You are on page 1of 1

7. Sebuah benda yang semula diam akan bergerak jika dikenai suatu gaya.

Pengaruh gaya pada benda


dapat dijelaskan dengan Hukum Newton. Hukum Newton merupakan hukum dasar dinamika yang
merumuskan pengaruh gaya terhadap perubahan gerak benda. Hukum Newton terdiri atas Hukum I
Newton, Hukum II Newton, dan Hukum III Newton. Hukum I Newton berbunyi "Jika resultan gaya pada
suatu benda sama dengan nol, maka benda yang mula-mula diam akan terus diam. Sedangkan, benda
yang mula-mula bergerak, akan terus bergerak dengan kecepatan tetap". Contoh dari Hukum I Newton

You might also like