You are on page 1of 3

Nomor SOP 065/ 16 / 414.202.

3 / 2020
02 Juli 2020
Tanggal Pembuatan

7 Juli 2020
Tanggal Revisi

Tanggal Pengesahan

Disahkan oleh Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Kabupaten Tuban,

BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA KABUPATEN TUBAN FIEN ROEKMINI KOESNAWANGSIH, SH
NIP. 19721220 199803 2 010
Nama SOP Administrasi Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS
Dasar Hukum Kualifikasi Pelaksana
1 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara 1. Kabid Informasi dan Pengadaan Pegawai
2 Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah 2. Kasubid Pengadaan Pegawai
3 Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil 3. Pelaksana (JFU Pengelola Formasi dan Pengadaan Pegawai)
4 Peraturan Daerah Kabupaten Tuban Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat
4. Pelaksana (JFT Analis Kepegawaian)
Daerah
Keterkaitan Peralatan/Perlengkapan
1 SOP Penyusunan Pengumuman Seleksi Penerimaan CPNS 1. Komputer
2 SOP Pelaksanaan Ujian Seleksi Penerimaan CPNS 2. Printer
3. ATK
4. Jaringan Internet
Peringatan Pencatatan dan Pendataan
Jika Administrasi Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS tidak dilaksanakan sesuai prosedur, maka akan
menyebabkan tidak optimalnya proses Ujian Seleksi Penerimaan CPNS dan tidak terpenuhinya kebutuhan CPNS Laporan Hasil Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS
yang berkualitas.
PROSEDUR ADMINISTRASI PENDAFTARAN SELEKSI PENERIMAAN CPNS Kab. Tuban
Pelaksana Mutu Baku
Kabid Kasubbid
No Kegiatan Ket
Kaban Sekretaris Informasi dan Pengadaan Pelaksana Tim Pendaftaran Kelengkapan Waktu Output
Pengadaan Pegawai
1 Menugaskan pelaksanaan pendaftaran seleksi CPNS 15 menit disposisi
sebagai tindak lanjut Pengumuman Pendaftaran Seleksi
Penerimaan CPNS
2 Memerintahkan Kasubbid untuk membuat perencanaan disposisi 15 menit disposisi
kegiatan Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS terkait
Sistem Pendaftaran, Jadwal Pendaftaran, serta Sarana
dan Prasarana yang diperlukan

3 Memerintahkan pelaksana untuk membuat perencanaan disposisi 15 menit disposisi


kegiatan Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS terkait
Sistem Pendaftaran, Jadwal Pendaftaran, serta Sarana
dan Prasarana yang diperlukan

4 Memerintahkan pelaksana untuk membuat perencanaan disposisi 15 menit Draft Rencana


kegiatan Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS terkait Kerja Pendaftaran
Pelaksana Mutu Baku
Kabid Kasubbid
No Kegiatan Ket
Kaban Sekretaris Informasi dan Pengadaan Pelaksana Tim Pendaftaran Kelengkapan Waktu Output
Pengadaan Pegawai
Sistem Pendaftaran, Jadwal Pendaftaran, serta Sarana Seleksi
dan Prasarana yang diperlukan Penerimaan CPNS

Ya
5 Meneliti dan mengoreksi dokumen perencanaan Draft Rencana 2 jam Draft Rencana
kegiatan Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS terkait Tida Kerja Pendaftaran Kerja Pendaftaran
Sistem Pendaftaran, Jadwal Pendaftaran, serta Sarana Seleksi Penerimaan Seleksi
dan Prasarana yang diperlukan CPNS Penerimaan CPNS

Ya
6 Memeriksa dokumen perencanaan kegiatan Pendaftaran Tidak Draft Rencana 2 jam Draft Rencana
Seleksi Penerimaan CPNS terkait Sistem Pendaftaran, Kerja Pendaftaran Kerja Pendaftaran
Jadwal Pendaftaran, serta Sarana dan Prasarana yang Seleksi Penerimaan Seleksi
diperlukan CPNS Penerimaan CPNS

Ya
7 Memeriksa dokumen perencanaan kegiatan Pendaftaran Draft Rencana 2 jam Draft Rencana
Seleksi Penerimaan CPNS terkait Sistem Pendaftaran, Tidak Kerja Pendaftaran Kerja Pendaftaran
Jadwal Pendaftaran, serta Sarana dan Prasarana yang Seleksi Penerimaan Seleksi
diperlukan. Jika sudah setuju memberikan tandatangan CPNS Penerimaan CPNS
dan disampaikan ke Kabid. Jika tidak setuju
dikembalikan untuk diperbaiki
8 Memeriksa draft dokumen perencanaan kegiatan Draft Rencana 2 jam Rencana Kerja
Pendaftaran Seleksi Penerimaan CPNS terkait Sistem Tidak Kerja Pendaftaran yang telah
Pendaftaran, Jadwal Pendaftaran, serta Sarana dan Seleksi Penerimaan disetujui
Prasarana yang diperlukan. Jika sudah setuju CPNS
memberikan tandatangan. Jika tidak setuju Ya
dikembalikan untuk diperbaiki.

Ya
9 Membentuk Tim Verifikasi Pendaftaran Seleksi Daftar PNS di 1 hari Keputusan Kepala
Penerimaan CPNS yang bertugas melakukan verifikasi lingkungan BKD BKD tentang Tim
berkas pelamar sesuai persyaratan yang telah ditetapkan Kab. Tuban serta Pendaftaran
dalam pengumuman SKPD terkait Penerimaan CPNS

10 Melakukan verifikasi terhadap berkas pelamar yang Berkas Pelamar, 14 hari Jumlah dan Daftar
dikirim via pos sesuai persyaratan yang telah ditetapkan ATK, serta sistem Pelamar yang
dalam pengumuman, serta pemilahan data dan berkas aplikasi pendaftaran Memenuhi Syarat
pelamar yang memenuhi syarat untuk mengikuti ujian dan Tidak
Memenuhi Syarat
11 Mengirimkan Surat Balasan kepada Pelamar yang ATK, Surat Balasan 5 hari Terkirimkannya
memenuhi syarat mengikuti ujian (disertai kartu ujian dan Kartu Ujian informasi status
serta jadwal dan tempat ujian) maupun yang tidak pelamar dan
memenuhi syarat (disertai penjelasan) baik melalui pos jadwal serta lokasi
maupun e-mail ujian
12 Membuka pos pelayanan informasi dan pengaduan bagi Informasi status 5 hari Terfasilitasinya
pelamar yang ingin mendapatkan informasi maupun pelamar, jadwal Informasi dan
Pelaksana Mutu Baku
Kabid Kasubbid
No Kegiatan Ket
Kaban Sekretaris Informasi dan Pengadaan Pelaksana Tim Pendaftaran Kelengkapan Waktu Output
Pengadaan Pegawai
penjelasan terkait Pendaftaran Seleksi Penerimaan serta lokasi ujian Pengaduan
CPNS serta persyaratan Pelamar
pelamar
13 Membuat Laporan Hasil Pendaftaran Seleksi Draft Laporan Hasil 1 hari Laporan Hasil
Penerimaan CPNS kepada Kepala BKD Pendaftaran Seleksi Pendaftaran
Penerimaan CPNS Seleksi
Penerimaan CPNS

You might also like