You are on page 1of 18

TERBENTUKNYA INSTRUKTUR MUSLIM INTELEGENSIA, GUNA

IKHTIAR REVITALISASI PERKADERAN ORGANISASI DI ERA


POST-PANDEMIC.
A. DASAR PEMIKIRAN
Desember 2019 di Wuhan RRC ialah tempat awal munculnya virus yang nantinya
berkembang menjadi pandemic yakni Corona Virus 2019 (COVID-19). Covid-19
persebarannya hampir keseluruh dunia, termasuk Negara Indonesia. Covid-19
mempengaruhi perubahan hampir diseluruh aspek kehidupan manusia, mulai dari sosial,
ekonomi, politik, pendidikan, dll.
Covid-19 dalam pembatasan penyebarannya oleh kebijakan pemerintah
diberlakukan pembatasan interaksi secara fisik secara masif, hal ini menyebabkan
batasan atas mobilititas fisik masyarakat dalam berinteraksi sosial atau aktifitas
berkelompok yang terhambat. Alternatif solusi permasalahan pembatasan masyarakat
ialah memaksimalkan interaksi secara dalam jaringan (daring) digital. Interaksi daring
ini merubah pola interaksi sebelumnya dan memberikan tranformasi budaya baru dalam
masyarakat kurang lebih berjalan 1,5 tahun masa Covid-19 di Indonesia, hingga
pemerintah Indonesia menilai penyebaran dan penanggulangan vaksin Covid-19 di rasa
cukup aman untuk menerapkan kebijakan new normal yakni menghapus kebijakan
pembatasan interaksi masyarakat.
New normal atau kondisi paska pandemi (Post-pandemic) Covid-19 ialah fase
transisi masyarakat dalam pembangunan aktifitas masyarakat secara produktif dengan
perkembangan paska pandemi. Kondisi gabungan antara interaksi daring yang
mempersempit sekat antara ruang dan waktu serta luar jaringan (luring) seyogyanya
memberikan daya produktifitas kinerja pada masa paska pandemi jika dipergunakan
secara mumpuni pada masyarakat, serta sosial kelompok/organisasi, terutama
organisasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI).

HMI dipimpin oleh Raihan Ariatama mengusung tagline EMPOWERING HMI


atau pemberdayaan HMI ialah tawaran gagasan dan pembaharuan organisasi HMI.
Empowering HMI diarah pada keikutsertaan HMI dalam mengisi perkembangan zaman
dan era teknologi serta mampu beradabtasi lebih baik dan lebih cepat dengan semua
perkebangan dan perubahan. HMI termaktub pada pasal 9 anggaran dasar, HMI
berfungsi sebagai organisasi kader. Kader HMI sebagai tulang punggung organisasi,
kader HMI seyogyanya mampu beradaptasi secara terarah dalam perubahan pada tiap
zamannya terutama saat ini di era post-pandemic ditunjang dengan pola perkaderan
yang relevan dan inovatif. Kondisi HMI saat pandemi Covid-19 mengalami penurunan
dalam hal training terutama dalam training formal yang sebelum Covid-19 dilakukan
secara luring, sehingga pada masa Covid-19 harus melakukan sistem pertrainingan
yang daring dengan konsep yang efektif.
Dampak dari Covid-19 pada training HMI ialah penurunan dari segi kuantitas dan
kualitas aktifitas organisasi HMI yang hampir dialami cabang maupun komisariat kurun
waktu masa Covid-19. Era Post-pandemic HMI perlu melakukan perubahan dalam pola
perkaderannya untuk beradaptasi dan mengimbangi perubahan yang terjadi pada
masyarakat terkhusus pada masa saat ini. Badan Pengelola Latihan (BPL) sebagai arah
perkaderan seperti yang tersimbol pada logo BPL yakni kompas, Anggota BPL atau
instruktur HMI sebagai ideolog organisasi HMI ditangguhkan untuk mentransfer
knowledge dan value organisasi pada anggota HMI agar nafas gerakan organsasi tetap
pada khittah perjuangannya, dengan menggunakan metode yang inovatil dan handal
dalam pelaksanaan training. Hal itu dimaksudkan guna pelaksanaan aktifitas
keanggotaan pada fungsinya secara produktif tanpa meninggalkan nilai organisasi.
BPL Sukoharjo dengan itu mengadakan training ke-instrukturan yakni Senior
Course dengan tema “TERBENTUKNYA INSTRUKTUR MUSLIM INTELEGENSIA,
GUNA IKHTIAR REVITALISASI PERKADERAN ORGANISASI DI ERA POST-
PANDEMIC” sebagai wadah dan sarana guna mengusahakan revitaslisasi perkaderan
organisasi HMI melalui pelatihan calon instruktur yang handal dan bisa menjadi teladan
yang baik untuk organisasi HMI.

