You are on page 1of 27

Tahapan Pendaftaran

Calon Peserta Mahasiswa


Program Wirausaha Merdeka 2022
1. Buka website https://wirausahamerdeka.id/ lalu pilih menu login di sebelah kanan atas.
2. Pilih “Daftar Sebagai Mahasiswa”.
3. Lengkapi Nama Perguruan Tinggi, Program Studi, NIM, Nama Lengkap, Email dan No HP secara benar.
4. Lakukan verifikasi dengan memasukan Tanggal Lahir sesuai dengan database di Perguruan Tinggi.
5. Lakukan verifikasi email dengan membuka tautan yang Tim WMK kirimkan ke email Anda.
7. Gunakan Username dan Password yang telah dikirim pada email untuk dapat login ke website WMK.
7. Selamat! Anda berhasil masuk ke dalam dashboard Wirausaha Merdeka 2022.
Terima Kasih
Tahapan Pemilihan
Program
Untuk Calon Peserta Mahasiswa
Program Wirausaha Merdeka 2022
1. Setelah mempunyai akun mahasiswa WMK, buka website https://wirausahamerdeka.id/ lalu klik tombol Masuk
Sebagai Mahasiswa
2. Lengkapi username, password dan captcha, tekan tombol Masuk
3. Anda berhasil masuk ke dalam menu Dashboard Wirausaha Merdeka 2022
4. Pada menu Pelaksana Program, Anda dapat melihat program wirausaha yang ditawarkan oleh 17 Perguruan Tinggi
5. Anda dapat membandingkan program yang ditawarkan dengan meng-klik menu Perbandingan Program
- Pilih program dengan meng-klik pada dropdown box yang tersedia
6. Pilih Lihat selengkapnya pada Perguruan Tinggi yang akan dipilih
7. Contoh tampilan Program dari salah satu Perguruan Tinggi
8. Setelah memahami detail program Anda dapat mendaftarkan diri pada program yang sesuai dengan
kebutuhan Anda. Anda dapat mengklik Daftar.

Tampilan pada menu program Perguruan Tinggi Tampilan pada menu Pelaksana Program
9. Ada menu konfirmasi pendaftaran program. Anda hanya diperkenankan mendaftar pada satu program
dalam periode waktu yang sama. Bila Anda yakin untuk melanjutkan proses maka tekan tombol Lanjut Upload
Syarat.
10. Lengkapi NIK, IPK dan domisili Anda saat ini. Untuk IPK dipisahkan dengan tanda (.) titik.
11. Lengkapi syarat yang telah ditetapkan. Template syarat telah disediakan pada link. Apabila semua syarat
telah dipenuhi tekan tombol Submit.
12. Selamat! Pendaftaran berhasil! Menunggu proses review

CATATAN PENTING:

1. Anda dapat memperbaiki file


(hapus => upload).
Namun Tim penyeleksi dari
Perguruan Tinggi Pelaksana
dapat menggunakan file yang
sudah anda upload
sebelumnya, jadi pastikan
mengisi dengan benar!

2. Perhatian:
Jika aplikasi pendaftaran
Anda sudah masuk proses
review, maka anda tidak bisa
memperbaiki file lagi.
13. Untuk memeriksa berkas yang telah Anda isi, silahkan tekan tombol Cek Status
14. Setelah berhasil submit dan diperiksa status, Status Pendaftaran berubah menjadi Pendaftaran
15. Proses akan berjalan dalam 2 tahapan:
a. Setelah Anda menekan tombol submit, Perguruan Tinggi
memiliki waktu 2x24 jam untuk memproses.
b. Setelah diproses maka Perguruan Tinggi memiliki waktu 4x24
jam untuk mereview berkas Anda.

Apabila lebih dari waktu yang telah ditentukan maka sistem


akan membuka akses Anda untuk mendaftar pada program
lainnya.
16. Status pendaftaran berubah seiring dengan proses atau hasil review Perguruan Tinggi Pelaksana.
17. Mahasiswa harus menekan tombol Saya setuju untuk menjadi Mahasiswa Peserta Program
18. Selamat anda diterima! Bukti kepesertaan Anda dapat dilihat dengan cara klik tombol Cetak Kartu Hasil
Seleksi. Kartu Hasil Seleksi dapat Anda gunakan sebagai dasar informasi ke pihak Perguruan Tinggi Anda.
Terima Kasih

You might also like