You are on page 1of 20

BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

SOSIALISASI
PENTINGNYA PELATIHAN & SERTIFIKASI TENAGA
AHLI BIDANG KONSTRUKSI

BINA JASA KONSTRUKSI PROVINSI SULAWESI TENGAH

TRIASIH AMANDA, S.T


KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
JASA KONSTRUKSI
BIKON SULTENG

BINA JASA KONSTRUKSI PROVINSI SULAWESI TENGAH

APA ITU KEWAJIBAN


TATA CARA
SERTIFIKASI SERTIFIKASI
PERMOHONAN
KEAHLIAN KEAHLIAN
SKA
DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG
KERJA (SKA) KERJA (SKA)
PROVINSI SULAWESI TENGAH
BIKON SULTENG

BINA JASA KONSTRUKSI PROVINSI SULAWESI TENGAH

Pengertian

Sertifikasi adalah proses penilaian kompetensi dan kemampuan profesi keahlian


dan keterampilan di bidang jasa konstruksi menurut disiplin keilmuan dan atau
keterampilan tertentu dan atau kefungsian dan atau keahlian tertentu

Sertifikat adalah tanda bukti pengakuan atas kompetensi keahlian, keahlian kerja
dan keterampilan kerja orang perseorangan di bidang jasa konstruksi menurut disiplin
keilmuan, keterampilan tertentu, kefungsian tertentu dan atau keahlian tertentu
BIKON SULTENG

CONTOH SKA

NAMA

5.1.245.4.412.54.1241412
NAMA
BIKON SULTENG

KEWAJIBAN SERTIFIKASI DI INDONESIA

UU Nomor 2 Tahun 2017


Tentang Jasa Konstruksi
Pasal 70
(1) Setiap tenaga kerja konstruksi yang bekerja di bidang Jasa Konstruksi wajib memiliki Sertifikat
Kompetensi Kerja.
(2) Setiap Pengguna Jasa dan/atau Penyedia Jasa wajib mempekerjakan tenaga kerja konstruksi
yang memiliki Sertifikat Kompetensi Kerja sebagaimana dimaksud pada ayat (1)

Pasal 99
(1) Setiap tenaga kerja konstruksi yang bekerja di bidang Jasa Konstruksi tidak memiliki Sertifikat
Kompetensi Kerja sebagaimana dimaksud dalam Pasal 70 ayat (1) dikenai sanksi administratif
berupa pemberhentian dari tempat kerja.
(2) Setiap Pengguna Jasa dan/atau Penyedia Jasa yang mempekerjakan tenaga kerja konstruksi
yang tidak memiliki Sertifikat Kompetensi Kerja sebagaimana dimaksud dalam Pasal 70 ayat (2)
dikenai sanksi administratif berupa:
a. denda administratif; dan/atau
b. penghentian sementara kegiatan layanan Jasa Konstruksi
BIKON SULTENG

TATA CARA PERMOHONAN SKA

TATA CARA PERMOHONAN SKA


Permohonan SKA diajukan secara tertulis kepada LPJK melalui Asosiasi Profesi.

Dengan kelengkapan sebagai berikut :

01. 02. 03. 04. 05. 06. 07.


FC Ijazah yang Ijazah Daftar Pengalaman FC KTP FC NPWP Surat Pernyataan Self Assesment
dilegalisir Kerja
Dengan ketentuan latar Diterbitkan oleh Harus sesuai dengan Yang masih berlaku Nomor Poko Wajib Bahwa data adalah Yang dilakukan oleh
belakang pendidikan Lembaga Pendidikan klasifikasi / dan terdaftar di Pajak Perorangan benar SIKI-LPJK Nasional
pemohon harus sesuai yang terakreditasi subklasifikasi Dukcapil Untuk Utama dan LPJK
dengan kompetensi kompetensi kerja Provinsi untuk Muda
yang dimohonkan Pemohon dan Madya

Tambahan :
- Pas Foto saat mendaftar
- Satu surat elektronik (e-mail) dan satu nomor telepon seluler yang valid untuk setiap pemohon
ALUR PROSES PENERBITAN E – SKA / SKTK

1 AHLI 5
3 ASOSIASI PROFESI
2 TEKNISI/ ANALIS & OPERATOR a.Verifikasi dan validasi kelengkapan Dokumen
b.Menyampaikan Surat Permohonan SBU yang di
lengkapi dokumen pendukung dalam format
berkas elektronik sesuai Persyaratan

Pemberitahuan
penerbitan SKA/SKTK menyampaikan ke LPJK.
12 dalam bentuk elektronik

6 LPJK
4
BADAN PELAKSANA
Memeriksa Kelengkapan Dokumen
11 Pemberitahuan penerbitan
SKTK dalam bentuk elek-
tronik
7 Distribusi ke USTK

