You are on page 1of 41

CHECK LIST INSPEKSI KERJA K3

NAMA PAKET : ..........................................................................................................................................


KONTRAKTOR PELAKSANA : ..........................................................................................................................................
KONSULTAN SUPERVISI : ..........................................................................................................................................
TANGGAL INSPEKSI : ..........................................................................................................................................
No Uraian Kegiatan Inspeksi Ya Tidak Temuan Dilapangan Catatan penting/Pengendalian yang Sudah Ada Saran Yang Dianjurkan
1 WAKTU KERJA
 Pelaksanaan waktu kerja dibuat
secara baik (8 jam)
 Adanya pemberian tambahan
gaji untuk kerja lembur
 Adanya izin pengambilan cuti
Catatan :

2 KECELAKAAN KERJA
 Adanya arsip tentang
dokumentasi jumlah kecelakaan
kerja dalam pelaksanaan
pekerjaan
 Adanya Laporan tentang
terjadinya kecelakaan kerja
 Adanya tunjangan jika terjadi
kecelakaan kerja
 Adanya asuransi untuk tenaga
kerja
 Tenaga kerja diberikan
pengobatan/perawatan berkala
Catatan :
3 KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA UMUM
 Mempunyai Dokumen RK3K
(Rencana Keselamatan &
Kesehatan Kerja Kontrak)
 Penyuluhan tentang Penyakit
Berbahaya HIV & AIDS dan
lain-lain…
 Tersedia gambar/poster K3
yang sesuai dan dipasang
secara baik dan mudah dilihat
 Terdapat tanda-tanda larangan
sesuai dengan sifat bahaya
yang ada?
 Tenaga kerja dilengkapi dengan
pelindung diri
 Telah melakukan pembinaan
dan latihan / training dalam
bidang K3 kepada semua
tenaga kerja
 Terdapat tanda atau
penghalang yang menandai
batasan-batasan area kerja
dengan area umum
 Terdapat tanda yang jelas
untuk menunjukan keamanan
ditempat kerja
 Penggunaan safety sign yang
sesuai
Catatan :

4 TEMPAT KERJA DAN PERALATAN


 Tersedia pintu masuk dan
keluar darurat
 Terdapat lampu/penerangan
yang baik di seluruh tempat
kerja, termasuk pada gang-
gang
 Area bangunan untuk Kantor
dan gudang sesuai standart
 Adanya ventilasi yang sesuai
untuk mendapatkan udara yang
segar di tempat kerja yang
tertutup
 Tersedia tanda-tanda dan
selalu ditempatkan untuk
menunjukkan lantai yang basah
setelah dibersihkan
 Kabel komputer dan alat listrik
lainnya disimpan/ditata dengan
rapi dari gan-gang dan jalan
lalu lalang
 Gang-gang dan jalan lalu lalang
bebas dari penghalang
misalnya kotak sampah-
sampah, dll
 Terdapat sistem alarm
keamanan dan berfungsi baik
 Tersedia alat komuniasi
 Bangunan untuk kantor dan
fasilitasnya harus terbebas dari
polusi yang dihasilkan oleh
kegiatan pelaksanaan
 Bangunan untuk kantor dan
fasilitasnya harus dibuat
dengan kekuatan struktural
yang memenuhi syarat
 Bangunan untuk kantor dan
fasilitasnya harus dibuat pada
elevasi yang lebih tnggi dari
daerah sekitar, dilengkapi pagar
keliling dan akses jalan masuk
serta tempat parkir
 Terdapat toilet yang memadai
dan terpisah untuk pria dan
wanita
 Tersedia toilet untuk orang
cacat
 Toilet dibersihkan secara
teratur
 Tersedia tempat pembuangan
sampah
 Tersedianya air bersih yang
mencukupi dan memenuhi
persyaratan kesehatan
 Tersedianya saluran
pembungan air limbah (SPAL)
yang memadai
Catatan :

5 PENCEGAHAN TERHADAP KEBAKARAN DAN ALAT PEMADAM KEBAKARAN


 Tersedia alat pemadam api dan
apakah jenis serta jumlahnya
telah memadai
 Dilakukan pengecekan alat
pemadam api secara rutin
 Terdapat instalasi alarm
kebakaran/hydrant
kebakaran/instalasi springkler
 Perusahaan mempunyai regu
penanggulangan kebakaran
 Khusus pada pelaksanaan
proyek konstruksi bangunan,
telah ada pengaman baik untuk
tenaga kerja maupun umum
 Terpasang nomor telepon
darurat dengan jelas pada per
unit
Catatan :

