You are on page 1of 1

Baubau, 10 Januari 2018

Nomor : UM.01.03/SPJN-WIL.III/I/21
Sifat : Biasa
Lampiran : -
Hal : Permintaan Data Pendukung Dokumen Pengadaan

Kepada Yth,
Kepala Satuan Kerja Perencanaan dan
Pengawasan Jalan Nasional (P2JN) Prov. Sulawesi Tenggara
di –
Tempat

Sehubungan dengan Surat Edaran Sekretariat Jenderal Nomor: 04/SE/SJ/2017 tanggal 3


Oktober 2017 tentang Implementasi Sistem Pengadaan Barang/ Jasa Terintegrasi di
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, maka Satuan Kerja Pelaksanaan
Jalan Nasional Wilayah III Provinsi Sulawesi Tenggara (Buton) meminta data pendukung
dokumen pengadaan agar dapat segera menerapkan Sistem PBJ Terintegrasi. Data
pendukung dokumen pengadaan tersebut meliputi:
1. Dokumen Identifikasi
2. Dokumen Kebijakan Umum
3. Dokumen RAB
4. Berita Acara Kaji Ulang Dokumen RUP
5. Dokumen Readiness Criteria
6. Dokumen Surat Perintah Melelangkan Paket

Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Kepala Satuan Kerja,

Ir. H. Nasrun Nasioe. M.Si


NIP. 19631231 199502 1 002

Tembusan disampaikan kepada Yth:


1. Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional XIV Palu,
2. Pertinggal.

You might also like