You are on page 1of 3

LAPORAN PRAKTIKUM IPA SD

PDGK4107 MODUL 4

IGIS YAZID
Kelas: A - 19 - 857494657
GERAK LURUS
(KP2- Terbimbing)

1. Tujuan
Dapat mengelompokan bahan makanan berdasarkan kandungan gizinya

2. Alat dan Bahan


1. Tempat plastik
2. 15 Bahan makanan

3. Landasan Teori
Berbagai jenis makanan yang biasa kita hidangkan bisa dikelompokan menjadi :
1. Bahan makanan pokok
2. Bahan makanan lauk pauk
3. Bahan makanan sayur, yang dapat dibedakan menjadi :
a. Sayur daun
b. Sayur buah
c. Sayur akar/umbi
d. Sayur kacang-kacangan
e. Sayur tunas
4. Bahan makanan buah
Jika dihubungkan dengan kandungan gizi pada masing-masing makanan tersebut,
pola menu juga dapat dikelompokan menjadi:
1. Pangan pokok umumnya sebagai karbohidrat
2. Laukpauk umumnya sebagai protein
3. Sayuran umumnya sebagai vitamin dan mineral

5. Cara Kerja
1. Kumpulkan bahan makanan sebanyak 15 macam
2. Pisahkan dan kelompokan bahan makanan tersebut ke dalam kelompok makanan
yang mengandung karbohidrat, protein, lemak, dan vitamin
3. Catatlah pada lembar kerja
6. Hasil Pengamatan
Tabel 1.1
Pengelompokan bahan makanan berdasarkan zat gizi
No Jenis bahan makanan Karbohidrat Protein Lemak Vitamin
1 Kangkung √
2 Terong ungu √
3 Bayam merah √
4 Bawang daun+seledri √
5 Cabai √
6 Cabai keriting merah √
7 Sereh √
8 Jagung √
9 Bahan Sayur asem √
10 Bawang merah √
bawang putih
11 Tomat √
12 Jamur tiram √
13 Kacang panjang √
14 Bahan sayur sop √
15 Jengkol √

7. Pembahasan
Hasil pengamatan menunjukan bahwa kelompok paling banyak berasal dari
kelompok sayuran. Sayuran jika dikelompokan berdasarkan kandungan gizi termasuk
sumber vitamin dan mineral.

8. Kesimpulan
Dari hasil pengamatan ditemukan kelompok makanan bisa dikelompokan
berdasarkan sumber gizi yaitu :
1. Makanan pokok sebagai sumber karbohidrat
2. Sayuran sebagai sumber vitamin dan mineral
9. Dokumentasi Praktikum
Bahan makanan yang digunakan

Daftar Pustaka
Rumanta, M. (2019). Praktikum IPA di SD. Jakarta: PT. Prata Sejati Mandiri.

You might also like