6 FASILITAS DAN PELAYANAN PENGUJIAN LOGISTIK


 Tersedia Pemadam kebakaran
dan kebutuhan P3K yang
memadai diseluruh Barak,
kantor, gudang dan bengkel
 Bahan dan peralatan yang
digunakan harus memenuhi
syarat
 Pengangkutan bahan harus
sesuai dengan beban lalu lintas
pada jalan yang akan dilewati
 Bahan dan material berbahaya
harus disimpan tersendiri dan
terlindung dengan baik
 Pembuangan bahan atau
material harus pada tempat
yang telah ditetapkan, aman
dan tidak mengganggu lalu
lintas
Catatan :

7 BAHAN-BAHAN BERBAHAYA (B3)


 Tersedia lembar data
keselamatan bahan (LDKB)
tersedia untuk semua bahan-
bahan berbahaya di tempat
kerja
 Bahan-bahan berbahaya selalu
terdaftar (dan diperbaharui)
 Terdapat prosedur untuk
membuang semua bahan kimia
secara tepat
 Bahan-bahan berbahaya
disimpan di lemari/laci terkunci
 Semua bahan kimia dan bahan
berbahaya lainnya diberi label
secara jelas
 Prosedur kegawat daruratan
tersedia di tempat kerja dan
dijelaskan kepada seluruh
pekerja/pekerja sukarela
 Seluruh pekerja diajarkan
mengenai penggunaan bahan-
bahan berbahaya dngan benar
dan dilengkapi dngan APD
yang diperlukan
 Terdapat alat pemadam api
(jenis yang tepat) ditempatkan
dekat dengan tempat
penyimpanan bahan kimia
 Fasilitas yang berhubungan
dengan perawatan (akibat)
tumpahan atau percikan bahan
kimia terletak dekat dengan
daerah pengguna bahan kimia
(contoh : klinik)
Catatan :
8 PENGATURAN LALU LINTAS
 Tersedianya jalan/jembatan
sementara bagi penduduk di
permukiman sepanjang dan
yang berdekatan dengan lokasi
pekerjaan
 Bangunan sementara dan
rambu-rambu harus terpelihara
agar tetap aman dan dalam
kondisi baik
 Terdapat tanda atau
penghalang yang menandai
batasan-batasan area kerja
dengan area umum
 Terdapat tanda yang jelas
untuk menunjukan keamanan
ditempat kerja
 Terdapat prosedur darurat dan
poin-poin evakuasi ditunjukkan
dengan jelas
Catatan :

9 PEKERJAAN RELOKASI UTILITAS DAN PEMBERSIHAN


 Data dan informasi lokasi
utilitas yang ada yang akan
direlokasi harus tepat
 Prosedur dan methode
pekerjaan relokasi utilitas harus
yang benar
 Pembersihan seluruh
permukaan terekspos harus
dilakukan dengan baik dan
benar sehingga proyek yang
ditinggalkan siap pakai
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :
10 MOBILISASI
 Jembatan Sementara
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pelaksanaan pengukuran dan
pematokan harus dilakukan
oleh pekerja yang terampil serta
berpengalaman di bidangnya
 Peralatan kerja dalam kondisi
baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Penggunaan alat kerja harus
sesuai dengan peruntukan dan
harus dilakukan oleh tenaga
terampil yang berpengalaman
dalam melaksanakan pekerjaan
 Proses pabrikasi penggunaan
palu, paku atau pasak
dilakukan secara hati-hati
 Terdapat penghalang yang
menandai batasan-batasan
Jembatan sementara
 Pengangkatan, pemindahan
dan penyambungan dilakukan
sedemikian rupa sehingga
terhindar dari resiko bahaya
kecelakaan
 Kondisi Jalan Pendekat pada
jembatan sementara harus
dalam keadaan baik
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

