You are on page 1of 19

Soal No.

1
Perhatikan gambar sebuah kubus berikut ini 

Panjang sisi AB adalah 12 cm. Tentukan:


a) volume kubus
b) luas permukaan kubus
c) panjang semua rusuk kubus
d) jarak titik A ke titik C
e) jarak titik A ke titik G

Pembahasan
a) volume kubus
V = S3
V = 12 3 = 12 x 12 x 12
V = 1.728 cm 3

b) luas permukaan kubus


Luas seluruh permukaan untuk kubus tertutup :
L = 6 x S 2
L = 6 x 12 2 = 6 x 12 x 12
L = 864 cm2

c) panjang semua rusuk kubus


Jumlah rusuk kubus ada 12 buah sehingga 
Panjang semua rusuk = 12 x S
= 12 x 12 
= 144 cm

d) jarak titik A ke titik C


Lukis gambar segitiga yang dibentuk oleh titik-titik A, B, dan C seperti ilustrasi berikut: 

Dengan dalil phytagoras


AC2 = AB2 + BC2
AC2 = 122 + 122
AC2 = 2 x 122
AC = √ (2 x 122)
AC = 12√2 cm

e) jarak titik A ke titik G


Ilustrasi segitiga yang dibentuk oleh garis A, C dan G 
 

AG2 = AC2 + CG2


AG2 = (12√2)2 + 122
AG2 = 288 + 144
AG2 = 432
AG = √432 = 12√3 cm

Soal No. 2
Sebuah bak mandi berbentuk kubus dengan panjang sisi bagian dalam adalah 80 cm. Jika bak
mandi terisi 3/4 bagian dengan air tentukan berapa liter volume air di dalam bak mandi tersebut!

Pembahasan
Volume bak mandi jika terisi penuh = S 3
= 803 = 80 x 80 x 80
= 512.000 cm3

Bak mandi hanya terisi 3/4 bagian saja sehingga


Volume air = 3/4 x 512.000
= 384.000 cm3 = 384 liter 

Soal No. 3
Volume sebuah kubus adalah 1331 cm 3. Tentukan luas permukaan kubus tersebut!

Pembahasan
Panjang rusuk kubus = 3√1.331 
= 11 cm
Luas permukaan kubus = 12 x S2
= 12 x 112 = 12 x 11 x 11
= 1.452 cm2
Soal No. 4
Pak Budi hendak membuat kandang ayam berbentuk kubus dengan kerangka terbuat dari besi.
Panjang sisi kandang yang direncanakan adalah 40 cm. Jika Pak Budi memiliki bahan besi
sepanjang 30 meter, tentukan jumlah kandang yang dapat dibuat! 

Pembahasan
Data : 
panjang besi = 30 m = 3000 cm
s = 40 cm

Panjang besi yang diperlukan untuk kerangka satu buah kandang adalah:
panjang kerangka = 12 &times 40 cm = 480 cm

Jumlah kandang yang dapat dibuat adalah:


= panjang besi : panjang kerangka
= 3000 : 480 = 6,25 

Jadi kandang yang bisa dibuat adalah 6 buah. 

Soal No. 5
Sebuah kue berbentuk kubus memiliki panjang sisi 18 cm. Kue diiris  hingga sisanya seperti
gambar berikut. 

Tentukan volume sisa kue di atas piring!

Pembahasan
Volume awal kue adalah:
= 18 x 18 x 18 = 5832 cm3 

Potongan kue berbentuk limas dengan alas segitiga: 

Volume limas 

Sisa kue = 5832 − 121,5 


= 5710,5 cm3

Soal No. 6
Sebuah bak mandi berbentuk kubus dengan ukuran panjang sisi 80 cm. Jika bak mandi diisi
dengan air kran yang memiliki debit 1 500 cm 3 / detik, tentukan waktu yang diperlukan untuk
mengisi bak mandi dari kondisi kosong hingga penuh!

