You are on page 1of 3

Dewan Pengurus Daerah - Komite Nasional Pemuda Indonesia

Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur


Sekretariat :Jl. Lintas Sumatera Kotabaru, Martapura Kabupaten OKU Timur, CP : 0852 7976 2708

Martapura, 25 Oktober 2022


Nomor : 027/Sek/DPD.KNPI.OKUT/IX/2022 Kepada Yth.
Lampiran : 2 (Lembar) Kepala Dinas Pendidikan dan
Perihal : Permohonan Utusan Peserta Lomba Pidato Kebudayaan Kabupaten OKU Timur
Kebangsaan Tingkat Sekolah Menengah Pertama di -
Tempat

Salam Pemuda!
Dengan Hormat,
Sehubungan akan dilaksanakannya kegiatan Lomba Pidato Kebangsaan dalam rangka
Pekan Raya Pemuda oleh DPD KNPI kabupaten OKU Timur yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu – Minggu (19-20 November 2022)


Tempat : Aula SMA Negeri 1 Belitang
Waktu : O8.00 Sd Selesai

Kegiatan Pekan Raya Pemuda Merupakan upaya mengajak generasi muda untuk ikut serta
berkontribusi terhadap kemajuan daerah, serta meningkatkan kreativitas Pemuda sekaligus
menumbuhkan Semangat Nasionalisme, maka dari itu kami mengajukan Permohonan
Utusan Peserta Lomba Pidato Kebangsaan Tingkat Sekolah Menengah Pertama dalam
menyukseskan kegiatan tersebut.

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami
ucapkan terima kasih.

Satu Pemuda, Pemuda Jaya!


PANITIA

MEIVO PUTRA TUBAN OKU S. H RISKA FEBRIYANTI


KETUA PELAKSANA SEKRETARIS

MENGETAHUI

Ir. OKI ENDRATA WIJAYA, S.T., M.T.


KETUA DPD KNPI OKU TIMUR
Dewan Pengurus Daerah - Komite Nasional Pemuda Indonesia
Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur
Sekretariat :Jl. Lintas Sumatera Kotabaru, Martapura Kabupaten OKU Timur, CP : 0852 7976 2708

SYARAT DAN KETENTUAN


LOMBA PIDATO KEBANGSAAN

1. Tingkat Pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP)

Pilihan Tema :

a) Peran Pelajar dalam era desrupsi digital


b) Mewujudkan Pelajar berprofil Pancasila sebagai agen of change di tengah bahaya intoleransi, deskriminasi
dan radikalisme
c) Pelajar sebagai motor utama menuju Indonesia emas 2045
d) Pentingnya paradigma nasionalisme, cinta tanah air, bagi pelajar generasi Milenial
e) Pelajar inspiratif adalah pahlawan masa kini

Peserta Lomba :

a) Pelajar jenjang SMP se OKU Timur dibuktikan dengan kartu tanda pelajar
b) Per satuan pendidikan jenjang SMP se OKU Timur hanya diwakili oleh satu orang utusan diperbolehkan
putra atupun putri
c) Hanya 10 besar yang tampil secara langsung di Lokasi Pelaksanaan
d) Untuk menyeleksi 10 besar tersebut maka dibuat sistem peserta membuat video pidatonya lalu dikirim ke
email: okutimurmuda@gmail.com
e) Nantinya seluruh Video yang masuk akan dipublikasikan di Channel Youtube : OKU Timur Muda
dan diseleksi untuk 10 besar
f) Dengan kriteria video, berdurasi minimal 5 menit maksimal 10 menit dengan diperbolehkan diedit untuk
kesan estetika

Kriteria penilaian :

a) Kesesuaian tema, judul, dan isi pidato


b) Sistematika atau tahapan penyampaian pidato (Pembuka, Isi, Penutup)
c) Vokal, Artikulasi, dan Intonasi
d) Gaya, Ekspresi, dan Improvisasi

2. Tingkat Pelajar SMA dan SMK

Pilihan Tema :

a) Peran Pelajar dalam era desrupsi digital


b) Mewujudkan Pelajar berprofil Pancasila sebagai agen of change di tengah bahaya intoleransi, deskriminasi
dan radikalisme
c) Pelajar sebagai motor utama menuju Indonesia emas 2045
d) Pentingnya paradigma nasionalisme, cinta tanah air, bagi pelajar generasi milenial
e) Pelajar inspiratif adalah pahlawan masa kini

Peserta Lomba :

a) Pelajar jenjang SMA dan SMK se OKU Timur dibuktikan dengan kartu tanda pelajar
Dewan Pengurus Daerah - Komite Nasional Pemuda Indonesia
Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur
Sekretariat :Jl. Lintas Sumatera Kotabaru, Martapura Kabupaten OKU Timur, CP : 0852 7976 2708

b) Per satuan pendidikan jenjang SMA dan SMK se OKU Timur hanya diwakili oleh satu orang utusan
diperbolehkan putra atupun putri
c) Pelaksanaan di Aula SMA Negeri 1 Belitang

Kriteria penilaian :

a) Kesesuaian tema, judul, dan isi pidato


b) Sistematika atau tahapan penyampaian pidato (Pembuka, Isi, Penutup)
c) Vokal, Artikulasi, dan Intonasi
d) Gaya, Ekspresi, dan Improvisasi
e) Durasi berpidato minimal 5 menit maksimal 10 menit

3. Tingkat Mahasiswa dan Pemuda

Pilihan Tema :

a) Kontribusi pemuda bagi bangsa di era disrupsi digital


b) Peran pemuda sebagai agen of change di tengah bahaya peredaran narkoba dan pergaulan bebas
c) Pemerdayaan pemuda produktif di era bonus demografi
d) Pemuda energik adalah pahlawan masa kini
e) Mewujudkan support sistem pemuda yang adaptif berdaya saing global

Peserta Lomba :

a). Mahasiswa atau pemuda asli OKU Timur dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk OKU Timur
b). Pelaksanaan di Aula SMA Negeri 1 Belitang

Kriteria penilaian :

a) Kesesuaian tema, judul, dan isi pidato


b) Sistematika atau tahapan penyampaian pidato (Pembuka, Isi, Penutup)
c) Vokal, Artikulasi, dan Intonasi
d) Gaya, Ekspresi, dan Improvisasi
e) Durasi berpidato minimal 5 menit maksimal 10 menit

You might also like