11 PEKERJAN DRAINASE
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat kerja dalam kondisi Baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
 Bangunan sementara dan
rambu-rambu harus terpelihara
agar tetap aman dan dalam
kondisi baik
 Terdapat tanda atau
penghalang yang menandai
batasan-batasan area kerja
dengan area umum
 Terdapat tanda yang jelas
untuk menunjukan keamanan
ditempat kerja
 Terdapat prosedur darurat dan
poin-poin evakuasi ditunjukkan
dengan jelas
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Pemasangan patok harus benar
dan sesuai dengan ketentuan
 Menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Penggalian pada pekerjaan
selokan dan saluran air agar
selalu menjaga jarak aman
antar penggali
 Menempatkan material pada
jarak yang sesuai untuk kerja
dan tidak menggangu lalu lintas
kerja
 Pekerjaan penggalian dilakukan
pada malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
 Hasil galian harus
mempertahankan kemiringan
yang stabil untuk menghindari
longsoran
 Penggunaan alat berat untuk
penggalian harus sesuai
dengan standar operasionalnya
 Pemasangan bekisting harus
dipasang dengan baik dan
dilakukan oleh pekerja terampil
yang telah berpengalaman
 Tidak terdapat alat yang bisa
menggerakkan beban mesin
atau peralatan lainya di dekat
pemasangan bekisting/ selama
pekerjaan pengecoran
berlangsung
 Paku-paku yang menonjol
keluar perlu dibenamkan atau
dibengkokkan
 Pelaksanaan penulangan harus
dilakukan oleh pekerja yang
terampil dan berpengalaman
dibidangnya
 Sisa-sisa besi/kawat baja harus
ditempatkan sedemikian rupa
sehingga tidak menimbulkan
bahaya
 Besi tulangan tidak boleh
disimpan pada perancah atau
papan acuan yang dapat
membahayakan kestabilannya
 Pelaksanaan pengecoran harus
dilakukan oleh tenaga terampil
yang berpengalaman dalam
melaksanakan pekerjaan
 Pekerja harus berada pada
jarak aman terhadap setiap
percikan beton ketika dituang
dari bak muatan
 Alat vibrator harus dalam
kondisi baik
 Pencampuran bahan-bahan
kering dari beton harus
dilakukan pada ruang yang
tertutup, debu yang ditimbulkan
harus dapat terbuang keluar ,
bila debu tidak dapat terbuang
keluar, maka pekerja harus
menggunakan alat pernapasan
yang sesuai dengan standar
 Selama pengecoran papan
acuan dan penumpunya harus
kuat dan dicegah dari
kerusakan
 Bila beton mulai mengeras
maka harus dilindungi terhadap
arus air yang mengalirkan
bahan – bahan kimia dan getar
serta tidak boleh meletakkan
beban diatas beton yang
sedang mengeras
 Untuk pekerjaan pasangan batu
dengan mortar , metode
pemecahan dan permukaan
batu harus sesuai dengan
persyaratan
 Untuk pekerjaan pasangan batu
dengan mortar, dimensi saluran
harus sesuai dengan gambar
kerja
 Untuk pekerjaan pemasangan
gorong-gorong pipa beton/baja
harus menngunakan mesin
atau tracker dengan rantai/sling
Catatan :

13 PELEBARAN PERKERASAN DAN BAHU JALAN


 Pekerjaan lapis Pondasi Kelas A
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat ukur yang digunakan
dalam kondisi baik serta
pengukuran dilakukan oleh
pekerja yang terampil dan
berpengalaman
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah galian
dengan pagar pengaman
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Terdapat tanda atau
penghalang yang menandai
batasan-batasan area kerja
dengan area umum
 Truck pengangkut material
harus dalam keadaan tertutup
 Pengoperasian dump truck
harus dilakukan oleh tenaga
terampil dan berpengalaman
dan dijaga agar tidak ada orang
lain yang berkepentingan
berada di dekat dump truck
yang sedang menurunkan
agregat
 Diadakan pengujian stabilitas
terutama pada tanah bagian
pinggir
 Tanah yang akan dikupas harus
bersih dari batu-batu, pohon-
pohon dan rintangan lainnya
 Alat berat yang digunakan ``
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 Sebelum penggalian harus
dilakukan pemeriksaan utilitas
umum di bawah tanah dulu
 Operator mesin penghampar
dan pemadat harus terampil
dan berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Penimbunan material harus
ditempat yang aman atau
material agar segera dihampar
 Dilakukan perawatan terhadap
material yang akan dihampar,
baik sebelum atau sesudah
dipadatkan (penyiraman)
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pekerjaan lapis Pondasi Kelas S (Bahu jalan)