B. NAMA KEGIATAN
Senior Course BPL HMI Cabang Sukoharjo Tingkat Regional BADKO Jateng-DIY Tahun
2022.

C. LANDASAN KEGIATAN
1. Al-Qur’an dan al-Sunnah
2. AD dan ART HMI
3. Pedoman Perkaderan HMI
4. PD dan PRT BPL HMI

D. TEMA KEGIATAN
Kegiatan ini mengusung tema “TERBENTUKNYA INSTRUKTUR MUSLIM
INTELEGENSIA, GUNA IKHTIAR REVITALISASI PERKADERAN
ORGANISASI DI ERA POST-PANDEMIC”

E. TUJUAN KEGIATAN
Terciptanya Pengelola Latihan yang memiliki kualitas muslim intelegensi, serta mampu
menjadi teladan yang baik

F. TARGET KEGIATAN
1. Peserta dapat mendalami sistem perkaderan HMI
2. Peserta dapat mengemban tugas dan tanggung jawab pengelola latihan
3. Peserta dapat menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari
G. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Screening Test : Forum Training :
Hari : Rabu – Sabtu Hari : Minggu – Jumat
Tanggal : 07 - 10 Desember 2022 Tanggal : 11 – 16 Desember 2022
Tempat : LPTP Surakarta Tempat : LPTP Surakarta

H. METODE KEGIATAN
1. Ceramah
2. Diskusi
3. Simulasi
4. FGD

I. MATERI KEGIATAN
1. Pedoman Perkaderan HMI 7. Format Pelatihan HMI
2. Filsafat Pendidikan 8. Manajemen Pelatihan dan Tehnik
3. Psikologi Pendidikan Penilaian
4. Pengantar Ilmu Komunikasi 9. Metode Pembangunan Suasana
5. Sistematika Pelatihan 10. Penyususan Rencana Tindak Lanjut
6. Pedagogi, Andragogi, dan (RTL)
Heutagogi

J. SISTEM PENILAIAN
Aspek Penilaian Skala Penilaian
Kognitif 40% Tidak Lulus 0-60
Afektif 20% Lulus Cukup 60-69
Psikomotorik 40% Lulus Baik 70-79
Memuaskan 80-100

K. PENYELENGGARA
Penyelenggara senior course adalah fungsionaris BPL HMI Cabang Sukoharjo

L. PESERTA
Peserta senior course tingkat Regional BPL HMI Cabang SUKOHARJO adalah kader
HMI Wilayah BADKO Jateng-DIY yang dinyatakan lulus administrasi dan screening

M. SUSUNAN KEPANITIAAN
Terlampir

N. MEKANISME DAN PERSYARATAN


Terlampir
O. SUSUNAN ACARA
Terlampir

P. SUMBER DANA
1. Kontribusi peserta 4. Simpatisan
2. Uang Kas BPL Sukoharjo 5. Usaha yang halal dan tidak
3. Donasi alumni HMI mengikat

Q. ESTIMASI DANA
Estimasi dana untuk menyelenggarakan SC BPL HMI Cabang SukoharjoTingkat
Regional 2022 sejumlah Rp. 56.865.000 dengan detail aggaran sebagaimana terlampir.

R. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat untuk menjadi acuan dalam pelaksanaan
kegiatan. Kegiatan ini merupakan salah satu wujud pengabdian BPL HMI dalam
mengawal proses kaderisasi di HMI. Besar harapan kami, kegiatan ini mendapatkan
dukungan serta kerja sama dari berbagai pihak agar dapat berlangsung lancar dan
mencapai tujuan yang diharapkan. Amiin

Billahi Taufiq Walhidayah


Sukoharjo, 27 Robiul Awal 1444 H
23 Oktober 2022 M
PANITIA PELAKSANA
SENIOR COURSE (SC)
BADAN PENGELOLA LATIHAN (BPL)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG SUKOHARJO

DIMAS PRAMUDIYA RIRISKA DAMAYANTI


KETUA PANITIA SEKRETARIS PANITIA

MENGETAHUI
PENGURUS BADAN PENGELOLA LATIHAN (BPL)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG SUKOHARJO

PUJI HANUNG WIJANARKO


KETUA UMUM
Lampiran I

Susunan Kepanitiaan

Penanggungjawab : Puji Hanung Wijanarko


(Ketua Umum BPL HMI Cabang Sukoharjo)