Pembahasan
Volume bak mandi adalah
= 80 x 80 x 80 
= 512000 cm3

Waktu yang diperlukan


= volume : debit air
= 512000 : 500 = 1024 detik 
= 17,01 menit
Soal No. 7
Sebuah kubus dengan rusuk S diperkecil sedemikian rupa sehingga menjadi kubus 1/3 S. Panjang
diagonal kubus kecil itu 6√3 cm. Panjang kubus semula adalah...
A. 6 cm
B. 12 cm
C. 18 cm
D. 24 cm
(Ebtanas 1989)

Pembahasan
Berikut untuk mencari hubungan panjang sisi kubus dengan diagonal ruangnya 

Dari data soal d = 6√3 dapat langsung diambil panjang sisi kubus kecil adalah 6 cm. Atau kalau
dihitung seperti ini 

Untuk kubus besar, panjang sisinya 3 kali yang kecil sehingga panjang sisinya = 3 x 6 = 18 cm

Soal No. 8
Luas seluruh permukaan kubus yang panjang rusuknya 7 adalah...
A. 196 cm2
B. 245 cm2
C. 294 cm2
D. 343 cm2
(Ebtanas 1994)

Pembahasan
Data :
s = 7 cm
Luas permukaaan =....

Luas permukaan = 6 × s × s
= 6 × 7 × 7 
= 294 cm2

Soal No. 9
Perbandingan volume dua buah kubus adalah 1 : 27. Tentukan perbandingan luas permukaan
kedua kubus! 

Pembahasan
Data:
V1 : V2 = 1 : 27
Perbandingan luas permukaan adalah = ....

Menentukan perbandingan sisi kedua kubus dari perbandingan volumenya 


 

Perbandingan luas permukaan sebanding dengan perbandingan kuadrat panjang kedua sisi
kubus 

Read more: http://matematikastudycenter.com/smp/12-bangun-ruang-sisi-datar-kubus#ixzz3wq6fVIvb

Contoh Soal
Perhatikan gambar di bawah berikut ini.

Diketahui panjang AB = 12 cm, BC = 8 cm dan AE = 5 cm. Hitunglah:


a) panjang AF
b) panjang AC
c) panjang AH

Penyelesaian:

a) Panjang AF dapat dihitung dengan teorema phytagoras. Perhatikan


segitiga ABF siku-siku di B, maka:
AF = √(AB2 + BF2)
AF = √(122 + 52)
AF = √(144 + 25)
AF = √169
AF = 13 cm

b) Perhatikan segitiga ABC siku-siku di B, maka:


AC = √(AB2 + BC2)
AF = √(122 + 82)
AF = √(144 + 64)
AF = √208
AF = 4√13 cm

c) Perhatikan segitiga AEH siku-siku di E, maka:


AC = √(AE2 + EH2)
AF = √(52 + 82)
AF = √(25 + 64)
AF = √89 cm

Diagonal Ruang Balok


Diagonal ruang pada balok adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik
sudut yang berhadapan dalam suatu ruang. Untuk memahami definisi
tersebut coba perhatikan gambar berikut di bawah ini.

Hubungkan titik P dan V, Q dan W, R dan T, atau S dan U. Garis PV,


garis QW, garis RT, dan garis SU disebut diagonal ruang. Diagonal-
diagonal ruang tersebut akan berpotongan di satu titik. Suatu balok
memiliki empat buah diagonal ruang yang sama panjang dan berpotongan
pada satu titik. Bagaimana menghitung panjang diagonal ruang balok?

Sama seperti mencari diagonal bidang, untuk mencari diagonal ruang


juga menggunakan teorema phyagoras. Sekarang perhatikan gambar di
bawah ini.