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat ukur yang digunakan
dalam kondisi baik serta
pengukuran dilakukan oleh
pekerja yang terampil dan
berpengalaman
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah galian
dengan pagar pengaman
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Truck pengangkut material
harus dalam keadaan tertutup
 Diadakan pengujian stabilitas
terutama pada tanah bagian
pinggir
 Tanah yang akan dikupas harus
bersih dari batu-batu, pohon-
pohon dan rintangan lainnya
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 Sebelum penggalian harus
dilakukan pemeriksaan utilitas
umum di bawah tanah dulu
 Operator mesin penghampar
dan pemadat harus terampil
dan berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Penimbunan material harus
ditempat yang aman atau
material agar segera dihampar
 Dilakukan perawatan terhadap
material yang akan dihampar,
baik sebelum atau sesudah
dipadatkan (penyiraman)
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :
14 PERKERASAN BERBUTIR
 Pekerjaan Lapis Pondasi Kelas A
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat ukur yang digunakan
dalam kondisi baik serta
pengukuran dilakukan oleh
pekerja yang terampil dan
berpengalaman
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah galian
dengan pagar pengaman
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Terdapat tanda atau
penghalang yang menandai
batasan-batasan area kerja
dengan area umum
 Truck pengangkut Agregat
harus dalam keadaan tertutup
 Pengoperasian dump truck
harus dilakukan oleh tenaga
terampil dan berpengalaman
dan dijaga agar tidak ada orang
lain yang berkepentingan
berada di dekat dump truck
yang sedang menurunkan
agregat
 Diadakan pengujian stabilitas
terutama pada tanah bagian
pinggir
 Tanah yang akan dikupas harus
bersih dari batu-batu, pohon-
pohon dan rintangan lainnya
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 Sebelum penggalian harus
dilakukan pemeriksaan utilitas
umum di bawah tanah dulu
 Operator mesin penghampar
dan pemadat harus terampil
dan berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Penimbunan agregat harus
ditempat yang aman atau
material agar segera dihampar
 Material yang digunakan sesuai
dengan Spesifikasi Teknis 2010
Rev. 3
 Dilakukan perawatan terhadap
agregat yang akan dihampar,
baik sebelum atau sesudah
dipadatkan (penyiraman)
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

15 PERKERASAN BERBUTIR TAMPA PENUTUP ASPAL


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat ukur yang digunakan
dalam kondisi baik serta
pengukuran dilakukan oleh
pekerja yang terampil dan
berpengalaman
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah galian
dengan pagar pengaman
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Truck pengangkut Agregat
harus dalam keadaan tertutup
 Pengoperasian dump truck
harus dilakukan oleh tenaga
terampil dan berpengalaman
dan dijaga agar tidak ada orang
lain yang berkepentingan
berada di dekat dump truck
yang sedang menurunkan
agregat
 Tanah yang akan dikupas harus
bersih dari batu-batu, pohon-
pohon dan rintangan lainnya
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 Operator mesin penghampar
dan pemadat harus terampil
dan berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Penimbunan agregat harus
ditempat yang aman atau
material agar segera dihampar
 Dilakukan perawatan terhadap
agregat yang akan dihampar,
baik sebelum atau sesudah
dipadatkan (penyiraman)
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

