You are on page 1of 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMK Katolik St.Louis Surabaya


Mata pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif
Program Keahlian : Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian : Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
Kelas/Semester : X TBSM / Gasal
Tahun Pelajaran : 2020-2021
Pertemuan : Ke – 10
Alokasi Waktu : 1 JP @30 menit = 30 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja
Dasar-dasar Teknik Otomotif. Pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.

2. Keterampilan
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Dasar-
dasar Teknik Otomotif Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan
kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas. spesifik di bawah pengawasan langsung..

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


1. KD pada KI pengetahuan
3.5 Menerapkan alat ukur mekanik serta fungsinya.

2. KD pada KI keterampilan
4.5 Menggunakan alat-alat ukur mekanik

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


1. Indikator KD pada KI pengetahuan :
3.5.1 Mengidentifikasi berbagai macam alat ukur mekanik
3.5.2 Menyimpulkan fungsi berbagai macam alat ukur mekanik
3.5.3 Menelaah fungsi berbagai macam alat ukur mekanik
3.5.4 Menuliskan prosedur penggunaan alat ukur mekanik (TM 10)
3.5.5 Menuliskan hasil pengukuran menggunakan alat ukur mekanik (TM 10)

2. Indikator KD pada KI ketrampilan


4.5.1 Mengkategorikan berbagai macam alat ukur mekanik
4.5.2 Mengukur menggunakan alat ukur mekanik
4.5.3 Mengoreksi kesalahan dalam menggunakan alat ukur mekanik
4.5.4 Menanggulangi kerusakan alat ukur mekanik (TM 10)
4.5.5 Menerapkan penggunaan alat ukur mekanik (TM 10)

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah peserta didik berkolaborasi untuk melakukan kegiatan observasi, diskusi, dan tanya
jawab, diharapkan peserta didik dapat:
1. Mengidentifikasi berbagai macam alat ukur mekanik
2. Menyimpulkan fungsi berbagai macam alat ukur mekanik
3. Menelaah fungsi berbagai macam alat ukur mekanik
4. Menuliskan prosedur penggunaan alat ukur mekanik (TM 10)
5. Menuliskan hasil pengukuran menggunakan alat ukur mekanik (TM 10)
6. Mengkategorikan berbagai macam alat ukur mekanik
7. Mengukur menggunakan alat ukur mekanik
8. Mengoreksi kesalahan dalam menggunakan alat ukur mekanik
9. Menanggulangi kerusakan alat ukur (TM 10)
10. Menerapkan penggunaan alat ukur mekanik (TM 10)

E. Materi Pembelajaran
 Identifikasi jenis-jenis alat ukur (mekanik, pneumatik, electric), yang terdiri dari mistar
baja, fuller,jangka sorong, mikrometer ( analog & digital,) dial indicator, cylinder bore
gauge, kunci moment, hydrometer, fuel pressure gauge.
 Nama komponen, fungsi komponen alat ukur, fungsi alat ukur
 Kalibrasi alat ukur mekanik presisi
 Penggunaan alat ukur mekanik presisi (TM 10)
 Perawatan alat ukur mekanik presisi (TM 10)

F. Pendekatan, Model dan Metode


 Pendekatan pembelajaran : Saintifik
 Model pembelajaran : Problem Base Learning (PBL)
 Metode pembelajaran : Ceramah, presentasi, diskusi, tanya jawab