Misalkan balok ABCD.EFGH di atas memiliki panjang p, lebar l, dan


tinggi t. Maka panjang AG dapat dihitung dengan menggunakan teorema
phytagoras. Tetapi sebelum itu harus cari panjang AC, di mana AC
merupakan diagonal sisi. Sekarang perhatikan segitiga ABC  siku-siku di
B. Sehingga:
AC = √(AB2 + BC2)
AC = √(p2 + l2)

Sekarang cari panjang AG dengan teorema phytagoras juga. Sekarang


perhatikan segitiga ACG  siku-siku di G. Sehingga:
AG = √(AC2 + CG2)
AG = √(√(p2 + l2)2 + t2)
AG = √(p2 + l2 + t2)

Misalkan diagonal ruang balok adalah d maka secara umum diagonal


ruang balok dapat dirumuskan:
d = √(p2 + l2 + t2)

Untuk lebih memantapkan pemahaman Anda tentang diagonal ruang,


silahkan perhatikan contoh soal berikut ini.

Contoh Soal
Sebuah balok memiliki panjang 12 cm, lebar 8 cm dan tinggi 4 cm.
Hitung berapa

Penyelesaian:
d = √(p2 + l2 + t2)
d = √(122 + 82 + 42)
d = √224
d = 4√14 cm 

Bidang Diagonal
Bidang diagonal suatu balok adalah bidang yang dibatasi oleh dua rusuk dan
dua diagonal bidang suatu balok. Untuk memahami definisi tersebut coba
perhatikan balok PQRS.TUVW pada gambar di bawah ini. 

Bidang PRVT dan PWVQ disebut bidang diagonal. Jadi balok memiliki
enam bidang diagonal yang berbentuk persegi panjang dan tiap
pasangnya kongruen. Bagaimana menghitung luas bidang diagonal?

Untuk menghitung luas bidang diagonal dapat menggunakan rumus luas


persegi panjang. Untuk lebih memantapkan pemahaman Anda tentang
diagonal ruang, silahkan perhatikan contoh soal berikut ini.

Contoh Soal 
Perhatikan gambar di bawah berikut ini.

 
Diketahui panjang AB = 12 cm, BC = 8 cm dan AE = 6 cm. Hitunglah
luas bidang diagonal ABGH!
Penyelesaiaan: 
Jika digambarkan akan tampak seperti gambar di bawah ini.

Terlebih dahulu harus cari panjang BG dengan teorema phytagoras.


BG = √(BC2 + CG2)
BG = √(82 + 62)
BG = √(64 + 36)
BG = √100
BG = 10 cm

Luas bidang diagonal ABGH dapat dicari dengan rumus persegi panjang,
yakni:
Luas ABGH = AB . BG
Luas ABGH = 12 cm . 10 cm
Luas ABGH = 120 cm2

Diagonal Bidang Kubus


Diagonal bidang suatu kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik
sudut yang berhadapan pada setiap bidang atau sisi kubus. Sekarang coba
perhatikan bidang ABEF pada gambar kubus ABCD.EFGH di bawah ini.
Ruas garis yang menghubungkan titik sudut B dan E disebut diagonal
bidang kubus. Setiap bidang pada kubus mempunyai dua diagonal
bidang. Karena kubus memiliki 6 bidang sisi, maka kubus memiliki 12
diagonal bidang atau diagonal sisi. Bagaimana cara menghitung panjang
diagonal bidang atau diagonal sisi pada kubus?

Diagonal bidang atau sisi dapat ditentukan dengan menggunakan


teorema phytagoras. Sekarang perhatikan gambar kuubus di bawah ini.

Misalkan kubus ABCD.EFGH di atas memiliki rusuk s. Maka panjang BE


dapat dihitung dengan menggunakan teorema phytagoras, di mana
segitiga ABE siku-siku di A. Sehingga:
BE = √(AB2 + AE2)
BE = √(s2 + s2)
BE = √2s2
BE = s√2

Misalkan diagonal bidang kubus adalah b maka secara umum diagonal


bidang kubus dapat dirumuskan:
b = s√2

Diagonal Ruang Kubus


Diagonal ruang pada kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik
sudut yang berhadapan dalam suatu ruang di dalam kubus. Sekarang coba
perhatikan gambar berikut di bawah ini. 