16 PERKERASAN BETON SEMEN


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Alat ukur yang digunakan
dalam kondisi baik serta
pengukuran dilakukan oleh
pekerja yang terampil dan
berpengalaman
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah galian
dengan pagar pengaman
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Memasang pengaman dan
membatasi daerah pekerjaan
dengan pagar pengaman untuk
mencegah benturan
 Pemasangan bekisting harus
terpasang dengan baik
 Operator mesin penghampar
harus terampil dan
berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Mengatur lalu lintas agar tetap
berjalan dengan lancar dengan
cara mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Besi tulangan yang menjorok ke
luar dari lantai atau dinding
harus diberi pelindung
 Pabrikasi besi tulangan harus
dilakukan oleh pekerja yang
sudah berpengalaman di
bidangnya
 Besi tulangan tidak boleh
disimpan pada perancah atau
papan acuan yang dapat
membahayakan kestabilannya
 Pencampuran bahan-bahan
kering dari beton harus
dilakukan pada ruang yang
tertutup, debu yang ditimbulkan
harus dapat terbuang keluar ,
bila debu tidak dapat terbuang
keluar, maka pekerja harus
menggunakan alat pernapasan
yang sesuai dengan standar
 Selama pengecoran papan
acuan dan penumpunya harus
kuat dan dicegah dari
kerusakan
 Bila beton dituang dari bak
muatan, maka pekerja harus
berada pada jarak yang aman
terhadap percikan setiap beton
 Bila beton mulai mengeras
maka harus dilindungi terhadap
arus air yang mengalirkan
bahan –bahan kimia dan getar
serta tidak boleh meletakkan
beban diatas beton yang
sedang mengeras
 Pelaksanaan penggetaran
adukan beton harus dilakukan
oleh pekerja yang ahli
dibidangnya
 Operator mesin pompa beton
harus sdh berpengalaman
 Pengadukan dan
penghamparan beton harus
dilakukan oleh tenaga yang
berpengalaman
 Operator water tanker harus
berpengalaman dan ahli
dibidangnya
 Membatasi daerah pekerjaan
yang akan dilakukan
pengecoran dengan pagar atau
rambu yang informatif,
menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk sekitar untuk
melintasi jalan
 Lantai kerja sementara yang
menahan pipa pemompa beton
harus kuat untuk menumpu
pipa yang sedang berisi dan
semua pekerja sekaligus pada
waktu yang bersamaan dan
mempunyai faktor pengaman
sedikitnya 4
 Pipa penyalur beton pompaan
harus diangker pada ujung dan
lengkungnya di ujung atas
diberi keran penyalur udara
 Bila pipa pemompa beton
sedang dibersihkan dengan air
atau udara bertekanan tinggi
tidak boleh disambung atau
dalam keadaan terlepas
 Ketika pelepasan bekisting
paku, baut dan lainnya harus
dilakukan dengan cara yang
benar
 Ketika pelepasan bekisting
harus memasang rambu-rambu
pengaman serta mengadakan
pengaturan lalu lintas
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

17 PERKERASAN ASPAL
 Pekerjaan Lapis Resap Pengikat
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 pengukuran harus dilakukan
dengan menggunakan meteran
yang standar
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Petugas pembakaran harus
berpengalaman pada
bidangnya dan harus
menggunakan pakaian kerja
standar
 Pembakaran pada pekerjaan
aspal harus dilakukan pada
tempat yang aman dari bahaya
kebakaran lainnya
 Membuat pengaman untuk
menghindari kerusakan pada
pohon, struktur atau bangunan
yang berdekatan dengan lokasi
dari percikan aspal dan
kerusakan lainnya
 Menjaga api tidak terlalu besar
dan menghindari penggunaan
bahan bakar yang mudah
meledak
 Pengadukan menggunakan
kayu yang panjang
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penyemprotan
sewaktu mesin penyemprotan
dari aspal spreyer bekerja
menyiram aspal pada agregat
di lokasi pekerjaan
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pekerjaan Lapis Perekat


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 pengukuran harus dilakukan
dengan menggunakan meteran
yang standar
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Petugas pembakaran harus
berpengalaman pada
bidangnya dan harus
menggunakan pakaian kerja
standar
 Pembakaran pada pekerjaan
aspal harus dilakukan pada
tempat yang aman dari bahaya
kebakaran lainnya
 Membuat pengaman untuk
menghindari kerusakan pada
pohon, struktur atau bangunan
yang berdekatan dengan lokasi
dari percikan aspal dan
kerusakan lainnya
 Menjaga api tidak terlalu besar
dan menghindari penggunaan
bahan bakar yang mudah
meledak
 Pengadukan menggunakan
kayu yang panjang
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penyemprotan
sewaktu mesin penyemprotan
dari aspal spreyer bekerja
menyiram aspal
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pekerjaan Laston Lapis Aus (AC-WC)


