You are on page 1of 2

NAMA: FELNIYAWATI AHMAD

KELAS: C KEPERAWATAN 2019

NIM : C01419039

TUGAS: PERTANYAAN KEPERAWATAN MENJELANG AJAL

MATERI KELOMPOK IV

“PATOFISIOLOGI PENYAKIT TERMINAL; PENYAKIT KANKER, PENYAKIT


INFEKSI, GAGAL GINJAL/CONGESTIF RENAL FALURE (CRF)”

SOAL / JAWAB:

1. Kelainan siklus sel yang terjadi saat? Jelaskan?


Jawab:
- Perpindahan fase G1 menuju fase S.
- Siklus sel terjadi tanpa disertai dengan aktivasi faktor transkripsi.
- Siklus sel terjadi dengan kerusakan DNA yang tidak terpulihkan.
- Translokasi posisi kromosom yang sering ditemukan pada kanker sel darah putih
seperti leukemia atau limfoma, atau hilangnya sebagian DNA pada domain
tertentu pada kromosom.
2. Jelaskan karsinogenesis pada manusia?
Jawab:
Karsinogenesis pada manusia adalah sebuah proses berjenjang sebagai akibat paparan
karsinogen yang sering dijumpai dalam lingkungan, sepanjang hidup, baik melalui
konsumsi, maupun infeksi.
3. Sebutkan respon peradangan seluler terhadap infeksi?
Jawab:
Sel plasma, limfosit, makrofag dan monosit.
4. Jelaskan transmisi virus HCMV pada bayi?
Jawab:
Transmisi virus HCMV pada bayi, dapat ditularkan secara intrauterine, intrapartum,
dan antenatal.
5. Jelaskan metastasis yang di ajukan oleh stephe paget pada tahun 1889?
Jawab:
Stephen Paget pada tahun 1889 yang mengatakan bahwa metastasis bergantung pada
komunikasi antara sel kanker yang disebut the seed dan lingkungan mikro pada organ
tertentu yang disebut the soil.
6. Jelaskan pengertian dari diplasia?
Jawab:
Displasia merupakan kondisi ketika sel berkembang tidak normal dan pada umumnya
terlihat adanya perubahan pada nukleusnya.
7. Jelaskan klasifikasi kedua dari infeksi CMV?
Jawab:
Klasifikasi kedua infeksi CMV adalah sekunder, yaitu adanya penularan virus dari
lingkungan luar dan bermanifestasi langsung pada tubuh penderita, terutama pada
pasien dengan status imun yang rendah atau imunokompromais.

You might also like