Terlampir
5. Anggaran Dana Kegiatan
Terlampir

BAB III
PENUTUP

Demikian Proposal Kuliah Kerja Nyata ini kami buat dengan penuh rasa
tanggung jawab. Kami selaku peserta KKN Kelompok 3 mengharapkan untuk dapat
dibantu dalam proses realisasinya karena dengan adanya kegiatan ini bisa menjadikan
acuan atau pedoman yang baik dalam kegiatan selanjutnya dan dengan harapan akan
membawa harapan besar dan mendasar khususnya bagi pengalaman dan pengabdian
kami sebagai mahasiswa Universitas Bhayangkara Surabaya kepada masyarakat luar.
Kami sadar masa depan bangsa dan Negara ini banyak bergantung pada kerjasama
dengan pihak-pihak yang mempunyai dedikasi tinggi terhadap peningkatan generasi
muda yang lebih berkualitas dalam wawasan maupun usaha nyata.
Untuk itu kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang ikut serta dalam
membantu pelaksaan kegiatan ini dan mohon maaf jika terjadi kekeliruan atau
kesalahan penulisan proposal ini serta kami selaku peserta kelompok 3 KKN Ubhara
Surabaya Periode 2021-2022 memohon bantuan untuk proses pencairan dana dari
keegiatan tersebut, agar segera terlaksana dan berjalan dengan lancer tanpa ada
hambatan dana.
Atas perhatian dan kerjasamanya kami mengucapkan terima kasih. Semoga
Tuhan Yang Maha Esa memberikan kita kemudahan dalam menjalankan aktivitas dan
kegiatan ini.
Aamiin…
Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA KKN TEMATIK

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA – UBHARA SURABAYA

Tahun 2021/2022

Pelindung : Rektor Universitas Bhayangkara Surabaya

Kepala LPPM Universitas Bhayangkara Surabaya

Penasehat : Wakil Rektor III (Bid. Kemahasiswaan) Ubhara Surabaya

Penanggung Jawab (DPL) : Dr. Amirullah, S.T.,M.T

Ketua Koordinator : Adelia Avivatul Savilia NIM : 17.121.111.14

Wakil Ketua Koordinator : Bagas Eko Saputro Wijaya NIM : 19.123.210.22

Sekretaris : 1.Rachmanda Cindy Permatasari NIM : 19.121.210.79

2.Mega Yulia Pratiwi NIM : 19.121.210.62

Bendahara : Iin Tri Kurniasih NIM : 19.111.111.86

Sie Acara

Koordinator : Pradipa Safinah Athallah NIM : 19.111.111.68

Anggota : Desy Monica Rismayanti NIM : 19.121.210.12

Sie Humas

Koordinator : Naufal Muhamma Daru NIM : 19.111.112.00

Anggota :-

Sie Perlengkapan

Koordinator : Hendrik Setiawan NIM : 19.121.110.35


Anggota : 1.Muhammad Yamin NIM : 19.121.110.59

2.Desy Ramadhani NIM : 19.111.111.85

Sie Pubdekdok

Koordinator : Hendri Firmansah NIM : 19.132.110.35

Anggota : Salma Putri Syafrilia NIM : 19.111.111.79

Sie Konsumsi

Koordinator : Cherish Salsadella R.P NIM : 19.121.210.04

Anggota : Adela Friska Ferdiana NIM : 19.111.112.04


Lampiran II

JURNAL HARIAN KKN TEMATIK KELOMPOK 3


Hari Ke-1

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 10.15 PEMBUKAAN ACARA KKN Semua Anggota
(SAMBUTAN KETUA KKN, DPL,
KADES, RT, DLL)
10.15 – 10.30 TUMPENGAN Semua Anggota
10.30 – 11.00 PERKENALAN PESERTA KKN Semua Anggota
11.00 – 11.30 PEMBACAAN PROGRAM KERJA Semua Anggota
SELAMA DI DESA WESTANJUNG
WRINGINANOM GRESIK
11.30 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-2

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 10.30 PENYULUHAN UMKM BERSAMA Semua Anggota
WARGA
10.30 – 10.45 SESI TANYA JAWAB Semua Anggota
10.45 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-3

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 11.30 MEMBUAT PRODUK UMKM Semua Anggota
BERSAMA IBU-IBU PKK
11.30 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggotaa
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-4

