You are on page 1of 2

BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Pelaksanaan
1. Pra siklus
Pada tanggal 05 Oktober 2019 peneliti mengadakan pengamatan tentang
kemampuan bahasa anak pada kondisi awal sebagai berikut :

Tabel 3. Format Penilaian Harian


Kemempuan Bahasa Anak Melalui Metode Bercerita
TK Yayasan Pendidikan Islam Tanjuang Jati (Pra Siklus)

No Aspek yang NILAI


dinilai BB % MB % BSH % BSB %
1 Interaksi anak 6 33,3 10 55,5 1 5,5 0 0
2 Minat 5 27,8 10 55,5 2 11,5 0 0
3 Daya serap 7 38,9 9 50 1 5,5 1 5,5

Grafik 1: Kemampuan Bahasa Anak Melalui Metode Bercerita

Tk Yayasan Pendidikan Islam Tanjuang Jati (Pra Siklus)

Berdasarkan tabel 3 dan grafik 1 diatas dapat dilihat pada Pra siklus
kemampuan berbahasa dalam interaksi antara anak dengan anak dan anak dengan
guru dapat dinilai dengan Belum Berkembang (BB) 6 orang dengan persentase
33,3. Mulai Berkembang (MB) 10 orang dengan persentasi 55,5% , nilai
Berkembang Sesuai Harapan (BSH) 1 orang dengan persentase 45,5%, sedangkan
minat nilai Belum Berkembang (BB) 6 orang dengan persentase 33,3. Mulai
Berkembang (MB) 10 orang dengan persentase 55,5%, nilai Berkembang Sesuai
Harapan, (BSH) 1 orang dengan persentase 45%. Daya serap dinilai dari kualitas
jawaban yang dilakukan dinilai dengan Belum Berkembang (BB) 6 orang dengan
persentase 33,3. Mulai Berkembang (MB) 10 orang dengan persentase 55,5%,
nilai Berkembang Sesuai Harapan (BSH) 1 orang dengan persentase 45,5 %.
Maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan anak dalam berbicara pada kondisi
pra siklus masih rendah. Untuk itu dilakukan penelitian dilanjutkan pada siklus I
pertemuan 1.

You might also like