You are on page 1of 4

PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG

DINAS PENDIDIKAN
KELOMPOK KERJA KEPALA SEKOLAH TINGKAT SD
KECAMATAN PENAWAR AJI

ULANGAN SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
TEMA ; 3 KELAS ; VI(Enam )
TANGGA L; KUR.13 WAKTU;

I.PILIHAN GANDA
Berilah tanda silang (X ) Pada jawaban a ,b ,c , atau d yang kamu anggap paling benar !

1.Apakah yang dimaksud dengan hak ?


a.mendapat bimbingan c.sesuatu yang harus dikerjakan
b.mendapatkan perlindungan d.sesuatu yang harus diperoleh
2.Berikut yang bukan merupakan hak anggota keluarga saat berada di rumah adalah ………………..
a.menyampaikan pendapat c.membantu orang tua
b.menonton televise d.menggunakan fasilitas dirumah
3.Mendapat perhatian dari orang tua merupakan…………
a.hak anak di rumah c.hak anak dimasyarakat
b.hak anak di sekolah d.hak anak ditempat bermain
4.Dalam menggunakan hak ,maka harus disertai dengan …………..
a.kewajiban c.sikap acuh
b.tanggung jawab d.kepedulian
5.Ketika Guru sedang menerangkan pelajaran,kewajiban kita adalah…………….
a.memperhatikan c.mengabaikan
b.menirukan d.menirukan
6.Saat kakak Lina sedang belajar,Lina menyalakan televise dengan suara keras,tindakan lina yang benar
Sebaiknya adalah……………….
a.tetap menonton televise c.mengencang kan suara televise
b.tidak peduli d.mengecilkan suara televise
7.Bagian jalan yang diperuntukan untuk tempat menyeberang bagi npejalan kaki adalah ………..
a.trotoar c. markah jalan
b.jembatan peyeberangan d.lampu lalu lintas
8.Pengendara tidak boleh menggunakan handphone saat berkendara karena …………….
a.mengganggu konsenterasi c.mengganggu pengendara lainnya
b.merusak kendaraan d.akan memperlambat laju kendaraan

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 9-11


Pada siang hari panel surya menerima sinar dari matahari yang kemudian diubah menjadi energy listrik oleh sel-sel
Kristal melalui proses fotovoltaik. Listrik yang dihasilkan oleh panel surya dapat langsung disalurkan kealat elektronik
Atau disimpan dalam baterai sebelum disalurkan kebeben kebeban ,misalnya lampu,radio,TV,dan peralatan
elektronik lainya. Pada malam hari ,dimana panel surya tidak menghasilkan listrik.
Listrik yang telah disimpan dalam baterai dapat digunakan untuk menyalakan peralatan listrik.

9.Berdasarkan struktur teks eksplanasinya , paragraph tersebut tepat dijadikan bagian …………..
a.kesimpulan c.penutup/interpretasi
b.isi/deret penjelasan d.pembukaan /pernyataan umum
10.Ide pokok pada teks diatas adalah…………..
a.pentingnya listrik bagi masyarakat c.terjadinya foltovoltaik
b.perbedaan cara kerja panel surya pada siang hari dan malam d.energi yang dihasilkan oleh sinar matahari
hari
11.Fungsi panel surya pada siang hari adalah……………
a.menyalakan peralatan listrik c.menerima sinar dari matahari
b.menyimpan listrik d.menyalurkan listrik ke baterai
12.Berikut ini yang tidak termasuk sarat kalimat efektif adalah………………
a.sistimatis c.ilmiah
b.tidak boros kata d.sesuai pedoman PUEBI
13.Berikut ini yang merupakan kalimat efektif adalah………………..
a.hadirin dimohon berdiri c.para hadirin dimohon duduk kembali
b.hadirin hadirat dimohon berdiri d.bapak-bapak,ibu-ibu dimohon berdiri

14.Bacalah kalimat berikut


Hiu melahap ikan –ikan yang besar lalu paus hanya memakan plankton.
Perbaikan kata yang dicetak miring agar menjadikalimat efektif adalah………………
a.walaupun c.daripada
b.sedangkan d.kemudian

