You are on page 1of 2

NAMA : Dwiki Firmansyah Rinanto

NIM : A1C021047
PRODI : Teknik Pertanian A
Matkul : Pendidikan Agama Islam

Jawaban UTS PAI


1. - Adanya agama bertujuan untuk menjadikan tatanan kehidupan (aturan) berasal dari Tuhan,
di mana hal tersebut mampu membimbing manusia menjadi seseorang yang berakal dan
berusaha mencari kebahagiaan, baik di dunia ataupun di akhirat.
- Menurut saya orang yang tidak beragama itu bersifat liar karena tidak memiliki tatanan
kehidupan yang pasti, ateis cenderung berpegangan pada sains, padahal terkadang sains
memiliki suatu kecacatan dan kekurangan, mereka suka menganggap diri mereka pro sains.
2. Ketika kita ditimpa masalah betubi-tubi, kita harus selalu tabah dan sabar dalam
menghadapinya, Tuhan memberi kita masalah (cobaan) untuk mengetest seberapa kuat iman
kita.
Langkah Langkah yang dilakukan :
- Semakin mendekatkan diri kepada Sang Pencipta (lebih rajin beribadah)
- Harus yakin bahwa setiap masalah pasti ada jalan keluarnya
- Dalam menyelesaikan masalah, focuskan selesaikan masalahmu yang paling mudah
terlebih dahulu
- Sebaiknya menyelesaikan masalah satu per satu, jangan sekaligus
- Jangan larut dalam kesedihan dan bangkitlah agar masalahmu cepat terselesaikan
3. Surat Asy Syu’ara Ayat 217
‫َّح ِيم‬ ِ ‫َوت ََو َّكلْ َعلَى ْٱل َع ِز‬
ِ ‫يز ٱلر‬
Artinya: Dan bertawakkallah kepada (Allah) Yang Maha Perkasa lagi Maha Penyayang [ QS
Asy-Syu’ara Ayat 217]

HR. Tirmidzi no.1987 dan Ahmad 5/153

‫س ٍن‬ ٍ ُ‫اس بِ ُخل‬


َ ‫ق َح‬ ِ ِ‫سنَةَ تَ ْم ُح َها َو َخال‬
َ َّ‫ق الن‬ َّ ‫َّق هَّللا َ َح ْيثُ َما ُك ْنتَ َوَأ ْتبِ ِع ال‬
َ ‫سيَِّئةَ ا ْل َح‬ ِ ‫ات‬

Artinya: “Bertakwalah kepada Allah di mana saja engkau berada. Ikutilah kejelekan
dengan kebaikan niscaya ia akan menghapuskan kejelekan tersebut dan berakhlaklah
dengan manusia dengan akhlak yang baik.” [HR. Tirmidzi no. 1987 dan Ahmad
5/153]

Dari Abu Dzarr Jundub bin Junadah dan Abu 'Abdirrahman Mu'adz bin Jabal
radhiyallahu 'anhuma, dari Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam, beliau bersabda,
"Bertakwalah kepada Allah di mana pun engkau berada; iringilah perbuatan buruk
dengan perbuatan baik, maka kebaikan akan menghapuskan keburukan itu; dan
pergaulilah manusia dengan akhlak yang baik."
Hasan Shahih

Abu Isa

Implementasi : Dalam Al-Qur’an dan hadist tersebut sama sama mengarahkan kita
untuk bertakwa kepada Allah.

1. Rajin beribadah
2. Saling menasehati jika salah
3. Menerapkan sunah Rosul
4. Menjauhakan diri dari hal hal yang dilarang oleh agama
5. Menghargai orang tua.

4. Tabel Perbedaan :

Perbedaan Akhlak Etika Moral


Tolak Ukur Al-Qur’an dan As- Pikiran dan akal Norma
Sunnah sehat
Makna Perbuatan, Mempelajari mana Penentu baik
perangai kita yang baik dan yang buruknya suatu
buruk perbuatan
Konsekuensi Mutlak Relatif Relatif
Sifat Nilai Universal dan Moral dan Lokal dan
Abadi Temporal Temporal

Contoh Pelanggarannya

a. Akhlak : 1. Pencurian
2. Pembunuhan
3. Penyiksaan
b. Moral : 1. Judi
2. Bullying
3. Hamil diluar nikah
c. Etika : 1. Siswa hack akun somed milik sekolah
2. Siswa merokok menggunakan seragam di pinggir jalan
3. Pengendara motor/mobil menerobos lampu merah

You might also like