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 pengukuran harus dilakukan
dengan menggunakan meteran
yang standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Membuat pengaman untuk
menghindari kerusakan pada
pohon, struktur atau bangunan
yang berdekatan dengan lokasi
dari percikan aspal dan
kerusakan lainnya
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penghamparan
sewaktu mesin penghampar
aspal (finisher) bekerja
menghampar aspal di lokasi
pekerjaan
 Muatan dump truck yang
membawa hotmix harus
dilindungi dengan terpal anti
panas
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat dimana Dump
Truck sedang menuangkan
hotmix ke dalam mesin
penghampar aspal (finisher) di
lokasi pekerjaan
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat aspal
bekerja memadatkan hotmix di
lokasi pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pekerjaan Laston Lapis Antara (AC-BC)


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 pengukuran harus dilakukan
dengan menggunakan meteran
yang standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Membuat pengaman untuk
menghindari kerusakan pada
pohon, struktur atau bangunan
yang berdekatan dengan lokasi
dari percikan aspal dan
kerusakan lainnya
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penyemprotan
sewaktu mesin penyemprotan
dari aspal spreyer bekerja
menyiram aspal
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penghamparan
sewaktu mesin penghampar
aspal (finisher) bekerja
menghampar aspal di lokasi
pekerjaan
 Muatan dump truck yang
membawa hotmix harus
dilindungi dengan terpal anti
panas
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat dimana Dump
Truck sedang menuangkan
hotmix ke dalam mesin
penghampar aspal (finisher) di
lokasi pekerjaan
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat aspal
bekerja memadatkan hotmix di
lokasi pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pekerjaan Laston Lapis Pondasi (AC-Base)


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 pengukuran harus dilakukan
dengan menggunakan meteran
yang standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan Pembentuk)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Membuat pengaman untuk
menghindari kerusakan pada
pohon, struktur atau bangunan
yang berdekatan dengan lokasi
dari percikan aspal dan
kerusakan lainnya
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penyemprotan
sewaktu mesin penyemprotan
dari aspal spreyer bekerja
menyiram aspal
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penghamparan
sewaktu mesin penghampar
aspal (finisher) bekerja
menghampar aspal di lokasi
pekerjaan
 Muatan dump truck yang
membawa hotmix harus
dilindungi dengan terpal anti
panas
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat dimana Dump
Truck sedang menuangkan
hotmix ke dalam mesin
penghampar aspal (finisher) di
lokasi pekerjaan
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat aspal
bekerja memadatkan hotmix di
lokasi pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

