You are on page 1of 7

INSTRUMEN PENELITIAN

Lembar Observasi
Instrument observasi dalam penelitian ini berupa lembar observasi untuk
mengobservasi penerapan pada peningkatan hasil berlajar siswa pelajaran sejarah
kebudayaan Islam materi lingkungan melalui model pembejaran media audio visual.
Lembar observasi dalam penelitian ini terdiri dari:
a. Lembar Observasi Aktivitas Guru
Lembar observasi aktivitas guru digunakan untuk mengamati penerapan
peningkatan kemampuan siswa menjelaskan materi sejarah kebudayaan Islam
melalui model pembejaran media audio visual yang dilakukan oleh guru.
Sebelum lembar observasi dibuat, maka dibuat dahulu kisi-kisi instrument
obeservasi. Adapun kisi-kisi lembar observasi aktivitas guru sebagai berikut:
No Aspek Indikator
1 Pra Pembelajaran Kesiapan kelas dan media pembelajaran

2 Kegiatan Awal Melakukan absensi siswa


Pembelajaran

Menginformasikan tujuan pembelajaran


Memberikan motivasi kepada siswa
Menyambpaikan langkah-langkah pembelajran
dengan menggunkan media pembelajaran audio
visual
Memperkenalkan materi pelajaran
Mengaitkan materi dengan kehidupan sehari-hari
3 Kegiatan Inti Mengaitkan materi dengan pengalaman siswa
Membagi siswa dalam kelompok

Mendiskusikan hasil
4 Menutup Pelajaran Menyimpulkan hasil pembelajaran
Melakukan evaluasi akhir dari pertemuan
Melakukan refleksi
Menyampaikan salam penutup
b. Lembar Observasi Aktivitas Siswa
Lembar observasi aktivitas siswa digunakan untuk mengamati aktivitas siswa
penerapan peningkatan kemampuan siswa menjelaskan materi sejarah
kebudayaan Islam melalui media pembejaran audio visual yang dilakukan oleh
guru. Adapun kisi-kisi lembar observasi aktivitas siswa sebagai berikut:
No Aspek Indikator
1 Keaktifan Aktif memperhatikan penjelasan guru
Aktif menggunakan media
Aktif menjawab pertanyaan guru
Keaktifan dan inisiatif siswa
Aktif mengerjakan tugas individu
2 Keberanian Rasa ingin tahu dan keberanian siswa
3 Kerja Sama Kerja sama mengerjakan tugas-tugas kelompok
4 Bertanya Mengajukan pertanyaan dengan baik
Bertanya tentang materi yang kurang jelas
5 Kemampuan Mampu membuat kesimpulan pembelajaran

Panduan penilaian
No Kegiatan Teknik Alat Kriteria Penelitian
. Pembelajaran

1 Tanya jawab Observasi  Keaktifan -skor 1-10


1. Bertanya 1. Bertanya:
 Skor 8-10 jika sesuai
2. Menjawab dengan pembelajaran
3. berpartisipasi yang dibahas dengan
menggunakn kalimat
yang baik.
 Skor 5-7 jika sesuai
dengan materi yang
dibahas dalam
pembelajaran namun
belum menggunakan
kalimat dengan baik.
 Skor 1-4 jika jauh dari
materi yang dibahas
dalam pembelajaran.
2. Menjawab:
 Skor 8-10 jika
menjawab dengan
benar dan jelas.
 Skor 5-7 jika menjawab
hampir benar.
 Skor 3-4 jika menjawab
kurang benar.
 Skor 2 jika menjawab
salah.
LAMPIRAN

Lembar observasi siswa


A. Identitas
Mata pelajaran. : sejarah kebudayaan Islam
Materi pelajaran : kekhalifahan Dinasti Umayyah
Kelas : VII MTs Al-Khairiyah Kracak
Indikator : membiasakan nilai nilai positif yang dicontohkan oleh
Khalifah -khalifah pada masa dinasti Umayyah
B. Lembar observasi
Aspek
Nama
No. Aktif Skor
siswa partisipan
Bertanya menjawab
Alat Penilaian tes
1. Identitas
Mata pelajaran : Sejarah kebudayaan Islam
Nama siswa : ………..
Kelas : VII MTs Al-Khairiyah Kracak
Indikator : membiasakan nilai nilai positif yang dicontohkan oleh
Khalifah -khalifah pada masa dinasti Umayyah

2. Petunjuk
1. Siapkan alat tulis pensil dan penghapus
2. Bacalah dan pahami soal dengan seksama
3. Berilah tanda (X) pada pilihan jawaban yang benar

3. Soal
1. Sa’ad musayyab, salah seorang lmuwan masa Dinasi Umayyah yang ahli
dalam bidang tasawuf.Dalam sebuah riwayat diceritakan bahwa ia pernah
menolak penawaran uang yang diajukan oleh khalifah Dinati Umayyah saat
itu sejumlah 35.000 dirham.
a. Berdasarkan riwayat tersebut ibrah yang dapat diambil dari tokoh ilmuan
ini adalah…
b. Bersikap menerima apa adanya
c. Rela berkorban demi kepentingan orang lain
d. Santun terhadap siapa saja
e. Memberikan contoh sikap zuhud
f. Sikap kejujuran
2. Dinasti Bani Umayyah memiliki konstribusi besar dalam kemajuan peradaban
dan kebudayaan Islam, kemajuan tersebut didukung oleh langkah langkah
ppengembanga yang dilakukan oleh …
a. Para ulama-ulama
b. Para Ilmuan-Ilmuan
c. Para Khalifah Dinasi Umayyah
d. Para Khalifah
e. Khalifah Umar Bin Abdul Aziz

3. zaman Dinasti Umayyah telah berhasil meletakkan dasar-dasarHukum Islam


yang berdasarkan al-qur’an dan pemahaman nalar. Sehingga pada tahap
perkembangan pemikiran Islam, sebuah Ilmu Hukum disebut Ilmu…
a. Metode
b. Perilaku
c. Perbuatan
d. Keberhasilan
e. Fiqih
4. Dinasti Umayyah medirikan pusat kegiatan ilmiah di kota basrah dan kuffa di
irak, perkembangan ilmu pengetahuan itu ditandai dengan munculnya….
a. para ulama
b. Ilmuan-Ilmuan muslim dalam berbagai bidang
c. Khalifah
d. Munculnya Umar Bin Abdu Aziz
e. para ulama-ulama

5. Dinasti Bani Umayyah memiliki perhatian dalam bidang pengembangan ilmu


bidang pengembangan ilmu pengetahuan sehingga lahir para ilmuan-ilmuan
besar Islam, bersamaan itu, muncullah ilmu- ilmu Agama seperti…
a. Ilmu hadis, matematika,tafsir,sejarah,geografi,serta ilmu kedokteran
b. Ilmumatematika, geografi,sejarah,agama serta ilmu kedokteran
c. Ilmu Agama,hadis, matematika, sejarah, tafsir serta geografi serta ilmu
bahasa gdan sastra
d. Ilmu hadis,tafsir, fiqih,tasawuf, bahasa sejarah dan geografi serta ilmu
kedokteran
e. Ilmu hadis, matematika, sejarah, ilmu tafsir, geografi dan ilmu kedokteran

You might also like