Master Of Training Instruktur HMI Cabang Sukoharjo


Instruktur korwil Jateng-DIY

Streering Comite : M. Irvan Nur Raofik


Muh. Ganis Fauza

Ketua Panitia : Dimas Pramudya Pamungkas

Sekretaris Panitia : Ririska Damayanti

Bendahara Panitia : Riska & Iftah

Acara : Ziauddi Schacedina


Karelina Widya Margareta
Ayattullah Al Qudus

Pupdekdok : Octa Jihan


Lelya

Konsumsi : Mesha Mahendra Endang Fauzan


Lusyana Salsabila Fatih
Adzra Azki
Armenita Vella
Sasa Dindy

Humas : Ageng Gilang


Alrizal Fatia
Dwi

Perkap : Maulana iksan Hamid


Bida salapesi Syafii
Daus
Pendanaan : Afid Mufid Seno
Haekal Panji
Ikbar
Lampiran II
PERSYARATAN PESERTA SENIOR COURSE BADAN PENGELOLA
LATIHAN HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG SUKOHARJO

1. Anggota HMI yang dinyatakan lulus seleksi tahap I dan tahap II.
2. Membawa laptop
3. Pakaian peserta
a. Laki-laki; kemeja panjang, celana kain, sepatu
b. Perempuan; baju panjang, rok kain, kerudung standar, sepatu

Seleksi Tahap I
Persyaratan tahap calon peserta Senior Course Badan Pengelola Latihan HMI Cabang
Sukoharjo adalah sebagai berikut:
1. bplAnggota HMI wilayah BADKO Jateng-DIY yang telah dinyatakan lulus
mengikuti LK II HMI, dibuktikan dengan fotocopy sertifikat kelulusannya
2. Melengkapi berkas seleksi tahap I. Adapun berkas-berkas tersebut, antara lain:
a. Formulir Calon Peserta Senior Course (terlampir)
b. Sindikat pilih salah satu (Konstitusi HMI, KMO, Sejarah HMI, Mission HMI
dan NDP HMI). Adapun ketentuan sindikat antara lain:
1) Pilih salah satu sindikat yang sesuai spesialisasi.
2) Ukuran kertas sindikat A4, font Cambria, line 1.5, margins; top 4, bottom 3,
left 4, right 3, gutter 0, dan guter position left.
3) Isi minimal 10 halaman, minimal 5 referensi, karya pribadi dan tidak
plagiat.
c. Essay perkaderan sesuai tema Senior Course BPL HMI Cabang Sukoharjo
minimal 800 karakter
d. Video mengaji Surah al-An’ām ayat 161-163 yang diupload di instagram
pribadi dengan menandai instagram @HMIcabSukoharjo
3. Berkas seleksi tahap I dikirimkan ke email: sukoharjobpl@gmail.com dalam
format pdf, maksimal pada 1 Desember 2022 pukul 23.59 WIB.
4. Pengumuman kelulusan seleksi tahap pada 3 Desember 2022.