18 PEKERJAAN STRUKTUR
 Pekerjaan Beton
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pelaksanaan pengukuran dan
pematokan harus dilakukan
oleh pekerja yang terampil serta
berpengalaman di bidangnya
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Material harus terlindungi dari
cuaca dan suhu
 Lokasi kerja tidak tergenang air
 Alat pemadam kebakaran harus
ada di gudang atau tempat
penyimpanan material
 Alat concrete mixer sebelum
digunakan harus dalam
keadaan baik termasuk
penguat-penguatnya dan
dijalankan oleh orang yang ahli
dibidangnya
 Pemasangan bekisting harus
dipasang dengan baik dan
dilakukan oleh pekerja terampil
yang telah berpengalaman
 Dilarang menempatkan atau
menggerakkan beban mesin
atau peralatan lainya dekat
pemasangan beakisting/diisi
galian yang dapat
menyebabkan runtuhnya sisi
galian dan membahayakan
setiap orang di dalamnya
 Paku-paku yang menonjol
keluar perlu dibenamkan atau
dibengkokkan
 Pelaksanaan penulangan harus
dilakukan oleh pekerja yang
terampil dan berpengalaman
dibidangnya
 Sisa-sisa besi/kawat baja harus
ditempatkan sedemikian rupa
sehingga tidak menimbulkan
bahaya
 Besi tulangan yang menjorok ke
luar dari lantai atau dinding
harus diberi pelindung
 Besi tulangan tidak boleh
disimpan pada perancah atau
papan acuan yang dapat
membahayakan kestabilannya
 Dilarang menyimpan atau
menempatkan tanah galian
dipinggir pembuatan bekisting
 Pelaksanaan pengecoran harus
dilakukan oleh tenaga terampil
yang berpengalaman dalam
melaksanakan pekerjaan
 Semua gigi-gigi, rantai-rantai
dan roda pemutar dari
pengaduk beton harus
dilindungi sedemikian sehingga
aman
 Penyangga pengaduk beton
harus dilindungi oleh pagar
pengaman untuk mencegah
para pekerja lewat dibawahya
ketika alat yang bersangkutan
sedang diangkat
 Operator mixer beton tidak
diperkenankan menurunkan
penyangga sebelum semua
pekerja berada ditempat yang
aman
 Pekerja harus berada pada
jarak aman terhadap setiap
percikan beton ketika dituang
dari bak muatan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
 Pelaksanaan pencampuran
agregat, semen dan air harus
tidak menimbulkan debu yang
berterbangan
 Alat vibrator harus dalam
kondisi baik
 Pencampuran bahan-bahan
kering dari beton harus
dilakukan pada ruang yang
tertutup, debu yang ditimbulkan
harus dapat terbuang keluar ,
bila debu tidak dapat terbuang
keluar, maka pekerja harus
menggunakan alat pernapasan
yang sesuai dengan standar
 Selama pengecoran papan
acuan dan penumpunya harus
kuat dan dicegah dari
kerusakan
 Bila beton mulai mengeras
maka harus dilindungi terhadap
arus air yang mengalirkan
bahan –bahan kimia dan getar
serta tidak boleh meletakkan
beban diatas beton yang
sedang mengeras
 Pelaksanaan penggetaran
adukan beton harus dilakukan
oleh pekerja yang ahli
dibidangnya
 Operator mesin pompa beton
harus sdh berpengalaman
 Pengadukan dan
penghamparan beton harus
dilakukan oleh tenaga yang
berpengalaman
 Operator water tanker harus
berpengalaman dan ahli
dibidangnya
 Membatasi daerah pekerjaan
yang akan dilakukan
pengecoran dengan pagar atau
rambu yang informatif,
menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk sekitar untuk
melintasi jalan
 Lantai kerja sementara yang
menahan pipa pemompa beton
harus kuat untuk menumpu
pipa yang sedang berisi dan
semua pekerja sekaligus pada
waktu yang bersamaan dan
mempunyai faktor pengaman
sedikitnya 4
Catatan :

 Perbaikan Bahu Jalan Dan Pekerjaan Minor Lainnya


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar dan pemadatan)
dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Memeriksa stabilitas tanah dan
harus diuji terlebih dahulu oleh
orang yang ahli sebelum
melakukan pemadatan
 Truck pengangkut Agregat
harus dalam keadaan tertutup
 Pengoperasian dump truck
harus dilakukan oleh tenaga
terampil dan berpengalaman
dan dijaga agar tidak ada orang
lain yang berkepentingan
berada di dekat dump truck
yang sedang menurunkan
agregat
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Operator mesin penghampar
dan pemadat harus terampil
dan berpengalaman dalam
pengoperasian dengan
methode yang benar
 Operator water tanker harus
berpengalaman dan ahli
dibidangnya
Catatan :

20 PEKERJAAN PEMELIHARAAN RUTIN


 Pemeliharaan Rutin Perkerasan
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar, pengupasan dan
pemadatan) dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Memasang rambu-rambu
sementara dan mengatur lalu
lintas agar tetap berjalan
dengan lancar dengan cara
mengerjakan pekerjaan ½
bagian terlebih dahulu
 Pekerja atau operator
compressor harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
 Memeriksa stabilitas tanah dan
harus diuji terlebih dahulu oleh
orang yang ahli sebelum
melakukan pemadatan
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penyemprotan
sewaktu mesin penyemprotan
dari aspal spreyer bekerja
menyiram aspal
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dibidangnya
serta menjaga agar tidak ada
orang luar maupun pekerja lain
berada ditempat penghamparan
sewaktu mesin penghampar
aspal (finisher) bekerja
menghampar aspal di lokasi
pekerjaan
 Muatan dump truck yang
membawa hotmix harus
dilindungi dengan terpal anti
panas
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat dimana Dump
Truck sedang menuangkan
hotmix ke dalam mesin
penghampar aspal (finisher) di
lokasi pekerjaan
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat aspal
bekerja memadatkan hotmix di
lokasi pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pemeliharaan Rutin Bahu Jalan


