You are on page 1of 2

SOAL dan KUNCI JAWABAN ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN kelas

XII TKJ

1. Apa yang kamu ketahui tentang Virtual Local Area Network atau VLAN?

2. Sebutkan macam-macam topologi jaringan dan gambarkan salah satu modelnya.

3. Apakah yang kamu ketahui tentang firewall?

4. Sebutkan jenis-jenis firewall!

5. Sebutkan langkah-langkah sharing folder!

Jawaban :

1.

Virtual Local Area Network atau VLAN adalah sekumpulan perangkat yang ada di satu atau
lebih jaringan LAN dan dikonfigurasikan oleh perangkat lunak sehingga dapat berkomunikasi
antara satu dengan lainnya seolah-olah berada di saluran yang sama.

2.

 Topologi Mesh
 Topologi Star
 Topologi Bus
 Topologi Ring
 Topologi Tree
 Topologi Hybrid

Contoh : Topologi Star


3

Sebuah sistem atau perangkat yang mengizinkan lalu lintas jaringan yang dianggap aman
untuk melaluinya dan mencegah lalu lintas jaringan yang tidak aman.

4.

 Packet Filtering Gateway.


 Application Layer Gateway.
 Circuit Level Gateway.
 Statefull Multilayer Inspection Firewall.

5.

a) Buka Windows Explorer, pilih dulu folder mana yang ingin kamu share. Kemudian
klik kanan pilih share with > Specific people.

b) Akan muncul jendela file sharing. Di bagian ini kamu tambahkan user Everyone,
kemudian klik Add. Setelah user Everyone masuk dalam daftar, klik share.

c) Setelah itu akan dapat konfirmasi “Your Folder is Shared”, kemudian klik done

You might also like