You are on page 1of 2
PEMERINTAH ACEH SEKRETARIAT BAITUL MAL ACEH Jalan T. Nyak Arief, (Kompiek Keistimewaan Aceh), Telepon 0651-7555595 Fax. 0651-7555596 erry BANDA ACEH (23114) Lampiran A PEDOMAN PELAKSANAAN KEGIATAN, BEASISWA BAGI SANTRI TAHFIDH AL-QURAN TAHUN 2022 BAITUL MAL ACEH TAHUN 2022 UMUM 1, Pimpina Dayah/ Ma’had mengusulkan mustahik/ santri yang hafal 10 Juz 2. Mustahik melengkapi syarat administrasi sesuai keterangan dibawah. Apabila tidak lengkap, maka mustahik dianggap guguritidak lulus. 3. Mustahik yang diusulkan akan menjalani seleksi dan wawancara langsung dengan tim Yerifikasi/selcksi Baitul Mal Aceh pada lokasi/tempat yang ditentukan kemudian 4. Pihak Dayah’ Ma’had dapat melakukan proses seleksi lokal secara transparan dan terbuka untuk menjaring mustahik sesuai kuota yang diberikan dengan memastikan bahwa kriteria sesuai yang ditentukan BMA 5. Pihak Dayah/ Ma’had bertanggungjawab penuh terhadap data/dokumen administrasi mustahik yang diajukan sebagai calon penerima Beasiswa TATACARA PENDAFTARAN 1. Dayah/Pesantren yang dapat mengajukan calon peserta adalah dayah/pesantren yang berada dikabupaten/ Kota Banda Aceh dan Aceh Besar. 2. Memastikan bahwa mustahik sudah melengkapi syarat administrasi sesuai ketentuan yang ditetapkan BMA. 3. Pendafiaran calon penerima bantuan dapat diakses melalui link sbb berikut ...dan seluruh kelengkapan dokumen di upload dalam 1 file PDF. Untuk informasi dan koordinasi lebih Janjut dapat menghubungi Saudari Yuwita, SH, M.H (CP: 082361501983) JADWAL 1. Pendataan dan pengiriman berkas 222 sid 30 September 2022 2. Seleksi Administrasi 23 sid 5 Oktober 2022 3. Verifikasi dan Wawancara mustahik —_: 10 Oktober s/d 14 Oktober 2022 4. Pengumuman Kelulusan 2 20 Oktober 2022 (* Jadwal bersifat tentative dan dapat berubah sewaktu-waktu) NARAHUBUNG Informasi lebih lanjut dapat menghubungi contact person berikut : = Yuwita, SH,M.H (0823.6150.1983) = Yusrizal, M.Ed (0852.7073.8955) PEMERINTAH ACEH SEKRETARIAT BAITUL MAL ACEH Jalan T. Nyak Aref, (Complek Keistimewaan Aceh}, Telepon 0651-7555595 Fax. 0651-7555596 BANDA ACEH (23114) E. KRITERIA MUSTAHIK 1. Berasal dari Keluarga Miskin yang penghasilan orangtua per bulan dibawah 1/3 Nishab Zakat (Setara Rp. 2.300.000) 2. Santri asal Aceh (KTP & KK Aceh) Santri aktif yang sedang menjalani program Tahfidh Al-Quran pada Dayah se- Aceh Besar dan Banda Aceh. Santri wajib memiliki setoran hafalan Minimal 10 Juz dan maksimal 25 Juz ‘Umur maksimal 20 Tahun (kelahiran tahun 2002) Bukan penerima beasiswa sejenis dari BMA tahun 2021 Mendapat rekomendasi dari pimpinan dayah/pesantren. Bersedia mengikuti ketentuan yang ditetapkan BMA ” PNAS F. SYARAT ADMINISTRASI 1. Pendaftaran melalui link https://bit.ly/tahfighbma22 2. Identitas santri (KTP/Kartu Pelajar/ lainnya) 3. Surat Keterangan Miskin dari Keuchik/Perangkat Desa (as/i) 4. Surat Aktif Santri 5. Surat Rekomendasi dari pimpinan dayah (asli) (Format dibuat oleh BMA) 6. Fotokopi KTP orang tua/wali 7. Fotokopi Kartu Keluarga (KK) 8 FC Rekening Bank Aceh yang aktif atas nama santri (/ika ada boleh dilampirkan)

You might also like