You are on page 1of 3

LARUTAN DESINFEKTAN

No. :
Dokumen
No. Revisi :
SOP Tanggal :
Terbit
Halaman :
PUSKESMAS dr. Masruchah
BAGOR NIP. 19591005 198802 2 002

1.Pengertian Suatu proses membuat larutan desinfeksi dari zat aktif yang dicampr
air dengan ukuran tertentu
2.Tujuan Acuan petugas dalam membuat larutan desinfektan
3.Kebijakan SK kepala Puskesmas No : 445/......./411.303.02/2019, tentang
Pencegahan Pengendalian Infeksi.

4.Referensi Permenkes no. 27 tahun 2017 tentang PPI di Fasyankes.


Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Direktorat Jendral
Kesehatan Masyarakat Direktorat Kesehatan Lingkungan 2020,
Panduan Cara dan Langkah-langkah Disinfeksi
5.Prosedur/ 1. Petugas menggunakan sarung tangan dan masker
langkah- 2. Petugas menyiapkan desinfektan dari bahan yang telah tersedia di
langkah Ruang PPI,yakni Lysol atau Prodestan atau Bayclin (natrium
Hypokliride) atau Stericide
3. Petugas mencampurkan 30ml / 2 sendok makan lysol dalam 1 Liter
air atau
4. Petugas mencampurkan 10ml prodestan dalam 10 Liter Air atau
5. Petugas mencampurkan 100ml cairan pemutih (bayclin) dalam 900
ml air atau
6. Petugas dapat langsung menggunakan stiericide tanpa
mencampurkannya dalam air
7. Petugas menggunakan larutan desinfektan tersebut untuk
desinfeksi permukaan Lingkungan
8. Petugas tidak diperkenankan mencampurkan larutan-larutan
desinfektan tersebut menjadi satu

1|PUSKESMAS BAGOR
6.Bagan alir

Petugas menggunakan sarung


tangan dan masker

Petugas menyiapkan desinfektan dari bahan yang telah


tersedia di Ruang PPI,yakni Lysol atau Prodestan atau
Bayclin (natrium Hypokliride) atau Stericide

Petugas mencampurkan 30ml / 2 sendok makan lysol


dalam 1 Liter air atau

Petugas mencampurkan 10ml prodestan dalam 10 Liter


Air atau

Petugas mencampurkan 100ml cairan pemutih (bayclin)


dalam 900 ml air atau

Petugas dapat langsung menggunakan stiericide tanpa


mencampurkannya dalam air

Petugas menggunakan larutan desinfektan tersebut


untuk desinfeksi permukaan Lingkungan

Petugas tidak diperkenankan


mencampurkan larutan-larutan
desinfektan tersebut menjadi satu

7.Dokumen -
terkait
8.Unit terkait 1. R. Sterilisasi

9.Rekam histori No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


perubahan di berlakukan

2|PUSKESMAS BAGOR
Nomor

Revisi Ke

Berlaku tanggal

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR


LARUTAN DESINFEKTAN
PEMERINTAH KABUPATEN NGANJUK
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BAGOR
Jalan Raya Madiun Nomor 100 Bagor Kode Pos 64461
3|PUSKESMAS BAGOR

You might also like