8 UNIT SERTIFIKASI TENAGA


10 RAPAT PENGURUS
9 KERJA (USTK)
LPJK a.Ketua USTK menunjuk AKTK
Penetapan Klasifikasi dan b.Penilaian dan rekomendasi klasifikasi & kuali
Kualifikasi fikasi
c.Penyusunan Berita Acara
BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

BIAYA SERTIFIKASI & REGISTRASI PERMOHONAN SKA

* Belum termasuk biaya keanggotaan Asosiasi Profesi


BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

DAFTAR KLASIFIKASI/SUBKLASIFIKASI
TENAGA KERJA AHLI KONSTRUKSI

* PERATURAN LPJK NOMOR 5 TAHUN 2017 TENTANG SERTIFIKASI DAN REGISTRASI


TENAGA AHLI
BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

Presiden Jokowi

Fondasi - fondasi untuk meningkatkan daya saing bangsa itu kuncinya ada di
Sumber Daya Manusia
BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

SOSIALISASI
APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE DAN
INFOGRAFIS PENTINGNYA PELATIHAN &
SERTIFIKASI TENAGA AHLI BIDANG KONSTRUKSI
BINA JASA KONSTRUKSI PROVINSI SULAWESI TENGAH

AYU DIAN PURNAMASARI


BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

https://bijakonsulteng.net/
Website Bidang Bina Jasa Konstruksi
Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang
Provinsi Sulawesi Tengah
BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

APLIKASI PENDAFTARAN
PELATIHAN DAN
FASILITASI SERTIFIKASI

Di website Bikon Sulteng https://bijakonsulteng.net →


1. Pilih Pengembangan Kompetensi
2. Klik Form Pendaftaran
3. Klik gambar untuk pendaftaran pelatihan keahlian. Atau bisa langsung akses di link http://regist-bikonsulteng.rf.gd/
4. Klik Registrasi untuk mengisi form pendaftaran pelatihan & sertifikasi tenaga ahli
BIKON SULTENG

APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI

SEBELUM MENDAFTAR…

01. Perhatikan pada halaman kanan bawah


Di kolom Pendidikan & Pelatihan adalah latar belakang pendidikan dan nama pelatihan
yang sedang dibuka pendaftarannya,

02. Download File DRH dan Surat Pernyataan


Di kolom DRH & Surat Pernyatan telah disediakan format yang dapat diisi peserta
pendaftaran, untuk di upload kembali saat registrasi.

03. Siapkan Berkas Pendaftaran


- Scan KTP, NPWP, Ijazah Terakhir, Daftar Riwayat Hidup (DRH) dan Surat Pernyataan yang
dibuat menjadi 1(satu) file PDF ukuran max. 2MB.
- Pas Foto 3x4 ukuran max. 2MB
BIKON SULTENG

APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI

SIAPKAN

KTP NPWP Ijazah Terakhir


scan scan Pendidikan terakhir S1
dan sesuai dengan
klasifikasi keahlian yang
dibuka pelatihannya

DRH Surat Pernyataan Pas Foto


Format telah tersedia Format Telah tersedia Ukuran 3x4
file max. 2 MB
BIKON SULTENG

APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI

NIK sudah terdaftar


sebelumnya
Aplikasi akan mendeteksi & tidak bisa melanjutkan

Sasaran Peserta

Adalah Fresh Graduate yang belum pernah mendapatkan Fasilitasi Sertifikasi dari Bina Konstruksi Provinsi
Sulawesi Tengah sebelumnya
BIKON SULTENG

APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI

Pendaftaran
Berhasil
Pemberitahuan selanjutnya via email/ WA

Silahkan menunggu pemberitahuan selanjutnya

Harap masukkan email aktif dan nomor WA yang dapat dihubungi. Karena panitia akan menghubungi sewaktu-
waktu untuk info apakah peserta masuk dalam kuota pelatihan dan jadwal pelatihan.
BIKON SULTENG

INFOGRAFIS PENTINGNYA PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI BIDANG KONSTRUKSI

INFOGRAFIS PENTINGNYA PELATIHAN DAN FASILITASI


SERTIFIKASI TENAGA AHLI BIDANG KONSTRUKSI

Di website Bikon Sulteng https://bijakonsulteng.net →


1. Pilih Produk
2. Klik Pemberdayaan
3. Infografis Pentingnya Pelatihan Dan Fasilitasi Sertifikasi Tenaga Ahli Bidang Konstruksi
BIKON SULTENG

INFOGRAFIS PENTINGNYA PELATIHAN DAN FASILITASI SERTIFIKASI TENAGA AHLI BIDANG KONSTRUKSI

https://bijakonsulteng.net/
produk/pemberdayaan/
BIKON SULTENG

DINAS BINA MARGA DAN PENATAAN RUANG

Thanks !
Sampai ketemu di Pelatihan yaa…..

You might also like