5. Pembayar kontribusi Rp. 400.000 via tranfer ke rekening 0140 01 051135 50 3


(BRI An. PUJI HANUNG WIJANARKO)
Seleksi Tahap II
Persyaratan tahap calon peserta Senior Course Badan Pengelola Latihan HMI Cabang
Sukoharjo 2022 adalah sebagai berikut:
1. Anggota HMI yang dinyatakan lulus seleksi tahap I
2. Melakukan registrasi pemberkesan seleksi tahap II pada 7 Desember 2022 pukul
08.00 WIB. Adapun berkas registrasi, antara lain:
a. Formulir calon peserta Senior Course BPL HMI Cabang SUKOHARJO
b. Sindikat sesuai spesisalisasi
c. Surat rekomendasi Surat Rekomendasi dari BPL HMI Cabang setempat (Jika
tidak ada BPL HMI Cabang, maka diganti dengan HMI Cabang).
d. Pedoman perkaderan dan al-Qur’an
3. Dinyatakan lulus pemberkasan seleksi tahap II
4. Mengikuti screening Senior Course BPL HMI Cabang Sukoharjo pada 7-10
Desember 2022. Adapun materi screeningnya, antara lain:
a. BTQ dan Keislaman
b. Konstitusi HMI
c. Sejarah HMI
d. KMO
e. NDP HMI
f. Pedoman Perkaderan
g. Mission HMI
h. Sindikat dan Essay
Lampiran II
SUSUNAN ACARA SENIOR CORSE BPL HMI CABANG SUKOHARJO
Waktu Kegiatan Fasilitator
Minggu, 11 Desember 2022
Pembukaan Training
1. Pembukaan
2. Pembacaan ayat al-Qur’an
3. Penyanyian lagu Indonesia Raya, HymneHMI
dan Mars BPL HMI
08.30 – 10.00 4. Laporan Ketua Panitia OC
5. Sambutan-sambutan
6. Penyerahan berkas pengelolaan oleh SCkepada
MoT
7. Do’a
8. Penutup
10.00 – 11.30 Orientasi Training MoT
11.30 – 12.30 ISHOMA All
12.30 – 15.00 Microteaching MoT
15.00 – 15.30 ISHO All
15.30 – 17.30 Microteaching MoT
17.30 – 19.30 ISHOMA All
19.30 – 21.00 Microteaching MoT
Filsafat Pendidikan
21.00 – 00.00 MoT
Oleh: Hima Suyodo, M. Pi
Senin, 12 Desember 2022
07.30 – 09.00 Microteaching MoT
Psikologi Pendidikan
09.00 – 12.00
Oleh: Seno MoT
12.00 – 13.00 ISHOMA All
13.00 – 15.00 Microteaching MoT
15.00 – 15.30 ISHOMA All
15.30 – 17.30 Microteaching MoT
17.30 – 19.30 ISHOMA All
19.30 – 21.00 Microteaching MoT
Pengantar Ilmu Komunikasi
21.00 – 00.00 MoT
Oleh: Dzikrina Aksa Mahardika
Selasa, 13 Desember 2022
07.30 – 09.00 Microteaching MoT
Pedagogi, Andragogi, dan Heutagogi
09.00 – 12.00 MoT
Oleh: Dariyana, S. Pd
12.00 – 13.00 ISHOMA All
12.30 – 15.00 Microteaching MoT
15.00 – 15.30 ISHO All
15.30 – 17.30 Microteaching MoT
17.30 – 19.30 ISHOMA All
19.30 – 21.00 Microteaching MoT
Sejarah dan Pedoman Dasar BPL HMI
21.00 – 00.00 MoT
Oleh: Dadang Wiratama
Rabu, 14 Desember 2022
08.00 – 09.00 Microteaching MoT
Pedoman Perkaderan HMI
09.00 – 12.00 Oleh: Ahmad Surya Ramadhan MoT
Ketua Umum BPL PB 2022
12.00 – 13.00 ISHOMA All
Format Pelatihan HMI
13.00 – 15.00 Oleh: Adi Sri Nambang MoT
PA BADKO Jateng-DIY
15.00 – 15.30 ISHO All
15.30 – 17.30 Lanjutan materi MoT
17.30 – 19.30 ISHOMA
19.30 – 21.00 Microteaching MoT

21.00 – 00.00 Sistematisasi Pelatihan MoT


Oleh: Korwil Jateng-DIY
Kamis, 15 Desember 2022
08.00 – 09.00 Microteaching MoT
Evaluasi dan Teknik Pelatihan
09.00 – 12.00 Oleh: Winda MoT
12.00 – 13.00 ISHOMA All
Pembangunan Suasana Forum
13.00 – 15.00 Oleh: Rahmatul Mahdalina MoT
15.00 – 15.30 ISHO All
15.30 – 17.30 Lanjutan Materi MoT
17.30 – 19.30 ISHOMA All
19.30 – 23.00 Simulasi Pengelolaan Training MoT
23.00 – 00.00 Penyusunal Rencana Tindak Lanjut (RTL) MoT
Jumat, 16 Desember 2022
Penutupan Training
1. Pembukaan
2. Pembacaan ayat al-Qur’an
3. Penyanyian lagu Indonesia Raya, HymneHMI
dan Mars BPL HMI
4. Pembacaan SK Kelulusan Peserta SC OC
08.00 – 09.00
5. Ikrar Peserta SC
6. Laporan panitia
7. Sambutan-sambutan
8. Do’a
9. Penutup
Lampiran IV

Rancangan Anggarang Senior Course


Badan Pengelola Latihan Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Sukoharjo
No. Uraian Volume Harga Satuan Total

