You are on page 1of 2

Nama : Aditya

NIM : 200711046
Kelas : Keperawatan 20-E1A-R2

1. Al-Qur'an menurut bahasa berarti bacaan atau yang dibaca. Menurut istilah, Al-Qur'an adalah wahyu
Allah SWT yang diturunkan kepada nabi Muhammad SAW melalui malaikat Jibril sebagai petunjuk bagi
umat manusia.

2. "Dan apabila aku sakit, Dialah yang menyembuhkan aku"

Ayat ini menjelaskan bahwa Allah yang dapat menyembuhkan manusia apabila ia sakit. Allah berkuasa
menyembuhkan penyakit apa saja yang dimiliki oleh seseorang. Meskipun begitu, manusia juga harus
mencari cara untuk memperoleh kesembuhan itu.

3. Dalam Islam, setiap penyakit merupakan cobaan yang diberikan oleh Allah SWT kepada hamba-Nya
untuk menguji keimanannya. ... Sabda Rasulullah SAW yang artinya "Dan sesungguhnya bila Allah SWT
mencintai suatu kaum, dicobanya dengan berbagai cobaan.

Sehat yaitu kondisi fisik di mana semua fungsi berada dalam keadaan sehat. Menjadi sembuh sesudah
sakit adalah anugerah terbaik dari Allah kepada manusia. Adalah tak mungkin untuk bertindak benar
dan memberi perhatian yang layak kepada ketaatan kepada Tuhan jika tubuh tidak sehat.

Almukminul qowiyyu khoirun wa 'a habbu ilallahi minal mukminidndo'iif

Artinya:

"Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai Allah daripada Mukmin yang lemah.

"Maksud dari hadits di atas adalah badan yang kuat dan sehat juga diperlukan untuk beribadah dan
melakukan ketaatan. Sehingga kita meniatkan membuat badan sehat adalah agar bisa melakukan
ibadah, ketaatan dan berbagai kebaikan.

4. Al Wiqoyah adalah sikap memelihara diri, menjaga diri dari berbagai hal yang bisa mengantarkan dari
kehidupan yang tidak baik dan melakukan hal-hal yang membawa kekehidupan yang baik, baik itu di
dunia maupun di akhirat.

Contoh dalam kehidupan sehari hari nya yaitu menjauhi pergaulan bebas supaya kelak kita juga
dijauhkan dari siksaan-Nya

5. Sesungguhnya islam sangat menganjurkan kita untuk hidup sehat serta menjauhi semua yang
dilarang-Nya , termasuk makanan haram salah satu nya Babi dan beberapa minuman yang beralkhohol.
Makanan yang diharamkan oleh Allah SWt mengandung mudharat atau keburukan bisa berdampak
buruk bagi kesehatan manusia seperti mengkonsumsi daging babi yang dapat menyebabkan penyakit
cacing pita maupun alkohol yang dapat merusak organ hati dan organ tubuh lainnya.

You might also like