You are on page 1of 3

DAFTAR PEMENANG LOMBA POSTER

DALAM RANGKA HARI KESEHATAN NASIONAL (HKN)


DINAS KESEHATAN KABUPATEN GARUT

1. PUSKESMAS SUKARAJA

Tema : GERMAS
Keterangan : Warna dan gambar menarik, proporsional, edukatif dan bermakna sebagai
penyampai pesan
Skor : 920
Peringkat : Juara 1

2. PUSKESMAS TAROGONG

Tema : AKTIVITAS FISIK 30 MENIT SETIAP HARI


Keterangan : Pesan sangat mudah dipahami, ajakan jelas dan tidak monoton
Skor : 890
Peringkat : Juara 2
3. PUSKESMAS CITERAS

Tema : MENJAGA LINGKUNGAN DARI BAB SEMBARANGAN


Keterangan : Unik, mengandung kata-kata lucu yang diperkuat dengan gambar dan inspiratif
Skor : 860
Peringkat : Juara 3

4. PUSKESMAS BAGENDIT

Tema : BERHENTI MEROKOK (Sayangi diri dan keluarga)


Keterangan : isi teks singkat, jelas dan gambar humanis
Skor : 830
Peringkat : Juara Harapan 1

5. PUSKESMAS SUKAMUKTI

Tema : CEGAH STUNTING PADA ANAK


Keterangan : Gambar-gambar yang ditampilkan cocok dengan tema yang diusung (stunting),
tidak kaku dan pesan tersampaikan
Skor : 800
Peringkat : Juara Harapan 2

6. PUSKESMAS TEGAL GEDE

Tema : BAHAYA MEROKOK AKTIF DAN PASIF


Keterangan : Ajakan jelas dan kalimat yang digunakan mudah dicerna
Skor : 780
Peringkat : Juara harapan 3

You might also like