Kesekretariatan

1. Penggandaan 30 bundel Rp. 15.000 Rp. 450.000


Proposal

2. Training Kit 40 buah Rp. 30.000 Rp. 1.200.000

3. Pena 5 pak Rp. 15.000 Rp. 75.000

4. Tanda Nama Panitia 30 buah Rp. 5.000 Rp. 150.000

5. Kertas HVS 5 rim Rp. 45.000 Rp. 225.000

6. Amplop 5 dus Rp. 60.000 Rp. 300.000

7. Stempel 2 buah Rp. 50.000 Rp. 100.000

8. Penggandaan surat 1 paket Rp. 50.000 Rp. 50.000

9. Stopmap 20 buah Rp. 2.000 Rp. 40.000

10. Tinta printer 1 buah Rp. 150.000 Rp. 150.000

11. Spidol isi ulang 10 buah Rp. 6.000 Rp. 60.000

12. Sticky Note 5 buah Rp. 10.000 Rp. 50.000

Jumlah Rp. 2.850.000

Acara

1. Sertifikat 80 eksemplar Rp. 3.000 Rp. 240.000

2. Plakat 20 buah Rp. 50.000 Rp. 1.000.000

3. Buku tamu 1 paket Rp. 25.000 Rp. 25.000

4. Kertas plano 100 eksemplar Rp. 3.000 Rp. 150.000


5. Gordon 20 buah Rp. 30.000 Rp. 600.000

Jumlah Rp. 2.015.000

Transportasi dan Akomodasi

1. Sewa Gedung 1 paket Rp. 20.000.000 Rp. 20.000.000

2. Sewa Kendaraan 7 hari Rp. 350.000 Rp. 2.450.000

3. Bahan Bakar 100 liter Rp. 9.000 Rp. 900.000

Jumlah Rp. 3.350.000

Konsumsi

1. Snack Pembukaan 50 buah Rp. 6.000 Rp. 300.000

2. Snack Pemateri 20 buah Rp. 20.000 Rp. 400.000

3. Makan Peserta (6 360 bungkus Rp. 15.000 Rp. 5.400.000


hari x 3 kali x 20
peserta)

5. Makan MoT (12 hari 360 bungkus Rp. 15.000 Rp. 5.400.000
x 3 kali x 10 MoT)

6. Air Mineral Botol 5 dus Rp. 45.000 Rp. 225.000

7. Galon isi ulang 20 galon Rp. 5.000 Rp. 100.000

8. Coffee Break 15 kali Rp. 60.000 Rp. 900.000

9. Piring Styrofoam 5 lusin Rp. 15.000 Rp. 75.000

10. Gelas Plastik 5 lusin Rp. 12.000 Rp. 60.000

Jumlah Rp. 9.060.000


Pubdekdok

1. MMT 3 buah Rp. 120.000 Rp. 360.000

2. Pamflet 6 buah Rp. 15.000 Rp. 90.000

3. Dekorasi 1 paket Rp. 750.000 Rp. 750.000

4. Sewa Proyektor 7 hari Rp. 30.000 Rp. 210.000

Jumlah Rp. 1.410.000

No. Uraian Jumlah (Rp.)


1. Kesekretariatan Rp. 2.850.000

2. Acara Rp. 2.015.000

3. Transportasi dan Akomodasi Rp. 23.350.000

4. Konsumsi Rp. 29.060.000

5. Pubdekdok Rp. 1.410.000

Total Rp. 56.865.000


Lampiran V

DRAFT RPP & SINDIKAT

Jenjang Training Materi Alokasi Waktu

LK-1 HMI ..................

1. Tujuan Umum:
2. Tujuan Khusus:
3. Metode Pembelajaran:
4. Media Pembelajaran:
5. Aktivitas Pembelajaran:

No Aktivitas Metode Waktu

1 Pembukaan

a. .................................................................

b. .................................................................

2 Akivitas Utama

a. ...............................................................

...............................................................

b. ...............................................................
...............................................................

3 Penutup

a. .................................................................

b. ..................................................................

6. Instrumen Penilaian

7. Uraian Materi
8. Referensi
Lampiran VI
FORMULIR PESERTA
Identitias Pribadi
Nama :
Tempat Tanggal Lahir :
Jenis Kelamin :
Asal Cabang :
Alamat Email :
No. Hp :
Background Pendidikan Formal :
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
Non-Formal:
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
Jenjang Perkaderan d HMI
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
Pengalaman Organisasi
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
Riwayat Penyakit
..........................................................................................................................................
Motivasi SC
..........................................................................................................................................
Penulis

(......................................
Kontak
Sekretariat : Singopuran RT 2/RW2, Kec. Kartasura, Kabupaten Sukoharjo,
Jawa Tengah 57165

Gmaps :

Email : sukoharjobpl@gmail.com

Website : www.hmicabsukoharjo.or.id
Instagram :@bplsukoharjo
Facebook : BPL Hmi CabangSukoharjo

Contact Person :
1. 0856 0648 0255 : Muh. Ganis Fauza (SC)
2. 0823 7812 9997 : Dimas Pramudya Pamungkas (OC)
No. Rekening : 0140 01 051135 50 3 (BRI An. Puji Hanung Wijanarko)

You might also like