G. Kegiatan pembelajaran
Metode Alokasi Media
No Langkah-Langkah Pembelajaran
Pembelajaran Waktu Pembelajaran
1 PENDAHULUAN : Daring 3 menit Web Sekolah,
a. Siswa Melakukan Absensi pada Web : Whatsapp
http://smkstlouissby.ip-
dynamic.com:838/absensi/index.php
b. Guru melakukan pengecekan kehadiran (E)
http://smkstlouissby.ip-
dynamic.com:838/absensi/walikelas
c. Melakukan pengkondisian peserta didik (E) melalui
pesan di WAG, Voice Note
d. Secara Bersama-sama melakukan doa dan menyanyikan
lagu Indonesia Raya, Google Meeting. Share link
menggunakan WA Group (neurosaint, integritas)
e. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
f. Menyampaikan teknik penilaian yang akan digunakan
(E)
g. Menyampaikan metode pembelajaran yang akan
digunakan
2 KEGIATAN INTI : Daring, Youtube,
a. Mengorientasikan Siswa pada Masalah diskusi, Tanya Google
 Guru menayangkan video tentang berbagai macam jawab classroom,
alat ukur yang dipakai di perbengkelan otomotif (T); google
(ICT) meeting, media
 https://www.youtube.com/watch?v=1WqWel4 presentasi.
ENWg (Vernier Caliper/ Jangka Sorong: Komponen, 7 menit
Fungsi dan Cara Menggunakan)
 https://youtu.be/rL4RleAyvDc (Cara Membaca
Mikrometer Ketelitian 0,001)
 Peserta didik melihat tayangan video dengan cermat
(neurosaint)
 Link youtube di berikan melalui WAG / Google
classroom

b. Mengorganisasikan Siswa untuk Belajar


 Guru share link Google Meeting lewat WA group
 Guru membagi kelompok kerja
 Guru membagikan pertanyaan stimulus yang
mengarahkan ke proses pembelajaran daring 3 menit
 Peserta didik terbagi dalam kelompok dan terjadi
forum diskusi dalam kelompok masing-masing untuk
mendiskusikan pertanyaan dari guru

c. Membantu Penyelidikan Mandiri dan Kelompok


 Guru meminta peserta didik dalam kelompok diminta
untuk melakukan pembacaan alat ukur dari soal yang 5 menit
diberikan
 Siswa berdiskusi dan saling share hasil pekerjaannya
(T); (ICT)

d. Mengembangkan dan Menyajikan


 Guru meminta ketua kelompok untuk melaporkan
perkembangan hasil diskusi dengan menggunakan
WA
 Guru menanyakan apakah ada yang mengalami 5 menit
kesulitan dan kendala dalam diskusi
 Ketua kelompok diskusi, melaporkan perkembangan
hasil kerja
 Peserta didik membuat laporan diskusi

e. Analisis dan Evaluasi Proses Pemecahan Masalah


 Guru meminta tagihan hasil diskusi kelompok
 Peserta didik mengirimkan hasil kerjanya

3 PENUTUP : Daring, Tanya Whatsapp,


a. Secara bersama-sama peserta didik diminta untuk Jawab Google form
menyimpulkan pembelajaran hari ini dengan menjawab 3 menit
bersama-sama pertanyaan yang diberikan oleh guru di
awal pelajaran (Pesan Suara WAG)
b. Guru memberikan konfirmasi dan penguatan terhadap
kesimpulan dari hasil pembelajaran. (Pesan suara WAG)
c. Guru memberikan evaluasi (post test) dan meminta
peserta didik secara individu untuk mengerjakannya.
(Google Form) link dikirim menggunakan WAG
d. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan pada siswa untuk mempelajari materi berikutnya. 4 menit
(Pesan suara WAG)
e. Ditutup dengan doa, guru meminta salah satu siswa
untuk memimpin doa (Aspek Religius) (Pesan suara
WAG)
f. menyanyikan lagu batalyon (penguatan karakteristik
peserta didik) (Pesan suara WAG)

H. Penilaian Hasil Belajar (PHB)


1. Teknik : non test dan test
2. Bentuk :
 Penilaian pengetahuan : Test tertulis uraian

Penilaian Pengetahuan : test tertulis (Essay)


 Kisi-kisi soal
Kompetensi Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran Indikator Soal THB Jenis Soal
Dasar Kompetensi Soal
3.5 Menerapkan Peserta didik Mampu: Setelah melakukan Peserta didik dapat : 1. berapakah hasil ukur pada gambar
alat ukur 4.5.2 mengukur kegiatan observasi, 1. melakukan di bawah ini?
mekanik menggunakan alat diskusi, dan tanya pembacaan
serta ukur mekanik jawab, diharapkan menggunakan
fungsinya. presisi peserta didik dapat: Vernier caliper
4.5 4.5.3 menanggulangi 1. mengukur 2. melakukan
Menggunak kerusakan alat menggunakan alat pembacaan
an alat-alat ukur ukur mekanik menggunakan
ukur presisi micrometer
mekanik 2. menanggulangi 3. melakukan
kerusakan alat ukur perawatan pada
alat ukur mekanik
presisi

2.