Garis BH disebut diagonal ruang. Selain garis BH, ada juga garis AG,
garis DF, dan garis CE yang merupakan diagonal ruang kubus. Diagonal-
diagonal ruang tersebut akan berpotongan di satu titik. Suatu kubus
memiliki empat buah diagonal ruang yang sama panjang dan berpotongan
pada satu titik. Bagaimana menghitung panjang diagonal ruang balok?

Sama seperti mencari diagonal bidang, untuk mencari diagonal ruang


juga menggunakan teorema phyagoras. Sekarang perhatikan gambar di
bawah ini.

Misalkan kubus ABCD.EFGH di atas memiliki rusuk s. Maka panjang BH


dapat dihitung dengan menggunakan teorema phytagoras. Tetapi
sebelum itu harus cari panjang BD, di mana BD merupakan diagonal
sisi. Sekarang perhatikan segitiga ABD  siku-siku di A. Sehingga:
BD = s√2

Sekarang cari panjang BH dengan teorema phytagoras juga. Sekarang


perhatikan segitiga BDH  siku-siku di D. Sehingga:
BH = √(BD2 + DH2)
BH = √(s√2)2 + s2)
BH = √(2s2 + s2)
BH = √(3s2)
BH = s√3 

Misalkan diagonal ruang kubus adalah d, maka secara umum diagonal


ruang kubus dapat dirumuskan:
d = s√3 

Bidang Diagonal Kubus


Bidang diagonal suatu kubus adalah bidang yang dibatasi oleh dua rusuk dan
dua diagonal bidang suatu kubus. Perhatikan balok ABCD.EFGH pada
gambar di bawah ini. 

Bidang ABGH disebut bidang diagonal. Kubus memiliki enam bidang


diagonal yang berbentuk persegi panjang dan tiap pasangnya kongruen.
Bagaimana menghitung luas bidang diagonal?

Untuk menghitung luas bidang diagonal dapat menggunakan rumus luas


persegi panjang. Sekarang coba perhatikan kembali gambar kubus
ABCD.EFGH di atas, jika rusuknya s, maka luas bidang ABGH yakni:
Luas ABGH = AB . BG
Luas ABGH = s . s√2
Luas ABGH = s2√2 

Untuk lebih memantapkan pemahaman Anda tentang diagonal bidang,


diagonal ruang dan bidang diagonal ruang, silahkan perhatikan contoh
soal berikut ini.

Contoh Soa
Sebuah kubus memiliki panjang rusuk 5 cm. Hitunglah panjang diagonal
bidang, diagonal ruang dan luas salah satu bidang diagonal kubus
tersebut.
 
Penyelesaian:
Panjang diagonal bidang yakni:
b = s√2
b = 5√2 cm

Panjang diagonal ruang yakni:


d = s√3
d = 5√3 cm
Luas bidang diagonal yakni: 
Luas = s2√2 
Luas = (5 cm)2√2
Luas = 25√2 cm2 
Kesimpulan:
Karena balok dan kubus memiliki sifat yang hampir sama maka berikut
sifat-sifat yang dimiliki oleh kubus juga dimiliki oleh balok.
1. Memiliki 6 sisi (bidang) berbentuk persegi yang saling kongruen.
Sisi (bidang) tersebut adalah bidang ABCD, ABFE, BCGF, CDHG, ADHE,
dan EFGH. 
2. Memiliki 12 rusuk yang sama panjang, yaitu AB , BC, CD , AD , EF ,
FG , GH , EH , AE , BF , CG , dan DH. 
3. Memiliki 8 titik sudut, yaitu A, B, C, D, E, F, G, dan H. 
4. Memiliki 12 diagonal bidang yang sama panjang, di antaranya AC ,
BD , BG , dan CF . 
5. Memiliki 4 diagonal ruang yang sama panjang dan berpotongan di
satu titik, yaitu AG , BH , CE , dan DF.
6. Memiliki 6 bidang diagonal berbentuk persegi panjang yang saling
kongruen, di antaranya bidang ACGE, BGHA, AFGD, dan BEHC.

oal No. 1
Kubus dengan panjang sisi 12 cm.
Tentukan
a) panjang diagonal bidang sisi kubus
b) panjang diagonal ruang

Pembahasan
AF adalah salah satu contoh diagonal bidang pada kubus, sementara BH adalah salah satu contoh
diagonal ruang pada kubus. 

