You are on page 1of 1

CERPEN – 4

“Bersama Mohammad Hatta, Sutan Sjharir, Perdana Menteri (PM) pertama Indonesia,
diasingkan di Banda Neira pada tahun 1936-1942. Berbeda dengan Bung Hatta yang pandai
mengajar anak-anak setempat, Sutan Sjharir lebih pandai bersosialisasi dengan penduduk lokal,
khususnya kalangan muda. Sutan Sjharir juga dikenal sebagai Bapak Sosialisme Indonesia.”
Contoh teks narasi informatif di atas menceritakan penggalan kisah Sutan Sjahrir selama
diasingkan di Banda Neira. Dalam contoh di atas terdapat beberapa informasi faktual seperti
periode waktu, nama tempat, dan keterangan lainnya.
“Ayah menyelinap masuk ke kamar adikku yang tengah tertidur pulas dengan tangan berada di
bawah pipinya. Ayah terlihat merasa bersalah dan hendak menyesali perbuatannya saat siang
tadi. Ayah tidak sengaja membentak dan memukul meja saat adikku pulang dengan keadaan
menangis karena berkelahi dengan teman sekolahnya.”
Dari contoh teks narasi inspiratif di atas menggambarkan penyesalan seorang Ayah terhadap
perlakuannya kepada anak. Cerita teks narasi di atas memiliki struktur orientasi, komplikasi,
resolusi, dan reorientasi yang cukup efektif dalam penggalan cerita tersebut.

You might also like