You are on page 1of 1

Uji Pengetahuan

1.Apa itu kebijakan?


= kebijakan adalah suatu tindakan yang memilikin tujuan tertentu yang diikuti
dan dilaksanakan untuk memecahkan masalah tertentu.
2.Apa yang dimaksud kebijakan pengelolaan keuangan?
= adalah bentuk kebijakan yang dilaksankan oleh pelaku usaha atau kelompok
bisnis untuk melakukan pengelolaan sumber dana atau keuangan.
3.Apa pengertian perencanaan pengelolaan keuangan?
= adalah suatu panduan atau pedoman yang disusun perusahaan guna meraih
pencapaiantujuan dan membantu peningkatan nilai perusahaan atau
organisasi atau badan usaha.
4.Apa fungsi dasar atau tujuan dari pelaksanaan pengelolaan keuangan?
= a. Dalam kurun waktu tertentu diadakan pengoptimalkan berbagai
perencanaan kegaitan yang akan dilakukan.
b. dalam peleksanaan sebauh proyek perencanaan perlu meminimalisasi
terjadinya pembengkakan pengeluaran dana yang tidak diinginkan di kemudian
hari.
5.Apa saja jenis jenis pengeluaran jangka pendek dan jangka panjang itu?
= Jangka pendek
 Utang dagang
 Pinjaman bank jangka pendek tanpa jaminan
 Pinjamman bank jangka pendek dengan jaminan
 Letter of credit
 Commercial paper
 Fastoring
Jangka panjang
a. Pembiayaan melalui uang meliputi utang jangka panjang dan obligasi
perusahaan.
b. Pembiayaan dengan modal sendiri (equity financing) meliputi saham
biasa dan laba ditahan.

You might also like