You are on page 1of 6

PROPOSAL

PERMOHONAN JALAN USAHA TANI

DI SUSUN OLEH
KELOMPOK TANI BLANG COT

GAMPONG COT KEUTAPANG


KECAMATAN PADANG TIJI
KABUPATEN PIDIE
PROVINSI ACEH
2022
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Pembangunan pertanian bertujuan untuk meningkatkan taraf hidup petani dan
keluarganya ditingkat perdesaan, untuk mewujudkannya dibutuhkan suatu usaha yang
dapat meningkatkan pendapatan petani dengan cara memanfaatkan dan menggali
potensi yang ada serta memperhatikan aspek teknis yang selaras dengan alam serta
dapat mendorong terwujudnya pembangunan pertanian yang berkelanjutan.
Untuk mewujudkan pertanian berkelanjutan pada areal persawah dan
tersedianya pangan terutama beras. Pemerintah berupaya melalui peningkatan
program pembangunan pertanian pada tahun 1994 pertama kali mencapai
swasembada beras dan syukurlah pada tahun 2022 swasembada beras tercapai
kembali, sebagai lanjutan program pemerintah dalam pembangunan pertanian selain
mempertahankan swasembada beras juga lebih dititik beratkan kepada peningkatan
pendapatan dan kesehjateraan petani.
Kontribusi para petani pada pembangunan pertanian cukup besar karena posisi
petani merupakan pelaku utama sebagai pengelola sektor pertanian secara luas. Tetapi
tujuan pembangunan pertanian secara luas salah satunya untuk meningkatkan dan
mempertahankan ketahanan pangan terutama ketersediaan beras sedikitnya
mengalami kendala. Faktor penyebab yang menjadi hambatan terhadap lajunya
program ketahanan pangan dan sangat besar pengaruhnya terhadap kegiatan
pertanian, diantaranya kurangnya ketersediaan Jalan Usaha Tani untuk memperlanjar
jalur pulang pergi petani dalam hal ke sawah untuk melakukan pembudidayaan atau
saat panen tanaman sawah agar mudah dalam transportasi
Kondisi ini sangat memberikan dampak yang negatif karena disaat petani
ingin melakukan transportasi ke sawah.
Peluang untuk meningkatkan produktivitas padi sawah melalui sentuhan
teknologi mekanisasi pertanian masih cukup terbuka melalui pemanfaatan potensi
yang ada dapat dimanfaatkan secara optimal, melihat peluang yang ada diwilayah
Kelompok Tani BLANG COT adalah pemenuhan kebutuhan jalan usaha tani
Dengan adanya bantuan pengerasan jalan usaha tani tersebut diharapkan
dampak yang dirasakan oleh petani sehingga target produksi yang diharapkan dapat
maksimal.
1.2. Maksud dan Tujuan
Tujuan diadakannya pembuatan jalan usaha tani di lahan hamparan Kelompok
Tani BLANG COT adalah :
a. Mudah dalam bertransportasi
b. Untuk menjadikan petani tidak susah pergi kesawah
c. Untuk meningkatkan produktivitas lahan pertanian.
d. Meningkatkan efektivitas para petani dalam usaha tani.
e. Meningkatkan pemerintah dalam pelaksanaan program pertanin terutama
Peningkatan Produksi Beras Secara Nasional.
1.3. Sasaran
Sebagai upaya yang sesuai dengan keinginan dan tujuan dari bantuan jalan
usaha tani adalah untuk dapat melakukan transportasi dalam garapan Kelompok Tani
setempat dengan baik pada setiap musimnya..

1.4. Waktu pelaksanaan


Pelaksanaan bantuan jalan usaha tani pada Kelompok Tani BLANG COT
Desa COT KEUTAPANG Kecamatan PADANG TIJI dapat terselenggara pada tahun
2022.
KELOMPOK TANI BLANG COT
DESA COT KEUTAPANG
KECAMATAN PADANG TIJI
KABUPATEN PIDIE PROVINSI ACEH

Nomor : Ist/2022 Kepada YTH,


Lampiran : 1 (satu) lembar Bapak Kepala Dinas Pertanian dan
Perihal : Permohonan Jalan Pangan
Usaha Tani C/q Bidang Sarana dan Prasarana
Di
Sigli

Assamua’laikum wr. wb
Dengan Hormat
Melalui surat ini kami atas nama Kelompok Tani BLANG COT Desa COT
KEUTAPANG Kecamatan PADANG TIJI Kabupaten Pidie ingin mengajukan
permohonan JALAN USAHA TANI. Diharapkan dengan adanya program ini dapat
memperlancar kegiatan petani dalam hal pengairan sawah sehingga dapat
meningkatkan produktivitas tanaman padi sawah yang tujuan akhirnya adalah
meningkatkan kesehjatraan petani beserta kelurganya
Demikian surat permohonan kami ajukan besar harapan kami untuk di
kabulkan. Dan atas perhatian Bapak kami ucapkan banyak terima kasih.
Cot Keutapang, 04 April 2022
Sekretaris Bendahara Ketua BLANG COT

M. Zallazi Musa Abdullah

Mengetahui :
Pj. Koordinator PPL / Pengelola BPP
Kecamatan Padang Tiji

FAKHRIZAL
Nip. 19780423 202221 1 001
Tebusan :
1. Camat
2. Balai Penyuluhan Pertanian Kecamatan
3. Keuchik
4. Pertinggal
5. PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE
GAMPONG COT KEUTAPANG
KECAMATAN PADANG TIJI

REKOMENDASI
Nomor : / /2022

1. Berdasarkan Surat permohonan Kelompok Tani BLANG COT Desa COT


KEUTAPANG Kecamatan PADANG TIJI Kabupaten Pidie Nomor :Ist/2022,
yang ditujukan kepada Bapak Kepala Dinas Pertanian dan Pangan C/q Bidang
Sarana dan Prasarana di Sigli dan tebusannya disampaikan kepada kami,
perihal Jalan Usaha Tani

2. Untuk maksud tersebut diatas dipihak kami mendukung sepenuhnya


permohonan Kelompok Tani BLANG COT Desa COT KEUTAPANG
Kecamatan PADANG TIJI, demi untuk meningkatkan produksi pangan.

3. Demikian rekomendasi ini diperbuat dengan harapan terkabul hendaknya, dan


atas bantuan Bapak kami ucapkan terima kasih.

COT KEUTAPANG, 04 April 2022


Keuchik Gampong COT KEUTAPANG

(Tgk Mursyidi)
PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE
KECAMATAN PADANG TIJI

REKOMENDASI
Nomor : / /2022

1. Berdasarkan Surat permohonan Kelompok Tani BLANG COT Desa COT


KEUTAPANG Kecamatan PADANG TIJI Kabupaten Pidie Nomor :Ist/2022,
yang ditujukan kepada Bapak Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten
Pidie C/q Bidang Sarana dan Prasarana di Sigli dan tebusannya disampaikan
kepada kami, perihal permohonan Bantuan Jalan Usaha Tani.

2. Untuk maksud tersebut diatas dipihak kami mendukung sepenuhnya


permohonan Kelompok Tani BLANG COT Desa COT KEUTAPANG
Kecamatan PADANG TIJI, demi untuk meningkatkan produksi pangan.

3. Demikian rekomendasi ini diperbuat dengan harapan terkabul hendaknya, dan


atas bantuan Bapak kami ucapkan terima kasih.

PADANG TIJI, 05 April 2022


Pj. Mantri Tani Kecamatan
PADANG TIJI

FAKHRIZAL
Nip. 19780423 202221 1 001

You might also like