You are on page 1of 3

PENUGASAN

5. DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS LITERASI

Untuk menindaklanjuti pengalaman belajar tentang Desain Pembelajaran Berbasis Literasi, Bapak/Ibu perlu mengerjakan RTL dengan keterangan sebagai berikut.

1. Tugas berupa rancangan desain pembelajaran berbasis literasi sesuai dengan tingkat kemahiran yang dipilih.

2. Pengembangan indikator pembelajaran yang memuat indikator literasi membaca, numerasi, sains, dan sosial budaya.

3. Pembuatan media, materi, dan model pembelajaran harus sesuai dengan indikator pembelajaran.

4. Tugas ini dikerjakan secara individu dan dilaporkan dengan cara mengunggahnya pada fitur unggah file yang ada pada laman penugasan di LMS.

5. Hasil pekerjaan diunggah dalam bentuk PDF dengan format penamaan file sebagai berikut : Penugasan 5_ Nama Peserta_Instansi.

6. Format dan sistematika jawaban terdapat pada lembar berikutnya.


5. DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS LITERASI

Nama : …………………………

Jabatan : …………………………

Instansi : …………………………

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERBASIS LITERASI

Komponen Uraian

Tingkat Kemahiran : …………………………

Tema Pembelajaran : …………………………

Model Pembelajaran : …………………………

Alokasi Waktu : …………………………

A. Indikator

1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

B. Materi Pembelajaran

…………………………

C. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal

…………………………

Kegiatan Inti

…………………………

Kegiatan Akhir

…………………………

D. Media Pembelajaran

…………………………

E. Penilaian Pembelajaran

1. Teknik Penilaian

2. Bentuk Penilaian

F. Penguatan

…………………………

G. Pengayaan

…………………………

H. LKPD

Nama Anggota Kelompok

Kelas

Hari/Tanggal

Indikator Capaian Kompetensi

Petunjuk pengerjaan
RUBRIK PENILAIAN DESAIN PEMBELAJARAN

Nilai

No Komponen yang dinilai


Sangat Baik Baik Cukup Kurang

1 Memuat tingkat kemahiran

2 Memuat tema pembelajaran

3 Memuat model pembelajaran

4 Memuat indikator-indikator pembelajaran

5 Memuat materi pembelajaran

6 Memuat langkah-langkah pembelajaran

7 Memuat media pembelajaran yang inovatif

8 Memuat instrument penilaian pembelajaran

9 Memuat penguatan yang sesuai dengan

tingkat kemahiran

10 Memuat pengayaan yang sesuai dengan

tingkat kemahiran

11 Memuat LKPD

You might also like