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Alat kerja (Peralatan
Penghampar, pengupasan dan
pemadatan) dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Memeriksa stabilitas tanah dan
harus diuji terlebih dahulu oleh
orang yang ahli sebelum
melakukan pemadatan
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat bekerja
memadatkan di lokasi
pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :
 Pemeliharaan Rutin Selokan, Saluran Air, Galian Dan Timbunan
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Penggunaan mesin potong
rumput/proses pemotongan
tanaman dilakukan oleh orang
yang ahli dan berpengalaman
dibidangnya
 Perbaikan pasangan harus
diperiksa dahulu kondisi
pasangan tersebut
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pemeliharaan Rutin Perlengkapan Jalan


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :

 Pemeliharaan Rutin Jembatan


 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Penggunaan mesin potong
rumput/proses pemotongan
tanaman dilakukan oleh orang
yang ahli dan berpengalaman
dibidangnya
 Bila dari hasil pemeriksaan
kondisi tanah terdapat tanah
yang tidak stabil, maka harus
dilakukan perbaikan
 Proses pengecatan harus
dilakukan orang yang ahli
dibidangnya dan dilakukan
secara hati-hati
 Bahan pengecat tidak
tercampur clhorida yang
berasal dari phenol atau
naphthol atau garam dari
arcenat dan chronium atau
bahan-bahan lain yang
berbahaya
 Memeriksa stabilitas tanah dan
harus diuji terlebih dahulu oleh
orang yang ahli sebelum
melakukan pemadatan
 Alat berat yang digunakan
harus layak operasi, operator
harus terampil dan
berpengalaman serta methode
pengoperasian alat harus
sesuai dengan ketentuan
 menyiapkan jalan sementara
bagi penduduk di sekitar
 Menjaga agar tidak ada orang
luar maupun pekerja lain
berada ditempat pemadatan
ketika mesin pemadat bekerja
memadatkan di lokasi
pekerjaan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
Catatan :
 Pekerjaan Mark Jalan
 Semua pekerja harus memakai
APD
 Ada tanda peringatan bahaya
dipasang di Lapangan
 APD dalam keadaan baik
 Tersedia fasilitas P3K
 Pengukuran harus
menggunakan meteran yang
sesuai standar
 Menjaga jarak yang aman
antara pekerja yang satu
dengan yang lainnya
 Alat kerja dalam kondisi baik
 Pengaturan lalu lintas harus
sesuai dengan standar
(pemasangan rambu-rambu
dan petugas bendera pengatur
lalu lintas)
 Pekerja harus terampil dan
berpengalaman dalam
bidangnya serta dengan
penggunaan methode yang
benar
 Proses penyemprotan Mark
harus dilakukan orang yang ahli
dibidangnya dan dilakukan
secara hati-hati
 Bahan cat tidak tercampur
clhorida yang berasal dari
phenol atau naphthol atau
garam dari arcenat dan
chronium atau bahan-bahan
lain yang berbahaya
 Pencampuran cat harus
dilakukan sesuai dengan
petunjuk pabrik pembuatan
 Pekerjaan yang dilakukan pada
malam hari harus
menggunakan lampu
penerangan yang cukup
 Alat pemadam api harus ada di
tempat-tempat penyimpanan
atau di tempat-tempat yang
menggunakan cat yang mudah
terbakar
Catatan :

 PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI DI LAPANGAN ( KONSULTAN : ...........................................................................)


PAKAI TIDAK PAKAI JUMLAH
NO APD
(ORANG) (ORANG) (ORANG)
1 Helm Proyek
2 Masker
3 Pakaian Kerja (Rompi)

4 Sepatu Safety

 PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI DI LAPANGAN ( KONTRAKTOR : ..........................................................................)


PAKAI TIDAK PAKAI JUMLAH
NO APD
(ORANG) (ORANG) (ORANG)
1 Helm Proyek
2 Pelindung Muka

3 Sarung Tangan

4 Sepatu Safety

5 Pakaian Kerja (Rompi)

 PENCEGAHAN BAHAYA
NO PENCEGAHAN BAHAYA YA TIDAK KETERANGAN

1 Ada tanda peringatan bahaya dipasang di lapangan


2 APD dalam keadaan baik
3 Tersedia fasilitas P3K
4 Alat kerja dalam kondisi baik

You might also like