Panjang diagonal bidang dan diagonal dari kubus dengan panjang sisi = a masing-masing adalah 

Sehingga
a) panjang diagonal bidang = 12√2 cm 
b) panjang diagonal ruang = 12√3 cm

Soal No. 2
Kubus ABCD.EFGH dengan panjang sisi 12 cm. Titik P adalah perpotongan diagonal bidang ABCD.
Tentukan jarak titik P ke titik G 

Pembahasan
Gambar sebagai berikut 
AC panjangnya 12√2, sementara PC adalah setengah dari AC. Sehingga PC = 6√2 cm. CG = 12
cm. 

Soal No. 3
Pada kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 6 cm, jarak titik B ke diagonal ruang AG adalah...
A. √5
B. 2√5
C. 3√5
D. 2√6
E. 3√6
(UN 2003)

Pembahasan
Misalkan jaraknya adalah BP, dimana BP dengan AG harus tegak lurus. 

Ambil segitiga ABG sebagai acuan perhitungan. Jika AB dijadikan alas segitiga, maka BG menjadi
tingginya. Jika AG yang dijadikan alas, maka tinggi segitiganya adalah BP, dimana BP itulah yang
hendak dicari. 
alas1 x tinggi1 = alas2 x tinggi2

Soal No. 4
Pada kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm, titik P adalah tepat ditengah CG, tentukan
jarak titik C ke garis AP!

Pembahasan
Posisi titik C dan garis AP pada kubus sebagai berikut: 

Cari panjang AP terlebih dahulu, 

dilanjutkan menentukan jarak C ke AP, 

 
Soal No. 5
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 6 cm. Jarak titik G ke diagonal BE adalah….
A. 3√6 cm
B. 6√6 cm
C. 9√6 cm
D. 3√10 cm
E. 9√10 cm 

Pembahasan
Sketsa kubusnya dulu, beri nama titik-titik sudutnya. Diberi tanda titik dan garis yang hendak
dicari jaraknya. 

Tambahkan 2 garis lagi, hingga muncul segitiga BGE. 

Pada segitiga BGE, EB sama panjangnya dengan BG, sama juga dengan GE yaitu 6√2 (dapatnya
dari rumus langsung diagonal sisi). Karena sama sisi, maka garis x tegak lurusnya akan di tengah-
tengah garis EB. Terapkan pythagoras untuk segitiga BGJ untuk mendapat panjang x:

Metode kedua, bisa juga dengan penggunaan setengah luas segitiga, seperti beberapa soal
terdahulu. Namun di sini perlu digunakan rumus luas segitiga yang ada sinusnya, karena
diketahui dua sisi dan sudut diantaranya, tengok catatan jika lupa. Misal perlu sudutnya, ∠E =
∠B = ∠ G = 60°karena sama sisi: 
Soal No. 6
Diketahui limas beraturan T.ABCD dengan ABCD adalah persegi yang memiliki panjang AB = 4 cm
dan TA = 6 cm. Jarak titik C ke garis AT =.....(UN Matematika IPA 2014)
A. 1/14 √14 cm
B. 2/3 √14 cm
C. 3/4 √14 cm
D. 4/3 √14 cm
E. 3/2 √14 cm

Pembahasan
Sketsa soalnya seperti berikut ini 

Dengan pythagoras dapat ditentukan panjang AC, 

dan juga tinggi limas TP 

Akhirnya dari segitiga ACT diperoleh nilai x 

Jawaban: D. 4/3 √14 cm


(Updating,..)
Read more: http://matematikastudycenter.com/kelas-10-sma/125-dimensi-tiga-jarak-titik-garis-kubus-
atau-limas#ixzz3wq70Ct7c

You might also like