15.Bacalah kalimat berikut


Ayah memasak mie sangat terlalu asin, sehingga tidak enak dimakan.
Kalimat tersebut akan menjadi kalimat efektif jika dihilangkan kata…………………
a.mie c.sehingga
b.asin d.sangat
16.Berikut yang termasuk kalimat efektif adalah……………….
a.banyak ribuan bintang bertebaran diangkasa
b.sangat banyak bintang bertebaran di angkasa
c.ribuan bintang-bintang bertebaran di angkasa
d.banyak bintang yang bertebaran di angkasa
17.Berikut yang merupakan kegunaan listrik adalah ……………
a.menerangi ruangan c.merapikan pakaian
b.menyejukan ruangan d.menghidupkan alat-alat listrik
18.Fungsi sakelar dalam komponen listrik adalah sebagai ……………….
a.pengaman aliran listrik c.pengukur aliran listrik
b.penghambat aliran listrik d.penghubung dan penghambat aliran listrik
19.Rangkaian listrik yang disusunsecara bercabang disebut rangkaian……………..
a.seri c,terbuka
b.pararel d.tertutup
20.Arus listrik tidak dapat mengalir pada rangkaian yang ………………
a.terbuka c.kuat
b.rumit d.tertutup
21.Aliran listrik yang disalurkan ke gedung-gedung atau rumah-rumah penduduk diatur pada alat yang
dinamakan………
a.menara c.gardu
b.saklar d.sekring
22.Jika dalam suatu rangkaian lampu ditambahkan baterai,maka nyala lampunya akan……….
a.semakin redup c.sama saja
b.semakin terang d.mati
23.Rangkaian listrik yang sering digunakan di gedung perkantoran adalah rangkaian…………..
a.seri c.campuran
b.silang d.pararel
24.Salah satu kelebihan rangkaian listrik parallel adalah nyala lampu yang lebih………………
a.redup c.terang
b.hemat d.boros
25.Berikut yang merupakan faktorpenyebab terjadinya perkembangan social budaya yaitu……….
a.letak geografis c.pertambahan jumlah penduduk
b.perkembangan teknologi d.pengurangan jumlah penduduk
26.Sikap yang tepat terhadap perubahan sosial budaya yangterjadidi masyarakat adalah………..
a.menolak dengan tegas c.menerima sepenuhnya
b.memilih yang sesuai d.acuh tak acuh
27.Komputer adalah salah satu bentuk penemuan dibidang tehnologi……………
a.komputerisasi c.informasi
b.komunikasi d.transportasi
28.Berikut ini yang tidak termasuk pemammfaatan k omputer adalah…………
a.perpustakaan elektronik c.memasak
b.mesin ATM d.mengolah data
29.Dengan internet ,kita dapat terhubung dengan berbagai orang di …………..
a.dunia c.sekolah
b.indonesia d.seluruh tempat
30.Deni dibelikan computer oleh orang tuanya , sikap yang harus dilakukan deni adalah………
a.berusaha untuk merawatnya
b.belajar menggunakan computer dengan rajin
c.menyimpan dengan baik
d.dibiarkannya saja karena tidak membutuhkan

31.Modernisasi ekonomi yang lagi ramai dilakukan adalah belanja online yang dapat dilakukan dengan
menggunakan……
a.televisi c.handphone
b.radio d.datang ke took
32.Salah satu dampak negative modernisasi dengan belanja online adalah………….
a.harga menjadi lebih mahal c.harus jalan kaki ke took
b.ongkos kirim mahal d.orang mejadi induvidualis
33.Interval nada dari nada satu kenada ke dua diatas atau dibawah nya disebut………..
a.terts c.prime
b.kuarts d.sekon
34.Interval dari nada C-C nilai jarak nya adalah …………….
a.0 c.1/2
b.1 d.2

35.Gitar sering digunakan sebagai alat musik dalam berbagai pertunjukan .Gitar sendiri termasuk jenis alat music…….
a.harmonis c.melodis
b.ritmis d.akustis

II.ISIAN
Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat

1.Antara hak dan kewajiban yang didahulukan adalah …………..


2.Apabila tidak mengerti pelajaran di Sekolah seorang siswa memiliki………….
3.Teks yang dibuat untuk menjelaskan proses terjadinya suatu fenomena atau peristiwa disebut teks ……….
4.Kalimat yang sesuaidengan kaidah tata bahasa yang baik , lengkap dengan ejaan yang disempurnakan
Dan tanda baca yang tepat adalah kalimat………..
5.Alat yang berfungsi memutuskan dan menghubungkan arus listrik adalah …………..
6.Arus listrik yang mengalir tampa cabang terdapat pada rangkaian ……………
7.Mengetahui berita terbaru dari dalam dan luar negeri adalah dampak…………….dari media televise.
8.Perubahan yang terjadi di masyarakat dari tradisional menjadi modern disebut………….
9.Jarak antara nada yang satu ke nada lainya disebut ……………..
10.Oktaf yaitu interval…………………nada.

III.URAIAN
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan tepat !

1.Apa yang terjadi jika kamu tidak memamfaatkan barang pemberian orang tua dengan
Bertanggung jawab .?
2.Sebutkan susunan dari teks eksplanasi !
3.Tentukan fungsi dari alat
a.sekring b.saklar c.fitting
4.Tuliskan manfaat komputer dibidang pendidikan.
5. Sebutkan 3 alat musik harmonis !

You might also like