You are on page 1of 4

DEPARTEMEN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI LAPORAN KASUS

FAKULTAS KEDOKTERAN AGUSTUS 2022


UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

PREEKLAMPSIA BERAT

DISUSUN OLEH:
ANDI ISHMAH FAZA – 11120202043

DOKTER PENDIDIK KLINIK:


dr. Hj. Nuraini Abidin, Sp. OG (K)

DIBAWAKAN DALAM RANGKA KEPANITERAAN KLINIK


DEPARTEMEN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
MAKASSAR
2022
HALAMAN PENGESAHAN
Dengan ini, yang bertanda tangan dibawah menyatakan bahwa:

Nama : Andi Ishmah Faza

Stambuk : 11120202043

Judul laporan kasus : Preeklampsia Berat

Telah menyelesaikan tugas laporan kasus yang berjudul “Preeklampsia

Berat” dan telah disetujui serta dibacakan di hadapan dokter pendidik

klinik dalam rangka kepaniteraan klinik pada bagian Obstetri dan

Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia.

Makassar, Agustus

2022

Menyetujui

Dokter Pendidik Klinik Mahasiswa

dr. Hj. Nuraini Abidin, Sp. OG (K) Andi Ishmah Faza


KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT sehingga

penulis dapat menyelesaikan laporan kasus dengan judul “Preeklampsia

Berat” yang merupakan salah satu sarat serta tugas dalam kepaniteraan

klinik bagian Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas

Muslim Indonesia.

Keberhasilan penyusunan laporan kasus ini adalah berkat

bimbingan, bantuan moril dan materil dari berbagai pihak yang telah

diterima oleh penulis, sehingga kesulitan yang dihadapi dalam

penyusunan laporan kasus dapat terselesaikan dengan baik.

Penulis mengucapkan terima kasih dan memberikan penghargaan

setinggi-tingginya secara tulus kepada yang terhormat dr. Hj. Nuraini

Abidin, Sp. OG (K), selaku pembimbing selama penulis berada di bagian

Obstetri dan Ginekologi.

Sebagai manusia biasa, penulis menyadari sepenuhnya akan

keterbatasan dalam berbagai hal, sehingga laporan kasus ini masih jauh

dari kesempurnaan. Saran dan kritik dari berbagai pihak sangat

diharapkan dalam penyempurnaan laporan kasus ini. Penulis berharap

agar laporan kasus dapat bermanfaat bagi pembaca dan bernilai ibadah

bagi kita semua.

Makassar, Agustus

2022
Penulis

You might also like