3.

Kunci Jawaban:

1.
Skor masing-masing gambar : 10
2.

Skor masing-masing gambar : 10

3. Cara merawat alat ukur mekanik presisi antara lain dengan : (skor 50)
a. Menyimpan peralatan di lemari yang tertutup
b. Penempatan alat tidak boleh ditumpuk
c. Penggunaan alat harus sesuai dengan instruksi
d. Jangan sampai jatuh
e. Bersihkan peralatan setelah selesai dipergunakan
f. Melapisi peralatan dengan oli apabila tidak dipergunakan untuk jangka waktu yang lama
g. Melakukan pemeliharaan dengan teratur secara periodik.

Skoring :

Penilaian pembelajaran, Remidial dan Pengayaan


Sistem penilaian ada 3 aspek, yaitu sikap, pengetahuan, dan keterampilan
 Sikap : Pedoman Penilaian Sikap Sosial
Rubrik Penilaian Sikap Sosial terhadap Lingkungan
Nama Aspek Penilaian Jumlah
No. Nilai Predikat
Siswa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Skor

Catatan:
1. Jujur 6. Santun / ramah
2. Disiplin 7. Rasa ingin tahu
3. Tanggung jawab 8. Percaya diri
4. Peduli 9. Toleransi
5. Motivasi internal 10. Pola hidup sehat
Pedoman skor:
1. Skor per item : 1 s.d. 10
2. Skor maksimal : 100
Kriteria penilaian:
1. 81 – 100 : A (Sangat baik)
2. 61 – 80 : B (Baik)
3. 41 – 60 : C (Cukup)
4. 21 – 40 : D (Kurang)
5. 0 – 20 : E (Sangat kurang)

 Pengetahuan : Pedoman Penilaian Pengetahuan


Rubrik Penilaian dalam Kegiatan Tanya-Jawab (KI-4)
Aspek Penilaian Jumlah
No. Nama Siswa Nilai Predikat
1 2 3 Skor

Catatan:
1. Kemampuan bertanya 3. Kemampuan menjawab soal
2. Kemampuan menjawab latihan
Pedoman skor:
1. Skor per item : 20 s.d. 30
2. Skor maksimal : 90
Kriteria penilaian:
1. 81 – 100 : A (Sangat baik) 4. 21 – 40 : D (Kurang)
2. 61 – 80 : B (Baik) 5. 0 – 20 : E (Sangat kurang)
3. 41 – 60 : C (Cukup)

 Pedoman Penilaian Unjuk Kinerja (keterampilan)


Struktur Indikator Skor
Pendahuluan Ketepatan waktu dalam mengerjakan tentang kopling, transmisi
manual.
Isi Mampu menjelaskan baik berupa secara materi tentang kopling,
transmisi manual.
Penutup Pemahaman terhadap materi kopling, transmisi manual.
Jumlah skor
Pedoman skor:
1. Skor per item : 10 s.d 25
2. Skor maksimal : 100
Kriteria penilaian:
1. 81 – 100 : A (Sangat baik) 4. 21 – 40 : D (Kurang)
2. 61 – 80 : B (Baik) 5. 0 – 20 : E (Sangat kurang)
3. 41 – 60 : C (Cukup)
I. Media, alat/bahan, dan sumber belajar
 Presentasi bahan ajar powerpoint
 Berbagai macam alat ukur mekanik presisi
 Internet
 Lembar penilaian
Surabaya, 24 September 2020
Mengetahui
Kepala SMK Katolik St.Louis Surabaya Penyusun

Drs. Antonius Kasmanto, M.Pd Georgius Adi Poerwantoro, S.Pd

You might also like