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 11.00 PENYULUHAN MARKETING Semua Anggota
DIGITAL BERSAMA WARGA
11.00 – 11.10 SESI TANYA JAWAB Semua Anggota
11.10 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-5

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 10.15 BIKIN SPOT FOTO Semua Anggota
11.30 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari ke-6

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 10.30 MENGECAT SESUATU YANG ADA Semua Anggota
DI LOKASI DAN MEMPERINDAH
LOKASI KEGIATAN
10.30 – 11.00 KERJA BAKTI (BERSIH-BERSIH) Semua Anggota
11.00 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-7

WAKTU KEGIATAN PIC


05.00 – 06.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
06.30 – 07.00 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
07.00 – 08.00 SENAM BERSAMA WARGA Semua Anggota
08.00 – 09.00 GAMES BERSAMA WARGA Semua Anggota
09.00 – 13.00 ISTIRAHAT Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-8
WAKTU KEGIATAN PIC
09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 11.30 PENYULUHAN NARKOBA KE Semua Anggota
SEKOLAH DASAR
11.30 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari ke-9

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN ACARA Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 11.30 GAMES DENGAN ANAK-ANAK Semua Anggota
11.30 – 13.00 ISHOMA Semua Anggota
13.00 – 19.00 FREE Semua Anggota
19.00 – 20.00 BIMBINGAN BELAJAR ANAK Semua Anggota

Hari Ke-10

WAKTU KEGIATAN PIC


09.00 – 09.30 PERSIAPAN PENUTUPAN KKN Semua Anggota
09.30 – 09.45 BRIFING PESERTA KKN Semua Anggota
09.45 – 11.00 PENUTUPAN KKN, MENYERAHKAN Semua Anggota
VANDEL KE KEPALA DESA
Lampiran III

RENCANA ANGGARAN DANA KKN


TEMATIK KELOMPOK 03 – UBHARA
SURABAYA
Tahun 2021/2022

Jumlah Harg Total


N Kebutuhan a Total Keseluruha
Satuan Harga
o Total n
Pemasukan :
1. Dana Dari 5.100.000
Lembaga
UBHARA
Surabaya
Total pemasukan Rp.
5.100.000

Pengeluaran :
SIE KONSUMSI
1. Air Minum Botol 2 dus 20.000 40.000
2. Air Minum Gelas 5 dus 20.000 100.000
3. Snack 30 pcs 5.000 150.000
4. Nasi Tumpeng 1 pcs 350.000 350.000
5. Konsumsi Tamu 30 pcs 13.000 390.000
6. Nasi Kotak Panitia 15 pcs 15.000 225.000
1.255.000 1.255.000

SIE DEKDOK
1. Banner Acara 1 pcs 100.000 100.000
Penyuluhan
2. Banner Kampanye 1 pcs 100.000 100.000
Protokol Kesehata
3. Poster 5 pcs 5.000 25.000
Protokol
Kesehatan
4. Stiker KKN 1 pcs 30.000 30.000
UBHARA 03
255.000 255.000

SIE PERKAP
1. ID Card Peserta 15 pcs 1.000 15.000
2. Plakat 1 pcs 50.000 50.000
Cendramata
3. Masker 4 box 50.000 50.000
4. Plastik 1 pack 15.000 15.000
5. Cairan 5 liter 10.000 50.000
Disinfektan
6. Sabun Cuci Tanga 2 botol 30.000 60.000
7. Wastafel Portable 2 pcs 1.250.000 2.500.000
8. Buku Tulis 1 pack 20.000 20.000
9. Pensil 1 pack 10.000 10.000
10. Penghapus 1 pack 20.000 20.000
2.800.000 2.800.000

Sie Acara
1. Fee Narasumber 1 keg 300.000 300.000
2. Fee Instruktur 1 orang 200.000 200.000
Senam
500.000
Lain – Lain
1. Biaya Lain-Lain 2 keg 150.00 150.000
0
150.000
300.000 300.000

Total pengeluaran Rp. 5.100.000

LEMBAR PENGESAHAN KKN TEMATIK


KELOMPOK 3- UNIVERSITAS BHAYANGKARA SURABAYA
2022/2023

1. DPL yang diusulkan :


Nama :
NIDN :
Fakultas :
2. Jumlah Mahasiswa : 15 Mahasiswa/i
3. Periode Pelaksanaan : 10 hari

Surabaya, ……..
Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan

You might also like