You are on page 1of 1

RESUME RANGKUMAN KEGIATAN

DAY 5

Pemateri : Bu Asti

Hari kelima pagi ini kita diberikan tantangan untuk menghubungi klien dengan
menghubungi Atasan di Perusahaan masing-masing peserta.Dilanjut menghubungi klien Atasan
perusahaan lain.Sedikit dibahas mengenai Quotation Letter namun belum sempat praktek
membuat karena keterbatasan waktu.

Apa saja tugas CFC nantinya?

 Mencari peserta/mengumpulkan
 Jadwal training mau per bulan/minggu silahkan dikomunikasikan dengan perusahaan.
 Jadwal training bulanan diarahkan terpisah dengan sertificate Completion (Pelatihan lain
yang ada di Perusahaan)
 Yang perlu disiapkan >> Membuat Proposal>>Inquiry/Permintaan.
 Konfirmasi ke klien
 CFC Berkoordinasi dengan Transafe mengenai kegiatan sertifikasi
 Kalau Intern CFC tidak bisa, baru boleh gandeng Transafe.( Misal di Jawa Timur saya
perlu bertemu dengan klien sedangkan dari pak Indra maupun pak Farid
berhalangan).Dan Transafe bukan bertindak sebagai Transafe tapi sebagai CFC.

STRATEGI MENDAPAT 3 MILYAR
Target 3 Milyar dalam 1tahun dengan 3 personil Marketing.
 3 Milyar dibagi 12 bulan=250 Juta per bulan
 250 Juta dibagi 22 hari kerja= 62.500.000 per 22 hari kerja
 62.500.000:3 orang = 950.000/hari/orang
PRINSIP >> Jangan Takut Miskin, Tapi takutlah kehilangan kesempatan
Bukan kesempatan tidak ada, tapi kita yang menyia-nyiakannya.

You might also like